Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Pendudukan di Polandia (1939–1945)

Pendudukan di Polandia
Pembagian wilayah Polandia yang keempat kalinya sebagai akibat dari Pakta Nazi-Soviet; pembagian wilayah Polandia pada tahun 1939–1941 sebelum Jerman menyerang kedudukan Soviet di Polandia.
Perubahan wilayah administrasi Polandia pasca-serangan Jerman terhadap kedudukan Soviet pada tahun 1941. Peta menunjukkan pembagian wilayah pada tahun 1944.

Pendudukan di Polandia oleh Jerman Nazi dan Uni Soviet pada Perang Dunia II (1939–1945) diawali dengan invasi Polandia pada bulan September 1939 dan secara resmi diakhiri dengan kemenangan Sekutu atas Jerman Nazi pada bulan Mei 1945. Sepanjang pendudukan ini, wilayah Polandia dibagi untuk Jerman Nazi dan Uni Soviet. Pada musim panas-gugur 1941, wilayah Polandia yang dianeksasi Soviet direbut oleh Jerman Nazi sebagai bagian dari Operasi Barbarossa yang awalnya gemilang. Setelah beberapa tahun bertempur, Tentara Merah berhasil memukul mundur pasukan Nazi dari Uni Soviet hingga Polandia, dari Eropa Timur hingga Eropa Tengah.

Kedua negara yang menduduki Polandia itu sama-sama tidak menyukai keberadaan negara Polandia yang berdaulat serta bangsa dan budaya Polandia sehingga diupayakan lenyap.[1] Sebelum Operasi Barbarossa, Jerman Nazi dan Uni Soviet saling mengkoordinasikan kebijakan terkait Polandia, tampak paling jelas pada empat kali Konferensi Gestapo-NKVD yang membahas rencana pembasmian gerakan perlawanan rakyat Polandia dan penghancuran Polandia di waktu yang akan datang.[2]

Sekitar 6 juta warga negara Polandia, hampir 21,4% dari seluruh penduduk Polandia, tewas pada tahun 19391945 sebagai akibat dari pendudukan ini,[3][4][5] separuhnya bangsa Yahudi Polandia. Lebih dari 90% korban tewas akibat sebab nonmiliter yang dilakukan Jerman Nazi dan Soviet.[3] Secara keseluruhan, Jerman Nazi menghabisi 5.470.000–5.670.000 warga Polandia, termasuk hampir 3.000.000 bangsa Yahudi.[4][5]

Lihat pula

Referensi

  1. ^ Judith Olsak-Glass (Januari 1999). "Review of Piotrowski's Poland's Holocaust". Sarmatian Review. The prisons, ghettos, internment, transit, labor and extermination camps, roundups, mass deportations, public executions, mobile killing units, death marches, deprivation, hunger, disease, and exposure all testify to the 'inhuman policies of both Hitler and Stalin' and 'were clearly aimed at the total extermination of Polish citizens, both Jews and Christians. Both regimes endorsed a systematic program of genocide. 
  2. ^ "Terminal horror suffered by so many millions of innocent Jewish, Slavic, and other European peoples as a result of this meeting of evil minds is an indelible stain on the history and integrity of Western civilization, with all of its humanitarian pretensions" (Catatan: "This meeting" merujuk pada konferensi ketiga di Zakopane).
    Conquest, Robert (1991). "Stalin: Breaker of Nations". New York, N.Y.: Viking. ISBN 0-670-84089-0
  3. ^ a b Tadeusz Piotrowski (1997). Poland's Holocaust: Ethnic Strife, Collaboration with Occupying Forces and Genocide... McFarland & Company. hlm. 295. ISBN 0-7864-0371-3. , lihat pula review
  4. ^ a b AFP/Expatica, Polish experts lower nation's WWII death toll Diarsipkan 2012-04-06 di Wayback Machine., expatica.com, 30 Agustus 2009
  5. ^ a b Polska 1939–1945. Straty osobowe i ofiary represji pod dwiema okupacjami, ed. Tomasz Szarota dan Wojciech Materski, Warszawa, IPN 2009, ISBN 978-83-7629-067-6 (Pendahuluan Diarsipkan 2012-03-23 di Wayback Machine.)

