Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Fauzi Bowo

Fauzi Bowo
Foto Resmi Fauzi Bowo saat menjabat Gubernur DKI Jakarta
Duta Besar Indonesia untuk Jerman
Masa jabatan
24 Desember 2013 – 20 Februari 2018
PresidenSusilo Bambang Yudhoyono
Joko Widodo
Sebelum
Pendahulu
Eddy Pratomo
Sebelum
Gubernur Daerah Khusus Ibukota Jakarta ke-13
Masa jabatan
15 Oktober 2007 – 15 Oktober 2012
WakilPrijanto
Sebelum
Pendahulu
Sutiyoso
Pengganti
Fadjar Panjaitan
(Pelaksana Tugas)[1]
Joko Widodo
Wakil Gubernur DKI Jakarta ke-10
Masa jabatan
15 Oktober 2002 – 15 Oktober 2007
GubernurSutiyoso
Sebelum
Pendahulu
Abdul Kahfi
Budiharjo Sukmadi
Djailani
Fauzi Alvi
Pengganti
Prijanto
Sebelum
Sekretaris Daerah
Provinsi DKI Jakarta
Masa jabatan
1998–2002
GubernurSutiyoso
Informasi pribadi
Lahir10 April 1948 (umur 76)
Jakarta
Partai politikDemokrat
Suami/istriHj. Sri Hartati
Anak
  • 1. Humar Ambiya
  • 2. Esti Amanda
  • 3. Dyah Namira
Orang tua
  • Djohari Adiputro Bowo (ayah)
  • Nuraini Abdul Manaf (ibu)
ProfesiBirokrat, politikus
Tanda tangan
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Fauzi Bowo (lahir 10 April 1948) adalah Duta Besar RI untuk Republik Federal Jerman antara 24 Desember 2013 dan 20 Februari 2018. Ia menjabat Gubernur DKI Jakarta dari 15 Oktober 2007 hingga 15 Oktober 2012. Ia terpilih pada pemilu kepala daerah DKI Jakarta tahun 2007 berpasangan dengan Prijanto. Pasangan ini mengalahkan pasangan Adang Daradjatun dan Dani Anwar, yang pada waktu itu didukung oleh satu partai saja. Sebelum menjadi gubernur, Fauzi Bowo menjabat wakil gubernur selama lima tahun mendampingi Sutiyoso. Fauzi Bowo digantikan oleh Joko Widodo yang terpilih pada pemilu kepala daerah DKI Jakarta tahun 2012.

Riwayat hidup

Pria berdarah Jawa-Betawi putra dari pasangan Djohari Adiputro Bowo asal Jawa Timur dan Nuraini binti Abdul Manaf asal Jakarta ini menamatkan pendidikan tingkat sekolah dasar di SD St. Bellarminus. Kemudian ia melanjutkan jenjang pendidikan tingkat menengah dan atas di Kolese Kanisius Jakarta. Setelah menamatkan pendidikan SMA, ia mengambil studi Arsitektur bidang Perencanaan Kota dan Wilayah dari Technische Universität Braunschweig Jerman dan tamat 1976 sebagai Diplom-Ingenieur. Program Doktor-Ingenieur dari Technische Universität Kaiserslautern bidang perencanaan diselesaikannya pada tahun 2000.

Fauzi Bowo memulai kariernya dengan mengajar di Fakultas Teknik UI. Ia bekerja sebagai pegawai negeri sejak tahun 1977. Beberapa posisi yang pernah dijabatnya antara lain adalah sebagai Kepala Biro Protokol dan Hubungan Internasional dan Kepala Dinas Pariwisata DKI Jakarta.

Sebagai birokrat, Fauzi telah menempuh Sepadya (1987), Sespanas (1989), dan Lemhannas KSA VIII (2000). Ia adalah Wakil Gubernur DKI Jakarta pada masa kepemimpinan kedua Gubernur Sutiyoso.

Fauzi Bowo menikah dengan Hj. Sri Hartati pada tanggal 10 April 1974. Hj. Sri Hartati adalah putri dari Sudjono Humardani, kelahiran Semarang, 29 Agustus 1953. Dari pernikahan ini, pasangan Fauzi Bowo dan Sri Hartati dikaruniai 3 orang anak: Humar Ambiya (20 Juli 1976), Esti Amanda (5 April 1979) dan Dyah Namira (1 Februari 1983).

