Katedral Surat Thani atau yang bernama resmi Katedral Santo Rafael [1] (bahasa Thai: อาสนวิหารอัครเทวดาราฟาเอ ล) adalah sebuah gereja katedral Katolik yang terletak di Surat Thani, Thailand. Katedral ini menjadi gereja induk, pusat kedudukan dan takhta dari Keuskupan Surat Thani.[2][3][4]
Gereja yang sekarang dibangun pada tahun 1962 dan menjadi katedral dengan berdirinya Keuskupan Surat Thani (Dioecesis Suratthanensis atau สังฆมณฑลสุราษฎร์ธานี), yang didirikan pada tahun 1969 dengan bulla "Qui Regno Christi" dari Paus Paulus VI.
Katedral ini berada di bawah tanggung jawab pastoral Uskup Yang Mulia Mgr. Joseph Prathan Sridarunsil.
|lingual=
Artikel bertopik gereja ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.