Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Laporan Delors

Laporan Delors merupakan sebuah laporan di bidang advis-advis dunia kependidikan yang disusun oleh Komisi Delors pada tahun 1996. Laporan ini mengajukan satu pandangan yang terintegrasi antara 2 konsep utama, yakni belajar di sepanjang hidup dan 4 pilar pembelajaran: yakni untuk mengetahui, untuk melakukan sesuatu, untuk hidup bersama, dan untuk menjadi sesuatu. Laporan itu sendiri bukanlah satu bentuk cetak biru untuk mereformasi pendidikan, namun lebih merupakan suatu dasar untuk refleksi dan debat tentang pilihan apa yang musti diambil dalam merumuskan satu kebijakan, yakni dalam kependidikan. Laporan itu mengargumentasikan bahwa pilihan mengenai pendidikan itu ditentukan oleh pilihan mengenai jenis masyarakat apa yang ingin dibuat sesudahnya. Di samping mengenai manfaat tak langsung dari pendidikan, laporan ini pun menganggap pembentukan pribadi secara menyeluruh juga merupakan bagian penting dari manfaat pendidikan. Laporan Delors ini digariskan secara rapat dengan kaidah-kaidah moral dan intelektual yang mendasari UNESCO, oleh sebab itulah analisis dan rekomendasi laporan ini lebih humanistik dan lebih jauh dari bersifat instrumental dan dikendalikan pasar daripada kajian-kajian reformasi pendidikan yang pada zaman itu.[1][2]

Empat Pilar Pendidikan

Salah satu konsep yang paling berpengaruh dari Laporan Delors tahun 1996 adalah tentang empat pilar belajar. Menurut laporan itu, pendidikan formal cenderung hanya menekankan jenis pengetahuan tertentu sehingga mengabaikan jenis pengetahuan lain yang penting untuk menopang perkembangan manusia.

  1. Belajar untuk mengetahui - pengetahuan umum yang luas dengan kesempatan untuk mendalami sejumlah kecil mata pelajaran.
  2. Belajar untuk melakukan - tidak hanya untuk memperoleh keterampilan kerja tetapi juga kompetensi untuk menghadapi beragam situasi dan kemampuan untuk bekerja dalam tim.
  3. Belajar untuk menjadi - untuk mengembangkan kepribadian seseorang dan untuk dapat bertindak dengan mandiri, pengambilan keputusan, dan tanggung jawab pribadi yang berkembang.
  4. Belajar untuk hidup bersama - dengan mengembangkan pemahaman tentang orang lain dan penghargaan akan saling ketergantungan.

Ide pendekatan terpadu untuk pendidikan yang tercermin dalam empat pilar pembelajaran telah memiliki pengaruh yang signifikan pada perdebatan pembuat kebijakan, pelatihan guru, dan pengembangan kurikulum di berbagai negara di seluruh dunia.[1] Penting untuk dicatat bahwa empat pilar belajar digambarkan dengan berdasar pada gagasan 'belajar seumur hidup', yang merupakan adaptasi dari konsep 'pendidikan seumur hidup' sebagaimana semula dikonseptualisasikan dalam publikasi Faure 1972 Learning to Be.[3][4]

Referensi

  1. ^ a b Rethinking Education, towards a Global Commons Good? (PDF). UNESCO. ISBN 978-92-3-100088-1. 
  2. ^ Power, C.N (1997). "Learning: a means or an end? A look at the Delors Report and its implications for educational renewal". Prospects. 27: 187–199. 
  3. ^ Tawil, S. and Cougoureux, M. 2013. Revisiting learning: the treasure within. Assessing the in uence of the 1996 Delors report. Education Research and Foresight Occasional Paper no. 4, January. Paris, UNESCO.
  4. ^ Keevy, James; Chakroun, Borhene (2015). Level-setting and recognition of learning outcomes: The use of level descriptors in the twenty-first century (PDF). Paris, UNESCO. hlm. 28. ISBN 978-92-3-100138-3. 


Read other articles:

Changsha 长沙Kota setingkat prefektur长沙市Searah jarum jam dari atas: Pemandangan Changsha, Huangxing Pedestrian Commercial Street, Kuil Lushan di Changsha, Taman Martir di Changsha dan Yuelu AcademyLokasi di provinsi Hunan (warna kuning)NegaraRepublik Rakyat TiongkokProvinsiHunanPembagian tingkat county8Tingkat kota kecil172Pemerintahan • Wali kotaZhang JianfeiLuas • Kota setingkat prefektur11.819 km2 (4,563 sq mi)Populasi (Sensus 2010) •…

