Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Air terjun Seweru

Air Terjun Seweru
LokasiDesa Pakuan, Kecamatan Kare, Kabupaten Madiun, Provinsi Jawa Timur, Indonesia
TipePlunge
Tinggi total30 meter (98 ft)
Anak sungaiAliran Sungai Gunung

Air Terjun Seweru / Serondo, merupakan lokasi wisata air terjun yang terletak di dusun Seweru desa Kare di wilayah perkebunan kopi Kandangan. Lokasinya berjarak 15 km ke timur dari kota Madiun dengan luas objek wisata 6 Hektar dilereng Gunung Wilis.

Sejarah

Air terjun Seweru ditemukan 25 tahun yang lalu oleh warga setempat, Abi Ismani, secara tidak sengaja, namun seakan-akan Seweru hilang ditelan kemegahan Gunung Wilis karena medannya cukup sulit. Tapi, sebenarnya ada kisah unik tentang Air Terjun Seweru, yaitu legenda Mbah Malem yang dianiaya dan dibuang di daerah tersebut. Legenda Mbah Malem sudah diketahui secara turun-temurun sejak satu abad lalu, tetapi warga tak menyangka kalau ada air terjun yang terbentuk di tempat itu.

Menurut ceritanya, air terjun Seweru memiliki ketinggian sekitar 30 meter. Hal itu membuatnya bisa dilihat dari kejauhan. Di sana juga terdapat dua air terjun dengan tinggi yang sama, deras nyaris sama dan saling berhadap-hadapan. Itulah yang membuat air terjun dengan nama lain Kedung Malem ini dinilai unik.

Air Terjun Seweru mulai diketahui banyak orang setelah pemuda karang taruna setempat meng-explorenya lebih lanjut. Saat inipun pemerintah Kabupaten Madiun akan menjadikan air terjun tersebut sebagai objek wisata andalan dengan kealamiannya.

Air Terjun Seweru Serondo Yang Eksotik Air terjun Seweru bersembunyi di balik pegunungan serta perkebunan kopi, sehingga belum ter-explore oleh banyak orang. Namun, kalau pengunjung sudah sampai ke sana pasti akan terkagum-kagum dengan pesona yang dimilikinya. Saat perjalanan semakin dekat, pengunjung akan mendengar suara khas air terjun yang deras disertai aliran air sungai. Sumber mata air tersebut asalnya dari bawah gunung dan muncul di atas pohon.

Air terjun yang memiliki ketinggian 15 meter ini memang tiada duanya. Keberadaannya dikelilingi bukit batu dan di puncak air terjun terdapat batu alam besar yang terlihat menggantung. Sembari melihat-lihat pemandangan, pengunjung bisa foto-foto, bermain air atau sekedar bersantai menikmati sejuknya udara yang dihasilkan pepohonan rindang di sekitarnya.

Air terjun Seweru ini sangat ramai, lho di hari Minggu maupun libur nasional. Jadi, kami sarankan pembaca untuk pergi ke sana di hari biasa supaya bisa menikmati kealamiannya dengan khidmat.

Akses Lokasi Menuju Air Terjun Seweru Serondo

Air terjun Seweru berada di Dusun Seweru, Desa Kare, Kecamatan Kare, Kabupaten Madiun, Jawa Timur, tepatnya di lereng Gunung Wilis. Jaraknya dari Alun-alun Kota Madiun adalah 25 km dan 50 km ke arah timur kota Madiun.

Rutenya, dari pusat Kota Madiun pengunjung bisa mengendarai mobil atau motor ke arah Dungus, Kecamatan Wungu. Kemudian, ambil arah ke timur menuju Kecamatan Kare hingga menemukan pertigaan sebelum perkebunan kopi. Pertigaan atau persimpangan jalan tersebut ada di kiri jalan. Disitu pengunjung akan menemukan petunjuk menuju lokasi wisata.

Lanjutkan perjalanan hingga pintu masuk area air terjun dan parkirkan kendaraan di sana. Selanjutnya pengunjung harus berjalan kaki untuk sampai di lokasi. Pengunjung akan menjumpai jalan setapak yang terjal dan licin sepanjang 1 km sebelum sampai air terjun. Jaraknya memang cukup jauh, tetapi itu merupakan tantangan tersendiri bagi pengunjung yang memiliki jiwa penjelajah.

