Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Kancah

Kancah[1] atau kawah[2] (bahasa Inggris: cauldron)[3] adalah kuali besar yang digunakan untuk memasak makanan atau minuman pada Zaman Tembaga dan Zaman Besi.[4] Kaldron yang pernah ditemukan di Inggris dan Irlandia terbuat dari tembaga, besi, atau campuran keduanya.[4] Di era modern, kaldron digunakan di dalam upacara olimpiade olahraga sebagai tempat api olimpiade dinyalakan untuk simbol pembukaan acara.[5]

Etimologi

Kata cauldron pertama kali tercatat pada abad ke-13 yang ditulis dalam bahasa Inggris cauldron atau caudron.[6] Kata cauldron atau caudron sendiri merupakan resapan dari bahasa Prancis chaudron yang diturunkan dari bahasa Latin klasik calidārium atau caldārium yang berarti ‘permandian air panas’.[6]

Sejarah

Kancah tembaga dari Zaman Tembaga dan kail untuk mengaitkan daging.

Kaldron pada mulanya digunakan sebagai tempat memasak daging atau memanaskan minuman pada akhir Zaman Tembaga sampai awal Zaman Besi (1200SM - 600SM).[4] Kaldron pada masa tersebut terbuat dari lempengan-lempengan tembaga yang dipaku menjadi satu.[4] Ada sekitar 60 artefak kaldron zaman tersebut yang telah ditemukan dan salah satunya adalah kaldron Battersea.[4] Kaldron dari akhir Zaman Besi (200SM - 100M) tidak jauh berbeda dengan kaldron dari Zaman Tembaga, hanya saja sudah terdapat kandungan besi di dalam bahan pembuatannya.[4] Kaldron Gundestrup merupakan salah satu dari 30 kaldron Zaman Besi yang telah ditemukan.[4][7] Kaldron Gundestrup ditemukan di Gundestrup, Denmark.[7] Karena ukurannya yang cukup besar, kaldron dipercaya hanya digunakan dalam perayaan keagamaan atau ritual sebagai tempat untuk memasak bahan makanan.[4]

Referensi

  1. ^ "Hasil Pencarian - KBBI Daring". KBBI Daring. Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia. Diakses tanggal 1 Oktober 2021. 
  2. ^ "Hasil Pencarian - KBBI Daring". KBBI Daring. Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia. Diakses tanggal 1 Oktober 2021. 
  3. ^ "Hasil Pencarian - KBBI Daring". KBBI Daring. Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia. Diakses tanggal 1 Oktober 2021. 
  4. ^ a b c d e f g h "Cauldron and feasting in the Iron Age". The British Museum. Diakses tanggal 2014-05-27. 
  5. ^ "Olympic flame". Encyclopedia Britannica. Diakses tanggal 2014-05-27. 
  6. ^ a b T. F. Hoad . 1993 . English Etymology . Oxford University Press . ISBN 0-19-283098-8
  7. ^ a b "Gundestrup Cauldron". unc.edu. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2006-02-21. Diakses tanggal 2014-05-27. 
Baca informasi lainnya:

Mr. A. Mutt Starts in to Play the Races strip del 1907 opera di Bud Fisher Bud Fisher, pseudonimo di Harry Conway Fisher (3 aprile 1885 – 7 settembre 1954), è stato un fumettista statunitense. Indice 1 Biografia 1.1 Vita privata 2 Filmografia 2.1 Sceneggiatore 2.2 Regista 3 Note 4 Bibliografia 5 Altri progetti 6 Collegamenti esterni Biografia Bud Fisher nacque il 3 aprile del 1885 (alcune fonti indicano come data di nascita il 1884[1]). Abbandonò gli studi all'Università di Chicago …

