Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Dolar

  Negara-negara yang menggunakan dolar AS
  Negara-negara yang menggunakan mata uang bernama dolar yang berbeda dari dolar AS
  Negara-negara yang sebelumnya menggunakan mata uang bernama dolar
Uang kertas dua dolar Amerika Serikat. Jarang terlihat beredar, tetapi masih diproduksi dan alat tukar sah.

Dolar adalah nama mata uang resmi di beberapa negara, tanah jajahan, dan daerah lain (lihat daftar di bawah). Biasanya dolar dilambangkan dengan simbol $.

Sejarah

Pada tanggal 15 Januari 1520, Kerajaan Bohemia mulai mencetak koin dari bahan perak yang diambil dari tambang lokal di Joachimsthal (bahasa Ceska Jáchymov). Koin-koin itu disebut "Joachimsthaler," yang dalam penggunaan umum disingkat menjadi thaler atau taler. Nama Jerman "Joachimsthal" secara harfiah berarti "lembah Joachim". Nama ini mengalami penyesuaian dalam berbagai bahasa: Ceska tolar, Hungaria tallér, Denmark dan Norwegia (rigs) daler, Swedia (riks) daler, Islan dalur, Belanda (rijks)daalder atau daler, Etiopia ታላሪ ("talari"), Italia tallero, Polandia talar, Persia dare, begitu pula Inggris - melalui bahasa Belanda - menjadi dollar.[1]

Kemudian, terdapat koin Belanda bergambar seekor singa yang disebut leeuwendaler atau leeuwendaalder, yang berarti 'daler singa'. Republik Belanda memproduksi koin ini untuk mengakomodasi perdagangan internasionalnya yang sedang dalam masa puncak. Leeuwendaler beredar hingga ke Timur Tengah dan ditiru beberapa kota di Jerman dan Italia. Koin ini juga populer di Hindia Belanda dan di Koloni Belanda Baru, (New York). Koin ini masuk dalam peredaran di Tiga Belas Koloni selama abad ke-17 dan awal abad ke-18 yang dikenal juga dengan nama "dolar singa".[2][3][4] Mata uang Rumania dan Bulgaria sekarang ini adalah leu/leva yang juga berarti 'singa'. Pengucapan dollar dalam bahasa Inggris-Amerika sangat mendekati pengucapan daler dalam bahasa Belanda abad ke-17.[5]

Peso Spanyol, yang memiliki berat dan bentuk yang sama, dikenal sebagai dolar Spanyol.[2][5] Sebelum pertengahan abad ke-18, dolar singa telah digantikan oleh Dolar Spanyol, yang terkenal dengan "kepingan delapan", yang beredar luas di koloni-koloni Spanyol di Dunia Baru dan di Filipina.[2][6][7][8][9]

Lambang Dolar

Evolusi lambang dolar modern.

Cikal bakal simbol "$" telah banyak dicatat. Mungkin penjelasan yang paling dikenal, menurut U.S. Bureau of Engraving and Printing (Biro Pahatan dan Cetakan AS), adalah bahwa itu merupakan hasil dari evolusi Bahasa Meksiko atau Spanyol "Ps" untuk peso, atau piastres, atau keping delapan (juga ada teori terpisah bahwa lambang dolar bercabang dari angka 8). Teori ini, bercabang dari pembelajaran naskah kuno, menjelaskan bahwa "S" mengambang lambat laun menjadi dituliskan di atas "P," mengembangkan ekivalen di bagian atas seperti tanda berbeda "$". Selanjutnya, torehan menurun di tengah pada tempatnya di huruf "P" menjadi hanya satu-satunya yang penting dalam bentuk penulisannya. Lambang ini telah banyak digunakan sebelum pengadopsian dolar Amerika Serikat tahun 1785.

Lihat pula

Referensi

  1. ^ djublonskopf (02-07-2015). "Why Is The Dollar Sign A Letter S?" (dalam bahasa bahasa Inggris). Observation Deck. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-05-04. Diakses tanggal 09-02-2015. 
  2. ^ a b c Rabushka, Alvin (2010). Taxation in Colonial America (dalam bahasa bahasa Inggris). Princeton University Press. ISBN 9781400828708. Diakses tanggal 06-10-2014. 
  3. ^ "Dutch Colonial - 17th Century: Silver Leeuwen Daalder". coins.lakdiva.org (dalam bahasa bahasa Inggris). Diakses tanggal 06-10-2014. 
  4. ^ "The Lion Dollar: Introduction" (dalam bahasa bahasa Inggris). Notre Dame: Department of Special Collections,University of Notre Dame. Diakses tanggal 06-10-2014. 
  5. ^ a b Sijs, Nicoline van der, ed. (2010). "Dollar (Amerikaanse munt)". Etymologiebank. Meertens Instituut. Diakses tanggal 06-10-2014. 
  6. ^ Julian, R.W. (2007). "All About the Dollar". Numismatist: 41. 
  7. ^ Cross, Bill (2012). Dollar Default: How the Federal Reserve and the Government Betrayed Your Trust. hlm. 17–18. ISBN 9781475261080. 
  8. ^ National Geographic. June 2002. p. 1. Ask Us.
  9. ^ Vries, Jan de; Wouder, Ad van der (1997). The First Modern Economy: Success, Failure, and Perseverance of the Dutch Economy, 1500-1815 (dalam bahasa bahasa Inggris). Cambridge University Press. ISBN 9780521578257. Diakses tanggal 06-10-2014. 

