Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Arlen Siu

Infobox orangArlen Siu

Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran15 Juli 1955 Edit nilai pada Wikidata
Jinotepe Edit nilai pada Wikidata
Kematian1r Agustus 1975 Edit nilai pada Wikidata (20 tahun)
El Sauce (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
Pekerjaanpenyanyi-penulis lagu, revolusioner Edit nilai pada Wikidata
Partai politikSandinista Edit nilai pada Wikidata


Arlen Siu Bermúdez (1955 - 1975), yang lebih dikenal sebagai Arlen Siu, adalah seorang gerilyawan revoluisoner Nikaragua.

Arlen Siu adalah salah satu martir yang paling terkenal dari Revolusi Sandinista. Ibunya berkebangsaan Nikaragua, dan ayahnya seorang Tionghoa. Ia tewas dalam sebuah pertempuran melawan pasukan pengawal nasional Nikaragua pada 1 Agustus 1975 di El Sauce, Departamento de León, Nikaragua.[1] Ia dikenal sebagai "la chinita de Jinotepe".[2]

Biografi

Arlen Siu dilahirkan pada 15 Juli 1955 di kota Jinotepe, Carazo (Nikaragua). Ayahnya, Armando Siu Lau, dilahirkan di Guangdong, Tiongkok dan bermigrasi ke Nikaragua pada akhir dasawarsa 1940an setelah keluar dari Angkatan Revolusioner Komunis,[3] dan kemudian menikah dengan seorang perempuan Nikaragua, Rubia Bermúdez, yang berasal dari Dolores, Carazo.

Arlen menyelesaikan pendidikan dasarnya di Colegio Sagrado Corazón de Jesús, di Jinotepe, dan sekolah menengahnya di Colegio Immaculada di Diriamba. Setelah selesai pendidikan menengahnya, ia memutuskan untuk belajar psikologi sosial di Universidad Nacional Autónoma de Nicaragua (UNAN).

Latar belakang sosial

Pada masa kecil dan remajanya Arlen mempelihatkan keberaniannya, dalam masalah kemasyarakatan maupun rohani. Semuanya itu menjadi dasar dari semangatnya untuk menolong orang lain, khususnya orang-orang miskin. Ia juga memperlihatkan bakat-bakat seninya. Ia menyukai musik dan belajar bermain akordion, gitar dan flauta, mellukis dan membuat puisi. Syairnya yang terkenal "María Rural" dijadikan lagu oleh Carlos Mejía Godoy dan dibawakan oleh Grupo Pancasán.

Karya seni dan kritik esainya mengenai marxisme dan Feminisme telah sangat menginspirasi gerakan Sandinista sebagai Gerakan Perempuan Nikaragua.[3]

Arlen ikut membantu para korban dalam gempa bumi Managua 1972 menolong para pengungsi di kamp-kamp pengugsian di kota kelahirannya, Carazo. Pada kegiatan-kegiatan inilah, seorang pemimpin Sandinista Ricardo Morales Avilés mempromosikan keterlibatannya dengan FSLN bersama orang-orang muda lainnya di kota itu.

Revolución Sandinista

Arlen Siu berusia 18 tahun ketika ia bergabung dengan Sandinista,[4]; ia dihubungi oleh Ricardo Morales Aviles dan membuktikan diri sebagai salah satu militan yang paling setia terhadap perjuangan revolusi. Ia menjadi anggota Gerakan Kristen dan sudah dikenal luas sebagai tokoh nasional sebagai penulis, penyanyi, dan pemain gitar yang berbakat, sebelum bergabung dengan gerakan ini.

Dengan suaranya, permainan gitar dan nyanyiannya, ia menentang penculikan oleh paramiliter Somoza, penghilangan paksa para militan Sandinista, pembunuhan sewenang-wenang, penyiksaan terhadap anggota FSLN, pelanggaran hak-hak para petani, pembunuhan terhadap pengawal Somoza di siang bolong dan realitas kemiskinan penderitaan bangsanya karena buta huruf dan tingkat kematian ibu dan anak yang tertinggi di Amerika Latin. Sebuah lagu terkenal dari gerilyawan ini adalah "Maria Rural" yang mengisahkan derita kemiskinan para ibu di pedesaan Nikaragua, yang mengadaptasi realitas Nikaragua dari "kuplet Juan Panadero". Ia mengganti daftar mereka yang gugur dalam perlawanan terhadap Spanyol, dan dalam lagu ini menyebutkan para martir dari perjuangan gerilyawan Sandinista dalam melawan pemerintahan diktatur.