Pilkada 2007 dan masa kegubernuran

Dalam penjaringan calon gubernur oleh Partai Persatuan Pembangunan, Fauzi Bowo mengungguli Agum Gumelar dan Mahfud Djailani dalam perolehan suara. Fauzi memperoleh 14 suara, Agum (5 suara) dan Djailani mendapat dua suara. Dua suara lain menyatakan.

Namun, dalam skoring terhadap enam kandidat calon gubernur yang mengajukan diri ke Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, ia menempati urutan paling terakhir. Dalam skoring itu, ia meraih 80 suara. Sedang, urutan teratas ditempati oleh Sarwono Kusumaatmadja.

Fauzi Bowo dan Gubernur Sutiyoso dianggap sebagai orang yang paling bertanggung jawab atas terjadinya Banjir besar di Jakarta di hampir seluruh wilayah ibu kota DKI Jakarta, dan memengaruhi popularitas Fauzi Bowo.

Pada 22 Januari 2007, Lembaga Survei Indonesia (LSI) menyampaikan hasil jajak pendapat terhadap 700 responden pada minggu ketiga Desember 2006 dengan cara tatap muka. Hasil jajak pendapat LSI untuk calon Gubernur DKI adalah Fauzi Bowo, Rano Karno, Agum Gumelar, Sarwono Kusumaatmadja, Adang Daradjatun, dan Bibit Waluyo.

Ia mengikuti Konvensi Partai Golkar 2007. Ia adalah satu-satunya peserta konvensi yang mengembalikan formulir pendaftaran dan satu-satunya peserta yang diusung untuk jabatan gubernur. Ia juga menjadi salah satu calon gubernur yang dicalonkan Partai Bintang Reformasi. Selain menerima dukungan secara khusus dari Din Syamsudin dan Partai Damai Sejahtera.

Pada tanggal 16 Agustus 2007, pasangan Fauzi Bowo - Prijanto unggul dalam pilkada pertama langsung di Jakarta ini dengan 57,87% suara pemilih.[2] Fauzi Bowo menggantikan Sutiyoso sebagai Gubernur Jakarta periode 2007–2012 pada tanggal 7 Oktober 2007.[3]

Menurut Majalah TRUST Fauzi Bowo mengeluarkan ratusan miliar untuk mencari dukungan partai politik dan bernilai lebih dari Rp 200 miliar untuk tiap partai besar, namun pernyataan ini tidak ditanggapi oleh Fauzi Bowo. Ia juga dianggap sebagai koruptor sejati, karena dana APBD kota jakarta diselewengkannya.[4]

Pilkada 2012

Pada pemilu kepala daerah DKI Jakarta tahun 2012, ia berpasangan dengan Mayjen (Purn) Nachrowi Ramli untuk memperebutkan periode jabatan kedua. Pada putaran pertama, pasangan ini didukung koalisi tujuh partai politik termasuk Partai Demokrat, Partai Hati Nurani Rakyat, Partai Amanat Nasional, dan Partai Kebangkitan Bangsa. Pada putaran kedua, Partai Persatuan Pembangunan dan DPD I Partai Golkar DKI Jakarta merapatkan dukungan kepada mereka.

Hasil penelitian sejumlah lembaga survei memprediksi pemilu kepala daerah DKI Jakarta tahun 2012, pasangan nomor urut 1 memenangi pemilu kepala daerah DKI Jakarta tahun 2012 dengan hanya satu putaran dan unggul cukup jauh dibandingkan pasangan cagub lainnya. Tetapi, hasil hitung cepat sejumlah lembaga survei yang sebelumnya memprediksikan kemenangan pasangan bernomor urut satu justru menempatkan pasangan Fauzi Bowo - Nachrowi Ramli (Foke-Nara) di urutan kedua dengan kisaran 33% suara, tertinggal dibandingkan pasangan nomor urut 3, Joko Widodo-Basuki Tjahaja Purnama (Jokowi-Ahok).

