Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Indeks kinerja ilmiah

Indeks kinerja ilmiah adalah ukuran kuantitatif sebagai referensi dasar kebijakan di bidang iptek (ilmu pengetahuan dan teknologi), diperlukan sebuah instrumen. Kajian pengukuran semacam ini disebut sebagai scientometrics.[1] Instrumen dalam bentuk indeks kinerja ilmiah ini sangat penting untuk melakukan pengukuran atas usulan, target dan pencapaian aneka aktivitas iptek. Dengan instrumen semacam ini diharapkan seluruh proses bisa dilakukan dengan transparan dan obyektif.

Pendahuluan

Secara global, sudah banyak instrumen yang diajukan. Namun hampir semuanya difokuskan pada usaha untuk mengukur kontribusi iptek dalam kehidupan masyarakat, seperti industri dan lain-lain.[2] Sebaliknya sangat sedikit kajian yang mengarah pada indeksisasi aktivitas iptek itu sendiri. Ini dikarenakan proses pengukuran kinerja ilmiah di negara-negara maju sudah dilakukan dengan relati sangat obyektif akibat komunitas ilmiah di setiap bidang yang sudah mapan dan matang.

Sebaliknya di negara berkembang seperti Indonesia, pengukuran kinerja iptek sangat sulit dilakukan akibat keterbatasan komunitas di setiap bidang, ditambah kematangan komunitas secara ilmiah yang umumnya belum tercapai akibat budaya ilmiah yang relatif pendek.

Maksudnya ? Di hampir semua negara, proses pengajuan anggaran iptek secara garis besar bisa dibagi menjadi 2 tahapan utama:

  1. Tahap politis: Proses pengajuan anggaran di level tertinggi penyelenggara negara, yaitu pengajuan oleh pengelola anggaran iptek utama ke parlemen. Pengelola anggaran utama bisa lembaga penelitian utama seperti LPND di Indonesia (LIPI, dll), Kementerian Riset (KRT), lembaga mandiri (NSF di Amerika, DFG di Jerman, JICA di Jepang, dll). Pada tahapan ini substansi proposal kegiatan iptek umumnya bersifat multi disiplin dan bidang.
  2. Tahap ilmiah: Proses pengajuan anggaran oleh pelaksana riil aktivitas iptek ke pengelola anggaran iptek utama di atas. Pada tahapan ini substansi kegiatan iptek sudah fokus pada topik-topik tertentu yang spesifik.

Pada tahap pertama di atas, argumentasi dalam rangka justifikasi dilakukan dalam bahasa politis. Bahasa politis ditandai dengan argumentasi berbasis capaian jangka pendek dan riil dalam konteks "kontribusi langsung" ke publik. Sebaliknya, pada tahap kedua justifikasi harus berdasar argumentasi ilmiah. Oleh karena itu di level ini diperlukan anggota komunitas ilmiah yang mapan untuk melakukan penilaian secara obyektif dan dengan landasan ilmiah sesuai bidang kajian.

Di negara-negara dengan komunitas dan budaya ilmiah yang lemah sering kali tahapan kedua terdistorsi dengan "bahasa politis" sehingga mudah timbul kerancuan argumentasi untuk suatu justifikasi ilmiah. Sangat jamak ditemukan judul dan argumentasi dari suatu proposal yang berbahasa politis dan tidak fokus pada substansi dan keunggulan ilmiahnya. Hal dan kebiasaan semacam ini berdampak lanjutan pada ketidakjelasan target serta ukuran pencapaiannya pada akhir kegiatan. Semestinya proposal kegiatan iptek di level ini berbahasa murni ilmiah, sedangkan bahasa politis hanya dipakai di tahap pertama oleh pemangku kebijakan iptek terkait ke parlemen.

Indeks kuantitatif

Seperti sering diungkapkan, peneliti iptek sebaiknya tidak membawa aspek kontribusi riil sebagai bahan justifikasi utama dari proposal yang diajukan, tetapi harus senantiasa mengingat bahwa hal tersebut merupakan aspek penting bagi pemangku kebijakan iptek untuk berargumentasi dengan publik (parlemen).[3]

Yang menjadi masalah kemudian: bagaimana menghubungkan tuntutan politis dan ilmiah di atas ? Lebih lanjut, bagaimana mengukur kedua aspek dari satu kegiatan iptek secara konsisten dan relatif obyektif ? Disinilah peranan model untuk mengukur kinerja ilmiah dan politis secara simultan. Kinerja ilmiah lebih mudah didefinisikan, sedangkan kinerja politis secara umum bisa direduksi menjadi kinerja finansial. Karena pada tahap politis di atas, aspek utama yang menjadi perhatian seluruh pemangku kepentingan adalah aspek finansial.[4]

