Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Daftar penghargaan dan nominasi yang diterima oleh Star Trek Into Darkness


Daftar penghargaan dan nominasi yang diterima oleh
Star Trek Into Darkness
Right

Para anggota pemeran di penayangan perdana Australia dari film tersebut pada April 2013 (kiri ke kanan: Karl Urban, Zachary Quinto, sutradara J. J. Abrams dan Chris Pine)

Total jumlah penghargaan dan nominasi[Note 1]
Total 9 41
Referensi

Star Trek Into Darkness adalah sebuah film fiksi ilmiah Amerika Serikat tahun 2013 yang diproduksi oleh Bad Robot Productions dan Skydance Productions, dan didistribusikan oleh Paramount Pictures. Film tersebut ditulis oleh Roberto Orci, Alex Kurtzman, dan Damon Lindelof,[1] dan diproduksi oleh J. J. Abrams dan Bryan Burk selain tiga penulis tersebut. Abrams juga menyutradarai film tersebut.[2] Film tersebut adalah film kedua belas dalam waralaba film Star Trek,[1] dan sebuah sekuel dari Star Trek (2009) yang me-reboot serial tersebut dengan para pemeran baru.[3] Film tersebut mengisahkan Kapten James T. Kirk (Chris Pine) dan kru USS Enterprise saat mereka berniat untuk menghalangi Laksamana Alexander Marcus (Peter Weller) dari memulai perang dengan Kekaisaran Klingon, dan Khan Noonien Singh (Benedict Cumberbatch) dari pembalasan dendamnya terhadap Starfleet.[4] Star Trek Into Darkness dibuat dengan biaya produksi sejumlah $190 juta.[5]

Penayangan perdana dunianya diadakan di Sydney, Australia pada 23 April 2013.[3] Film tersebut dibuka di Amerika Serikat pada 16 Mei 2013, meraih keuntungan lebih dari $70 juta pada akhir pekan pembukaan dan lebih dari $228 juta pada penayangan teatrikalnya.[5] Star Trek Into Darkness meraih lebih dari $467 juta di seluruh dunia. Hal ini membuat film tersebut menjadi film Star Trek paling sukses kedua di Amerika Serikat, dan tersukses di seluruh dunia.[6] Rotten Tomatoes, sebuah agregator ulasan, menyurvei 246 ulasan dan menyatakan bahwa 87 persen bersifat positif.[7]

Star Trek Into Darkness meraih 9 kemenangan di acara-acara seperti Penghargaan Musik Film dan Televisi ASCAP, Golden Trailer Awards, dan California on Location Awards.[8][9][10] Ini berasal dari 44 nominasi, dengan karya efek visual pada film tersebut meraih sejumlah nominasi penghargaan dalam kategori tersebut. Selain itu, para anggota pemeran seperti Cumberbatch, Quinto, dan Pine dinominasikan untuk beberapa penghargaan, dengan Cumberbatch meraih Britannia Award untuk Artis Britania Raya Tahun Ini. Ini adalah untuk ke sekian kalinya ia tampil dalam film pada tahun 2013, yang meliputi 12 Years a Slave, August: Osage County dan The Fifth Estate serta Star Trek Into Darkness.[11] Nominasi terbanyak yang diraih adalah lima, dari Penghargaan Saturn, sementara kemenangan terbanyak datang dari Key Art Awards di mana film tersebut dianugerahi penghargaan Perunggu dan Perak.[12][13][14]