Pendudukan Samoa JermanBagian dari Perang Dunia IBendera Britania Raya dikibarkan di Apia pada tanggal 30 Agustus 1914Tanggal29–30 Agustus 1914LokasiSamoa JermanHasil Kemenangan SekutuPihak terlibat Britania Raya  Australia  Selandia Baru  Prancis  Kekaisaran Jerman Samoa JermanTokoh dan pemimpin Robert Logan Erich Schultz-EwerthKekuatan 1.413 (kelompok pendarat)[1] ca.100 (milisi dan Fita-Fita)[2] Pendudukan Samoa Jerman adalah proses pengambilalihan dan pe…

Bursa MicrosoftTipetoko aplikasi dan digital distribution platform (en) Versi pertama26 Oktober 2012; 9 Tahun yang lalu.Versi stabilWindows 10: 22301.1401.15.0 Karakteristik teknisSistem operasiWindows 8, Windows Server 2012, Windows 8.1, Windows Server 2012 R2, Windows 10, Windows 10 Mobile, Windows Server 2016, Windows Server 2019, Windows 11, Windows Sever 2022, Xbox.Informasi pengembangPengembangMicrosoft CorporationPenerbitBursa Microsoft Informasi tambahanSitus webapps.microsoft.com (…

An-Nazla Ash-SharqiyaLingkunganNegaraArab SaudiProvinsiProvinsi MakkahPemerintahan • Wali kotaHani Abu Ras[1] • Gubernur kotaMish'al Al-SaudKetinggian12 m (39 ft)Zona waktuUTC+3 (AST) • Musim panas (DST)ASTKode pos(5 kode digit dimulai dari 23; e.g. 23434)Kode area telepon+966-12Situs webwww.jeddah.gov.sa/english/index.php An-Nazla Ash-Sharqiya adalah sebuah pemukiman padat penduduk di kota Jeddah di Provinsi Makkah, tepatnya di sebelah barat…

Karan Singhکرن سنگھ Anggota Parlemen (Rajya Sabha) for Teritorial Ibukota Nasional DelhiPetahanaMulai menjabat Jan 2012Masa jabatanJan 2006 – Jan 2012Masa jabatanJan 2000 – Jan 2006Masa jabatanNovember 1996 – Agu 1999Anggota Parlemen (Lok Sabha) untuk UdhampurMasa jabatan1967 - 19701971 - 19771977 - 19801980 - 1984 PenggantiGirdhari Lal DograMenteri Pariwisata dan Penerbangan Sipil, Pemerintahan IndiaMasa jabatan1967 - 1973Meneteri Kesehatan dan Perenc…

Artikel ini berisi konten yang ditulis dengan gaya sebuah iklan. Bantulah memperbaiki artikel ini dengan menghapus konten yang dianggap sebagai spam dan pranala luar yang tidak sesuai, dan tambahkan konten ensiklopedis yang ditulis dari sudut pandang netral dan sesuai dengan kebijakan Wikipedia. (Februari 2021) MPWRTipePenyelenggara jasa seluler berbasis digitalTahun peluncuran1 Desember 2020ProdusenIndosatPenyedia saat iniIM3Tahun produksi terakhir17 Oktober 2022SloganIni Kekuatan KitaSitus web…

Meriam tank adalah senjata utama sebuah tank. Meriam tank modern adalah meriam kaliber besar berkecepatan tinggi yang mampu menembakkan peluru penembus energi kinetik, hulu ledak antitank berdaya ledak tinggi, dan dalam beberapa kasus, peluru kendali. Senjata antipesawat juga bisa dipasang pada tank. Meriam L30 pada tank Challenger 2 Royal Scots Dragoon Guards. Sebagai persenjataan utama tank, meriam ini hampir selalu digunakan dalam mode tembakan langsung untuk mengalahkan berbagai target darat…

Sennek(Laura Groeseneken)Informasi latar belakangNama lainSennek, LolaLahir30 April 1990 (umur 33)Leuven, BelgiaGenreSoul,elektronikapopRockPekerjaanSingersongwriterInstrumenVokalpianoTahun aktif2014–sekarangArtis terkaitOzark HenrySitus webhttp://www.sennekmusic.com Sennek dalam Eurovision Spain PreParty 2018 di Madrid. Laura Groeseneken (lahir 30 April 1990), juga dikenal sebagai Sennek, adalah seorang penyanyi dan penulis lagu asal Belgia. Ia mewakili Belgia dalam Kontes Lagu Eurovisio…

