Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Model pembingkaian Zhongdang Pan dan Gerald M. Kosicki

Framming Analisys Model of Zhongdang Pan dan Gerald M. Kosicki

Framing Zhongdang Pan dan Gerald M. Kosicki adalah sebuah model analisis yang digunakan untuk melihat realitas di balik wacana dari media massa dan merupakan sebuah seni yang bisa jadi menghasilkan kesimpulan berbeda apabila analisis dilakukan oleh orang yang berbeda, kendati kasus yang diteliti sama.[1] Selain itu berbagai ahli juga memiliki definisi lain dari framing ini yang pada intinya memiliki titik singgung sama pada adanya sebuah pembentukan dan kontruksi media terhadap sebuah peristiwa.[1] Dengan demikian akan ada sebuah penonjolan realitas sehingga mudah dikenal oleh khalayak.[1]

Model Zhongdang Pan dan Gerald M. Kosicki berasumsi bahwa setiap berita mempunyai frame yang berfungsi sebagai pusat dari organisasi ide.[1] Dalam hal ini digunakanlah sebuah perangkat yang dapat dikonseptualisasikkan ke dalam elemen konkret dalam suatu wacana.[1] Kemudian dapat disusun dan dimanipulasi oleh pembuat berita dan dapat dikomunikasikan dalam kesadaran komunikasi.[1] Perangkat ini dapat dipretasikan ke dalam empat struktur besar; sintaksis, skrip, tematik, dan retoris.[1]

Di samping itu media massa memiliki fungsi yang sangat besar di tengah-tengah masyarakat.[2] Pers berperan mengemukakan sesuatu dengan memiliki tujuan korelasi untuk menjelaskan, menafsirkan, mengomentari makna dari suatu peristiwa dan informasi yang dapat memengaruhi cara pandang seseorang.[2]

Pada media televisi, bahasa tetap mejadi nyawa bagi kehidupannya sebagai media massa.[3] Televisi menggabungkan bahasa tulisan, ujaran, gambar, dan bunyi-bunyi (audiovisual).[3] Dengan menggunakan bahasa, televisi mengontruksikan setiap realitas yang diliputnya. Hanya saja konstruksi yang dilakukan juga dipengaruhi oleh siapa yang memiliki keuntungan atau menarik keuntungan atau pihak yang diuntungkan dengan suatu berita.[3] Di mana kepentingan itu sendiri dapat dimiliki oleh media itu sendiri atau pihak yang memiliki relasi khusus dengan media tersebut.[3] Tood Gitlin dalam Ahmad dapat menjadi pendukung dari pernyataan tersebut dengan mengatakan frame yang dibuat media didasarkan atas berbagai kepentingan internal maupun eksternal media, baik teknis ekonomis, politis, ataupun ideologis.[3]

Akhirnya satu-satunya hal yang dipakai dalam konstruksi realitas adalah kebijakan redaksi (redational concept) media masing-masing.[3] Namun apapun yang akhirnya menjadi pertimbangan, hal yang relatif pasti adalah realitas yang ditonjolkan, dibesar-besarkan, disamarkan, atau bahkan tidak diangkat sama sekali dalam setiap pengonstruksian realitas.[3]

Dari penayangan berita ke masyarakat, berarti sebuah media telah membentuk suatu realitas dari hasil konstruksi terhadap realitas.[4] Kemudian disebut oleh Burhan Bungin sebagai realitas media.[4] Sementara pihak yang berhubungan dengan konstruksi tersebut adalah desk dan redaksi.[4] Konstruksi media sendiri menurut Bungin melalui empat tahapan, yaitu penyiapan materi konstruksi, sebaran konstruksi, pembentukan konstruksi realitas, dan konfirmasi.[4]

Media massa bukan hanya sekadar sarana yang menampilkan sebuah peristiwa secara apa adanya, tetapi juga tergantung kepada kelompok atau siapa pemilik yang mendominasinya, dengan kata lain adanya unsur kepemilikan yang mempengaruhi peristiwa tersebut.[3] Curran & Gurevitch (1982), mengatakan bahwa kepentingan pemilik media dikhawatirkan akan mempengaruhi pesan yang disampaikan media dan hegemoni ideologi media yang akhirnya berpengaruh kepada khalayak (Subiakto, 2012:140).[5] Bahkan pengaruh pemilik media juga berdampak pada pemberitaan konten media.[5] Dengan adanya intervensi dari kepemilikan media, maka secara tidak langsung masyarakat telah „dipilihkan‟ dalam membaca sebuah berita.[5] Apalagi jika berita tersebut berkaitan dengan kegiatan sang pemilik media.[4]