Pranala luar

Baca informasi lainnya:

Island off southwest coast of Ireland Dursey IslandNative name: Oileán BaoiDursey Island as seen from a hiking path on the mainlandDursey IslandGeographyLocationBeara PeninsulaCoordinates51°36′N 10°12′W / 51.600°N 10.200°W / 51.600; -10.200Area5.6 km2 (2.2 sq mi)Length6.5 km (4.04 mi)Width1.5 km (0.93 mi)Highest elevation252 m (827 ft)AdministrationIrelandProvinceMunsterCountyCorkDemographicsPopulation3 (2022)[…

Letak Fairbanks di AlaskaKota Fairbanks Fairbanks merupakan sebuah kota di Amerika Serikat dan ibukota dari borough fairbanks North Star Borough di Amerika Serikat. Fairbanks adalah kota terbesar dan terdingin di wilayah pedalaman Alaska dan terbesar kedua di negara bagian ini. Sensus 2020 menempatkan populasi kota tepat di 32.515, dan populasi Fairbanks North Star Borough di 95.655 menjadikannya wilayah metropolitan terpadat kedua di Alaska setelah Anchorage[1]. Wilayah Statistik Metrop…

Sean ParkerParker tahun 2011PendidikanOakton High SchoolPekerjaanPebisnis dan pengusaha teknologi InternetDikenal atasPendiri pendamping Napster, Plaxo, dan Causes. Keterlibatan awal dengan FacebookKekayaan bersih US$ 3,1 milyar (2014)[1]Anggota dewanSpotifyYammer[2]NationBuilder[3]Suami/istriAlexandra Lenas ​(m. 2013)​Anak1 Sean Parker (lahir 3 Desember 1979) adalah seorang pebisnis dan pengusaha teknologi Internet asal Amerika Serikat. …

Kontributor utama artikel ini tampaknya memiliki hubungan dekat dengan subjek. Artikel ini mungkin memerlukan perapian untuk mematuhi kebijakan konten Wikipedia, terutama dalam hal sudut pandang netral. Silakan dibahas lebih lanjut di halaman pembicaraan artikel ini. (Pelajari cara dan kapan saatnya untuk menghapus pesan templat ini)Artikel biografi ini ditulis menyerupai resume atau daftar riwayat hidup (Curriculum Vitae). Tolong bantu perbaiki agar netral dan ensiklopedis. Prof. Dr.M. ZaimM.Hu…

Капитализм как религияKapitalismus als Religion Обложка первого издания, VI том собрания сочинений (1985) Жанр философия истории, социальная теория, политическая философия Автор Вальтер Беньямин Язык оригинала немецкий Дата написания 1921 Дата первой публикации 1985 Издательство Suhrkamp «Ка…

1600s–1927 northeastern Somali kingdom This article is about the early modern Somali Sultanate. For the clan, see Majeerteen. Majeerteen SultanateSuldanadda Majeerteen𐒈𐒚𐒐𐒆𐒖𐒒𐒖𐒆𐒆𐒖 𐒑𐒖𐒃𐒜𐒇𐒂𐒜𐒒 سلطنة مجرتينMigiurtinia1648–1927 FlagMap of the Majeerteen Sultanate at its height.StatusSomali Sultanate Sovereign until 7 April 1889Protectorate of Italy ( 7 April 1889– 26 October 1926)CapitalAlulaCommon languagesSomaliReligion IslamG…

