Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Piala Dunia Futsal FIFA

Piala Dunia Futsal FIFA
Trofi Piala Dunia Futsal FIFA
Mulai digelar1989
WilayahInternasional (FIFA)
Jumlah tim24
Juara bertahan Portugal (Gelar ke-1)
Tim tersukses Brasil (5 gelar)
Situs webPiala Dunia
Piala Dunia Futsal FIFA 2024

Piala dunia Futsal FIFA adalah kejuaraan internasional untuk futsal, versi dalam ruangan (indoor) dari sepak bola.

Kejuaraan ini diselenggarakan setiap empat tahun, tepatnya pada tahun genap di antara dua penyelenggaraan Piala Dunia FIFA. Pergelaran pertama terjadi pada 1989, tahun di mana FIFA menjadi badan organisasi internasional futsal. Ajang ini digelar di Belanda untuk merayakan popularitas olahraga futsal disana. Hingga Piala Dunia 2012, hanya dua negara yang berhasil membawa pulang trofi Piala Dunia Futsal. Brasil memenangi tiga gelar pertama, mengalahkan tuan rumah Spanyol untuk meraih gelar ketiga pada 1996, diikuti Spanyol memenangi dua gelar berikutnya, mengalahkan Brasil pada 2000, lalu Italia pada 2004 dalam final Kejuaraan Dunia Futsal FIFA pertama yang tidak melibatkan Brasil. Pada 2008, Brasil menjadi tuan rumah pertama yang memenangi kejuaraan setelah menundukkan Spanyol melalui adu penalti, diikuti dengan kemenangan terhadap lawan yang sama pada 2012 setelah melewati babak perpanjangan waktu.

Seluruh penyelenggaraan sebelum tahun 2008 diikuti oleh 16 tim. Penyelenggaraan-penyelenggaraan pertama menampilkan 6 tim dari Eropa, 3 tim dari Amerika Selatan 2 tim dari Afrika, 2 tim dari Asia, 2 tim dari Amerika Utara dan Tengah, dan 1 tim dari Oseania. Pada 2004, pembagiannya menjadi 5 tim Eropa, 4 tim Asia (termasuk tuan rumah, bertanding sebagai Cina Taipei), 3 tim Amerika Selatan, 2 tim Amerika Utara dan Tengah, dan 1 tim masing-masing bagi Afrika dan Oseania. Turnamen 2012 mengikutsertakan 24 tim, membuatnya menjadi penyelenggaraan terbesar.

Edisi turnamen 2012 menampilkan 6 grup berbasis sistem kompetisi, masing-masing diisi 4 tim. Dua tim teratas di masing-masing grup, bersama dengan 4 tim peringkat ke-3 terbaik, melaju ke babak gugur beranggotakan 16 tim.

Hasil

Edisi Tahun Tuan rumah Juara Skor Peringkat kedua Peringkat ketiga Skor Peringkat keempat Jumlah tim
1 1989
Detail
 Belanda
Brasil
2–1
Belanda

Amerika Serikat
3–2 (p.w.)
Belgia
16
2 1992
Detail
 Hong Kong
Brasil
4–1
Amerika Serikat

Spanyol
9–6
Iran
16
3 1996
Detail
 Spanyol
Brasil
6–4
Spanyol

Rusia
3–2
Ukraina
16
4 2000
Detail
 Guatemala
Spanyol
4–3
Brasil

Portugal
4–2
Rusia
16
5 2004
Detail
 Tionghoa Taipei
Spanyol
2–1
Italia

Brasil
7–4
Argentina
16
6 2008
Detail
 Brasil
Brasil
2–2 (p.w.)
(4–3 a.p.)

Spanyol

Italia
2–1
Rusia
20
7 2012
Detail
 Thailand
Brasil
3–2 (p.w.)
Spanyol

Italia
3–0
Kolombia
24
8 2016
Detail
 Kolombia
Argentina
5–4
Rusia

Iran
2–2
(4–3 a.p.)

Portugal
24
9 2021
Detail
 Lituania
Portugal
2–1
Argentina

Brasil
4–2
Kazakhstan
24
10 2024
Detail
 Uzbekistan TBD TBD 24

Hasil empat tim terbaik

Tim Juara Posisi kedua Posisi ketiga Posisi keempat Total (Top 4)
 Brasil 5 (1989, 1992, 1996, 2008*, 2012) 1 (2000) 2 (2004, 2021) 8
 Spanyol 2 (2000, 2004) 3 (1996*, 2008, 2012) 1 (1992) 6
 Argentina 1 (2016) 1 (2021) 1 (2004) 3
 Portugal 1 (2021) 1 (2000) 1 (2016) 3
 Italia 1 (2004) 2 (2008, 2012) 3
 Rusia 1 (2016) 1 (1996) 2 (2000, 2008) 4
 Amerika Serikat 1 (1992) 1 (1989) 2
 Belanda 1 (1989)* 1
 Iran 1 (2016) 1 (1992) 2
 Belgia 1 (1989) 1
 Kolombia 1 (2012) 1
 Ukraina 1 (1996) 1
 Kazakhstan 1 (2021) 1