Apalagi banyak pemandangan yang menyambut kedatangan pengunjung di sana, seperti tebing-tebing tinggi, pepohonan hijau lebat dan ucapan selamat datang dari burung-burung yang berkicau. Dengan adanya pohon-pohon rindang di sepanjang perjalanan, pengunjung tidak perlu takut kepanasan. Nanti, juga akan melewati sungai berbatu yang tidak begitu deras bisa untuk cuci muka atau istirahat sejenak. Tapi, pastikan untuk melintasinya dengan hati-hati.

Harga Tiket Masuk air terjun seweru madiun

Untuk memasuki objek wisata air terjun Seweru, pengunjung tidak dikenai biaya apapun. Hanya membayar parkir sekitar Rp2.000 untuk kendaraan roda dua pada karang taruna desa setempat.

Dalam perjalanan menapaki jalan setapak yang terjal, usahakan memakai sandal atau sepatu gunung dan sarung tangan serta kaki agar pengunjung terlindungi dari bebatuan dan semak belukar. Hal lain yang perlu diperhatikan, jangan mengunjunginya di musim hujan karena sudah pasti jalanan menuju lokasi sangat ekstrim dan berbahaya, apalagi kalau pengunjung terjebak hujan di tengah perjalanan.

Selain menikmati liburan di air terjun Seweru, pengunjung bisa mampir di perkebunan apel, jeruk, cengkeh dan bunga taman yang tak jauh dari lokasi.

Referensi

Read other articles:

17th Bombardment Wing redirects here. For the 17th Bombardment Wing of World War II, see 17th Air Division. Unit of the US Air Force assigned to the Air Education and Training Command This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: 17th Training Wing – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (December 2012)…

Anatoly Pavlovich ArtsebarskyLahir9 September 1956 (umur 67)Prosyana, RSS Ukraina, Uni SovietKebangsaanUkrainaPekerjaanPilot uji cobaPenghargaanPahlawan Uni SovietKarier luar angkasaAntariksawanPangkatKolonel, Angkatan Udara RusiaWaktu di luar angkasa144 hari 15 jam 21 menitSeleksi1985MisiSoyuz TM-12, Mir EO-9 Anatoly Pavlovich Artsebarsky (Ukrainian: Анатолій Павлович Арцебарськийcode: uk is deprecated ) (Rusia: Анатолий Павлович Арцебарс…

GaperonNegara asalPrancisWilayahAuvergneSumber susuSapiDipasteurisasiTidakTeksturElastis hingga ke lembut dan bermentegaWaktu pematangan4 mingguSertifikasiTidak[1] Gaperon adalah keju dari daerah Auvergne di negara Prancis yang dibuat dengan menggunakan dadih dari susu sapi.[1] Keju in secara tradisional dibuat di rumah-rumah dan bukan buatan pabrik.[1] Pada awalnya, dadihlah yang digunakan untuk membuat keju ini namun susu skim sudah sering digunakan.[1] Dadih un…

Bartolomeus dari Braga Bartolomeus dari Braga, Bartolomeus Fernandes atau Bartolomeus dos Mártires (3 Mei 1514 – 16 Juli 1590) adalah seorang imam Katolik Portugis. Ia lahir di Verdela, dekat kota Lisboa dalam sebuah keluarga Katolik. Setelah remaja, Ia masuk Ordo Dominikan dan mengucapkan kaulnya pada tanggal 20 November 1529. Setelah menyelesaikan studinya, ia ditugaskan untuk mengajar filsafat di sebuah biara di Lisboa. Selama sekitar dua puluh tahun, ia mengajar teologi di b…

Swiss-American psychologist (1928–2023) Edgar H. ScheinBorn(1928-03-05)March 5, 1928Zürich, SwitzerlandDiedJanuary 26, 2023(2023-01-26) (aged 94)NationalityAmericanCitizenshipUnited StatesAlma materHarvard University, Stanford University, University of ChicagoKnown forcoercive persuasion, organizational development, career development, group process consultation, organizational cultureAwardsLifetime Achievement Award in Workplace Learning and Performance of the American Society…

