Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Stasiun MRT Paya Lebar

 EW8  CC9 
Stasiun MRT Paya Lebar
巴耶利峇地铁站
பாய லேபார்
Angkutan cepat
Peron Jalur Timur Barat.
Lokasi
  • 30 Paya Lebar Road
    Singapura 409006 (Jalur Timur Barat)
    15 Paya Lebar Road
    Singapura 409049 (Jalur Lingkar)
Koordinat1°19′04″N 103°53′33″E / 1.317767°N 103.892381°E / 1.317767; 103.892381
Jalur
Jumlah peronPulau (Jalur Timur Barat)
Pulau Ganda (Jalur Lingkar)
Jumlah jalur2 (Jalur Timur Barat)
3 (Jalur Lingkar)
LayananBus, Taksi
Konstruksi
Jenis strukturMelayang (Jalur Timur Barat)
Bawah tanah (Jalur Lingkar)
Tinggi peron4
Akses difabelYes
Informasi lain
Kode stasiunEW8 / CC9
Sejarah
Dibuka4 November 1989 (Jalur Timur Barat)
17 April 2010 (Jalur Lingkar)
Operasi layanan
Stasiun sebelumnya   MRT Singapura   Stasiun berikutnya
menuju Pasir Ris
Jalur Timur Barat
menuju Joo Koon
Jalur Lingkar
Lokasi pada peta
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini
Peron Jalur Lingkar stasiun Paya Lebar.

Stasiun MRT Paya Lebar (Kode EW8 / CC9) adalah stasiun MRT Singapura yang merupakan stasiun persilangan antara Jalur Timur Barat dan Jalur Lingkar. Stasiun pertama di Singapura yang mempunyai jalur melayang dan di bawah tanah sekaligus. Waktu tempuh dari Stasiun MRT Bishan ke Paya Lebar diperpendek menjadi sekitar 13 menit sejak 17 April 2010.[1] Suasana warna Jalur Timur Barat dan Jalur Lingkar adalah hijau dan oranye. Bagian stasiun Jalur Timur Barat berada di atas Sungai Geylang.

Lokasi

Stasiun Paya Lebar berlokasi dekat pusat Singapore Post, sehingga banyak pekerja disitu melakukan perjalanan dengan kereta. Stasiun ini juga melayani daerah Geylang Serai yang terkenal dengan pusat jajanan dan juga Malay Village. Stasiun ini sangat padat pada hari raya umat muslim karena banyaknya wisatawan yang datang di festival dan pasar yang diadakan khusus pada hari-hari itu.

Pagar Pengaman Peron

Seperti halnya stasiun melayang lainnya Jalur Timur Barat dibangun tanpa pagar pengaman peron untuk menghindari penumpang jatuh ke rel. Pemasangan pagar pengaman dimulai 28 Oktober 2010 dan mulai dipakai pada 11 Januari 2011.

Sementara Jalur Lingkar di bawah tanah seperti stasiun bawah tanah lainnya dilengkapi dengan dinding kaca pengaman sejak dioperasikan pada 17 April 2010.

Sejarah

Stasiun Paya Lebar mulai beroperasi sejak 4 November 1989 untuk Jalur Timur Barat, kemudian 17 April 2010 dibuka Jalur Lingkar dibawahnya.

Kecelakaan 2007

Pada 4 April 2007 seorang pria meninggal setelah tertabrak kereta di Jalur Timur Barat sekitar 10:20. Korban seorang tionghoa berusia 52 tahun dinyatakan meninggal pada 10:45. Jurusan timur mengalami gangguan dari Stasiun MRT Aljunied sampai ke Stasiun MRT Eunos selama 41 menit dan mulai normal pada 11:02.

Denah Stasiun

Ada dua penghubung antara stasiun melayang Jalur Timur Barat dan stasiun bawah tanah Jalur Lingkar. Penghubung pertama terdiri dari beberapa eskalator ke gerbang Jalur Lingkar dari bagian barat peron Jalur Timur Barat. Penghubung kedua yang lebih bebas akan dibuat di bekas Pintu A yang ditutup sejak 2007 ketika pembangunan stasiun bawah tanah dimulai. Stasiun ini juga merupakan satu-satunya stasiun bawah tanah yang memiliki 3 jalur rel. Pada jam sibuk kereta tambahan jurusan Stasiun MRT Dhoby Ghaut akan berakhir di peron tengah dan kembali ke Stasiun MRT Marymount.