Lagunya sebagai protes menyebabkan ia dicari oleh pihak kemanan, dan lebih dari satu kali militer pengawal pemerintahan Somoza dan penembak jitu menempatkan diri di luar universitas sementara Arlen bernyanyi dalam demonstrasi-demonstrasi yang menunjukkan solidaritas bersama para tahanan politik FSLN.

Kematian

Tentara Pengarang Nasional Somoza berhasil menemukan di dekat El Sauce, departamento de León, sebuah sekolah pelatihan Front Pembebasan Nasional Sandinista, melakukan sebuah serangan yang mengejutkan para gerilyawan Sandinista. Terjadilah pertempuran sengit. Arlen Siu dan lain-lainnya berusaha mengamankan pelarian rekan-rekannya selama dua jam, sampai akhirnya ia terluka parah. Arlen tewas pada 1 Agustus 1975. Usianya baru saja 20 tahun. Bersamanya gugur pula rekan-rekan perjuangannya, Mario Estrada, Gilberto Rostrán, Julia Herrera de Pomares, Mercedes Reyes, Hugo Arévalo, Juan dan Leónidas Espinoza.

Arlen Siú menjadi tokoh yang sangat terkenal dari perjuangan Sandinista, sejak kemenangan revolusi gerakan itu; berbagai gerbang, jalan, taman kanak-kanak dan sekolah diberikan namanya, termasuk pula berbagai organisasi revolusioner yang berkaitan dengan pemerintahan FSLN.

Rujukan

  1. ^ Nicaragua.com - Famous Nicaraguans - Nicaragua
  2. ^ Cultura desde abajo en la fuente del coraje
  3. ^ a b Roshni Rustomji-Kerns, Rajini Srikanth, Leny Mendoza Strobel. [missing title]. 
  4. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Arl

Lihat juga

Pranala luar

Read other articles:

1994 single by Ice Cube Bop Gun (One Nation)Single by Ice Cube featuring George Clintonfrom the album Lethal Injection ReleasedJuly 12, 1994Recorded1993GenreG-funk[1]Length3:42 (single version)5:18 (video version)11:05 (album version)Label Lench Mob Priority Songwriter(s)O'Shea JacksonGeorge ClintonProducer(s)QDIIIIce Cube singles chronology You Know How We Do It (1994) Bop Gun (One Nation) (1994) Natural Born Killaz (1994) Music videoBop Gun (One Nation) on YouTube Bop Gun (One Nati…

Josef SwickardSwickard pada 1921LahirPeter Josef Schwickerath(1866-06-26)26 Juni 1866Coblenz, Kerajaan PrusiaMeninggal29 Februari 1940(1940-02-29) (umur 73)Hollywood, Los Angeles, California, Amerika SerikatSuami/istriQueeny Swickard, Margaret Campbell Josef Swickard (26 Juni 1866 – 29 Februari 1940) adalah seorang pemeran karakter panggung dan layar lebar veteran kelahiran Prusia. Ia melakukan perjalanan keliling ke Eropa, Afrika Selatan, dan Amerika Selatan. Referensi Pran…

Zen Station膳駅Stasiun Zen pada September 2010LokasiKasukawa-cho Zen 568-1, Maebashi-shi, Gunma-ken 371-0204JepangKoordinat36°25′00″N 139°13′19″E / 36.4168°N 139.2219°E / 36.4168; 139.2219Koordinat: 36°25′00″N 139°13′19″E / 36.4168°N 139.2219°E / 36.4168; 139.2219Operator Jōmō Electric Railway CompanyJalur■ Jalur JōmōLetak14.3 km dari Chūō-MaebashiJumlah peron1 peron sampingSejarahDibuka10 November 1928PenumpangFY2…