Penghargaan dan nominasi

Penghargaan Tanggal acara Kategori Penerima dan nominee Hasil Ref
Academy Awards 2 Maret 2014 Efek Visual Terbaik Burt Dalton, Ben Grossmann, Roger Guyett, Patrick Tubach Nominasi [15]
ADG Excellence in Production Design Award 8 Februari 2014 Rancangan Produksi Terbaik - Film Fantasi Scott Chambliss Nominasi [16]
Annie Awards 1 Februari 2014 Pengabdian Terbaik, Efek Animasi dalam sebuah Produksi Aksi Hidup Karin Cooper, Ben O’Brien, Chris Root, Lee Uren Nominasi [17]
Amelia Chenoweth, Jay Cooper, Jeff Grebe, Dan Pearson Nominasi
ASCAP Film and Television Music Awards 26 Juni 2014 Film Box Office Papan Atas Michael Giacchino Menang [8]
Britannia Awards 9 November 2013 Artis Britania Raya Tahun Ini Benedict Cumberbatch Menang [18]
British Academy Children's Awards 24 November 2013 Pilihan Anak-Anak – Film Fitur Star Trek Into Darkness Nominasi [19][20]
British Academy Film Awards 16 Februari 2014 Efek Visual Khusus Terbaik Burt Dalton, Ben Grossmann, Roger Guyett, Patrick Tubach Nominasi [20][21]
California on Location Awards 28 Oktober 2012 Tim Lokasi Tahun Ini – Fitur Star Trek Into Darkness Menang [9]
Critics' Choice Awards 16 Januari 2014 Efek Visual Terbaik Star Trek Into Darkness Nominasi [22]
Film Aksi Terbaik Star Trek Into Darkness Nominasi
Film Fiksi-Ilmiah/Horor Terbaik Star Trek Into Darkness Nominasi
Empire Awards 30 Maret 2014 Fiksi Ilmiah/Fantasi Terbaik Star Trek Into Darkness Nominasi [23]
Golden Trailer Awards 5 Mei 2013 Acara TV Blockbuster Musim Panas Terbaik Paramount Pictures, AV Squad untuk "Return (Superbowl) (sic)" Nominasi [10][24]
30 Mei 2014 Aksi Terbaik Paramount Pictures, TRANSIT untuk "Illusion" Nominasi [25][26]
Petualangan Fantasi Terbaik Paramount Pictures, AV Squad untuk "Destiny Trailer 3" Nominasi
Acara TV Fantasi/Petualangan Terbaik Paramount Pictures, AV Squad untuk "Go:30" Menang
Penghargaan Festival Film Hollywood 20 Oktober 2013 Film Hollywood Terbaik Star Trek Into Darkness Menang [27]
Hollywood Post Alliance Awards 7 November 2013 Gradasi Warna Terbaik – Film Fitur Stefan Sonnenfeld Nominasi [28][29]
Penyuntingan Terbaik – Film Fitur Maryann Brandon, Mary Jo Markey Nominasi
Efek Visual Terbaik – Film Fitur Jay Cooper, Dan Pearson, Alex Prichard, Adrien Saint Girons Nominasi
IGN Awards 9 Januari 2014 Film Fiksi Ilmiah Terbaik Star Trek Into Darkness Nominasi [30][31]
Film Fiksi Ilmiah Terbaik – Penghargaan Pilihan Masyarakat Star Trek Into Darkness Menang
Penghargaan IFMCA 20 Februari 2014 Musik Asli Terbaik untuk sebuah Film Fiksi Ilmiah/Fantasi Michael Giacchino Nominasi [32]
Key Art Awards 14 Oktober 2013 Trailer Terbaik – Rekaman/Visual AV Squad untuk "Destiny Trailer 3" Perunggu [13][14][33]
16 Oktober 2013 Teknik Rekaman/Visual Terbaik Pusher untuk "Trailer 2" Perak
MTV Movie Awards 13 April 2014 Peran Jahat Terbaik Benedict Cumberbatch Nominasi [34]
People's Choice Awards 8 Januari 2014 Film Terfavorit Star Trek Into Darkness Nominasi [35]
Duo Film Terfavorit Chris Pine, Zachary Quinto Nominasi
Film Aksi Terfavorit Star Trek Into Darkness Nominasi
Penghargaan Satellite 2 Desember 2013 Cakram Blu-ray Terbaik Star Trek Into Darkness Menang [36]
Penghargaan Saturn 25 Februari 2014 Film Fiksi Ilmiah Terbaik Star Trek Into Darkness Nominasi [12]
Sutradara Terbaik J. J. Abrams Nominasi
Aktor Pendukung Terbaik Benedict Cumberbatch Nominasi
Kostum Terbaik Michael Kaplan Nominasi
Efek Khusus Terbaik Burt Dalton, Ben Grossmann, Patrick Tubach Nominasi
St. Louis Gateway Film Critics Association Awards 16 Desember 2013 Efek Visual Terbaik Star Trek Into Darkness Nominasi [37]
Teen Choice Awards 11 Agustus 2013 Bintang Film Musim Panas: Laki-laki Chris Pine Nominasi [38]
Bintang Film Musim Panas: Perempuan Zoe Saldana Nominasi
Visual Effects Society Awards 12 Februari 2014 Efek Visual Terbaik dalam sebuah Efek Visual yang Menjalankan Film Fitur Ron Ames, Ben Grossmann, Roger Guyett, Luke O’Byrne Nominasi [39]
Model Terbaik dalam sebuah Film Fitur Thomas Fejes, John Goodson, Bruce Holcomb, Ron Woodall Nominasi

Catatan

  1. ^ Kelompok penghargaan tertentu tidak hanya menganugerahi satu pemenang. Mereka menganugerahi beberapa penerima berbeda dan memiliki runner-up. Karena ini adalah pengakuan spesifik dan berbeda dari merebut sebuah penghargaan, penyebutan runner-up, seperti penghargaan Perunggu dan Perak, sama-sama dianggap kemenangan dalam penghargaan ini.