Fictional characters in Marvel Comics Comics character Richard and Mary ParkerRichard and Mary Parker as seen in the interior artwork from Spider-Man: Back in Black TPB (February 2008), art by John Romita, Sr.Publication informationFirst appearanceCameo appearance: The Amazing Spider-Man Annual #5 (November 1968)Full appearance: Untold Tales of Spider-Man #1 (May 1997)Created byStan LeeLarry LieberIn-story informationFull nameRichard Laurence Parker Mary Teresa Parker (née Fitzpatrick)Place of …

Questa voce o sezione sugli argomenti biologia e chimica è priva o carente di note e riferimenti bibliografici puntuali. Sebbene vi siano una bibliografia e/o dei collegamenti esterni, manca la contestualizzazione delle fonti con note a piè di pagina o altri riferimenti precisi che indichino puntualmente la provenienza delle informazioni. Puoi migliorare questa voce citando le fonti più precisamente. Segui i suggerimenti dei progetti di riferimento 1, 2. Struttura generica di un fosfolip…

Cari artikel bahasa  Cari berdasarkan kode ISO 639 (Uji coba)   Cari berdasarkan nilai Glottolog   Kolom pencarian ini hanya didukung oleh beberapa antarmuka Halaman rumpun acak Rumpun bahasaSlaviaPersebaranEropa Timur, Eropa Selatan (Balkan)Penggolongan bahasaIndo-EropaBalto-SlaviaSlavia Slavik Timur Slavik Selatan Slavik Barat Kode bahasaISO 639-2 / 5slaLokasi penuturan  Portal BahasaSunting kotak info • L • B • PWBantuan penggunaan templat ini Rumpun b…

Sporting event delegationGuam at the2017 World Aquatics ChampionshipsFlag of GuamFINA codeGUMNational federationGuam Swimming FederationWebsiteguamswimming.orgin Budapest, HungaryCompetitors4 in 1 sportMedals Gold 0 Silver 0 Bronze 0 Total 0 World Aquatics Championships appearances197319751978198219861991199419982001200320052007200920112013201520172019202220232024 Guam competed at the 2017 World Aquatics Championships in Budapest, Hungary from 14 July to 30 July. Swimming Main article: Swimming …

У этого термина существуют и другие значения, см. Кубок (значения). Кубок Ку́бок[1] (др.-греч. κύβος) — сосуд для питья вина, пива, мёда или медовухи. Чаще всего металлический, но нередко делался из кости или стекла, украшался орнаментом и драгоценными камнями. В средневеко…

A.D. São CaetanoCalcio Azulão Segni distintivi Uniformi di gara Casa Trasferta Colori sociali Blu, rosso, bianco Dati societari Città São Caetano do Sul Nazione  Brasile Confederazione CONMEBOL Federazione CBF Campionato Campionato Paulista Fondazione 1989 Presidente Nairo Ferreira de Souza Allenatore Luiz Carlos Martins Stadio Anacleto Campanella(22 738 posti) Sito web www.adsaocaetano.com.br Palmarès Titoli nazionali 1 Campionato paulista Si invita a seguire il modello di voce L…

Cinta Fitri Season 5Genre Drama Roman Keluarga PembuatMD EntertainmentDitulis olehLintang WardhaniSkenarioLintang WardhaniSutradaraEncep MasdukiPemeran Teuku Wisnu Shireen Sungkar Adly Fairuz Dinda Kanya Dewi Shandy Syarif Verlita Evelyn Iqbal Pakula Donita Nuri Maulida Lian Firman Penggubah lagu tema Melly Goeslaw Heru Lagu pembuka Atas Nama Cinta oleh Rossa [a] Cinta Kita oleh Shireen Sungkar feat. Teuku Wisnu [b] Lagu penutup Atas Nama Cinta oleh Rossa [c] Cinta Kita o…