2004 novel & 2010 anime The Tatami Galaxy2008 edition and DVD cover art四畳半神話大系(Yojōhan Shinwa Taikei)GenreDark comedy[1]Psychological[2]Romantic comedy[3] NovelThe Tatami GalaxyWritten byTomihiko MorimiPublished byOhta PublishingKadokawa ShotenEnglish publisherHarperCollinsPublishedDecember 2004March 25, 2008 (bunkoban) Anime television seriesThe Tatami GalaxyDirected byMasaaki YuasaProduced byFumie TakeuchiNoriko OzakiWritten b…

Suburb and urban commune in Abidjan, Ivory CoastAdjaméSuburb and urban communeAdjamé, 2010Location in AbidjanAdjaméLocation in Ivory CoastCoordinates: 5°21′N 4°2′W / 5.350°N 4.033°W / 5.350; -4.033Country Ivory CoastDistrictAbidjanArea • Total11.66 km2 (4.50 sq mi)Population (2021 census)[1] • Total340,892 • Density29,000/km2 (76,000/sq mi)Time zoneUTC+0 (GMT) Adjamé is one of the 10 urb…

كرهونكسون   الإحداثيات 41°46′28″N 74°17′51″W / 41.7744°N 74.2975°W / 41.7744; -74.2975   [1] تقسيم إداري  البلد الولايات المتحدة[2]  التقسيم الأعلى نيويورك  خصائص جغرافية  المساحة 13.714512 كيلومتر مربع (1 أبريل 2010)  عدد السكان  عدد السكان 1722 (1 أبريل 2020)[3]  ا…

Elwood RomneyRomney c. 1959Personal informationBorn(1911-05-28)May 28, 1911Salt Lake City, UtahDiedAugust 24, 1970(1970-08-24) (aged 59)Provo, UtahCareer informationHigh schoolDixie (St. George, Utah)CollegeBYU (1929–1933)PositionForwardCareer highlights and awards Consensus All-American (1931) Helms Foundation All-American (1932) 2x All-Rocky Mountain (1931, 1932) Elwood Snow Woody Romney (May 28, 1911 – August 24, 1970)[1] was an American basketball player and coach. He …

Unincorporated town in Nevada, United StatesEnterprise, NevadaUnincorporated townThe eastern portion of Enterprise and the Las Vegas Strip as seen from the foothills of Southern HighlandsLocation of Enterprise in Clark County, NevadaCoordinates: 36°1′53″N 115°11′53″W / 36.03139°N 115.19806°W / 36.03139; -115.19806CountryUnited StatesStateNevadaCountyClarkFoundedDecember 17, 1996; 27 years ago (1996-12-17)Founded byClark County CommissionGover…

Pour les articles homonymes, voir HP Inc. et Hewlett Packard Enterprise. Ne doit pas être confondu avec HP. Hewlett-Packard Company Logo Hewlett-Packard Siège social à Palo Alto en Californie Création 1er janvier 1939 Disparition 31 octobre 2015[1] Fondateurs William HewlettDavid Packard Forme juridique Société anonyme Action New York Stock Exchange (HPQ) et bourse de Tokyo Siège social Palo Alto États-Unis Activité Informatique, périphériques, logiciels, Serveurs, Réseaux Produ…

Masi Torello commune di Italia Tempat Negara berdaulatItaliaRegion di ItaliaEmilia-RomagnaProvinsi di ItaliaProvinsi Ferrara NegaraItalia PendudukTotal2.292  (2023 )GeografiLuas wilayah22,71 km² [convert: unit tak dikenal]Ketinggian3 m Berbatasan denganFerrara Portomaggiore Voghiera Ostellato SejarahSanto pelindungLeonard of Noblac (en) Informasi tambahanKode pos44020 Zona waktuUTC+1 UTC+2 Kode telepon0532 ID ISTAT038012 Kode kadaster ItaliaF016 Lain-lainKota kembarCiacova Situs webLa…

First Love AgainPoster promosi untuk First Love AgainGenreKeluargaMelodramaDitulis olehPark Pil-jooSutradaraYoon Chang-beomPemeranMyung Se-binKim Seung-sooWang Bit-naPark Jung-chulNegara asal Korea SelatanBahasa asliKoreaJmlh. episode104ProduksiProduser eksekutifKim Sung-geunProduserKang Soo-yeonSong Min-yeobLokasi produksiKorea SelatanDurasi35 menitDistributorKBSRilis asliJaringanKBS2Format gambar1080i (HDTV)Format audioDolby DigitalRilis28 November 2016 (2016-11-28) –21 April 2017&…