Sebagai salah satu model, misalnya telah dikembangkan model sederhana yang merupakan pionir untuk melakukan pengukuran kinerja seperti tuntutan di atas, yaitu Model SFPM. Model SFPM atau Scientific and Financial Performance Measure dikembangkan sepanjang tahun 2005 di LIPI.[5][6] Dengan model ini kinerja ilmiah dan finansial bisa diukur secara simultan untuk semua bidang kajian berbasis luaran ilmiah yang baku. Model ini memiliki beberapa kelebihan:

  • Pengukuran kinerja ilmiah dan finansial dengan satu instrumen.
  • Mencakup seluruh bidang kajian ilmiah.
  • Sehingga memungkinkan perbandingan antar bidang dan cabang kegiatan ilmiah.
  • Sederhana sehingga mengurangi kemungkinan perdebatan aspek teknis yang tidak berujung.
  • Berbasis matematis murni sehingga bisa diotomatisasi seperti prototipe yang tersedia di KOKI.[7]

Referensi

  1. ^ Scientometrics di Wikipedia.
  2. ^ Lihat karya-karya tulis ilmiah di jurnal Scientometrics Diarsipkan 2008-05-17 di Wayback Machine..
  3. ^ David Harris, The role of spin-offs, Symmetry 4 (2007) 6.
  4. ^ Perlukah Kinerja Ilmiah Diukur?, NetSains.Com (28 Desember 2007)
  5. ^ L.T. Handoko, Scientific and Financial Performance Measure: A Simultaneous Model to Evaluate Scientific Activities, Journal of Theoretical and Computational Studies 4 (2005) 0110 Diarsipkan 2008-08-18 di Wayback Machine. (arXiv:physics/0508052)
  6. ^ L.T. Handoko, A Simultaneous Model to measure Academic and Financial Performances of Scientific Activities, Proceeding of the 7th ASEAN Science and Technology Week - Sub-Committee of Science and Technology Infrastructure and Resources Development (arXiv:physics/0508059)
  7. ^ KOKI - Kalkulator Online Kinerja Ilmiah

Read other articles:

Nicholas Murray Butler 12th Presiden Universitas ColumbiaMasa jabatan1902–1945 PendahuluSeth LowPenggantiFrank D. Fackenthal (menjabat) Informasi pribadiLahirApril 2, 1862Elizabeth, New JerseyMeninggal7 Desember 1947 (85 tahun)New York City, New YorkPartai politikRepublikProfesiDosen, Diplomat, PolitikusSunting kotak info • L • B Nicholas Murray Butler (2 April 1862 – 7 Desember 1947) adalah seorang filsuf, diplomat, dan dosen Amerika Serikat. Butler menjabat sebagai Presiden U…

Yang MuliaDr. Artidjo Alkostar, S.H., LL.M. Anggota Dewan Pengawas Komisi Pemberantasan KorupsiMasa jabatan20 Desember 2019 – 28 Februari 2021Menjabat bersama Albertina Ho, Syamsuddin Haris, Harjono, dan Tumpak Hatorangan PanggabeanPresidenJoko Widodo PenggantiIndriyanto Seno AdjiHakim Agung IndonesiaMasa jabatan2 September 2000 – 1 Juni 2018Ditunjuk olehAbdurrahman Wahid Informasi pribadiLahir(1948-05-22)22 Mei 1948 Situbondo, Jawa Timur, IndonesiaMeninggal28 Febru…

يفتقر محتوى هذه المقالة إلى الاستشهاد بمصادر. فضلاً، ساهم في تطوير هذه المقالة من خلال إضافة مصادر موثوق بها. أي معلومات غير موثقة يمكن التشكيك بها وإزالتها. (مارس 2016) هذه المقالة بحاجة لمراجعة خبير مختص في مجالها. يرجى من المختصين في مجالها مراجعتها وتطويرها. (يوليو 2016) أول أب…