Referensi

  1. ^ a b Wine, Bill (May 22, 2013). "Movie Review: 'Star Trek Into Darkness'". CBS Philly. CBS. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 6, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  2. ^ McClintock, Pamela (November 14, 2012). "'Star Trek Into Darkness' Footage Will Sneak Before 'The Hobbit'". The Hollywood Reporter. Prometheus Global Media. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 28, 2013. Diakses tanggal November 6, 2014. 
  3. ^ a b Lombardi, Ken (April 23, 2013). ""Star Trek Into Darkness" stars attend Sydney premiere". CBS News. CBS. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 6, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  4. ^ DeCandido, Keith (May 20, 2013). "Shall We Begin? Star Trek Into Darkness Spoiler Review". Tor.com. Tor Books. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 6, 2014. Diakses tanggal November 6, 2014. 
  5. ^ a b "Star Trek Into Darkness". Box Office Mojo. Amazon.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 1, 2015. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  6. ^ "Star Trek". Box Office Mojo. Amazon.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 1, 2015. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  7. ^ "Star Trek Into Darkness (2013)". Rotten Tomatoes. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 28, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  8. ^ a b "Wendy & Lisa, Steven Price, Bear McCreary & Dave Porter Take Top Honors at 2014 ASCAP Film & TV Music Awards". American Society of Composers, Authors and Publishers. June 26, 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 6, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  9. ^ a b Caranicas, Peter (October 28, 2012). "Location pros win for 'Argo,' 'Hitchcock'". Variety. Penske Media Corporation. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 25, 2014. Diakses tanggal November 6, 2014. 
  10. ^ a b "The 14th Annual Golden Trailer Award Nominees". Golden Trailer Awards. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 8, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  11. ^ Tepper, Allegra (September 5, 2013). "Benedict Cumberbatch to Receive Britannia Award". Variety. Penske Media Corporation. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 25, 2014. Diakses tanggal November 6, 2014. 
  12. ^ a b Johns, Nikara (February 25, 2014). "'Gravity,' 'The Hobbit: The Desolation of Smaug' Lead Saturn Awards Noms". Variety. Penske Media Corporation. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 25, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  13. ^ a b "Audio/Visual". Key Art Awards. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 13, 2013. Diakses tanggal November 6, 2014. 
  14. ^ a b "Audio/Visual Technique". Key Art Awards. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 23, 2013. Diakses tanggal November 6, 2014. 
  15. ^ "The Winners". Academy of Motion Picture Arts and Sciences (AMPAS). Diarsipkan dari versi asli tanggal September 4, 2014. Diakses tanggal November 3, 2014. 
  16. ^ "Art Directors Guild nominations: Complete list". Los Angeles Times. Tribune Publishing. January 9, 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 23, 2014. Diakses tanggal November 3, 2014. 
  17. ^ "41st Annual Annie Awards Winners". International Animated Film Society. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 6, 2014. Diakses tanggal November 3, 2014. 
  18. ^ "The 2013 Britannia Awards". British Academy of Film and Television Arts. November 11, 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 6, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  19. ^ "Children's in 2013". British Academy of Film and Television Arts. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 9, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  20. ^ a b "Awards Information". British Academy of Film and Television Arts. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 6, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  21. ^ "Film in 2014". British Academy of Film and Television Arts. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 9, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  22. ^ "Critics' Choice Awards: The Winners". The Hollywood Reporter. Lynne Segall. January 16, 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 17, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  23. ^ White, James (March 31, 2014). "Jameson Empire Awards 2014: The Winners". Empire. Bauer Media Group. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 6, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  24. ^ "Disney, 'Iron Man 3′ Dominate 2013 Golden Trailer Awards". Deadline Hollywood. Penske Media Corporation. May 5, 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 9, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  25. ^ "The 15th Annual Golden Trailer Award Nominees". Golden Trailer Awards. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 5, 2015. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  26. ^ Pedersen, Erik (May 30, 2014). "Golden Trailer Awards: 'Gravity' Wins Best Of Show; Warner Bros Tops Studios". Deadline Hollywood. Penske Media Corporation. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 6, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  27. ^ "Honorees". Hollywood Film Festival. Diarsipkan dari versi asli tanggal July 27, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  28. ^ "'Star Trek Into Darkness,' 'Pacific Rim,' 'Iron Man 3' Lead HPA Awards Feature Nominations". The Hollywood Reporter. Lynne Segall. April 9, 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 5, 2013. Diakses tanggal November 3, 2014. 
  29. ^ Ma, Max (November 7, 2013). "Gala Event Spotlights Leaders and Innovators in Post Production". Hollywood Post Alliance. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 6, 2014. Diakses tanggal November 3, 2014. 
  30. ^ "Best Sci-Fi Movie". IGN. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 26, 2013. Diakses tanggal November 6, 2014. 
  31. ^ "How We Chose". IGN. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 6, 2014. Diakses tanggal November 6, 2014. 
  32. ^ "2013 IFMCA Awards". International Film Music Critics Association. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 22, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  33. ^ "View The Finalists Now". Key Art Awards. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 15, 2013. Diakses tanggal November 6, 2014. 
  34. ^ "2014 MTV Movie Awards: Full Nominations List". MTV. March 6, 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 29, 2014. Diakses tanggal November 3, 2014. 
  35. ^ Naoreen, Nuzhat (January 8, 2014). "People's Choice Awards 2014: Full List of Winners". People's Choice. Diarsipkan dari versi asli tanggal April 3, 2014. Diakses tanggal November 3, 2014. 
  36. ^ "2013 Nominations". International Press Academy. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 6, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  37. ^ "St. Louis Film Critics Awards Nominees For 2013 Announced". St. Louis Gateway Film Critics Association. December 9, 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 6, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  38. ^ Deming, Mark (July 16, 2013). "'The Heat' Leaves 'Iron Man 3′ out in the Cold in Teen Choice Awards Nominations". Yahoo! Movies. Yahoo!. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 20, 2015. Diakses tanggal November 5, 2014. 
  39. ^ Pond, Steve (January 14, 2014). "'Gravity' Soars in Visual Effects Society Nominations". TheWrap. The Wrap News Inc. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 21, 2014. Diakses tanggal November 5, 2014. 

