Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Final Piala Dunia Antarklub FIFA 2022

Final Piala Dunia Antarklub FIFA 2022
Stadion Pangeran Moulay Abdellah di Rabat, tempat laga final.
TurnamenPiala Dunia Antarklub FIFA 2022
Tanggal11 Februari 2023 (2023-02-11)
StadionStadion Pangeran Moulay Abdellah, Rabat
Pemain Terbaik
Vinícius Júnior (Real Madrid)[1]
WasitAnthony Taylor (Inggris)
Penonton44.439
CuacaMalam cerah
16 °C (61 °F)
52% kelembapan[2]
2021
2023 →

Final Piala Dunia Antarklub FIFA 2022 adalah pertandingan final Piala Dunia Antarklub FIFA 2022, sebuah turnamen antarklub sepak bola internasional yang diselenggarakan di Maroko. Pertandingan ini menjadi final ke-19 dari Piala Dunia Antarklub FIFA, sebuah turnamen yang diselenggarakan FIFA dengan peserta klub-klub juara dari masing-masing enam konfederasi benua beserta klub juara liga negara tuan rumah.

Pertandingan ini dimainkan di Stadion Pangeran Moulay Abdellah, Rabat pada 11 Februari 2023,[3] antara klub asal Spanyol Real Madrid, yang mewakili UEFA sebagai juara bertahan Liga Champions UEFA, melawan klub asal Arab Saudi Al-Hilal, yang mewakili AFC.[cat. 1]

Real Madrid memenangi pertandingan dengan skor 5–3 dan meraih gelar Piala Dunia Antarklub FIFA kelima sekaligus gelar kejuaraan dunia antarklub kedelapan.[1] Dengan jumlah delapan gol, pertandingan ini menjadi final dengan skor terbanyak dalam sejarah Piala Dunia Antarklub.[4]

Tim peserta

Tim Konfederasi Kualifikasi ke turnamen Final kejuaraan dunia antarklub sebelumnya
(tebal menandakan juara)
Spanyol Real Madrid UEFA Juara Liga Champions UEFA 2021–2022 IC: 5 (1960, 1966, 1998, 2000, 2002)
FCWC: 4 (2014, 2016, 2017, 2018)
Arab Saudi Al-Hilal AFC Dinominasikan AFC[cat. 1] Tidak ada

Catatan: Pada 27 Oktober 2017, FIFA secara resmi mengakui semua juara Piala Interkontinental sebagai juara dunia antarklub, dengan status yang sama dengan Piala Dunia Antarklub FIFA.[7]

Latar belakang

Real Madrid lolos ke Piala Dunia Antarklub FIFA 2022 sebagai juara Liga Champions UEFA 2021–2022. Mereka tampil di Piala Dunia Antarklub FIFA untuk keenam kali secara keseluruhan, dengan pencapaian terbaik meraih empat gelar juara, yaitu pada 2014, 2016, 2017, dan 2018, sehingga menjadikan mereka sebagai tim paling sukses dalam sejarah Piala Dunia Antarklub FIFA.[8]

Al-Hilal lolos ke Piala Dunia Antarklub FIFA 2022 sebagai klub yang dinominasikan AFC. Mereka tampil di Piala Dunia Antarklub FIFA untuk kedua kali secara berturut-turut, dengan pencapaian terbaik sebagai peringkat keempat pada edisi 2019 dan 2021. Mereka menjadi klub nominasi AFC pertama sekaligus klub asal Asia ketiga yang mencapai final Piala Dunia Antarklub FIFA, setelah pada 2016 dan 2018 di mana seluruhnya berstatus sebagai klub tuan rumah dan sama-sama melawan Real Madrid.[4]

Perjalanan menuju final

Spanyol Real Madrid Tim Arab Saudi Al-Hilal
Lawan Hasil Piala Dunia Antarklub FIFA 2022 Lawan Hasil
Lewat Putaran kedua Maroko Wydad Casablanca 1–1 (p.w.) (5–3 a.p.)
Mesir Al Ahly 4–1 Semifinal Brasil Flamengo 3–2

