Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Prasasti Adad-guppi

Prasasti Nabonidus di Harran, sekarang pada Museum Arkeologi Şanlıurfa, Turki Tenggara

Prasasti Adad-guppi (disebut juga "Prasasti Nabonidus di Harran"; "Nabonidus No. 24"'; "NABON H 1, B"; bahasa Inggris: Adad-guppi' stele, Nabonidus Harran Stele) adalah sebuah prasasti dari zaman kekaisaran Babilonia Baru yang dibuat oleh raja Nabonidus bagi ibunya, putri Adad-guppi (bahasa Inggris: Adad-Guppi, juga dieja Addagoppe atau Adda-guppi; Jerman: Adad-happe), yang meninggal pada tahun ke-9 pemerintahannya (17 April 546 SM). Adad-guppi adalah seorang imam perempuan dalam kuil dewa Sin (dewa bulan Babel).[1] Pada waktu itu Daniel masih hidup di istana Babel.[2] Terdiri dari empat panel inksripsi kuburan[3] yang kemungkinan pernah digantungkan pada pintu gerbang kuil dewa bulan Babilonia, Sin.[2] Prasasti itu memuat antara lain daftar raja-raja Asyur dan Babel, termasuk Nebukadnezar II, kecuali Labashi-Marduk yang hanya memerintah kurang dari setahun di Babel.[3]

Sejarah penemuan

Pada bulan Agustus-September 1956 Dr. D. S Rice sedang melakukan penelitian di kota kuno Harran. Ketika menyelidiki reruntuhan sebuah mesjid dari abad pertengahan, ia menemukan sesuatu yang penting, yaitu beberapa prasasti Babel yang bertarikh abad ke-6 SM. Batu prasasti itu diletakkan terbalik dan dijadikan anak tangga ke pintu utara, timur dan barat mesjid itu. Bagian yang keempat ternyata ditemukan sebelumnya di dekat Harran pada tahun 1906 oleh H. Pognon.[2]

Bagian

Prasasti itu terdiri dari empat bagian panel, diberi kode sebagai berikut:[2]

  • "H1.A - stele" ditemukan oleh H. Pognon dan diyakini asalnya merupakan bagian yang hilang pada pintu Selatan mesjid.
  • "H1.B - stele" ditemukan pada pintu Utara mesjid.
  • "H2.A - stele" ditemukan pada pintu Timur mesjid.
  • "H2.B - stele" ditemukan pada pintu Barat mesjid.
Detail lambang Bulan, Matahari dan Venus (dari kanan ke kiri) pada bagian atas panel H2.A. Museum Arkeologi Şanlıurfa, Turki Tenggara.

Pemerian

Panel-panel prasasti itu kira-kira 2 meter tingginya, 1 meter lebarnya dan 20 cm tebalnya. H2.A & H2.B mempunyai bagian atas terpisah yang berbentuk setengah lingkaran dengan lebar 93 cm dan tinggi 68 cm. Bagian atas itu berukiran raja membawa tongkat kekuasaan, pernyataan keilahian, sementara menyembah tiga dewa, yang dilambangkan dengan gambar Bulan, Matahari dan Venus. Bulan dilambangkan sebagai lingkaran penuh dengan bentuk sabit di bagian bawahnya, Matahari dengan lingkaran yang tengahnya mengandung pola internal berujung empat, sedangkan Venus dengan bintang berujung tujuh di tengahnya. Masing-masing melambangkan dewa Sin, Shamash, dan Ishtar.

Teks

Memuat huruf paku kuneiform yang ditatah pada batu. Mengisahkan riwayat hidup putri Adda-guppi, anak perempuan Asyurbanipal II, raja agung Asyur terakhir (669-626 SM) dan ratu Ashursharrat.[4]

H2 A & B adalah inskripsi yang dikarang mungkin dengan seorang jurutulis oleh raja Nabonidus. Penting untuk dicatat bahwa kedua inskripsi A dan B tampaknya adalah salinan dari informasi yang sama.

H1 B dan H2 A & B kebanyakan dapat dibaca kecuali pada sudut kolom ke-3 yang tidak terbaca.