Tour de Colombie 2016 GénéralitésCourse66e Tour de ColombieCompétitionUCI America Tour 2016 2.2Étapes13Dates13 – 26 juin 2016Distance1 742,8 kmPays ColombieLieu de départTurbacoLieu d'arrivéeTunjaPartants156Arrivants105Vitesse moyenne41,76 km/hRésultatsVainqueur Mauricio Ortega (Supergiros-Redetrans)Deuxième Óscar Sevilla (EPM-Tigo-Une-Área Metropolitana)Troisième Alex Cano (Aguardiente Antioqueño-Lotería de Medellín)Classement par points Óscar Sevilla (EPM-Tigo-Une-Área …

Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini. Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan. Mengganti markah HTML dengan markah wiki bila dimungkinkan. Tambahkan pranala wiki. Bila dirasa perlu, buatlah pautan ke artikel wiki lainnya dengan cara menambahkan [[ dan ]] pada kata yang bersangkutan (lihat WP:LINK untuk keterangan lebih lanjut). …

« Proust » redirige ici. Pour les autres significations, voir Proust (homonymie). Marcel ProustMarcel Proust vers 1895, par Otto Wegener.BiographieNaissance 10 juillet 187116e arrondissement de ParisDécès 18 novembre 1922 (à 51 ans)16e arrondissement de ParisSépulture Cimetière du Père-Lachaise, tombe de Marcel Proust (d)Nom de naissance Valentin Louis Georges Eugène Marcel ProustNationalité françaiseFormation École libre des sciences politiquesUniversité de ParisActi…

Town in the Mexican state of Yucatán You can help expand this article with text translated from the corresponding article in Spanish. (January 2014) Click [show] for important translation instructions. View a machine-translated version of the Spanish article. Machine translation, like DeepL or Google Translate, is a useful starting point for translations, but translators must revise errors as necessary and confirm that the translation is accurate, rather than simply copy-pasting machine-tr…

History city museum in Muntinlupa, PhilippinesMuseo ng MuntinlupaLocation within Metro ManilaShow map of Metro ManilaMuseo ng Muntinlupa (Luzon)Show map of LuzonMuseo ng Muntinlupa (Philippines)Show map of PhilippinesEstablishedMarch 1, 2019LocationMuntinlupa, PhilippinesCoordinates14°23′16″N 121°02′47″E / 14.38778°N 121.04642°E / 14.38778; 121.04642TypeHistory city museumOwnerMuntinlupa city governmentBuilding detailsGeneral informationStatusCompletedGroundbr…

Not to be confused with 2022 United States House of Representatives elections in Utah. 2022 Utah House of Representatives election ← 2020 November 8, 2022 (2022-11-08) 2024 → All 75 seats in the Utah House of Representatives38 seats needed for a majority   Majority party Minority party   Leader Brad Wilson Angela Romero Party Republican Democratic Leader since January 28, 2019 January 17, 2023 Leader's seat 15–Kaysville 25–Salt Lake Ci…

Village in Safad, Mandatory PalestineArab al-Zubayd عرب الزبيد'Arab Zubeih[1]VillageEtymology: The Zubeid Arabs[2] 1870s map 1940s map modern map 1940s with modern overlay map A series of historical maps of the area around Arab al-Zubayd (click the buttons)Arab al-ZubaydLocation within Mandatory PalestineCoordinates: 33°4′44″N 35°34′03″E / 33.07889°N 35.56750°E / 33.07889; 35.56750Palestine grid203/276Geopolitical entityMandatory …

الملح والسّكر يُلقّبان بالأبيضان.المُثنّيات المتلازمة في اللغة العربية أو الثنائيات في اللغة العربية أو المثان العربيّة[1]، وتُعرف أيضاً بالمثنّيات التي لا تُفرد ولا تُجمع وذُكرت في بعض الكتب باسم ما جاء مثنى في مستعمل الكلام[2] هي مجموعة مصطلحات تأتي على أوزان ا…

This article has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these template messages) This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Net energy gain – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (September 2007) (Learn how and when to remove t…

Kembali kehalaman sebelumnya