L2
Peron
Peron A Jalur Timur Barat menuju  EW1  Pasir Ris (→)
Peron pulau, Pintu terbuka di kanan
Peron B Jalur Timur Barat menuju  EW29  Joo Koon (←)
Ruang penghubung Eskalator ke peron Jalur Lingkar Platforms
L1 Gerbang EWL Pintu Tiket, Mesin Tiket, Kontrol Stasiun
Ruang penghubung Terowongan bawah ke gerbang Jalur Lingkar
B1 Gerbang CCL Pintu Tiket, Mesin Tiket, Kontrol Stasiun
B2
Peron
Peron A Jalur Lingkar menuju  CC16  Marymount (→)
Peron pulau, Pintu terbuka di kanan
Kedua sisi pintu terbuka di peron tengah
Peron C/D Jalur Lingkar menuju  CC29  NE1  HarbourFront (→)
Peron pulau, Kedua sisi pintu terbuka di peron tengah
Pintu terbuka di kanan
Peron B Jalur Lingkar menuju  CC1  NS24  NE6  Dhoby Ghaut (←)

Pintu-pintu

  • Pintu A - Paya Lebar Square, Eunos Road 8, Geylang Serai Market, Joo Chiat Complex, Singapore Post Centre, Tanjong Katong Complex, Geylang United Temple, Eunos Industrial Estate & sesuai untuk kursi roda
  • Pintu B - Paya Lebar Square, Paya Lebar Road, Certis Cisco Centre, Lifelong Learning Institute & sesuai untuk kursi roda
  • Pintu C - Paya Lebar Road, Aljunied Industrial Estate, Foo Hai Ch’an Monastery. Geylang East Industrial Park, Madrasah Wak Tanjong Al Islamiah, Sri Sivan Temple, Masjid Wak Tanjong & sesuai untuk kursi roda
  • Pintu D - Sims Avenue, Paya Lebar Road, Geylang Road, Guillemard Road, City Plaza, Grandlink Square, Kinex, Madrasah Wak Tanjong Al-Islamiah, Masjid Wak Tanjong, Tanjong Katong Complex & sesuai untuk kursi roda
  • Pintu E - Paya Lebar Quarter (PLQ), PLQ Mall, PLQ 1, PLQ2, PLQ3, Park Place Residences at PLQ & sesuai untuk kursi roda
  • Pintu F - Paya Lebar Quarter (PLQ), PLQ Mall, PLQ 1, PLQ2, PLQ3, Park Place Residences at PLQ & sesuai untuk kursi roda

Jadwal layanan

Tujuan Kereta Pertama Kereta Terakhir
Sen - Sab Minggu &
Hari Libur
Harian
Jalur Timur Barat
ke EW1 Pasir Ris 06.11 06.39 00.22
ke EW29 Joo Koon 05.46 06.12 23.41
Jalur Lingkar
ke CC1 Dhoby Ghaut 05.40 06.07 23.49
ke CC7 Mountbatten - - 00.26
ke CC11 Tai Seng - - 00.26
ke CC29 HarbourFront 05.40 06.07 23.14
ke CC26 Pasir Panjang - - 23.34
ke CC23 One-North - - 23.50
ke CC17 Caldecott - - 00.08

Referensi

  1. ^ "www.channelnewsasia.com/stories/singaporelocalnews/view/1033048/1/.html". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-01-27. Diakses tanggal 2023-02-08. 
Baca informasi lainnya:

Reservoir in VietnamThác Bà ReservoirThác Bà LakeHồ Thác Bà (Vietnamese)Thác Bà LakeThác Bà ReservoirLocationVietnamCoordinates21°43′41″N 105°01′17″E / 21.728°N 105.0215°E / 21.728; 105.0215TypeReservoirRiver sourcesSong ChaySurface area90.35 miles (145.40 km) The Thác Bà Reservoir or Thác Bà Lake (Vietnamese: Hồ Thác Bà) is an artificial lake in Yên Bái Province, Vietnam created by construction of the Thác Bà hydroelectric pl…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Februari 2023. Ilustrasi sms broadcast. SMS massal (bahasa Inggris: SMS Broadcast) adalah metode pengiriman SMS ke banyak nomor dari satu sumber/ server dengan isi pesan yang sama.[1] Istilah lain untuk SMS massal adalah SMS bulk, Web2SMS, atau SMS lewat intern…

Azumanga DaiohGambar Sampul manga volume pertama tankōbon , menampilkan dari kiri ke kanan: Sakaki, Chiyo, Tomo, Yomi, dan Osakaあずまんが大王(Azumanga Daiō)GenrePenggalan kehidupan[1]komedi surealis[2] MangaPengarangKiyohiko AzumaPenerbitMediaWorks,Shogakukan (rilis ulang)Penerbit bahasa InggrisNA ADV Manga (mantan)UK Yen PressMajalahDengeki DaiohDemografiShōnenTerbitFebruari 1999 – Mei 2002Volume4 (Daftar volume) Animasi web orisinalAzumanga Web Daiohあずまんが…