Dalam model analisis framing Zhondang dan Kosicki memiliki perangkat analisis yang terdiri dari empat strutur besar, yaitu sintaksis, skrip, tematik, dan retoris.[1]

Struktur besar analisis

  1. Sintaksis berhubungan dengan bagaimana wartawan menyusun peristiwa-pernyataan, opini, kutipan, pengamatan atas peristiwa ke dalam bentuk umum susunan berita.[1] Hal ini dapat diamati dari bagan berita (lead yang dipakai, latar, headline, kutipan yang diambil, dan sebagainya).[1] Pada intinya dari sintaksis ini diamati bagaimana wartawan memahami peristiwa yang dapat dilihat dari cara ia menyusun fakta ke dalam bentuk umum berita.[1]
  2. Skrip berhubungan dengan bagaimana wartawan mengisahkan atau meceritakan peristiwa ke dalam bentuk berita.[1] Struktur ini melihat bagaimana strategi cara bercerita atau bertutur yang dipakai oleh wartawan dalam mengemas peristiwa ke dalam bentuk berita.[1]
  3. Tematik berkaitan dengan bagaimana wartawan mengungkapkan pandangannya atas peristiwa ke dalam proposisi, kalimat atau hubungan antar kalimat yang membentuk teks secara keseluruhan.[1] Pada bahasan struktur ini akan melihat bagaimanna pemahaman itu diwujudkan dalam bentuk yang lebih kecil.[1]
  4. Struktur retoris berhubungan dengan bagaimana wartawan menekankan arti tertentu ke dalam berita.[1] Struktur ini akan melihat bagaimana wartawan memakai pilihan kata, idiom, grafik, dan gambar yang dipakai bukan hanya mendukung tulisan, melainkan juga menekankan arti tertentu kepada khalayak.[1]

Simpulan

Keempat dimensi struktural tersebut membentuk semacam tema yang mempertautkan elemen-elemen semantik narasi berita dalam suatu koherensi global.[1] Model ini berasumsi bahwa setiap berita mempunyai frame yang berfungsi sebagai pusat organisasi ide.[1] Frame merupakan suatu ide yang dihubungkan dengan elemen yang berbeda dalam teks berita—kutipan sumber, latar informasi, pemakaian kata atau kalimat tertentu—kedalam teks secara keseluruhan.[1]

Rujukan

  1. ^ a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t Eriyanto (2005). Analisis Framing. Yogyakarta: LKis. hlm. xiv, 66. ISBN 979-9492-69-6. 
  2. ^ a b Dennis McQuail (2011). Teori Komunikasi Massa. Jakarta: Penerbit Salemba. ISBN 978-602-8555-32-6. 
  3. ^ a b c d e f g h Ibnu Hamad (2004). Konstruksi Realitas Politik dalam Media Massa. Jakarta: Granit. ISBN 979-461-495-5. 
  4. ^ a b c d e Burhan Bungin (2008). Sosiologi Komunikasi. Jakarta: Kencana Prenada Media Group. ISBN 979-3925-38-8. 
  5. ^ a b c Henry Subiakto & Rachmah Ida. (2012). Komunikasi politik, media, & demokrasi. Jakarta: Kencana Prenada Media Group. hlm. 140. 

Read other articles:

Artikel ini memberikan informasi dasar tentang topik kesehatan. Informasi dalam artikel ini hanya boleh digunakan untuk penjelasan ilmiah; bukan untuk diagnosis diri dan tidak dapat menggantikan diagnosis medis. Wikipedia tidak memberikan konsultasi medis. Jika Anda perlu bantuan atau hendak berobat, berkonsultasilah dengan tenaga kesehatan profesional. Anthrax beralih ke halaman ini. Untuk band metal, lihat Anthrax (band). AntraksLesi kulit berupa eskar hitam yang merupakan karakteristik antrak…

Untuk Provinsi Kepulauan Riau, lihat Kepulauan Riau. Untuk kegunaan lain, lihat Riau (disambiguasi). RiauProvinsiTranskripsi bahasa Melayu • JawiرياوKiri ke kanan, atas ke bawah: Panorama Kota Pekanbaru, Cagar Biosfer Giam Siak Kecil-Bukit Batu, Anjung Seni Idrus Tintin, Istana Siak, Stadion Utama Riau, dan Jembatan Tengku Agung Sultanah Latifah. BenderaLambangJulukan: Bumi Lancang KuningMotto: Bumi bertuah negeri beradat(Melayu) Bumi Sang Raja Negeri Beradat[a…