Film Indonesiaberdasarkan tahun 1920-an 1926 1927 1928 1929 1930-an 1930 1931 1932 1933 1934 1935 1936 1937 1938 1939 1940-an 1940 1941 1942 1943 1944 1948 1949 1950-an 1950 1951 1952 1953 1954 1955 1956 1957 1958 1959 1960-an 1960 1961 1962 1963 1964 1965 1966 1967 1968 1969 1970-an 1970 1971 1972 1973 1974 1975 1976 1977 1978 1979 1980-an 1980 1981 1982 1983 1984 1985 1986 1987 1988 1989 1990-an 1990 1991 1992 1993 1994 1995 1996 1997 1998 1999 2000-an 2000 2001 2002 2003 2004 2005 2006 2007 2…

العلاقات البحرينية الكمبودية البحرين كمبوديا   البحرين   كمبوديا تعديل مصدري - تعديل   العلاقات البحرينية الكمبودية هي العلاقات الثنائية التي تجمع بين البحرين وكمبوديا.[1][2][3][4][5] مقارنة بين البلدين هذه مقارنة عامة ومرجعية للدولتين: وجه المق…

Parlemen Inggris di depan raja sekitar tahun 1300 Berkas:Perdana Menteri Inggris David Cameron berbicara kepada para anggota parlemen Inggris dalam debat mengenai serangan udara terhadap ISIS di Suriah.jpgPerdana Menteri Inggris David Cameron berbicara kepada para anggota parlemen Inggris dalam debat mengenai serangan udara terhadap ISIS/Daesh di Suriah. Parlemen Inggris adalah lembaga legislatif Kerajaan Inggris. Asal mulanya bisa dilacak hingga awal Abad Pertengahan. Parlemen Inggris mengambil…

Not to be confused with 2022 United States House of Representatives elections in Hawaii. 2022 Hawaii House of Representatives election ← 2020 November 8, 2022 2024 → All 51 seats in the Hawaii House of Representatives26 seats needed for a majority   Majority party Minority party   Leader Scott Saiki Lauren Cheape Matsumoto Party Democratic Republican Leader's seat 25th 38th Last election 47 4 Seats before 47 4 Seats won 45 6 Seat change 2 …

2017 Élections législatives de 2022 dans la Haute-Vienne 3 sièges de députés à l'Assemblée nationale 12 et 19 juin 2022 Type d’élection Élections législatives Corps électoral et résultats Inscrits 264 506 Votants au 1er tour 141 165   53,37 %  2,8 Votes exprimés au 1er tour 135 440 Votes blancs au 1er tour 3 593 Votes nuls au 1er tour 2 132 Votants au 2d tour 136 643   51,65 %  0,9 Votes exprimés au 2d tour 119&…

Volkswagen JettaVolkswagen Jetta Mk5 2.5 (US)InformasiProdusenVolkswagenMasa produksi1979–sekarangBodi & rangkaKelasMobil keluarga kecilPlatformSeri Platform A Grup VolkswagenKronologiPendahuluVolkswagen Beetle Volkswagen Jetta adalah mobil keluarga kecil yang diproduksi oleh perusahaan otomotif Jerman Volkswagen sejak tahun 1979. Mobil ini diposisikan untuk mengisi pasar sedan dari model hatchback Golf. Mobil ini sudah dipasarkan dengan 5 generasi dengan nama bermacam-macam: Atlantic, Bor…

American game show This article is about the Nickelodeon game show franchise. For the unrelated game show that aired on CBS, see Double Dare (1976 game show). Double DareLogo for the 2018 revivalAlso known as Super Sloppy Double Dare (1987, 1989) Family Double Dare (1988, 1990–93) Double Dare 2000 (2000) GenreGame showCreated by Geoffrey Darby Michael Klinghoffer Dee LaDuke Robert Mittenthal Debby Beece (Family Double Dare) Written by Alan Silberberg (1986–89) Gary DeLena (1990–91) Bobby L…

Gaël Clichy Clichy with Manchester City, celebrating winning the Premier League in 2012Informasi pribadiNama lengkap Gaël Dimitri Clichy[1]Tanggal lahir 26 Juli 1985 (umur 38)[2]Tempat lahir Toulouse, FranceTinggi 176 m (577 ft 5 in)[3]Posisi bermain Left-backInformasi klubKlub saat ini ServetteNomor 3Karier junior1990–1996 Hersoise1996–1997 Matador F.C1997–1998 Muret1998–2000 Tournefeuille2000–2002 CannesKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol…

Disambiguazione – Carlos Alberto rimanda qui. Se stai cercando altre persone con lo stesso pseudonimo, vedi Carlos Alberto (disambigua). Carlos Alberto Torres Carlos Alberto Torres con la maglia dei Cosmos Nazionalità  Brasile Altezza 180[1] cm Peso 77[1] kg Calcio Ruolo Allenatore (ex difensore) Termine carriera 1º gennaio 1983 - giocatore4 giugno 2005 - allenatore Carriera Squadre di club1 1963-1966 Fluminense98 (9)1966-1971 Santos373 (36)[2]1…