Critical Eleven PengarangIka NatassaNegaraIndonesiaBahasaIndonesiaInggrisGenrenovelPenerbitGramedia Pustaka Utama (Jakarta)Tanggal terbit2015Halaman342 halamanISBNISBN 978-602-034-640-3 Critical Eleven adalah sebuah novel karya Ika Natassa yang diterbitkan oleh Gramedia Pustaka Utama tahun 2015. Buku ini bercerita tentang pertemuan antara Ale dan Anya yang begitu istimewa. Keduanya bertemu dalam waktu 11 menit saat di pesawat di mana 3 menit bersifat kritis dan 8 menit sebelum berpisah. Nov…

Agus Supriatna Kepala Staf TNI Angkatan Udara ke-20Masa jabatan2 Januari 2015 – 18 Januari 2017PresidenJoko WidodoWakilBagus Puruhito (2015)Hadiyan Sumintaatmadja(2015—17)Panglima TNIMoeldoko (2015)Gatot Nurmantyo (2015—17) PendahuluIda Bagus Putu DuniaPenggantiHadi TjahjantoKepala Staf Umum TNIMasa jabatan31 Desember 2014 – 2 Januari 2015 PendahuluAde SupandiPenggantiDede Rusamsi Informasi pribadiLahir28 Januari 1959 (umur 65)Bandung, Jawa BaratKebangsaanIndon…

Ike Gyokuran牡丹に竹図 - Peony dan Bamboo di Batu, Metropolitan Museum of ArtNama asal池玉瀾LahirMachi (町)1727Meninggal1784Tempat tinggalGionNama lainTokuyama GyokuranPekerjaanPelukis, penulis kaligrafi, dan sastrawatiSuami/istriIke no Taiga ​ ​(m. 1746; meninggal 1776)​ Ike Gyokuran (池玉瀾code: ja is deprecated , 1727–1784) adalah seorang wanita Jepang yang dikenal dengan karya-karyanya terutama pada kesenian lukisan Bunj…

Evil TwinPoster teatrikalNama lainHangul전설의 고향 Hanja傳說의 故鄕 Alih Aksara yang DisempurnakanJeonseolui gohyangMcCune–ReischauerChŏnsŏlŭi kohyang SutradaraKim Ji-hwanProduserLee Kang-minDitulis olehAhn Min-jeongKim Ji-hwanPemeranPark Shin-hyeJae HeePenata musikKim Jun-seongSinematograferSon Won-hoDistributorPrime EntertainmentTanggal rilis 23 Mei 2007 (2007-05-23)[1] Durasi95 menitNegaraKorea SelatanBahasaKoreaPendapatankotor$2,396,341[2] Evi…

Ra Ra KrishnayaSutradaraMahesh PProduserVamsi Krishna SrinivasDitulis olehMahesh PPemeranSundeep Kishan,Regina Cassandra,Jagapathi Babu,KalyaniPenata musikAchu RajamaniSinematograferSriramPenyuntingMarthand K. VenkateshPerusahaanproduksiSVK CinemasTanggal rilis 04 Juli 2014 (2014-07-04) [1]NegaraIndiaBahasaTelugu Ra Ra Krishnayya adalah sebuah film romantik Telugu 2014 yang disutradarai oleh Mahesh P dan diproduksi oleh Vamsi Krishna Srinivas pada naungan SVK Cinemas. Film ter…

On My WaySingel oleh Alan Walker, Sabrina Carpenter and FarrukoBahasaEnglishSpanishDirilis21 Maret 2019 (2019-03-21)GenreMoombahton Future bass Durasi3:13LabelMERSonyPenciptaJulia KarlssonGunnar GreveFranklin Jovani MartinezMarcos G. PérezFredrik Borch OlsenJesper BorgenCarlos Efrén Reyes RosadoSabrina CarpenterAlan WalkerØyvind SauvikAnders FrøenAnton RundbergProduserAlan WalkerKronologi singel Alan Walker Are You Lonely (2019) On My Way (2019) Live Fast (2019) Kronologi sing…