Yan WenliangPatung Perunggu Yan WenliangLahir(1893-07-20)20 Juli 1893Shanghai, ChinaMeninggal1 Mei 1988(1988-05-01) (umur 94)ShanghaiAlmamaterL'Ecole Superieure Nationale des Beaux ArtsDikenal atasLukisan cat minyakKarya terkenalKitchen, Southern Lake, The Countryside Late at Night, SnowGerakan politikImpresionisme Dalam artikel ini, nama keluarganya adalah Yan. Yan Wenliang Hanzi tradisional: 顏文樑 Hanzi sederhana: 颜文樑 Alih aksara Yan Wenliang (Hanzi: 顏文樑; 20 Juli 1893&…

Culinary traditions of Nepal This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Nepalese cuisine – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (May 2015) (Learn how and when to remove this template message) Nepali dal-bhat-tarkari 84 byanjan food with rice on a leaf platter Nepali-style momo with chili Nepali-styl…

Discovery Home & HealthDiluncurkan2000 (Amerika Latin dan Inggris)2006 (Asia)PemilikWarner Bros. Discovery EMEA (UK)Warner Bros. Discovery Asia-Pacific (Asia)Nama sebelumnyaDiscovery Health Channel (2000–2001, Asia dan UK; 2000–2005, Amerika Latin)Discovery Health (2001–2005, Asia dan UK)Situs webhttps://www.tudiscovery.com/discoveryhh Discovery Home & Health adalah saluran televisi yang dimiliki oleh Warner Bros. Discovery yang berisikan program gaya hidup. Discovery Home & He…

Gedung gereja Basilika biara Biara Hall (Jerman: Haller Frauenstiftcode: de is deprecated ) adalah kompleks biara, kolese dan basilika Katolik yang terletak di kota Hall in Tirol, Austria. Biara ini berdiri antara tahun 1567 dan 1783. Biara Wanita Aula didirikan pada tahun 1567 oleh Ferdinand II untuk dua saudara perempuannya yang belum menikah, Adipati Agung Magdalena dan Helena. Situs Burg Sparberegg, yang merupakan pusat percetakan uang dari tahun 1477 hingga 1567, digunakan. Setelah batu fon…

Flight at MidnightPoster rilis teatrikalSutradaraSidney SalkowProduserArmand SchaeferSkenarioEliot GibbonsCeritaDaniel MooreHugh KingPemeranPhil ReganJean ParkerRoscoe TurnerRobert ArmstrongNoah Beery Jr.Harlan BriggsPenata musikCy FeuerWilliam LavaSinematograferErnest MillerPenyuntingWilliam MorganPerusahaanproduksiRepublic PicturesDistributorRepublic PicturesTanggal rilis 28 Agustus 1939 (1939-08-28) Durasi66 menitNegaraAmerika SerikatBahasaInggris Flight at Midnight adalah sebuah f…

Ganga JamunaPoster PromosionalSutradaraManmohan DesaiProduserS. RamanathanDitulis olehKader Khan, Sohel Don, Anil NagrathSkenarioK.K. ShuklaCeritaPrayag RajPemeranAmitabh BachchanMithun ChakrabortyMeenakshi SheshadriJaya PradaNirupa RoyAmrish PuriPenata musikAnu MalikSinematograferPravin BhattTanggal rilis 29 Desember 1988 (1988-12-29) Durasi187 menitBahasaHindiAnggaranRs 10 crores Ganga Jamuna Saraswati adalah film Hindi 1988 yang disutradarai oleh Manmohan Desai, dibiayai oleh Harak…

Coming OverSingel oleh EXOdari album CountdownSisi-BTactixRun ThisDirilis07 Desember 2016 (2016-12-07)Format CD unduhan digital streaming Direkam2016GenreJ-popdancerockLabelAvex TraxPenciptaAmon Hayashi (Digz Inc.), Andreas Öberg, Darren Smith, Drew Ryan Scott, Sean AlexanderKronologi singel Jepang EXO Love Me Right ~romantic universe~ (2015) Coming Over (2016) Electric Kiss (2018) Video musikComing Over di YouTube Coming Over adalah album singel Jepang kedua karya grup musik pria Kor…