Éver Banega Banega with Argentina at the 2018 World CupInformasi pribadiNama lengkap Éver Maximiliano David Banega[1]Tanggal lahir 29 Juni 1988 (umur 35)[1]Tempat lahir Rosario, ArgentinaTinggi 175 m (574 ft 2 in)[1]Posisi bermain MidfielderInformasi klubKlub saat ini Al ShababNomor 10Karier junior Nuevo Horizonte Alianza Sport2000–2007 Boca JuniorsKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2007 Boca Juniors 28 (0)2008–2014 Valencia 136 (9)2008–2009 …

Keuskupan PeoriaDioecesis PeoriensisKatolik LokasiNegaraAmerika SerikatProvinsi gerejawiChicagoStatistikLuas16.933 sq mi (43.860 km2)Populasi- Total- Katolik(per 2015)1.450.075144,669 (10.0%)Paroki162InformasiDenominasiGereja KatolikRitusRitus LatinPendirian12 Februari 1875 (149 tahun lalu)Kepemimpinan kiniPausFransiskusUskupDaniel Robert JenkyVikaris jenderalJames E. KrusePetaSitus webwww.cdop.org Keuskupan Peoria (Latin: Dioecesis Peoriensiscode: la is deprec…

Katedral BoacKatedral Bunda Maria Dikandung Tanpa NodaFilipino: Parokyang Katedral ng Kalinis-linisang Paglilihicode: fil is deprecated Spanyol: Parroquia Catedral de la Inmaculada Concepcióncode: es is deprecated Katedral BoacKatedral BoacTampilkan peta LuzonKatedral BoacTampilkan peta Filipina13°26′55″N 121°50′30″E / 13.448570°N 121.841630°E / 13.448570; 121.841630Koordinat: 13°26′55″N 121°50′30″E / 13.448570°N 121.841630°E࿯…

Komisi Pengawas Nasional Republik Rakyat Tiongkok中华人民共和国国家监察委员会Zhōnghuá Rénmín Gònghéguó Guójiā Jiānchá WěiyuánhuìKantor pusat Komisi Pengawas Nasional diJalan Ping'anli Barat 41, Distrik Xicheng, BeijingNamaKomisi Pengawas NasionalIkhtisarDibentuk23 Maret 2018Struktur yurisdiksiLembaga nasionalTiongkokWilayah hukumTiongkokMarkas besarBeijing, TiongkokPejabat pemerintahYang Xiaodu, Direktur Komisi Pengawas NasionalSitus webCCDI & NSC official website…

Lodewyk Pusung Pangdam I/Bukit BarisanMasa jabatan18 Agustus 2015 – 22 Februari 2017 PendahuluEdy RahmayadiPenggantiCucu Sumantri Informasi pribadiLahir27 September 1960 (umur 63)Manado, Sulawesi UtaraAlma materAkademi Militer (1985)Karier militerPihak IndonesiaDinas/cabang TNI Angkatan DaratMasa dinas1985−2018Pangkat Mayor Jenderal TNINRP30420SatuanInfanteriPertempuran/perangOperasi SerojaSunting kotak info • L • B Mayor Jenderal TNI (Purn.) Lodewyk Pus…

Hyōken no Majutsushi ga Sekai o SuberuSampul novel ringan volume pertama冰剣の魔術師が世界を統べる〜世界最強の魔術師である少年は、魔術学院に入学する〜(Hyōken no Majutsushi ga Sekai o Suberu: Sekai Saikyō no Majutsushi de Aru Shōnen wa, Majutsu Gakuin ga Nyūgaku Suru)GenrePetualangan, fantasi[1] Seri novelPengarangNana MikoshibaPenerbitShōsetsuka ni NarōTerbit25 Oktober 2019 – sekarang Novel ringanPengarangNana MikoshibaIlustratorRiko KorieP…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Januari 2023. Juni 2015 pembantaianLokasiSaint-Quentin-Fallavier, PrancisKuwaitSomaliaSousse, TunisiaKobani, SyriaTanggal25–30 June 2015Jenis seranganserangan terorisKorban tewas500+ tewas(bukan musuh)Korban luka400+ injured Pada Bulan Juni 2015, lebih dari 500 orang…

HameshaaSutradaraSanjay GuptaProduserG. P. SippyDitulis olehKamlesh PandeyKader Khan (dialog)SkenarioSanjay Gupta,Ranbir PushpPemeranAditya PancholiSaif Ali KhanKajolPenata musikLagu:Anu MalikMusik Latar:Salim-SulaimanSinematograferV. ManikandanDistributorEros LabsTanggal rilis 12 September 1997 (1997-09-12) Durasi138 menitNegaraIndiaBahasaHindiAnggaranRs. 4 crorePendapatankotorRs. 44,987,977 Hamesha (Indonesia: Selamanya) adalah sebuah film romansa Hindi India tahun 1997 yang ditulis…