H1.B

Kolom 1

1. Aku putri Adda-guppi’, ibu
2. Nabium-na’id (Nabonidus), raja Babel,
3. imam perempuan dewa-dewa Sin, Nin-gal, Nusku, dan Sadarnunna, dewa-dewaku
5. yang, sejak masa kecilku, telah mencari
6. ilah-ilah tersebut. Sedangkan pada tahun ke-16 Nabopolassar,
7. raja Babel, Sin, raja para dewa, dengan kotanya
8. dan kuilnya, telah marah dan pergi ke langit - kota dan
9. penduduknya yang di dalamnya menjadi puing-puing

...

29. Dari tahun ke-20 Asyurbanipal, raja Asyur, aku lahir
30. sampai tahun ke-42 Asyurbanipal, tahun ke-3 Asur-etillu-ili,
31. putranya, tahun ke-21 Nabopolassar, tahun ke-43 Nebukadrezar,
32. tahun ke-2 Awel-Marduk, tahun ke-4 Neriglissar,
33. dalam 95 tahun dewa Sin, raja para dewa langit dan bumi,
34. yang kucari kuil alah agungnya,
35. (sebab) perbuatan baikku ia memandangku dengan senyuman
36. ia mendengar doa-doaku, ia mengabulkan perkataanku, kemarahan
37. hatinya menjadi tenang. Terhadap E-hul-hul kuil (dewa) Sin
38. yang berada di Harran, kediaman kesukaan hatinya, ia berdamai, ia
39. menganggap. Sin, raja para dewa, memandang padaku dan
40. Nabu-na’id putra tunggal(ku), buah rahimku, kepada tahta raja
41. ia memanggil, dan kerajaan Sumer dan Akkad
42. dari perbatasan Mesir (pada) laut di atas sampai laut di bawah
43. semua tanah ia percayakan sejak itu
44. pada tangannya. Kedua tanganku aku angkap dan kepada Sin, raja para dewa,
45. secara hormat dengan permohonan [(aku berdoa) demikian, " Nabu-na’id
46. putra(ku), keturunan rahimku, kesayangan ibunya,]

(akhir kolom)[2]

Kolom 2

...

26. Dari waktu Asyurbanipal, raja Asyur, sampai tahun ke-9
27. Nabu-na’id raja Babel, putra, keturunan rahimku
28. 104 tahun kebahagiaan, dengan kehormatan yang oleh Sin, raja para dewa,
29. ditempatkan padaku, ia membuatku makmur, aku sendiri: penglihatan kedua mataku
30. jelas, aku mengerti dengan baik, tangan dan kedua kakiku sehat,
31. kata-kataku terpilih, daging dan minuman
32. cocok denganku, dagingku bagus, senang hatiku.

...

40. tidak menderita, (tetapi) biarkan ia menyembahmu allah agung. Dalam 21 tahun
41. Nabopolassar, raja Babel, dalam 43 tahun Nebukadrezar,
42. putra Nabopolassar, dan 4 tahun Neriglissar, raja Babel,
43. (ketika) mereka melaksanakan jabatan raja, selama 68 tahun
44. dengan segenap hatiku aku menghormati mereka, aku tetap menjaga mereka,
45. Nabu-na’id putra(ku), keturunan rahimku, di hadapan Nebukadrezar
46. putra Nabopolassar dan (di hadapan) Neriglissar, raja Babel, aku menyebabkannya berdiri,
47. siang dan malam ia tetap menjaga mereka
48. apa yang menyukakan mereka ia melakukannya senantiasa,
49. namaku ia buat (menjadi) favorit di hadapan mereka, (dan) seperti
50. [seorang putri] mereka [sendiri] mereka mengangkat kepalaku

(akhir kolom)[2]

Kolom 3

Transkrip asli baris 1-19 ditambahkan dari inskripsi salinan, yang dibuat oleh B. Landsberger.[2]

1. Aku memelihara (roh-roh mereka), dan persembahan pedupaan
2. kaya, dengan bau harum,
3. aku mempersembahkan bagi mereka senantiasa dan
4. meletakkan di hadapan mereka.
5. (Sekarang) pada tahun ke-9 Nabu-na’id,
6. raja Babel, nasib
7. itu sendiri membawanya pergi, dan

...[2]

Perhitungan waktu

Dalam prasasti ini didapatkan informasi yang mendukung penyusunan kronologi kuno Asyur dan Babel yang sudah ada.