Read other articles:

Édouard DetailleNama dalam bahasa asli(fr) Édouard Detaille BiografiKelahiran5 Oktober 1848 Paris Kematian24 Desember 1912 (64 tahun)Paris Tempat pemakamanPemakaman Père-Lachaise, 66 Grave of Detaille (en)   Presiden Société des amis de Versailles (en)1908 – 1912 ← Victorien Sardou – Alexandre Millerand (en) → KegiatanPekerjaanPelukis GenreLukisan sejarah AliranSeni akademik Murid dariJean-Louis-Ernest Meissonier (en) MuridEugène de Barberiis (…

Andrea Mantovani Informasi pribadiTanggal lahir 22 Juni 1984 (umur 39)Tempat lahir Turin, ItaliaTinggi 1,85 m (6 ft 1 in)Posisi bermain BekKarier junior TorinoKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2003–2005 Torino 40 (1)2003–2004 → Triestina (pinjaman) 39 (2)2005–2011 Chievo 157 (9)2011–2014 Palermo 30 (2)2013–2014 →Bologna (loan) 21 (0)Tim nasional2000-2001 Italia U-16 26 (1)2001 Italia U-17 1 (0)2002 Italia U-18 6 (0)2001–2003 Italia U-19 12 (0)2003 Italia U-2…

2005 children's novel by Ian Ogilvy Measle and the Mallockee First editionAuthorIan OgilvyCover artistChris MouldCountryUnited KingdomLanguageEnglishSeriesMeasle StubbsGenreChildren's fantasyPublisherOxford University PressPublication date6 Oct 2005Media typePrintPages384 pagesISBN978-0060586928OCLC59512793Preceded byMeasle and the Wrathmonk Followed byMeasle and the Slitherghoul  Measle and the Mallockee is a children's novel written by Ian Ogilvy and illustrated b…