Berdasarkan hasil hitung cepat beberapa lembaga survei seperti Lingkaran Survei Indonesia dan Lembaga Survei Indonesia, pasangan Fauzi Bowo dan Nachrowi Ramli yang diusung Partai Demokrat dan beberapa partai pendukung lain hanya bisa menempati urutan kedua dengan suara hanya sekitar 34,18 persen setelah pasangan Joko Widodo-Basuki Tjahaja Purnama yang meraih 43,04 persen suara. Menurut tim sukses pasangan Fauzi Bowo-Nachrowi Ramli, kekalahan pasangan cagub Foke-Nara disebabkan oleh karena banyak warga DKI yang sedang berlibur.[5]

Riwayat jabatan

  • 1976: Asisten Ahli Tech. Univ. Braunschweig
  • 1977–1984: Staf pengajar di Universitas Indonesia
  • 1979–1982: Plt. Kepala Biro Kepala Daerah DKI
  • 1979–1982: Kepala Dinas Pariwisata DKI
  • 1982–1986: Pjs. Kabiro Kepala Daerah DKI
  • 1986–1988: Pj. Kabiro Kepala Daerah DKI
  • 1993–1998: Kepala Dinas Pariwisata DKI
  • 1998–2002: Sekretaris Daerah DKI Jakarta
  • 2002–2007: Wakil Gubernur DKI Jakarta
  • 2007–2012: Gubernur DKI Jakarta
  • 2013–2018: Duta Besar Republik Indonesia untuk Republik Federasi Jerman

Penghargaan

Referensi

  1. ^ Pratomo, Yulistyo (4 Oktober 2012). Hasits, Muhammad, ed. "Pelantikan Jokowi diundur, Mendagri tunjuk Sekda DKI jadi Plt". Merdeka.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-03-25. Diakses tanggal 29 Maret 2014. 
  2. ^ "Hasil Final Pilkada DKI: Si Kumis 57,87%, Si Klimis 42,13%" Diarsipkan 2009-07-21 di Wayback Machine., DetikCom, diakses Agustus 2007
  3. ^ "Bang Yos Minta '1 hari tanpa kendaraan per bulan" Diarsipkan 2009-07-21 di Wayback Machine., DetikCom, diakses eptember 2007
  4. ^ (Indonesia) Majalah TRUST: Rupiah bertaburan di Jakarta Diarsipkan 2009-01-03 di Wayback Machine.
  5. ^ (Indonesia)Demokrat: Foke Kalah Karena Warga Berlibur Diarsipkan 2012-07-15 di Wayback Machine.

Pranala luar

Jabatan diplomatik
Didahului oleh:
Eddy Pratomo
Duta Besar Indonesia untuk Jerman
2013–2018
Diteruskan oleh:
Arief Havas Oegroseno
Jabatan pemerintahan
Didahului oleh:
Tidak diketahui
Sekretaris Daerah
Provinsi DKI Jakarta

1998–2002
Diteruskan oleh:
Ritola Tasmaya
Jabatan politik
Didahului oleh:
Sutiyoso
Gubernur DKI Jakarta
2007–2012
Diteruskan oleh:
Fadjar Panjaitan
(Pelaksana Tugas)
Joko Widodo
Didahului oleh:
Abdul Kahfi
Boedihardjo Soekmadi
Djailani
Fauzie Alvi
Wakil Gubernur DKI Jakarta
2002–2007
Diteruskan oleh:
Prijanto

Read other articles:

Alkaios dan Sappho, sosok merah Attika kalathos, skt. 470 SM, Staatliche Antikensammlungen (Inv. 2416) Alkaios dari Metilene (/ælˈsiːəs/; bahasa Yunani: Ἀλκαῖος ὁ Μυτιληναῖος; skt. 620 – abad ke-6 SM) merupakan seorang penyair lira merupakan seorang penyair lira dari pulau Lesbos di Yunani yang berjasa dengan menemukan Stanza Alkaik. Ia termasuk di dalam daftar kanonikal Penyair Sembilan Lira oleh sarjana-sarjana Periode Helenistik Iskandariyah. Ia merupakan…

Disambiguazione – Se stai cercando altri significati, vedi Como (disambigua). Comocomune Como – VedutaPanorama dal Castel Baradello LocalizzazioneStato Italia Regione Lombardia Provincia Como AmministrazioneSindacoAlessandro Rapinese (lista civica Rapinese sindaco) dal 29-6-2022 TerritorioCoordinate45°48′36.9″N 9°05′10.1″E / 45.81025°N 9.086139°E45.81025; 9.086139 (Como)Coordinate: 45°48′36.9″N 9°05′10.1″E / 45…

Схема, осуществляющая телепортацию кубита.[1] Эта схема состоит из квантовых вентилей и измерителей. Измерение — это квантовое явление, не встречающееся в классических схемах. Квантовая схема — модель квантовых вычислений, аналогичная классическим схемам, в кот…