American political party Democratic Party ChairpersonJaime HarrisonGoverning bodyDemocratic National Committee[1][2]U.S. PresidentJoe BidenU.S. Vice PresidentKamala HarrisSenate Majority LeaderChuck SchumerHouse Minority LeaderHakeem JeffriesFounders Andrew Jackson Martin Van Buren FoundedJanuary 8, 1828; 196 years ago (1828-01-08)[3]Baltimore, Maryland, U.S.Preceded byDemocratic-Republican PartyHeadquarters430 South Capitol St. SE,Washington, D.C.,…

In rosso la regione della Ruhr La regione della Ruhr (o bacino della Ruhr, in tedesco: Ruhrgebiet, colloquialmente anche Ruhrpott) è una regione storica tedesca nella Renania Settentrionale-Vestfalia che prende nome dall'omonimo fiume Ruhr che la attraversa. La Ruhr con i suoi 5,3 milioni di abitanti è una delle più grandi aree urbane europee che si estende su una superficie di 4.535 km². Indice 1 Descrizione 2 Storia 3 Note 4 Voci correlate 5 Altri progetti 6 Collegamenti esterni Descrizion…

Neoscona orientalis Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Animalia Filum: Arthropoda Kelas: Arachnida Ordo: Araneae Famili: Araneidae Spesies: Neoscona orientalis Nama binomial Neoscona orientalisUrquhart, 1887 Neoscona orientalis adalah spesies laba-laba yang tergolong famili Araneidae. Spesies ini juga merupakan bagian dari ordo Araneae. Nama ilmiah dari spesies ini pertama kali diterbitkan pada tahun 1887 oleh Urquhart. Laba-laba ini biasanya banyak ditemui di Selandia Baru. Referensi Platnick, Norman…

Untuk sinetron SCTV, lihat Pinokio dan Peri Biru. Untuk drama Korea, lihat Pinocchio (seri televisi 2014). Si Boneka Kayu, PinokioSutradaraWilly WiliantoProduserSabirin KasdaniDitulis olehImam TantowiAbbi WiyonoPemeranAtengIskakDina MarianaJack JohnLiza TanzilSup YusupSoes DAPenata musikGatot SubartoSinematograferAsmawiPenyuntingE. Mukhsin HamzahDistributorRapi FilmsTanggal rilis1979Durasi93 menitNegaraIndonesia Si Boneka Kayu, Pinokio adalah film Indonesia yang diproduksi pada tahun 1979 …

1973 filmThe Mansion of MadnessDVD cover artworkDirected byJuan López MoctezumaWritten byCarlos IllescasJuan López MoctezumaGabriel WeiszBased onThe System of Doctor Tarr and Professor Fetherby Edgar Allan PoeProduced byRoberto ViskinStarring Claudio Brook Arthur Hansel Ellen Sherman Martin LaSalle CinematographyRafael CorkidiEdited byFederico LanderosMusic byNacho MéndezProductioncompanyProducciones PrismaRelease date 10 August 1973 (1973-08-10) Running time 99 minutes 88…

Laser Laser (singkatan dari bahasa Inggris: Light Amplification by Stimulated Emission of Radiation) merupakan mekanisme suatu alat yang memancarkan radiasi elektromagnetik, biasanya dalam bentuk cahaya yang tidak dapat dilihat maupun dapat lihat dengan mata normal, melalui proses pancaran terstimulasi. Pancaran laser biasanya tunggal, memancarkan foton dalam pancaran koheren. Laser juga dapat dikatakan efek dari mekanika kuantum. Deskripsi Dari kiri ke kanan: sinar gamma, Sinar X, sinar ultravi…

Kembali kehalaman sebelumnya