  • Adad-guppi hidup selama 104 tahun, jadi ia menjadi saksi pergantian tahta sejumlah raja Asyur dan Babel, sampai Nabonidus, raja Babel terakhir.
  • Ia lahir pada tahun ke-20 pemerintahan Asyurbanipal, ayahnya, raja Asyur, yaitu pada tahun 650/649 SM.
  • Adad-guppi wafat pada tahun ke-9 pemerintahan putranya, Nabonidus, yaitu pada tahun 546 SM.
  • Pada salah satu panel prasasti tercatat bahwa terjadi gerhana bulan pada tahun ke-5 pemerintahan raja Babel, Nabopolassar.[5]
  • Pada tahun ke-16 Nabopolassar, ia menghancurkan kota Harran.

Lihat pula

Referensi

  1. ^ Jackson, Guida, M. (1999). Women Rulers throughout the Ages. ABC Clio, Inc.
  2. ^ a b c d e f g h Ancient Harran
  3. ^ a b 607 vs. 587 BCE concerning the 1914 doctrine of Jehovah's Witnesses. ("607 vs 587 SM mengenai doktrin 1914 Saksi-saksi Yehuwa")
  4. ^ Princess Adad-Guppi Diarsipkan 2006-07-18 di Wayback Machine. oleh Leah Enkidu
  5. ^ Basic Bible Chronology
Baca informasi lainnya:

Glacier in Tibet, China RongbukEast Rongbuk GlacierTypeValley glacierLocationTibetCoordinates28°6′7″N 86°51′55″E / 28.10194°N 86.86528°E / 28.10194; 86.86528 The Rongbuk Glacier (simplified Chinese: 绒布冰川; traditional Chinese: 絨布冰川; pinyin: Róngbù Bīngchuān) is located in the Himalaya of southern Tibet. Two large tributary glaciers, the East Rongbuk Glacier and the West Rongbuk Glacier, flow into the main Rongbuk Glacier. It flow…

Science concerned with the influence of soils on living beings This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Edaphology – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (October 2022) (Learn how and when to remove this template message) Edaphology (from Greek ἔδαφος, edaphos 'ground' + -λογία, -logia…

Questa voce o sezione sugli argomenti stati scomparsi e Sudafrica non cita le fonti necessarie o quelle presenti sono insufficienti. Commento: Mancanza quasi totale di fonti e note Puoi migliorare questa voce aggiungendo citazioni da fonti attendibili secondo le linee guida sull'uso delle fonti. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. Unione Sudafricana Bandiera dal 1928 (dettagli) Stemma dal 1932 (dettagli) Motto: Ex Unitate Vires Unione Sudafricana - LocalizzazioneL'Unione Sudaf…

Tommy DorfmanDorfman tahun 2018Lahir13 Mei 1992 (umur 31)Atlanta, Georgia, Amerika SerikatPekerjaan Aktor penulis Tahun aktif2009–sekarangSuami/istriPeter Zurkuhlen ​(m. 2016)​ Tommy Dorfman (lahir 13 Mei 1992)[1] adalah aktor asal Amerika Serikat yang dikenal karena perannya sebagai Ryan Shaver dalam serial Netflix, 13 Reasons Why (2017).[2] Kehidupan awal dan karier Dorfman lahir dan dibesarkan di Atlanta, Georgia,[3] dari sebuah…