2017 American resupply spaceflight to the ISS CRS-11 redirects here. For the Northrop Grumman CRS-11 mission, see Cygnus NG-11. SpaceX CRS-11CRS-11 SpaceX Dragon C106 on approach to the ISSNamesSpX-11Mission typeISS ResupplyOperatorSpaceXCOSPAR ID2017-030A SATCAT no.42744Mission duration29 days, 15 hours, 4 minutes (achieved) Spacecraft propertiesSpacecraftDragon C106.2Spacecraft typeCRS DragonManufacturerSpaceXDry mass4,200 kg (9,300 lb)DimensionsHeight: 6.1 m (20&…

Artikel ini tidak memiliki bagian pembuka yang sesuai dengan standar Wikipedia. Mohon tulis paragraf pembuka yang informatif sehingga pembaca dapat memahami maksud dari Asuransi Parolamas. Contoh paragraf pembuka Asuransi Parolamas adalah .... (2011) (Pelajari cara dan kapan saatnya untuk menghapus pesan templat ini) Sejarah Asuransi Parolamas adalah sebuah asuransi yang berdiri sejak 1964. 1964:PT Asuransi Parolamas didirikan pada tanggal 23 Maret 1964, akta Notaris Julian Nimrod Siregar SH., N…

The Space Shuttle Discovery performing the rendezvous pitch maneuver during STS-114. The R-bar pitch maneuver (RPM), popularly called the rendezvous pitch maneuver or backflip,[1] was a maneuver performed by the Space Shuttle as it rendezvoused with the International Space Station (ISS) prior to docking. The Shuttle performed a backflip that exposed its heat-shield to the crew of the ISS that made photographs of it. Based on the information gathered during the rendezvous pitch maneuver, …

Disambiguazione – Ceauşescu rimanda qui. Se stai cercando altri significati, vedi Ceauşescu (disambigua). Nicolae CeaușescuRitratto ufficiale, 1965 Segretario generale del Partito Comunista RumenoDurata mandato22 marzo 1965 –22 dicembre 1989 PredecessoreGheorghe Gheorghiu-Dej Successorecarica abolita Presidente della Repubblica Socialista di RomaniaDurata mandato28 marzo 1974 –22 dicembre 1989 Capo del governoManea MănescuIlie VerdețConstantin Dăsc…

Rugby à XV aux JO de 1924 Généralités Sport rugby à XV Organisateur(s) Comité olympique français Édition 4e officielle Lieu(x) Colombes, France Date du 4 au 15 mai 1924 Nations 3 Matchs joués 3 Site(s) Stade olympique de Colombes Site web officiel www.olympic.org Palmarès Tenant du titre États-Unis Vainqueur États-Unis Deuxième France Troisième Roumanie Navigation Anvers 1920 Rio de Janeiro 2016 (rugby à sept) modifier Le rugby à XV apparaît pour la quatrième fois au progr…

Letak Oblast Ternopil di Ukraina Oblast Ternopil merupakan sebuah oblast di Ukraina yang memiliki luas wilayah 13.823 km² dan populasi 1.107.294 jiwa (2006). Ibu kotanya ialah Ternopil. lbsPembagian administratif Ukraina Oblast Cherkasy · Chernihiv · Chernivtsi · Krimea · Dnipropetrovsk · Donetsk · Ivano-Frankivsk · Kharkiv · Kherson · Khmelnytskyi · Kyiv · Kirovohrad…

This article is about the res cogitans. For the UK Supreme Court case, see OW Bunker. Part of a series onRené Descartes Philosophy Cartesianism Rationalism Foundationalism Mechanism Doubt and certainty Dream argument Cogito, ergo sum Evil demon Trademark argument Causal adequacy principle Mind–body dichotomy Analytic geometry Coordinate system Cartesian circle Folium Rule of signs Cartesian diver Balloonist theory Wax argument Res cogitans Res extensa Works Rules for the Direction of the Mind…

Installations of the United States Air Force For former United States Air Force installations, see List of former United States Air Force installations. This is a list of installations operated by the United States Air Force located within the United States and abroad. Locations where the Air Force have a notable presence but do not operate the facility are also listed. Background The location and number of US Air Force installations has fluctuated according to the size of the Air Force, the cap…

