Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

 

Lokomotif British Rail Class 47

British Rail Class 47 adalah kelas kereta api Inggris berlokomotif diesel-listrik yang dirancang oleh Brush Traction, sebuah perusahaan pembuat dan pemelihara lokomotif kereta yang berkedudukan di Leicestershire.

Kecelakaan

Pada Senin 30 Juli 1984, sebuah kereta api Inggris kelas 47/7 yang berangkat dari Edinburgh menuju Glasgow dengan kecepatan 85 Mil per jam tergelincir di dekat Stasiun Polmont.[1] Penyebab kecelakaan ini adalah kereta api Inggris kelas 47/7 menabrak seekor sapi pada pukul 17.30 sebelum akhirnya lokomotif dan gerbong keluar jalur rel pada pukul 17.55.[1] Kejadian nahas ini menyebabkan 13 penumpang meninggal dunia, 14 penumpang dan tiga staf luka berat, dan 40 lainnya luka ringan.[1]

Referensi

  1. ^ a b c "Tributes paid to victims of the Polmont rail disaster on 35th anniversary". Diakses tanggal 2020-1-2. 
Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia

Kembali kehalaman sebelumnya