Pertandingan

Detail

11 Februari 2023 (2023-02-11)
20:00 CET
Real Madrid Spanyol 5–3 Arab Saudi Al-Hilal
Laporan
Real Madrid
Al-Hilal
GK 13 Ukraina Andriy Lunin
RB 2 Spanyol Dani Carvajal Keluar digantikan pada menit ke-79 79'
CB 22 Jerman Antonio Rüdiger
CB 4 Austria David Alaba
LB 12 Prancis Eduardo Camavinga
DM 18 Prancis Aurélien Tchouaméni Keluar digantikan pada menit ke-62 62'
CM 10 Kroasia Luka Modrić Keluar digantikan pada menit ke-74 74'
CM 8 Jerman Toni Kroos Keluar digantikan pada menit ke-74 74'
RF 15 Uruguay Federico Valverde
CF 9 Prancis Karim Benzema Kapten Keluar digantikan pada menit ke-62 62'
LF 20 Brasil Vinícius Júnior
Pemain pengganti:
GK 26 Spanyol Luis López
GK 30 Spanyol Lucas Cañizares
DF 3 Brasil Éder Militão
DF 5 Spanyol Jesús Vallejo Masuk menggantikan pada menit ke-79 79'
DF 6 Spanyol Nacho Masuk menggantikan pada menit ke-74 74'
DF 16 Spanyol Álvaro Odriozola
MF 19 Spanyol Dani Ceballos Masuk menggantikan pada menit ke-62 62'
MF 31 Spanyol Mario Martín
MF 33 Spanyol Sergio Arribas
FW 11 Spanyol Marco Asensio Masuk menggantikan pada menit ke-74 74'
FW 21 Brasil Rodrygo Masuk menggantikan pada menit ke-62 62'
FW 24 Republik Dominika Mariano
Manajer:
Italia Carlo Ancelotti
GK 1 Arab Saudi Abdullah Al-Mayouf Kapten
RB 66 Arab Saudi Saud Abdulhamid
CB 20 Korea Selatan Jang Hyun-soo
CB 5 Arab Saudi Ali Al-Bulaihi
LB 4 Arab Saudi Khalifah Al-Dawsari
CM 28 Arab Saudi Mohamed Kanno
CM 6 Kolombia Gustavo Cuéllar
RW 19 Peru André Carrillo Keluar digantikan pada menit ke-74 74'
AM 10 Argentina Luciano Vietto Keluar digantikan pada menit ke-86 86'
LW 29 Arab Saudi Salem Al-Dawsari Keluar digantikan pada menit ke-74 74'
CF 17 Mali Moussa Marega Keluar digantikan pada menit ke-86 86'
Pemain pengganti:
GK 21 Arab Saudi Mohammed Al-Owais
GK 31 Arab Saudi Habib Al-Wotayan
DF 42 Arab Saudi Muath Faqihi
DF 67 Arab Saudi Mohammed Al-Khaibari
DF 70 Arab Saudi Mohammed Jahfali
MF 8 Arab Saudi Abdullah Otayf
MF 16 Arab Saudi Nasser Al-Dawsari Masuk menggantikan pada menit ke-74 74'
MF 43 Arab Saudi Musab Al-Juwayr
MF 96 Brasil Michael Masuk menggantikan pada menit ke-74 74'
FW 9 Nigeria Odion Ighalo Masuk menggantikan pada menit ke-86 86'
FW 11 Arab Saudi Saleh Al-Shehri
FW 14 Arab Saudi Abdullah Al-Hamdan Masuk menggantikan pada menit ke-86 86'
Manajer:
Argentina Ramón Díaz

Pemain Terbaik:
Vinícius Júnior (Real Madrid)[1]

Asisten wasit:
Gary Beswick (Inggris)
Adam Nunn (Inggris)
Wasit keempat:
Ma Ning (Tiongkok)
Asisten wasit cadangan:
Zhou Fei (Tiongkok)
Asisten wasit video:
Massimiliano Irrati (Italia)
Pembantu asisten wasit video:
Fu Ming (Tiongkok)
Kathryn Nesbitt (Amerika Serikat)
Rédouane Jiyed (Maroko)

Peraturan pertandingan[9]
  • Waktu pertandingan 90 menit.
  • 30 menit perpanjangan waktu jika diperlukan.
  • Adu penalti jika skor tetap imbang.
  • Maksimum membawa 12 pemain pengganti.
  • Maksimum lima kali pergantian pemain, dengan pergantian keenam diizinkan pada babak perpanjangan waktu.[cat. 2]

Statistik

Catatan

  1. ^ a b Oleh karena masalah penjadwalan, diumumkan bahwa final Liga Champions AFC 2022 yang semula dijadwalkan pada Oktober 2022 tidak dapat rampung hingga Mei 2023.[5] Karena Piala Dunia Antarklub FIFA 2022 telah diselenggarakan dalam kurun waktu tersebut, AFC mengumumkan pada 23 Desember 2022 bahwa Al-Hilal menjadi perwakilan mereka di Piala Dunia Antarklub FIFA 2022 sebagai juara bertahan Liga Champions AFC 2021.[6]
  2. ^ Setiap tim hanya diberi tiga kali kesempatan pergantian pemain, dengan pergantian keempat dilakukan pada babak perpanjangan waktu, tidak termasuk pergantian yang dilakukan pada jeda babak pertama, sebelum babak perpanjangan waktu dan jeda babak pertama perpanjangan waktu.