The ImpossiblePoster film The ImpossibleSutradaraJ.A. BayonaProduserÁlvaro AugustinBelén AtienzaEnrique López LavigneDitulis olehSergio G. SánchezCeritaMaría BelónPemeranNaomi WattsEwan McGregorTom HollandPenata musikFernando VelázquezSinematograferÓscar FauraPenyuntingElena RuízBernat VilaplanaPerusahaanproduksiApaches EntertainmentTelecinco CinemaDistributorWarner Bros. Pictures (Spanyol)Summit Entertainment(Amerika Serikat dan internasional)Tanggal rilis 9 September 2012 (…

Karbon dioksida Nama Nama IUPAC Karbon dioksida Nama lain Gas asam karbonat; karbonat anhidrida; es kering (bentuk padat); zat asam arang Penanda Nomor CAS 124-38-9 Model 3D (JSmol) Gambar interaktif 3DMet {{{3DMet}}} Nomor EC PubChem CID 280 Nomor RTECS {{{value}}} CompTox Dashboard (EPA) DTXSID4027028 InChI InChI=1/CO2/c2-1-3 SMILES C(=O)=O Sifat Rumus kimia CO2 Massa molar 44,0095(14) g/mol Penampilan gas tidak berwarna Densitas 1.600 g/L (padat)1,98 g/L (gas) Titik lebur …

Zakynthos pulauPolis Tempat categoria:Articles mancats de coordenades Negara berdaulatYunaniWilayah administratifDecentralized Administration of Peloponnese, Western Greece and the Ionian Islands (en)Daerah-daerah administratif di YunaniWilayah Kepulauan IoniaPrefecture of Greece (en)Zakynthos Regional Unit (en)Municipality of Greece (en)Zakynthos Municipality (en) NegaraYunani PendudukTotal41.180  (2021 )GeografiBagian dariKepulauan Ionia Luas wilayah405,55 km² [convert: unit tak dik…

Trey Gowdy Harold Watson Trey Gowdy III (lahir 22 November 1964) adalah seorang jaksa, penyiar berita televisi, politikus dan mantan jaksa agung federal Amerika Serikat. Ia menjabat sebagai anggota DPR AS untuk daerah pemilihan kongres ke-4 SC dari 2011 sampai 2019. Pranala luar Wikimedia Commons memiliki media mengenai Trey Gowdy. Wikiquote memiliki koleksi kutipan yang berkaitan dengan: Trey Gowdy. Trey Gowdy di Curlie (dari DMOZ) Biografi di Biographical Directory of the United States Congres…

BalaKartu judul dari film tersebutSutradaraSatyajit RayProduserPusat Seni Pertunjukan Nasional,Pemerintah Tamil NaduDitulis olehSatyajit RayPemeranBalasaraswatiV. RaghavanUday ShankarV. K. Narayana MenonNaratorSatyajit RayPenata musikSatyajit RaySinematograferSoumendu RoyPenyuntingDulal DuttaDistributorPusat Seni Pertunjukan Nasional,Pemerintah Tamil NaduTanggal rilis1976Durasi33 MenitNegaraIndiaBahasaInggrisBala adalah sebuah film dokumenter pendek yang dibuat oleh Satyajit Ray, tentang s…

1798 treaty between the U.S. and Cherokees The Tellico Blockhouse site, located at the junction of Nine Mile Creek and the Little Tennessee River (now Tellico Lake). The Treaty of Tellico was signed here in 1798 The Treaty With The Cherokee, 1798, also known as the First Treaty of Tellico, was signed on October 2, 1798, in the Overhill Cherokee settlement of Great Tellico near Tellico Blockhouse in Tennessee. This treaty served as an addendum to the Treaty of Holston and was the only treaty betw…

Matsya (ikan raksasa) melindungi Waiwaswata Manu dan tujuh orang bijak pada saat Banjir Besar. Suatu lukisan miniatur buatan abad ke-19 dari Jaipur, India. Bagian dari seriAgama Hindu Umat Sejarah Topik Sejarah Mitologi Kosmologi Dewa-Dewi Keyakinan Brahman Atman Karmaphala Samsara Moksa Ahimsa Purushartha Maya Filsafat Samkhya Yoga Mimamsa Nyaya Waisesika Wedanta Dwaita Adwaita Wisistadwaita Pustaka Weda Samhita Brāhmana Aranyaka Upanishad Wedangga Purana Itihasa Bhagawadgita Manusmerti Arthas…

Cekakak-pita dada-jingga Status konservasi Risiko Rendah (IUCN 3.1)[1] Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Animalia Filum: Chordata Kelas: Aves Ordo: Coraciiformes Famili: Halcyonidae Genus: Tanysiptera Spesies: T. sylvia Nama binomial Tanysiptera sylviaGould, 1850 Cekakak-pita dada-jingga (Tanysiptera sylvia) adalah spesies burung dalam famili Halcyonidae. Penyebaran dan subspesies Terdiri dari empat subspesies, dengan daerah persebaran:[2] T. s. leucura (Neumann, 1915), ters…