Read other articles:

Gusle Gusle (bahasa Serbia: гусле; bahasa Bulgaria: гусла) atau lahuta (bahasa Albania: lahutë) adalah alat musik bersenar tunggal (dan gaya musik) yang secara tradisional digunakan di wilayah Dinarides di Eropa Tenggara (di Balkan). Instrumen selalu diiringi dengan nyanyian; cerita rakyat musikal, khususnya puisi epik. Pemain gusle memegang instrumen secara vertikal di antara lututnya, dengan jari-jari tangan kiri di senar. Senar tidak pernah ditekan ke leher, memberikan …

Basilika Kunjungan Perawan MariaBasilika Minor Kunjungan Perawan MariaKroasia: Crkva Pohođenja Blažene Djevice Marije u Voćinucode: hr is deprecated Basilika Kunjungan Perawan MariaLokasiVoćinNegara KroasiaDenominasiGereja Katolik RomaArsitekturStatusBasilika minorStatus fungsionalAktif Basilika Kunjungan Perawan Maria (Kroasia: Crkva Pohođenja Blažene Djevice Marije u Voćinucode: hr is deprecated ) adalah sebuah gereja basilika minor Katolik yang terletak di Voćin, Kroasia. Basilik…

العلاقات الكاميرونية الكرواتية الكاميرون كرواتيا   الكاميرون   كرواتيا تعديل مصدري - تعديل   العلاقات الكاميرونية الكرواتية هي العلاقات الثنائية التي تجمع بين الكاميرون وكرواتيا.[1][2][3][4][5] مقارنة بين البلدين هذه مقارنة عامة ومرجعية للدولت…

Artikel bertopik Perang Dunia II ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.lbs Sisa fondasi barak Felsennest Felsennest (Rocky Eyrie) adalah salah satu markas Führer yang berada di Bad Münstereifel, Jerman yang dibangun pada tahun 1940an. Bangunan Markas Felsennest jauh lebih kecil dari pada markas resmi lain yang dimiliki oleh Adolf Hitler. Bunker pada markas ini hanya memiliki empat bilik kamar. Hitler tinggal di markas ini pada musim gugur tahun 1939 …

This article's lead section may be too short to adequately summarize the key points. Please consider expanding the lead to provide an accessible overview of all important aspects of the article. (December 2023) Baisao with his portable tea stand, as depicted in a gently comical caricature painting (Japanese) of the late 19th–early 20th century Baisao (Japanese: 売茶翁, Hepburn: Baisaō) (1675–1763) was a Japanese Buddhist monk of the Ōbaku school of Zen Buddhism, who became famou…

Letak Oblast Kiev di Ukraina Oblast Kyiv merupakan sebuah oblast di Ukraina yang memiliki luas wilayah 28.131 km² dan populasi 1.755.497 jiwa (2006). Ibu kotanya ialah Kyiv. lbsPembagian administratif Ukraina Oblast Cherkasy · Chernihiv · Chernivtsi · Krimea · Dnipropetrovsk · Donetsk · Ivano-Frankivsk · Kharkiv · Kherson · Khmelnytskyi · Kyiv · Kirovohrad · L…

American ex-unidentified 1991 murder victim Baby Hope redirects here. For other uses, see Baby Hope (disambiguation). Anjelica CastilloThree reconstructions of Castillo created in efforts to identify her bodyBornAnjelica CastilloApril 24, 1987 (1987-04-24)Queens, New York, U.S.Diedc. July 18, 1991 (1991-07-19) (aged 4)Astoria, New York, U.S.Cause of deathHomicide by asphyxiaBody discoveredJuly 23, 1991 Manhattan, New YorkResting placeSt. Raymond's Cemetery, Bronx, New York, U…

يودنبورغ    شعار الاسم الرسمي (بالألمانية: Judenburg)‏    الإحداثيات 47°10′21″N 14°39′37″E / 47.1725°N 14.660277777778°E / 47.1725; 14.660277777778  [1] تاريخ التأسيس 1074  تقسيم إداري  البلد النمسا[2][3]  التقسيم الأعلى منطقة مورتال  عاصمة لـ منطقة مورتال  خصائص …

2011 aviation disaster near Guelmim, Morocco This article needs to be updated. Please help update this to reflect recent events or newly available information. (September 2019) 2011 Royal Moroccan Air Force C-130 crashA Moroccan Air Force C-130H Hercules similar to the one involvedAccidentDate26 July 2011SummaryUnder investigationSiteNear Guelmim Airport, Guelmim, Morocco 29°03′N 9°56′W / 29.050°N 9.933°W / 29.050; -9.933AircraftAircraft typeLockheed C-130H H…