Referensi

  1. ^ a b c "Vinicius dan Valverde Menjadi Bintang Real Madrid di Final Piala Dunia Antarklub FIFA". FIFA. 11 Februari 2023. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-02-12. Diakses tanggal 11 Februari 2023. 
  2. ^ "Salé, Rabat-Salé-Kénitra, Morocco Weather History" (dalam bahasa Inggris). Weather Underground. 11 Februari 2023. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-02-26. Diakses tanggal 11 Februari 2023. 
  3. ^ "Draw determines seven sides' paths to Club World Cup glory" (dalam bahasa Inggris). FIFA. 13 Januari 2023. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-01-13. Diakses tanggal 13 Januari 2023. 
  4. ^ a b Leme de Arruda, Marcelo; Di Maggio, Roberto (27 Januari 2023). "FIFA Club World Cup". RSSSF (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-02-06. Diakses tanggal 8 Februari 2023. 
  5. ^ "Latest update on the AFC Champions League 2022" (dalam bahasa Inggris). Konfederasi Sepak Bola Asia. 9 Desember 2022. Diarsipkan dari versi asli tanggal 21 Desember 2022. Diakses tanggal 23 Desember 2022. 
  6. ^ "Thailand recommended as host of the AFC U17 Asian Cup 2023" (dalam bahasa Inggris). Konfederasi Sepak Bola Asia. 23 Desember 2022. Diarsipkan dari versi asli tanggal 15 Januari 2023. Diakses tanggal 23 Desember 2022. 
  7. ^ "FIFA Council approves key organisational elements of the FIFA World Cup" (Siaran pers). FIFA. 27 Oktober 2017. Diakses tanggal 27 Oktober 2017. [pranala nonaktif permanen]
  8. ^ "Carlo Ancelotti dan Real Madrid Berharap Cetak Lebih Banyak Sejarah". FIFA. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-02-09. Diakses tanggal 9 Februari 2023. 
  9. ^ "Regulations for the FIFA Club World Cup 2022" (PDF) (dalam bahasa Inggris). FIFA. 23 Desember 2022. Diarsipkan (PDF) dari versi asli tanggal 2022-12-28. Diakses tanggal 24 Desember 2022. 
  10. ^ a b c "Real Madrid – Al-Hilal Saudi". SofaScore. 11 Februari 2023. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-02-19. Diakses tanggal 11 Februari 2023. 

Pranala luar

Read other articles:

Keuskupan Agung NagasakiArchidioecesis Nagasakiensisカトリック長崎大司教区Katedral UrakamiLokasiNegaraJepangProvinsi gerejawiNagasakiStatistikLuas4.192 km2 (1.619 sq mi)Populasi- Total- Katolik(per 2004)1.500.24967,728 (4.5%)InformasiRitusRitus LatinKatedralKatedral Dikandung Tanpa Noda di NagasakiKepemimpinan kiniPausFransiskusUskup agungPeter Michiaki NakamuraEmeritusJoseph Mitsuaki Takami, P.S.S.PetaSitus webhttp://www.nagasaki.catholic.jp/ Keusku…

Untuk kegunaan lain, lihat Suck It and See (disambiguasi). Suck It and SeeAlbum studio karya Arctic MonkeysDirilis6 Juni 2011 (2011-06-06)DirekamJanuari–Februari 2011StudioSound City Studios, Los Angeles, CaliforniaGenre Pop rock[1][2] indie rock[3] psychedelic pop[4] Durasi40:05LabelDominoProduserJames FordKronologi Arctic Monkeys Humbug(2009) Suck It and See(2011) AM(2013) Singel dalam album Suck It and See Don't Sit Down 'Cause I've Moved Your ChairD…

Dixie LeeLee pada tahun 1935LahirWilma Winifred Wyatt(1909-11-04)4 November 1909Harriman, Tennessee, A.S.Meninggal1 November 1952(1952-11-01) (umur 42)Los Angeles, California, A.S.MakamHoly Cross Cemetery, Culver City, CaliforniaTahun aktif1929–1935Suami/istriBing Crosby ​(m. 1930)​AnakGary Crosby Dennis Crosby Phillip Crosby Lindsay Crosby Wilma Winifred Wyatt (4 November 1909 – 1 November 1952), lebih dikenal sebagai Dixie Lee, adalah se…