RZA

RZARZA at the 2018 San Diego Comic-Con InternationalInformasi latar belakangNama lahirRobert Fitzgerald DiggsNama lainRZAPrince RakeemBobby SteelsRakeem Zig-Zag-Zig AllahPrince DelightAbbottBobby DigitalBobby DynamiteRZArectorLahir5 Juli 1969 (umur 54)Brownsville, Brooklyn, New York City, New York, ASGenreHip hopPekerjaanRapperrecord producermusicianactorfilmmakerauthorInstrumenRappingkeyboardgitarzithersamplerTahun aktif1991–present[1][2]LabelSoul TempleTommy Boy/Warner B…

Any of several imaging modalities that map degrees of soft-tissue elasticity and stiffness This article needs more reliable medical references for verification or relies too heavily on primary sources. Please review the contents of the article and add the appropriate references if you can. Unsourced or poorly sourced material may be challenged and removed. Find sources: Elastography – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (April 2018) This article n…

Ираклеониты — ученики гностика Ираклеона (II век). Упоминаются как особая секта Епифанием и Августином; при крещении и миропомазании они соблюдали обряд помазания елеем и при этом произносили воззвания на арамейском языке, которые должны были освободить душу от власти …

МифологияРитуально-мифологическийкомплекс Система ценностей Сакральное Миф Мономиф Теория основного мифа Ритуал Обряд Праздник Жречество Мифологическое сознание Магическое мышление Низшая мифология Модель мира Цикличность Сотворение мира Мировое яйцо Мифическое вр…

此條目可参照英語維基百科相應條目来扩充。 (2021年10月13日)若您熟悉来源语言和主题,请协助参考外语维基百科扩充条目。请勿直接提交机械翻译,也不要翻译不可靠、低品质内容。依版权协议,译文需在编辑摘要注明来源,或于讨论页顶部标记{{Translated page}}标签。 国际调查记者同盟International Consortium of Investigative Journalists成立時間1997年總部华盛顿哥伦比亚特区 地址华…

2003 biography by Brian Herbert Dreamer of Dune: The Biography of Frank Herbert Cover of the first editionAuthorBrian HerbertCountryUnited StatesLanguageEnglishSubjectFrank HerbertPublisherTor BooksPublication date2003Media typePrint (Hardcover & Paperback)Pages576ISBN0765306468 Dreamer of Dune: The Biography of Frank Herbert is a 2003 biography of the American science fiction author Frank Herbert written by his son Brian Herbert. It was a Hugo Award for Best Related Work finalist in 20…

此條目可参照英語維基百科相應條目来扩充。 (2021年5月6日)若您熟悉来源语言和主题,请协助参考外语维基百科扩充条目。请勿直接提交机械翻译,也不要翻译不可靠、低品质内容。依版权协议,译文需在编辑摘要注明来源,或于讨论页顶部标记{{Translated page}}标签。 约翰斯顿环礁Kalama Atoll 美國本土外小島嶼 Johnston Atoll 旗幟颂歌:《星條旗》The Star-Spangled Banner約翰斯頓環礁地…

Ornithologie de Francis Willughby. Cet ouvrage est considéré comme le début de l'ornithologie scientifique en Europe, et qui a révolutionné l'ornithologie, en organisant les espèces selon leurs caractéristiques physiques. Cette chronologie de l'ornithologie présente, à travers les siècles, les avancées historiques en ornithologie (branche de l'histoire naturelle consacrée à l'étude des oiseaux). Antiquité 1500 av. J.-C. – vers 800 av. J.-C. : les chants védiques mentionnen…

此条目序言章节没有充分总结全文内容要点。 (2019年3月21日)请考虑扩充序言,清晰概述条目所有重點。请在条目的讨论页讨论此问题。 哈萨克斯坦總統哈薩克總統旗現任Қасым-Жомарт Кемелұлы Тоқаев卡瑟姆若马尔特·托卡耶夫自2019年3月20日在任任期7年首任努尔苏丹·纳扎尔巴耶夫设立1990年4月24日(哈薩克蘇維埃社會主義共和國總統) 哈萨克斯坦 哈萨克斯坦政府與…

Kembali kehalaman sebelumnya