Association football in a Northern England county Two Yorkshire clubs, Leeds United and York City, playing each other in a friendly match. Football in Yorkshire refers to the sport of association football in relation to its participation and history within Yorkshire, England. The county is the largest in the United Kingdom and as thus has many football clubs professional and amateur. Sheffield in South Yorkshire is recognised by FIFA and UEFA as the birthplace of club football, because Sheffield…

سور تروندلاغ    علم شعار   الإحداثيات 63°23′N 10°16′E / 63.39°N 10.26°E / 63.39; 10.26   [1] تاريخ التأسيس 1919  تقسيم إداري  البلد النرويج[2][3]  التقسيم الأعلى النرويج  العاصمة تروندهايم  تاريخ الإلغاء 31 ديسمبر 2017  التقسيمات الإدارية أغدينيسب…

Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.Cari sumber: Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz Nama dalam bahasa asli(ar) عبد العزيز بن باز BiografiKelahiran22 November 19…

Varieties of the color white Off-white redirects here. For other uses, see Off-white (disambiguation). White Common connotationsPurity, snow, brightness     Color coordinatesHex triplet#FFFFFFsRGBB (r, g, b)(255, 255, 255)HSV (h, s, v)(0°, 0%, 100%)CIELChuv (L, C, h)(100, 0, 0°)SourceBy definitionB: Normalized to [0–255] (byte) Shades of white are colors that differ only slightly from pure white. Variations of white include what are commonly termed off-white colors, which …

Untuk kegunaan lain, lihat Muara (disambiguasi). Muara sungai Adyar di Tamil Nadu, India. Muara sungai, atau ringkasnya muara adalah wilayah badan air tempat masuknya satu atau lebih sungai ke laut, samudra, danau, bendungan, atau bahkan sungai lain yang lebih besar. Di wilayah pesisir, muara sungai sangat terpengaruh oleh kondisi air daratan seperti aliran air tawar dan sedimen, serta air lautan seperti pasang-surut, gelombang, dan masuknya air asin ke darat. Bergantung pada lokasi dan kondisi …

У этого термина существуют и другие значения, см. Горностай (значения). Горностай Научная классификация Домен:ЭукариотыЦарство:ЖивотныеПодцарство:ЭуметазоиБез ранга:Двусторонне-симметричныеБез ранга:ВторичноротыеТип:ХордовыеПодтип:ПозвоночныеИнфратип:Челюстноротые…

Painting by Annibale Carracci Venus, Adonis and Cupid by Annibale Carracci Venus, Adonis and Cupid is a painting created c. 1595 by Annibale Carracci. The painting is in the Museo del Prado, Madrid. Annibale Carracci was one of the most well known Italian Baroque painters of the seventeenth century. The Carracci brothers established an academy of art called Accademia degli Incamminati, which pioneered the development of Bolognese Painting.[1] Annibale Carracci and Caravaggio were among t…

Commercial bank in Uganda KCB Bank Uganda LimitedCompany typeSubsidiary of Kenya Commercial Bank GroupUSE :KCB NSE :KCBIndustryBankingFounded2007; 17 years ago (2007)HeadquartersCommercial PlazaKampala RoadKampala, UgandaKey peopleConstant Othieno MayendeChairman[1]Edgar ByamahCEOAgnes NamyaloExecutive Director[2]ProductsLoans, credit cards, savings, investments, mortgagesRevenue Aftertax: KES:377 million (US$3.54 million) (2018)[3]Total assetsKES:18.77 …

2015 American filmScooby-Doo! and the Beach BeastieiTunes coverDirected byVictor CookWritten byDoug LangdaleCandie LangdaleBased onScooby-Dooby Joe Ruby and Ken SpearsProduced byVictor CookAlan BurnettJason Wyatt (line producer)[1]StarringFrank WelkerMatthew LillardMindy CohnGrey DeLisleMusic byRobert J. KralProductioncompanyWarner Bros. AnimationDistributed byWarner Home VideoRelease date May 5, 2015 (2015-05-05) Running time22 minutesCountryUnited StatesLanguageEnglish S…

此條目需要补充更多来源。 (2021年7月4日)请协助補充多方面可靠来源以改善这篇条目,无法查证的内容可能會因為异议提出而被移除。致使用者:请搜索一下条目的标题(来源搜索:美国众议院 — 网页、新闻、书籍、学术、图像),以检查网络上是否存在该主题的更多可靠来源(判定指引)。 美國眾議院 United States House of Representatives第118届美国国会众议院徽章 众议院旗帜…

Independent court in Thailand which determines constitutionality of laws, appointments, etc. The Constitutional Court of the Kingdom of ThailandศาลรัฐธรรมนูญEstablished11 October 1997LocationChaeng Watthana Government Complex, Group A, No. 120, Village 3, Chaeng Watthana Road, Thung Song Hong Subdistrict, Lak Si, BangkokAuthorized byConstitution of the Kingdom of Thailand, Buddhist Era 2560 (2017)Number of positionsOne president, eight judgesAnnual budget223.7 million b…

Kembali kehalaman sebelumnya