Pranala luar

Read other articles:

Islam MakhachevMakhachev pada 2022LahirIslam Ramazanovich Makhachev[1]27 Oktober 1991 (umur 32)[2]Makhachkala, Dagestan, RusiaKebangsaanRussiaTinggi178 cmBerat70 kgJangkauan70+1/2 in[3]GayaSamboBertarung dariMakhachkala, Russia San Jose, California, Amerika SerikatTimAmerican Kickboxing Academy Fight Spirit Team Gadzhi Makhachev freestyle wrestling club Old School Fighters KHK MMA Team Eagles MMAPelatihAbdulmanap Nurmagomedov (mantan)[4] Javier Mendez[5&#…

جريدة أوسلوبودينييOslobođenje (بالبوسنوية) الشعارمعلومات عامةبلد المنشأ البوسنة والهرسك[1] التأسيس 30 أغسطس 1943 القطع برلينر موقع الويب oslobodjenje.ba (البوسنية) شخصيات هامةالمالك Sarajevska Pivara (en) التحريراللغات البوسنية — الصربية[1] — اللغة الكرواتية الجوائز  جائزة القلم الذهبي…

Untuk kegunaan lain, lihat Dandang (disambiguasi). Dandang, angsang, dan kekeb. Dandang adalah periuk besar yang sering digunakan untuk menanak nasi[1] (mengukus nasi setengah matang / nasi tim / nasi aron). Dandang terbuat dari logam. Dandang tradisional terbuat dari tembaga, sedangkan yang lebih modern terbuat dari aluminium. Dandang berfungsi sebagai wadah untuk merebus air yang uapnya digunakan untuk mengukus, sekaligus sebagai tempat diletakkannya alat lain untuk menampung beras/nas…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Oktober 2022. CorecaKomuneKomune di CorecaCorecaLokasi Coreca di ItaliaKoordinat: 39°4′5″N 16°5′38″E / 39.06806°N 16.09389°E / 39.06806; 16.09389Koordinat: 39°4′5″N 16°5′38″E / 39.06806°N 16.09389°E…

Inner conflict due to perceived meaninglessness For threats to the existence of humanity, see Global catastrophic risk. Feelings of loneliness and insignificance in the face of nature are common in existential crises. In psychology and psychotherapy, existential crises are inner conflicts characterized by the impression that life lacks meaning or by confusion about one's personal identity. Existential crises are accompanied by anxiety and stress, often to such a degree that they disturb one's no…

Pour les articles homonymes, voir Convection (homonymie). Principe de la convection atmosphérique. La convection atmosphérique désigne l'ensemble des mouvements internes de l'atmosphère terrestre résultant d'une instabilité de l'air due à une différence de température verticale ou horizontale. Son intensité dépend du taux de décroissance de cette température et donne des mouvements organisés dans la couche d'air instable, entraînant des transferts verticaux de chaleur, de quantit…

UK executive agency Defence Electronics and Components AgencyAgency overviewFormed2015JurisdictionUnited KingdomHeadquartersMoD Sealand, FlintshireMinister responsibleJames Cartlidge MP, Minister of StateParent agencyMinistry of DefenceWebsitewww.gov.uk/government/organisations/defence-electronics-and-components-agency The Defence Electronics and Components Agency (DECA) is an executive agency sponsored by the United Kingdom's Ministry of Defence. The agency was formed in April 2015 from the air…

KrendowahonoDesaKantor Desa KrendowahonoNegara IndonesiaProvinsiJawa TengahKabupatenKaranganyarKecamatanGondangrejoKode pos57188Kode Kemendagri33.13.13.2013 Luas... km²Jumlah penduduk... jiwaKepadatan... jiwa/km² Krendowahono adalah desa di kecamatan Gondangrejo, Karanganyar, Jawa Tengah, Indonesia. Nama desa ini dikaitkan dengan Hutan Krendowahono yang menjadi penjaga bagian utara Keraton Mataram Islam dalam sistem mancapat dalam kebudayaan Jawa.[1] Pembagian wilayah Desa Krendow…

Italian neuroscientist and cyberneticist Valentino BraitenbergValentino BraitenbergBornValentino Braitenberg(1926-06-18)June 18, 1926Bolzano, South Tyrol, ItalyDiedSeptember 9, 2011(2011-09-09) (aged 85)Tübingen, GermanyAlma materUniversity of InnsbruckUniversity of RomeKnown forBraitenberg VehiclesScientific careerFieldsNeuroscience, cyberneticsInstitutionsUniversity of NaplesMax Planck Institute for Biological CyberneticsUniversity of TrentoAcademic advisorsOskar VogtKarl Kleis…