Contoh rantai makanan di danau digambarkan berdasarkan tingkatan trofik suatu organisme di mana mangsa berada di bawah pemangsa. Dari bawah ke atas, udang, ikan Esox lucius, ikan Alburnus alburnus, ikan Perca, dan Elang tiram Rantai makanan adalah suatu ekosistem makhluk hidup yaitu perpindahan energi makanan dari sumber daya tumbuhan melalui seri organisme atau melalui jenjang makan di mana suatu organisme memakan satu sama lain untuk mendapatkan energi dan nutrisi dari organisme yang dimakan. …

Japanese politician (1825–1883) In this Japanese name, the surname is Iwakura. This article includes a list of general references, but it lacks sufficient corresponding inline citations. Please help to improve this article by introducing more precise citations. (November 2019) (Learn how and when to remove this template message) Senior First RankIwakura Tomomi 岩倉 具視Born(1825-10-26)October 26, 1825Kyoto, JapanDiedJuly 20, 1883(1883-07-20) (aged 57)Tokyo, JapanOccupationPoliticianKn…

Intellectual property of Indigenous peoples Part of a series onIndigenous rights Rights Ancestral domain Intellectual property Land rights Language Traditional knowledge Treaty rights Water and sanitation Protection Governmental organizations ACHPR AID Arctic Council BIA CIP CIRNAC DTA FUNAI INPI JAKOA NCIP NIAA MCHTA TPK UNPFII NGOs and political groups AFN Amazon Conservation Team Amazon Watch CAP COICA CONAECDA CONAIE Cultural Survival EZLN fPcN IPACC IPCB IWGIA Land Back NARF ONIC Survival I…

Table in the Arthurian legend For other uses, see Round Table (disambiguation). The Round TableArthurian legend elementA 1470 reproduction of Évrard d'Espinques's illumination of the Prose Lancelot, showing King Arthur presiding at the Round Table with his KnightsFirst appearanceRoman de Brut1155Created byWaceGenreChivalric romanceIn-universe informationTypeLegendary tableOwnersKing ArthurFunctionThe meeting of Arthur's court, known as the Knights of the Round Table The Round Table (Welsh: y Fo…

Yang di-Pertua Negeri SabahPetahanaJuhar Mahiruddinsejak 1 Januari 2011GelarTuan Yang Terutama (Yang Terhormat)KediamanIstana Negeri, Kota Kinabalu, SabahDitunjuk olehMizan Zainal AbidinPejabat perdanaDatu Mustapha Datu HarunDibentuk1963GajiRM 45 000 per bulanSitus webSitus resmi Yang di-Pertua Negeri Sabah (dikenal juga sebagai Gubernur Sabah) adalah kepala negara seremonial dari negara bagian Malaysia, Sabah. Ia ditunjuk oleh Yang di-Pertuan Agong dengan nasihat dari Ketua Menteri.[1&…

В Википедии есть статьи о других людях с фамилией Венцель. Иоганн Венцельнем. Johann Wenzel Дата рождения 9 марта 1902(1902-03-09) Место рождения Нидау (нем. Niedau), Западная Пруссия, Германская империя (ныне — Нидово (польск. Nidowo), Поморское воеводство, Польша) Дата смерти 2 фев…

Overview of the events of 1574 in art Overview of the events of 1574 in art List of years in art (table) … 1564 1565 1566 1567 1568 1569 1570 1571 1572 1573 1574 1575 1576 1577 1578 1579 1580 1581 1582 1583 1584 … Art Archaeology Architecture Literature Music Philosophy Science +... Events from the year 1574 in art. Events Niccolò Circignani decorates the Room of the Exploits in the Palazzo del Comune at Castiglione del Lago. Works de Court's portrait miniature of Henri, Duke of Anjou Nicco…

Questa voce o sezione sull'argomento biologia molecolare non cita le fonti necessarie o quelle presenti sono insufficienti. Puoi migliorare questa voce aggiungendo citazioni da fonti attendibili secondo le linee guida sull'uso delle fonti. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. L'imprinting genomico o imprinting genetico indica una modulazione della espressione di una parte del materiale genetico: tale modifica può riguardare l'uno o l'altro dei due corredi parentali. Si tratta …

Kembali kehalaman sebelumnya