Atom heliumHelium atom ground state.Ilustrasi atom helium yang memperlihatkan inti atom (merah muda) dan distribusi awan elektron (hitam). Inti atom (kanan atas) berbentuk simetris bulat, walaupun untuk inti atom yang lebih rumit ia tidaklah selalu demikian.KlasifikasiSatuan terkecil unsur kimiaSifat-sifatKisaran massa1,67 × 10−27sampai dengan 4,52 × 10−25kgMuatan listriknol (netral) ataupun muatan ionKisaran diameter62 pm (He) sampai dengan 520 pm (Cs)Kompone…

Jack ShermanInformasi latar belakangLahir(1956-01-18)18 Januari 1956Miami, Florida, Amerika SerikatMeninggal18 Agustus 2020(2020-08-18) (umur 64)PekerjaanMusisiInstrumenGitar, termasukFender StratocasterSchecterFender Telecaster[1]Artis terkaitRed Hot Chili Peppers Jack Morris Sherman (18 Januari 1956 – 18 Agustus 2020) adalah seorang gitaris asal Amerika Serikat yang dikenal sebagai gitaris kedua yang bergabung dengan Red Hot Chili Peppers, di sela-sela kepergian da…

Jenderal PLALiu Yuejun刘粤军 Panglima Komando Militer Timur Tentara Pembebasan Rakyat TiongkokPetahanaMulai menjabat 1 Maret 2016 PendahuluPosisi dibuatPenggantiPetahanaPanglima Daerah militer LanzhouMasa jabatan2015 – 31 Januari 2016 PenggantiPosisi terakhir Informasi pribadiLahirSeptember 1954 (umur 69) Guangdong, TiongkokPartai politik Partai Komunis TiongkokKarier militerPihak TiongkokDinas/cabang Angkatan Darat Tentara Pembebasan RakyatMasa dinas1969-sekaran…

Hakkengū八剣宮Atsuta Shrine betsugū HakkengūReligionAffiliationShintoDeityAtsuta no ŌkamiAmaterasuSusanooYamato TakeruMiyazu-himeTakeinadane [ja]LocationLocation1-1-1, Jingu, Atsuta-kuNagoya, Aichi 456-8585Shown within JapanGeographic coordinates35°07′25″N 136°54′29″E / 35.12361°N 136.90806°E / 35.12361; 136.90806ArchitectureStyleShinmei-zukuriDate established708 Glossary of Shinto Hakkengū (Japanese: 八剣宮) is a Shinto shrine establis…

This article relies excessively on references to primary sources. Please improve this article by adding secondary or tertiary sources. Find sources: Wildwood, Chicago – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (November 2011) (Learn how and when to remove this template message) Neighborhood in Forest Glen, Chicago, United StatesWildwood, ChicagoNeighborhoodMap of WildwoodCountryUnited StatesCityChicagoCommunity areasForest GlenZIP code60646 Wildwood is…

العلاقات البريطانية الإسرائيلية المملكة المتحدة إسرائيل   المملكة المتحدة   إسرائيل تعديل مصدري - تعديل   العلاقات البريطانية الإسرائيلية هي العلاقات الثنائية التي تجمع بين المملكة المتحدة وإسرائيل.[1][2][3][4][5] نبذة تاريخية استولت بريطانيا …

Gunung TangkokoTitik tertinggiKetinggian1.149 m (3.770 ft)[1]Koordinat1°31′N 125°12′E / 1.52°N 125.20°E / 1.52; 125.20 GeografiLetakSulawesi, IndonesiaGeologiJenis gunungstratovolcanoLetusan terakhir1880 Gunung Tangkoko adalah sebuah gunung berapi di Sulawesi Utara, Indonesia. Puncak gunung memiliki kawah vulkanik. Di lereng timur terdapat kubah lava Batu Angus. Berdasarkan catatan sejarah, letusan terjadi hanya sekali ketika abad kesembila…

Canadian-American ice hockey player Ice hockey player Paul Stastny Stastny with the St. Louis Blues in October 2017Born (1985-12-27) December 27, 1985 (age 38)Quebec City, Quebec, CanadaHeight 6 ft 0 in (183 cm)Weight 193 lb (88 kg; 13 st 11 lb)Position CentreShot LeftPlayed for Colorado AvalancheEHC MünchenSt. Louis BluesWinnipeg JetsVegas Golden KnightsCarolina HurricanesNational team  United StatesNHL Draft 44th overall, 2005Colorado AvalanchePlay…

Cet article est une ébauche concernant une unité ou formation militaire américaine. Vous pouvez partager vos connaissances en l’améliorant (comment ?) selon les recommandations des projets correspondants. 64th Aggressor Squadron Branche United States Air Force Rôle Entrainement Garnison Nellis Air Force Base, Nevada modifier  F-5E, premier appareil du 64th Aggressor Squadron, 1980 Le 64th Aggressor Squadron est une unité de US Air force. Assigné au 57th Adversary Tactics Group…

Database management system This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Object–relational database – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (October 2008) (Learn how and when to remove this template message) An object–relational database (ORD), or object–relational database management system (ORDB…