Music production arm of Walt Disney Studios, a division of The Walt Disney Company Disney Music GroupCompany typeDivisionFoundedMarch 1998; 26 years ago (1998-03)(as Buena Vista Music Group)HeadquartersWalt Disney Studios, Burbank, California, U.S.Key peopleKen Bunt (President)ProductsAlbums, records, music videosServicesMusic recording, music publishingParentWalt Disney StudiosDivisionsDisney Music PublishingLabels:Buena Vista RecordsRMI RecordingsSubsidiariesWalt Disney …

Fangyan Hanzi: 方言 Makna harfiah: Regional Speech Alih aksara Mandarin - Hanyu Pinyin: Fāngyán - Wade-Giles: Fang1-yen2 - Gwoyeu Romatzyh: Fangyan Yue (Kantonis) - Romanisasi Yale: Fōng-yìhn - Jyutping: Fong1-jin4 Kelompok-kelompok dialek zaman Han besar yang diturunkan dari Fangyan Fāngyán (Hanzi: 方言) adalah kamus Tionghoa pertama dari istilah-istilah dialektikal. Karya tersebut disunting oleh cendekiawan Yang Xiong, yang hidup dari 53 SM sampai 18 M. Referensi DeFrancis, John.…

artikel ini perlu dirapikan agar memenuhi standar Wikipedia. Tidak ada alasan yang diberikan. Silakan kembangkan artikel ini semampu Anda. Merapikan artikel dapat dilakukan dengan wikifikasi atau membagi artikel ke paragraf-paragraf. Jika sudah dirapikan, silakan hapus templat ini. (Pelajari cara dan kapan saatnya untuk menghapus pesan templat ini) Analek Konfusius Analek konfusius (Hanzi tradisional: 論語, pinyin: Lún Yǔ atau Kitab Sabda Suci) adalah bagian dari Kitab Shi Shu atau Kitab Yan…

This list needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources in this list. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: List of Christian hip hop artists – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (June 2015) (Learn how and when to remove this template message) This is a list of artists who perform within the Christian hip hop subgenre, a subgenre of both hip hop m…

Atresia PulmonalKatup pulmonalisInformasi umumSpesialisasiKardiologi PenyebabIdiopatikAspek klinisGejala dan tandasianosisDiagnosisFoto toraks, ekokardiografiPerawatanProstaglandin E1, Kateterisasi jantung Atresia pulmonal (AP) adalah penyakit jantung bawaan yang terdiagnosis segera setelah lahir karena merupakan PJB sianotik (kulit berwarna biru). Pada atresia pulmonal, katup yang memungkinkan darah dari jantung mengalir ke paru-paru, tidak terbentuk dengan sempurna. Seharusnya katup ini m…

FICCI FramesStatusAktifGenreKonvensi media dan hiburanTempatRenaissance Hotel dan Grand HyattLokasiMumbaiNegaraIndiaPertama diselenggarakan1999Terakhir diselenggarakan2019PengorganisirFICCISitus resmihttp://ficci-frames.com/ Karan Johar et al di FICCI Frames Amit Khanna et al di FICCI Frames Ravi Shastri et al di FICCI Frames FICCI Frames adalah sebuah konvensi internasional dari industri perfilman India, yang sebelumnya diketuai oleh Yash Chopra dan didampingi oleh Karan Johar. Konvensi ini dis…

Kelli BerglundBerglund at the Captain America: Civil War premiere in 2016Lahir9 Februari 1996 (umur 28)Moorpark, California, U.S.PekerjaanActressmodelsingerTahun aktif2006–present Kelli Berglund (lahir 9 Februari 1996[1][2]) adalah aktris, model, dan penyanyi berkebangsaan Amerika Serikat.[3] Namanya mulai dikenal secara luas saat memerankan sebagai Bree Davenport, sebuah serial film drama biopik remaja produksi Disney XD berjudul Lab Rats,[4][5 …

Kembali kehalaman sebelumnya