Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

 

Potret

Potret Thomas Jefferson oleh Rembrandt Peale, 1805. New-York Historical Society.
potret pemakaman seorang anak laki Mesir-Romawi
Potret Keramik Moche. Koleksi Museum Larco. Lima-Peru
Fotografi Potret - Augusto De Luca

Potret adalah sebuah lukisan, foto, patung, atau representasi seni dari seseorang, yang mana wajah atau ekspresinya adalah hal yang utama. Dimaksudkan untuk menampilkan, personalitas, dan juga kadang perasaan seseorang. Untuk alasan ini, fotografi potret pada umumnya bukanlah foto spontan, tetapi komposisi seseorang dalam kondisi diam dan dipersiapkan. Duabuah potret sering kali menampilkan seseorang yang melihat langsung ke pelukis atau fotografer, dengan tujuan yang berkaitan antara subyek dengan yang melihat potret tersebut.

Sejarah

Beberapa lukisan potret yang awal ditemukan bukanlah potret raja atau kaisar, diantaranya potret pemakaman yang selamat karena iklim kering Mesir di distrik Fayum. Kemungkinan hanya ini lukisan-lukisan yang selamat dari dunia klasik, selain dari karya fresko, dan banyaknya patung yang terselamatkan juga potret pada koin.

Referensi

Lihat juga

Pranala luar


Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia

Kembali kehalaman sebelumnya