UEFA Champions League 2017-2018 Competizione UEFA Champions League Sport Calcio Edizione 63ª Organizzatore UEFA Date dal 27 giugno 2017al 26 maggio 2018 Partecipanti 32 (57 alle qualificazioni) Sede finale NSC Oliympiyski, Kiev Risultati Vincitore Real Madrid(13º titolo) Finalista Liverpool Semi-finalisti Bayern MonacoRoma Statistiche Miglior giocatore Luka Modrić[1] Miglior marcatore Cristiano Ronaldo (15) Miglior portiere Keylor Navas Incontri disputati 2…

Bellevue ParkBellevue Park in 1923 or 1924LocationPreble, WisconsinCapacity5000SurfaceNatural GrassTenantsGreen Bay Packers (NFL) (1923–24) Bellevue Park was the name of a stadium used for football games in what is today Green Bay, Wisconsin. The park was just east of the Hagemeister Brewery, which was renamed the Bellevue Products Co. during Prohibition, and was located just east of Baird Creek along Main Street in the village of Preble, Wisconsin. A minor league baseball park, it was the hom…

Si ce bandeau n'est plus pertinent, retirez-le. Cliquez ici pour en savoir plus. Cet article ne cite pas suffisamment ses sources (mars 2017). Si vous disposez d'ouvrages ou d'articles de référence ou si vous connaissez des sites web de qualité traitant du thème abordé ici, merci de compléter l'article en donnant les références utiles à sa vérifiabilité et en les liant à la section « Notes et références ». En pratique : Quelles sources sont attendues ? Comment…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada November 2022. Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.Cari sumber:&#…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada November 2022. Ahmed Abdi GodaneLahir(1977-07-10)10 Juli 1977Hargeisa, SomalilandMeninggal1 September 2014(2014-09-01) (umur 37)Hawaay, SomaliaSebab meninggalSerangan udara ASDikenal atasAmir Al-ShabaabKarier militerPengabdian Al-Itihaad al-Islamiya (1990–2…

American stock car racing driver and motorcycle racer NASCAR driver Tammy Jo KirkTammy Joe Kirk in 1997Born (1962-05-06) May 6, 1962 (age 61)Dalton, GeorgiaAchievements1994 Snowball Derby WinnerNASCAR Xfinity Series career15 races run over 1 yearBest finish45th (2003)First race2003 New England 200 (New Hampshire)Last race2003 Ford 300 (Homestead) Wins Top tens Poles 0 0 0 NASCAR Craftsman Truck Series career32 races run over 2 yearsBest finish20th (1997)First race1997 Chevy Trucks Challenge…

JermanJulukanDFB-Frauenteam(Tim wanita DFB)DFB-Frauen(DFB Wanita)AsosiasiAsosiasi Sepak Bola JermanKonfederasiUEFA (Eropa)PelatihMartina Voss-TecklenburgKaptenAlexandra PoppPenampilan terbanyakBirgit Prinz (214)Pencetak gol terbanyakBirgit Prinz (128)Kode FIFAGERPeringkat FIFATerkini 6 4 (25 Agustus 2023)[1]Tertinggi1 (Oktober 2003 – 2007, Desember 2014 – Juni 2015, Maret 2017)Terendah5 (Juni 2022) Warna pertama Warna kedua Pertandingan internasional pertama Jerman Barat 5–1 S…

此條目可参照英語維基百科相應條目来扩充。 (2021年5月6日)若您熟悉来源语言和主题,请协助参考外语维基百科扩充条目。请勿直接提交机械翻译,也不要翻译不可靠、低品质内容。依版权协议,译文需在编辑摘要注明来源,或于讨论页顶部标记{{Translated page}}标签。 约翰斯顿环礁Kalama Atoll 美國本土外小島嶼 Johnston Atoll 旗幟颂歌:《星條旗》The Star-Spangled Banner約翰斯頓環礁地…

Resistance movement in Valkenburg, Limburg, Netherlands This article has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these template messages) This article includes a list of references, related reading, or external links, but its sources remain unclear because it lacks inline citations. Please help improve this article by introducing more precise citations. (March 2015) (Learn how and when to remove this message) This article ma…

Former first lady of Haiti You can help expand this article with text translated from the corresponding article in French. (July 2021) Click [show] for important translation instructions. View a machine-translated version of the French article. Machine translation, like DeepL or Google Translate, is a useful starting point for translations, but translators must revise errors as necessary and confirm that the translation is accurate, rather than simply copy-pasting machine-translated text in…

Study of crime and criminal actions/behavior For the academic journal, see Criminology (journal). For the Raekwon song, see Criminology (song). Three women in the pillory, China, 1875 Criminology Main Theories Conflict theory Criminalization Differential association Integrative criminology Rational choice theory Structural functionalism Subcultural theory Symbolic interactionism Methods Comparative Profiling Critical theory Ethnography Uniform Crime Reports Crime mapping Positivist school Qualit…

Kembali kehalaman sebelumnya