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Wexford Harbour – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (June 2013) (Learn how and when to remove this template message) View across Wexford Harbour Wexford Harbour (Irish: Loch Garman) in County Wexford, Ireland is the natural harbour at the mouth of the Ri…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Februari 2023. SMPN 17 BatamInformasiJenisSekolah NegeriAlamatLokasiTelaga Punggur, Batam, Kepri,  IndonesiaMoto SMPN 17 Batam, merupakan salah satu Sekolah Menengah Pertama Negeri yang ada di Provinsi Kepulauan Riau, yang beralamat di Telaga Punggur - Batam. Sama…

Bintang-bintang di Walk of Stars, Village Green Heritage Center Palm Springs Walk of Stars adalah sebuah walk of fame di pusat kota Palm Springs, California, dimana Golden Palm Stars, yang menghormati berbagai orang yang tinggal di kawasan Palm Springs raya, ditempatkan dalam trotoar pinggi jalan. Jalan tersebut meliputi bagian-bagian dari Palm Canyon Drive, Tahquitz Canyon Way, La Plaza Court dan Museum Drive. Beberapa orang yang dihormati adalah Presiden Amerika Serikat, pembawa bisnis acara, …

Angkatan Laut Kerajaan Britania RayaRoyal NavyLambang Angkatan Laut KerajaanAktif1546 – saat iniNegara Britania RayaTipe unitAngkatan lautJumlah personel34.040 personel reguler (2020)[1]76 kapal[2]Bagian dariAngkatan Bersenjata Britania RayaMarkasWhitehall, LondonJulukanSenior ServiceMotoSi vis pacem, para bellumJika kau mendambakan perdamaian, bersiap-siaplah menghadapi perangHimneHeart of OakSitus webwww.royalnavy.mod.uk TokohPanglima Tertinggi Charles IIILord High Admir…

Dzhardzhan RangeДжарджанский хребет / ДьардьаанONC chart section showing the Dzhardzhan Range on the far leftHighest pointPeakUnnamedElevation1,925 m (6,316 ft)Coordinates68°45′N 127°0′E / 68.750°N 127.000°E / 68.750; 127.000DimensionsLength200 km (120 mi) N / SGeographyDzhardzhan RangeLocation in the Sakha Republic, Russia LocationSakha Republic, Far Eastern Federal DistrictParent rangeVerkhoyansk Range,East…

Jawa Tengah IIIDaerah Pemilihan / Daerah pemilihanuntuk Dewan Perwakilan RakyatRepublik IndonesiaWilayah Daftar Kabupaten : Blora Grobogan Pati Rembang ProvinsiJawa TengahPopulasi4.399.008 (2023)[1]Elektorat3.366.140 (2024)[2]Daerah pemilihan saat iniDibentuk2004Kursi9Anggota  Marwan Jafar (PKB)  Sudewo (Gerindra)  Evita Nursanty (PDI-P)  Edy Wuryanto (PDI-P)  Riyanta (PDI-P)  Firman Soebagyo (Golkar)  Sri Wulan (NasDem)  Muhamad Arwan…

Nazi SS doctor at Auschwitz (1911–1979) Mengele redirects here. For other uses, see Mengele (disambiguation). Josef MengeleMengele at Solahütte in 1944Birth nameJosef Rudolf MengeleNickname(s) Angel of Death (German: Todesengel)[1] White Angel (German: der weiße Engel or weißer Engel)[2] Wolfgang Gerhard (burial name)[2] Born(1911-03-16)16 March 1911Günzburg, Kingdom of Bavaria, German EmpireDied7 February 1979(1979-02-07) (aged 67)Bertioga, São Paulo, BrazilA…

British actress (born 1978) Gwendoline ChristieGwendoline Christie at an event for Game of Thrones in 2019Born (1978-10-28) 28 October 1978 (age 45)Worthing, West Sussex, EnglandAlma materDrama Centre LondonOccupationActressYears active2006–presentPartnerGiles Deacon (2013–present) Gwendoline Christie (born 28 October 1978[1]) is an English actress. She is known for portraying Brienne of Tarth in the HBO fantasy-drama series Game of Thrones (2012–2019), and the First…