College in Los Altos Hills, California Foothill CollegeMottoUpgrade. Advance.TypePublic community collegeEstablishedJanuary 15, 1957Parent institutionFoothill–De Anza Community College DistrictAcademic affiliationsDe Anza CollegePresidentKristina WhalenAcademic staff347Administrative staff547Students13,630[1]LocationLos Altos Hills, California, U.S.37°21′41″N 122°07′44″W / 37.3613°N 122.1289°W / 37.3613; -122.1289CampusSuburban, 122 acres (49 ha…

American pioneer of underwater archaeology (1932–2021) George BassBorn(1932-12-09)December 9, 1932Columbia, South CarolinaDiedMarch 2, 2021(2021-03-02) (aged 88)Bryan, TexasAlma mater Johns Hopkins University University of Pennsylvania Children2AwardsNational Medal of ScienceScientific careerFieldsunderwater archaeologyInstitutionsTexas A&M University George Fletcher Bass (/bæs/; December 9, 1932 – March 2, 2021) was an American archaeologist. An early practitioner of underwat…

Happy Feet 2Mambo in una scena del filmTitolo originaleHappy Feet Two Lingua originaleinglese Paese di produzioneStati Uniti d'America, Australia Anno2011 Durata105 minuti Genereanimazione, avventura, commedia, musicale RegiaGeorge Miller SceneggiaturaWarren Coleman, George Miller, Gary Eck, Paul Livingston ProduttoreGeorge Miller, Doug Mitchell, Bill Miller Casa di produzioneWarner Bros., Village Roadshow Pictures, Kennedy Miller Mitchell, Dr. D Studios Effetti specialiRussel Pr…

Torneo di Viareggio 19579ª Coppa Carnevale Competizione Torneo di Viareggio Sport Calcio Edizione 9ª Organizzatore CGC Viareggio Date 25 febbraio - 4 marzo Luogo  Italia Partecipanti 8 Risultati Vincitore  Milan(quarto titolo) Secondo  Roma Terzo  Udinese Quarto  Sampdoria Statistiche Incontri disputati 12 Gol segnati 35 (2,92 per incontro) Cronologia della competizione 1956 1958 Manuale Il Torneo di Viareggio 1957 è stata la nona edizione del torneo calcistico r…

Kimberly KaneKane, 2010Lahir28 Agustus 1983 (umur 40)[1]Tacoma, Washington, A.S.[2]Nama lainKimberly Kame & Kimber[1]Tinggi5 ft 9 in (1,75 m)[1]Situs webkanearmy.com Kimberly Kane (lahir 28 Agustus 1983) adalah seorang aktris pornografi asal Amerika Serikat. Kane memasuki industri film dewasa pada Agustus 2003 ketika dia berusia 20 tahun dan melakukan adegan pertamanya untuk film Troubled Teens.[3] Pada tahun 2006, ia membuat d…

У этого термина существуют и другие значения, см. Мари. Не следует путать с Мари (древнее государство, Сирия). Древний городМари Зиккурат в Мари 34°32′58″ с. ш. 40°53′24″ в. д.HGЯO Страна Сирия Основан 3-е тысячелетие до н. э. Разрушен 1759 до н. э. Название городища Телль-Хари…

Questa voce sull'argomento centri abitati del Baden-Württemberg è solo un abbozzo. Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Neckargemündcomune Neckargemünd – Veduta LocalizzazioneStato Germania Land Baden-Württemberg DistrettoKarlsruhe CircondarioReno-Neckar TerritorioCoordinate49°23′38″N 8°47′51″E / 49.393889°N 8.7975°E49.393889; 8.7975 (Neckargemünd)Coordinate: 49°23′38″N 8°47′51″E / 49.393889…

This article relies excessively on references to primary sources. Please improve this article by adding secondary or tertiary sources. Find sources: Oklahoma Department of Public Safety – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (July 2020) (Learn how and when to remove this message) Oklahoma Department of Public SafetyAgency overviewFormedApril 20, 1937; 87 years ago (1937-04-20)Headquarters3600 N Martin Luther King AvenueOklahoma Ci…

German composer, musicologist, opera director and conductor (1943–2021) Udo ZimmermannZimmermann in 2006Born6 October 1943Dresden, Saxony, GermanyDied22 October 2021(2021-10-22) (aged 78)Dresden, GermanyEducation Dresdner Kreuzchor Musikhochschule Dresden Occupations Composer Musicologist Conductor Opera director Organizations Musikhochschule Dresden Dresden Center for Contemporary Music Leipzig Opera Deutsche Oper Berlin Udo Zimmermann (6 October 1943[1] – 22 October 2021[a…

Kembali kehalaman sebelumnya