Ban asimetris Ban Asimetris adalah ban yang memiliki desain telapak yang tidak sama jarak antar kembangnya, jadi jarak antar kembangnya bisa saja berbeda-beda. Ban ini dibuat agar dapat mencengkram lebih baik pada kondisi jalan yang basah maupun kondisi jalan yang kering.[1] Referensi ^ http://www.tempointeraktif.com/hg/prototype/2009/08/05/brk,20090805-190917,id.html[pranala nonaktif permanen] Lihat pula Ban radial Ban tanpa tube Ban simetris Ban bias Artikel bertopik otomotif i…

Hotel de Bilderberg, a Oosterbeek (Paesi Bassi), sede della prima conferenza Bilderberg del 1954 Mappa basata sul numero di politici partecipanti a una o più riunioni del Gruppo Bilderberg Il Gruppo Bilderberg (detto anche conferenza Bilderberg o club Bilderberg) è un incontro annuale per inviti di circa 130 partecipanti, la maggior parte dei quali sono personalità nel campo economico, politico e bancario. I partecipanti trattano una grande varietà di temi globali, economici e politici. Indi…

National highway in India NH-131A Purnea-Manihari Highway National Highway 131AMap of National Highway 131A in redRoute informationAuxiliary route of NH 31Length97 km (60 mi)Major junctionsNorth endMalda TownSouth endPurnea LocationCountryIndiaStatesBihar, West Bengal Highway system Roads in India Expressways National State Asian ← NH 12→ NH 27 National Highway 131A, commonly called NH 131A is a national highway in India.[1] It is a branch of National Highway…

List of continents by age A continent is a large geographical region defined by the continental shelves and the cultures on the continent.[1] In the modern day, there are seven continents. However, there have been more continents throughout history. Vaalbara was the first supercontinent.[2] Europe is the newest continent.[3] Geologists have predicted that certain continents will appear, these being Pangaea Proxima, Novopangaea, Aurica, and Amasia. List of Continents Name …

Disambiguazione – Se stai cercando il veicolo ferroviario, vedi Autotreno (ferrovia). Autotreno (talvolta erroneamente chiamato TIR) indica un convoglio costituito di una unità di trazione e di una o più unità rimorchiate sprovviste di motore. In genere si intende per autotreno un autocarro con il rimorchio ma tecnicamente anche un'autovettura trainante una roulotte è un autotreno. Indice 1 Impiego su strada 2 Note 3 Voci correlate 4 Altri progetti 5 Collegamenti esterni Impiego su strada …

Prof. Dr. Ir. H.Gusti Muhammad HattaM.S. Menteri Riset dan Teknologi Indonesia Ke-11Masa jabatan19 Oktober 2011 – 20 Oktober 2014PresidenSusilo Bambang Yudhoyono PendahuluSuharna SurapranataPenggantiMohamad NasirMenteri Negara Lingkungan Hidup Indonesia Ke-8Masa jabatan22 Oktober 2009 – 19 Oktober 2011PresidenSusilo Bambang Yudhoyono PendahuluRachmat WitoelarPenggantiBerth Kambuaya Informasi pribadiLahir1 September 1952 (umur 71)Banjarmasin, Kalimantan Selatan,…

Will SmithLahirWillard Carroll Smith, Jr.25 September 1968 (umur 55)Philadelphia, PennsylvaniaTempat tinggalLos AngelesNama lainThe Fresh PrinceSuami/istriSheree Zampino(m. 1992–1995; bercerai)Jada Koren Pinkett(m. 1997–sekarang)AnakWillard Carroll Smith IIIJaden Christopher Syre SmithWillow Camille Reign SmithOrang tuaWillard Carroll Smith, Sr.Caroline BrightKarier musikGenreHip hopPekerjaanAktor, produser, penyanyi rapTahun aktif1985–sekarangLabel Jive/RCA Records Columbia/SME …

Disambiguazione – Se stai cercando il concetto di essere vivente, vedi Organismo vivente. Quello dell'Essere è un tema che attraversa tutta la storia della filosofia fin dai suoi esordi. Per quanto già posto dalla filosofia indiana sin dal IX secolo a.C.,[1] è all'eleate Parmenide che si deve l'aver dato inizio in Occidente a questo lungo dibattito che percorre i secoli e le diverse culture fino ai nostri giorni. L'Essere, nel senso ontologico cioè suo proprio, è quindi uno de…