Canadian JewsJuifs canadiens (French) יהודים קנדים‎ (Hebrew)Total population Canada 404,015 (as of 2021)[1] 1.4% of the Canadian population[2][3][4]Regions with significant populations Ontario272,400 Quebec125,300 British Columbia62,120 Alberta20,000 Manitoba18,000LanguagesEnglish · French (among Québécois) · Hebrew (as liturgical language, some as mother tongue) · Yiddish…

Charles BradlaughMP Anggota Parlemendapil NorthamptonMasa jabatan1880–1891PendahuluCharles George MerewetherPenggantiSir Moses Philip Manfield Informasi pribadiLahir(1833-09-26)26 September 1833HoxtonMeninggal30 Januari 1891(1891-01-30) (umur 57)KebangsaanBritaniaPartai politikPartai LiberalSunting kotak info • L • B Charles Bradlaugh (26 September 1833 – 30 Januari 1891) adalah seorang aktivis politik Inggris. Ia merupakan salah satu ateis Inggris dari abad ke-19 yang pal…

Bilateral relationsIreland–Russia relations Ireland Russia Ireland–Russia relations are the bilateral foreign relations between Ireland (EU member) and the Russian Federation (CIS member). Only Ireland is a member of the Council of Europe as of March 16 following the invasion of Ukraine and the Organization for Security and Co-operation in Europe. Ireland has an embassy in Moscow. The Russian Federation has an embassy in Dublin. History 20th century In June 1920, as part of the efforts by th…

Questa voce o sezione deve essere rivista e aggiornata appena possibile. Sembra infatti che questa voce contenga informazioni superate e/o obsolete. Se puoi, contribuisci ad aggiornarla. Voce principale: Ravenna Football Club 1913. Ravenna Football Club 1913Stagione 2020-2021Sport calcio Squadra Ravenna Allenatore Giuseppe Magi (1ª-11ª) Leonardo Colucci (12ª-) All. in seconda Fabio Bruscaroli Presidente Alessandro Brunelli Serie C18º posto. Retrocesso in Serie D Miglior marcatoreCampion…

Torneo di Wimbledon 1960Doppio femminile Sport Tennis Vincitrici Maria Bueno Darlene Hard Finaliste Sandra Reynolds Renee Schuurman Punteggio 6-4, 6-0 Tornei Singolare uomini donne   ragazzi ragazze Doppio uomini donne misto 1959 1961 Voce principale: Torneo di Wimbledon 1960. Maria Bueno e Darlene Hard hanno sconfitto in finale Sandra Reynolds e Renee Schuurman col punteggio di 6-4, 6-0, per la brasiliana Bueno è stato il secondo successo in questa edizione dopo aver trionfato anche nel s…

1957 Egyptian film by Salah Abu Seif For the novel with the same name, see La Anam (novel). SleeplessSleepless DVD coverArabicلا أنام Directed bySalah AbouseifTolba RadwanScreenplay byEl Sayed BedeirSaleh GawdatSalah Ezz el-DinStory byIhsan Abdel QuddousBased onSleeplessProduced byAbdelhalim NasrArtists UnionStarringFaten HamamaYehia ChahineMariam Fakhr EddineOmar SharifEmad HamdyHind RostomRushdy AbazaCinematographyMahmoud NasrAbdelhalim NasrHassan DaheshEdited byEmile BahriHussain AhmedA…

Quasiparticle in condensed matter physics For the fictional particle, see Polaron (fictional particle). Not to be confused with Polariton. Condensed matter physics PhasesPhase transitionQCP States of matterSolidLiquidGasPlasmaBose–Einstein condensateBose gasFermionic condensateFermi gasFermi liquidSupersolidSuperfluidityLuttinger liquidTime crystal Phase phenomenaOrder parameterPhase transitionQCP Electronic phasesElectronic band structurePlasmaInsulatorMott insulatorSemiconductorSemimetalCond…

1995 studio album by King CrimsonTHRAKStudio album by King CrimsonReleased3 April 1995 (1995-04-03)Recorded24 October – 4 December 1994StudioReal World, Box, WiltshireGenre Progressive rock progressive metal industrial rock Length56:35LabelVirginProducer King Crimson David Bottrill King Crimson chronology VROOOM(1994) THRAK(1995) The ConstruKction of Light(2000) Singles from THRAK DinosaurReleased: 1995 (US) Sex Sleep Eat Drink DreamReleased: 1995 (US) THRAK /θræk/ is …

Панграмма (с греч. — «все буквы»), или разнобуквица, — короткий текст, использующий все или почти все буквы алфавита, по возможности не повторяя их. Содержание 1 Применение 2 История 3 Типы панграмм 4 Панграммы в русском языке 5 Панграммы в других языках 6 Панграммы…

Kembali kehalaman sebelumnya