Bendera NSRL. Nationalsozialistischer Reichsbund für Leibesübungen (disingkat NSRL), dikenal juga dengan sebutan NSRBL, (artinya: Liga Sosialis Nasional dari Reich untuk Latihan Fisik) adalah organisasi payung untuk olahraga dan pendidikan fisik di Jerman Nazi selama Reich Ketiga. NSRL dipimpin oleh Reichssportführer. Pemimpin NSRL adalah Hans von Tschammer und Osten (1933–1943), Arno Breitmeyer (1943–1944) dan Karl Ritter von Halt (1944–1945). Bacaan lebih lanjut Anti-Semitism at the 1…

Запрос «Пугачёва» перенаправляется сюда; см. также другие значения. Алла Пугачёва На фестивале «Славянский базар в Витебске», 2016 год Основная информация Полное имя Алла Борисовна Пугачёва Дата рождения 15 апреля 1949(1949-04-15) (75 лет) Место рождения Москва, СССР[1] …

Travedona-Monate komune di Italia Tempat Negara berdaulatItaliaRegion di ItaliaLombardyProvinsi di ItaliaProvinsi Varese NegaraItalia PendudukTotal3.923  (2023 )GeografiLuas wilayah9,6 km² [convert: unit tak dikenal]Ketinggian273 m Berbatasan denganBiandronno Brebbia Bardello con Malgesso e Bregano Cadrezzate con Osmate Ispra Ternate Comabbio SejarahSanto pelindungVitus Informasi tambahanKode pos21028 Zona waktuUTC+1 UTC+2 Kode telepon0332 ID ISTAT012128 Kode kadaster ItaliaL342 Lain-…

Roches-Prémarie-AndillécomuneLocalizzazioneStato Francia Regione Nuova Aquitania Dipartimento Vienne ArrondissementPoitiers CantoneVivonne TerritorioCoordinate46°28′N 0°22′E / 46.466667°N 0.366667°E46.466667; 0.366667 (Roches-Prémarie-Andillé)Coordinate: 46°28′N 0°22′E / 46.466667°N 0.366667°E46.466667; 0.366667 (Roches-Prémarie-Andillé) Superficie22,53 km² Abitanti1 750[1] (2009) Densità77,67 ab./km² Al…

Данио-рерио Научная классификация Домен:ЭукариотыЦарство:ЖивотныеПодцарство:ЭуметазоиБез ранга:Двусторонне-симметричныеБез ранга:ВторичноротыеТип:ХордовыеПодтип:ПозвоночныеИнфратип:ЧелюстноротыеГруппа:Костные рыбыКласс:Лучепёрые рыбыПодкласс:Новопёрые рыбыИнфр…

2003 television documentary by Martin Bashir Living with Michael JacksonGenreDocumentaryDirected byJulie ShawPresented byMartin BashirStarringMichael JacksonCountry of originUnited KingdomProductionExecutive producerJeff Anderson (Tonight)ProducersJames Goldston and Julie ShawProduction companyGranada TelevisionOriginal releaseNetworkITV (UK)ABC (U.S.)Release3 February 2003 (2003-02-03) Living with Michael Jackson is a television documentary in which the British journalist Martin …

Stagione NFL 2022Stagione regolareSport Football americano CompetizioneNational Football League Edizione103ª Inizio8 settembre 2022 Fine8 gennaio 2023 Play-offInizio14 gennaio 2023 Campione AFCKansas City Chiefs Campione NFCPhiladelphia Eagles Super Bowl LVIIData12 febbraio 2023 StadioState Farm Stadium Campione NFLKansas City Chiefs Pro Bowl 2023Data5 febbraio 2023 StadioAllegiant Stadium Cronologia della competizione 2021 2023 La stagione NFL 2022 è stata la 103ª stagione sportiva…

Pet SemataryJud Crandall (John Lithgow) in una scena del filmLingua originaleinglese Paese di produzioneStati Uniti d'America Anno2019 Durata101 min Rapporto2,39:1 Genereorrore, thriller RegiaKevin Kölsch, Dennis Widmyer Soggettodal romanzo Pet Sematary di Stephen Kingstoria di Matt Greenberg SceneggiaturaJeff Buhler ProduttoreLorenzo di Bonaventura, Mark Vahradian, Steven Schneider Produttore esecutivoMark Moran Casa di produzioneDi Bonaventura Pictures, Room 101, Inc. Distribuzione in ita…

Kembali kehalaman sebelumnya