Stasiun Songgom Stasiun Songgom, 2010LokasiSonggom Lor, Songgom, Brebes, Jawa TengahIndonesiaKoordinat7°1′25″S 108°59′36″E / 7.02361°S 108.99333°E / -7.02361; 108.99333Koordinat: 7°1′25″S 108°59′36″E / 7.02361°S 108.99333°E / -7.02361; 108.99333Ketinggian+23 mOperator Kereta Api IndonesiaDaerah Operasi III Cirebon Letakkm 282+077 lintas Jakarta–Jatinegara–Cikampek–Cirebon Prujakan–Prupuk–Purwokerto–Kroya[1 …

Stupid Lovesingolo discograficoScreenshot tratto dal video del branoArtistaLady Gaga Pubblicazione28 febbraio 2020 Durata3:13 Album di provenienzaChromatica GenereDance pop[1]Elettropop[2] EtichettaInterscope ProduttoreBloodPop, Tchami RegistrazioneMXM e Conway Recording Studios, Los Angeles (California)EastWest Studios, Hollywood (California) FormatiCD, MC, 7, download digitale, streaming CertificazioniDischi d'oro Australia[3](vendite: 35 000+) Itali…

Pour les articles homonymes, voir Le Petit. Claude Le Petit Données clés Alias Théophile Le jeune Naissance 1638 Paris Décès 1er septembre 1662 Paris Activité principale Avocat, poète, écrivain Auteur Langue d’écriture Français Genres poésie érotique, libertine Œuvres principales Le Bordel des Muses ou les neuf pucelles putains (1662) modifier Claude Le Petit, né à Paris en 1638[1] (Poitiers ?) et exécuté au bûcher à la Place de Grève à Paris le 1er septembre 166…

This section has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these template messages) This article consists almost entirely of a plot summary. Please help improve the article by adding more real-world context. (November 2019) (Learn how and when to remove this template message) This article's plot summary may be too long or excessively detailed. Please help improve it by removing unnecessary details and making it more concise. (…

2019 film score by John PowellHow to Train Your Dragon: The Hidden World (Original Motion Picture Soundtrack)Film score by John PowellReleasedFebruary 1, 2019 (2019-02-01)RecordedOctober 2018–January 2019StudioAbbey Road Studios, London5 Cat Studios, Los AngelesGenreFilm scoreLength75:51LabelBack Lot MusicProducerJohn PowellJohn Powell chronology Solo: A Star Wars Story(2018) How to Train Your Dragon: The Hidden World(2019) The Call of the Wild(2020) Singles from How to …

Concours Eurovision de la chanson 2004 Under The Same Sky Dates Demi-finale 12 mai 2004 Finale 15 mai 2004 Retransmission Lieu Abdi İpekçi Arena, Istanbul Turquie Présentateur(s) Meltem CumbulKorhan Abay Superviseur exécutif Svante Stockselius Télédiffuseur hôte TRT Ouverture Demi-finale : Derviches tourneurs Finale : Everyway That I Can et Leave par Sertab Erener Entracte Demi-finale : ABBA, Our Last Video Ever Finale : Fire of Anatolia Participants Nombre de particip…

Lebanese educator and writer (1937–2022) This article has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these template messages) This article is an orphan, as no other articles link to it. Please introduce links to this page from related articles; try the Find link tool for suggestions. (July 2022) This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. …

Katedral Ortodoks Koptik St. Markus di Alexandria, Egypt. Katolikos, dalam bentuk jamaknya, Katolikoi, adalah sebuah gelar yang diberikan kepada kepala gereja-gereja tertentu di beberapa tradisi Kekristenan Timur.[1] Gelar tersebut menunjukkan status otosefalus dan dalam beberapa kasus diberikan kepada kepala Gereja otonom yang ditunjuk, di mana pemegang gelar ini mungkin juga memiliki gelar lainnya seperti Patriark.[1] Dalam kasus lainnya seorang katolikos mengepalai suatu Gerej…

Kembali kehalaman sebelumnya