Dialect This article includes a list of general references, but it lacks sufficient corresponding inline citations. Please help to improve this article by introducing more precise citations. (January 2013) (Learn how and when to remove this template message) Molise SlavicMolise Croatian, Slavomolisanona-našu, na-našoNative toItalyRegionMoliseEthnicityMolise CroatsNative speakers< 1,000 (2012)[1]Language familyIndo-European Balto-SlavicSlavicSouth SlavicWestern South Slavic…

Alba an Àigh!B. Indonesia: Skotlandia yang berani!Lagu kebangsaan  SkotlandiaPenulis lirikCliff Hanley (tidak resmi), 1950KomponisKomposer tidak diketahui, 1911Sampel audioScotland the Brave (instrumental)berkasbantuan Sampel audioScotland the Braveberkasbantuan Scotland the Brave (Scottish Gaelic: Alba an Àigh) adalah sebuah lagu patriotik Skotlandia. Ini merupakan salah satu dari beberapa lagu yang diakui sebagai lagu kebangsaan tidak resmi Skotlandia (yang lain merupakan Flowers o…

مسجد حطيطة إحداثيات 35°11′08″N 57°52′37″E / 35.185472222222°N 57.877027777778°E / 35.185472222222; 57.877027777778  معلومات عامة الموقع حطیطة[1]  القرية أو المدينة قرية حطيطة، مقاطعة بردسكن الدولة  إيران معلومات أخرى تعديل مصدري - تعديل   مسجد حطيطة (بالفارسية: مسجد حطیطه) هو مسجد تاري…

Location of former food market and now a modern mall in Paris, France For other uses, see Les Halles (disambiguation). Forum des HallesCanopy over the mallLocationParis, FranceOpening date1979,reconstruction by 2018OwnerUnibail-Rodamco-Westfield (mall),RATP (transit hub)No. of stores and services168Total retail floor area60,000 square metresParking2,100 spacesPublic transit accessWebsitewww.forumdeshalles.com Les Halles (French pronunciation: [le al]; 'The Halls') was Paris' central fres…

7th season of the Premier League This article includes a list of general references, but it lacks sufficient corresponding inline citations. Please help to improve this article by introducing more precise citations. (September 2012) (Learn how and when to remove this template message) Football league seasonFA Premier LeagueSeason1998–99Dates15 August 1998 – 16 May 1999ChampionsManchester United5th Premier League title12th English titleRelegatedCharlton AthleticBlackburn RoversNottingham Fore…

Breads inside a Mexican bakery Mexican breads and other baked goods are the result of centuries of experimentation and the blending of influence from various European baking traditions. Wheat, and bread baked from it, was introduced by the Spanish at the time of the Conquest. The French influence in Mexican Bread is the strongest. From the bolillo evolving from a French baguette to the concha branching out from a French brioche even the terminology comes from France. A baño maría, meaning a wa…

Begonia confusa TaksonomiDivisiTracheophytaSubdivisiSpermatophytesKladAngiospermaeKladmesangiospermsKladeudicotsKladcore eudicotsKladSuperrosidaeKladrosidsKladfabidsOrdoCucurbitalesFamiliBegoniaceaeGenusBegoniaSpesiesBegonia confusa L.B.Sm. dan B.G.Schub., 1946 lbs Begonia confusa adalah spesies tumbuhan yang tergolong ke dalam famili Begoniaceae. Spesies ini juga merupakan bagian dari ordo Cucurbitales. Nama ilmiah spesies ini pertama kali diterbitkan oleh Lyman Bradford Smith dan Bernice Giduz…

←→Март Пн Вт Ср Чт Пт Сб Вс         1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 2024 год Содержание 1 Праздники и памятные дни 1.1 Национальные 1.2 Религиозные 1.2.1 Католицизм 1.2.2 Православие[3][4] 1.3 Именины 2 События 2.1 До XIX века 2.2 XIX век 2.3 XX век 2.4 XXI век 3 Родились 3.1 До XIX ве…

Typically arcade games of skill that reward the player proportionally to their score in the game This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Redemption game – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (September 2014) (Learn how and when to remove this message) Cops N' Robbers. The player launches a metal…

British racing driver (born 1942) For other people with a similar name, see Jack Oliver (disambiguation). Jackie OliverOliver in 1969BornKeith Jack Oliver (1942-08-14) 14 August 1942 (age 81)Chadwell Heath, Essex, EnglandFormula One World Championship careerNationality BritishActive years1967–1973, 1977TeamsLotus, BRM, McLaren, ShadowEntries52 (50 starts)Championships0Wins0Podiums2Career points13Pole positions0Fastest laps1First entry1967 German Grand PrixLast entry1977 Swedish Grand…

Kembali kehalaman sebelumnya