Babussalam, Aceh Tenggara
DemografiSuku Alas merupakan suku asli yang mendiami kabupaten Aceh Tenggara. Selain itu ada juga suku lain di kawasan ini, seperti suku Aceh, Batak Pakpak, Minangkabau, dan suku lainnya dari Aceh dan provinsi lain. Bahasa yang digunakan juga umumnya mengikuti suku masing-masing selain bahasa Indonesia sebagai bahasa resmi nasional.[5] Kemudian berdasarkan agama yang dianut, mayoritas penduduk Babussalam menganut agama Islam. Adapun banyaknya penduduk Babussalam berdasarkan agama yang dianut yakni agama Islam sebanyak 96,64%. Selebihnya menganut agama Kekristenan yakni 3,36%, dengan rincian Protestan sebanyak 3,28% dan Katolik sebanyak 0,08%. Untuk sarana rumah ibadah, terdapat 32 masjid, 29 mushala, dan 3 gereja Protestan.[2] Wilayah administrasiKecamatan Babussalam terdiri dari 27 gampong atau desa, yakni:
Referensi
|