Cinta Rasul 6Album studio karya Haddad Alwi & SulisDirilis2004 2007 (rilis ulang)Direkam2004GenreNasyid ReligiLabelMusika Selaras Citra Warner Music Indonesia (rilis ulang)ProduserHaydar YahyaKronologi Haddad Alwi & Sulis Cinta Rasul 5(2003)Cinta Rasul 52003 Cinta Rasul 6 Cinta Rasul: Sulis with Orchestra (2005)Cinta Rasul: Sulis with Orchestra2005 Cinta Rasul 6 adalah sebuah album religi karya Haddad Alwi & Sulis yang dirilis pada tahun 2004. Album ini merupakan album duet terak…

Pembangunan masjid di Jepang telah didokumentasikan sejak masuknya pasukan Kesultanan Utsmaniyah Turki ke Jepang pada akhir abad ke-18.[1] Hal ini dibuktikan dengan dibangunnya Masjid Tokyo yang berarsitektur Turki pada fasad masjidnya.[2] Meskipun populasi Muslim di Jepang awalnya kecil,[3] imigran dari negara-negara mayoritas Muslim telah menjadikan Islam sebagai salah satu agama dengan pertumbuhan tercepat di negara ini dalam hal persentase peningkatan, dengan pengikut…

Bretlwalda atau Brytenwealda adalah istilah Inggris kuno yang digunakan dalam Sejarah Anglo-Saxon, satu set catatan yang disusun menjelang akhir abad ke-IX, untuk menunjukkan serangkaian delapan penguasa Anglo Saxon yang memerintah dari abad ke-V dan seterusnya yang diyakini telah menguasai sebagian besar atau seluruh Inggris Anglo Saxon. Daftar ini mereproduksi tujuh raja yang menjalankan imperium yang diusulkan oleh Beda Venerabilis dalam bukunya Historia Ecclesiastica Gentis Anglorum (Sejarah…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Februari 2023. Healer of Children adalah sebuah seri drama Tiongkok tahun 2020 garapan Yang Lei dan ditulis oleh Wang Huan. Seri tersebut menampilkan Chen Xiao, Wang Zi Wen, Jia Qing, Calvin Yu, Zhu Jia Qi, dan Li Huan.[1] Sinopsis Gu Li Feng merupakan seorang …

Komedi bersih adalah genre komedi yang umumnya bebas dari kata-kata kasar: rasisme, lelucon seksual, kata-kata yang merendahkan, kata-kata kotor, kecabulan, inses, obat-obatan terlarang, humor yang tidak senonoh, humor toilet, konten seksual yang eksplisit, dan materi yang tidak pantas serupa.[1][2][3][4] Komedian mungkin mencoba menghindari pembatasan komedi bersih dengan menggunakan sindiran, eufemisme, ucapan ganda, maksud ganda, dan bahasa yang netral gender. …

Katedral SpoletoKatedral Santa Maria Diangkat ke SurgaItalia: Cattedrale di S. Maria Assuntacode: it is deprecated Katedral SpoletoLokasiSpoletoNegaraItaliaDenominasiGereja Katolik RomaArsitekturStatusKatedralStatus fungsionalAktifAdministrasiKeuskupanKeuskupan Agung Spoleto-Norcia Katedral Spoleto (Italia: Cattedrale di Santa Maria Assuntacode: it is deprecated ; Duomo di Spoleto) adalah sebuah gereja katedral Katolik yang terletak di Spoleto, Umbria, Italia. Katedral ini didedikasikan untuk Ma…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Oktober 2022. Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada November 2020. Interlini…

Ipuh Ipuh, Antiaris toxicariadari Serengkah Kiri, Tumbang Titi, Ketapang Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Plantae (tanpa takson): Angiospermae (tanpa takson): Eudikotil (tanpa takson): Rosidae Ordo: Rosales Famili: Moraceae Tribus: Castilleae Genus: AntiarisLesch. Spesies: A. toxicaria Nama binomial Antiaris toxicariaLesch.[1] Sinonim Antiaris africana Engl. Antiaris macrophylla R. Br. Antiaris welwitschii Engl. Untuk arti yang lain, lihat Ipuh (disambiguasi). Lihat pula: Kota Ipoh Ipuh…

This is a list of rulers of Maluku from proto-historical times until the present. The four sultanates of Ternate, Tidore, Jailolo and Bacan were considered descendants of a legendary figure called Jafar Sadik and formed a ritual quadripartition. Drawing wealth from the spice production and trade with other parts of Asia, Ternate and Tidore lorded over extensive realms which stretched from Sulawesi to Papua, while Jailolo and Bacan merely had local significance. They fell under Portuguese or Span…

Kembali kehalaman sebelumnya