De OostPoster film untuk Prime VideoSutradaraJim TaihuttuProduserSander VerdonkJulius PontenShanty HarmaynDitulis olehMustafa DuyguluJim TaihuttuPemeranMartijn LakemeierMarwan KenzariPenata musikGino TaihuttuSinematograferLennart VerstegenPenyuntingMieneke KramerPerusahaanproduksiNew Amsterdam Film CompanySalto FilmsWrong Men NorthBASE EntertainmentIdeosource EntertainmentKaninga PicturesXYZ FilmsDistributorAmazon Prime VideoSplendid FilmMolaTanggal rilis 25 September 2020 (2020-09-25…

الدوري التركي الممتاز 2012–13 تفاصيل الموسم الدوري التركي الممتاز  النسخة 55  البلد تركيا  التاريخ بداية:17 أغسطس 2012  نهاية:19 مايو 2013  المنظم اتحاد تركيا لكرة القدم  البطل غلطة سراي  مباريات ملعوبة 306   عدد المشاركين 18   أهداف مسجلة 688   الدوري التركي الممت…

Si ce bandeau n'est plus pertinent, retirez-le. Cliquez ici pour en savoir plus. Certaines informations figurant dans cet article ou cette section devraient être mieux reliées aux sources mentionnées dans les sections « Bibliographie », « Sources » ou « Liens externes » (août 2017). Vous pouvez améliorer la vérifiabilité en associant ces informations à des références à l'aide d'appels de notes. Gouvernement Pierre Bérégovoy Ve République Le …

Yesaya 32Gulungan Besar Kitab Yesaya, yang memuat lengkap seluruh Kitab Yesaya, dibuat pada abad ke-2 SM, diketemukan di gua 1, Qumran, pada tahun 1947.KitabKitab YesayaKategoriNevi'imBagian Alkitab KristenPerjanjian LamaUrutan dalamKitab Kristen23← pasal 31 pasal 33 → Yesaya 32 (disingkat Yes 32) adalah bagian dari Kitab Yesaya dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.[1] Memuat Firman Allah yang disampaikan oleh nabi Yesaya bin Amos terutama berkenaan ten…

Wojciech Łobodziński Informasi pribadiNama lengkap Wojciech ŁobodzińskiTanggal lahir 20 Oktober 1982 (umur 41)Tempat lahir Bydgoszcz, PolandiaTinggi 1,88 m (6 ft 2 in)Posisi bermain GelandangInformasi klubKlub saat ini ŁKS ŁódźKarier junior1992–1999 Zawisza BydgoszczKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)1999 Zawisza Bydgoszcz 4 (4)1999 Stomil Olsztyn 1 (0)2000–2003 Wisła Płock 39 (3)2003–2007 Zagłębie Lubin 121 (18)2008–2011 Wisła Kraków 70 (4)2012– ŁKS…

American actress Justina MachadoMachado in 2016BornJustina Milagros Machado[1] (1972-09-06) September 6, 1972 (age 51)Chicago, Illinois, U.S.OccupationActressYears active1993–present Justina Milagros Machado (born September 6, 1972)[2] is an American actress. She began her career playing secondary roles on television and film before starring as Vanessa Diaz in the HBO comedy-drama series, Six Feet Under (2001—05), for which she received Screen Actors Guild Award for…

A Military coup that happen in Thailand on April 6 1948 1948 Thai Silent CoupDate6 April 1948; 75 years ago (1948-04-06)LocationBangkok, SiamResult Phibun became Prime MinisterBelligerents Khuang cabinet National Military Council (NMC) Royal Thai Armed ForcesCommanders and leaders Khuang Aphaiwong Phibun The 1948 Thai coup d'état was a military coup on 6 April by the 1947 coup group. Khuang Aphaiwong, royalist allied, was forced to resign from prime minister, and was repl…

Dominican baseball player (born 1977) Baseball player Fernando RodneyRodney with the Washington Nationals in 2019PitcherBorn: (1977-03-18) March 18, 1977 (age 47)Samaná, Dominican RepublicBatted: RightThrew: RightMLB debutMay 4, 2002, for the Detroit TigersLast MLB appearanceSeptember 28, 2019, for the Washington NationalsMLB statisticsWin–loss record48–71Earned run average3.80Strikeouts943Saves327 Teams Detroit Tigers (2002–2003, 2005–2009) Los Angele…

Boîte en bois et en plomb pour le transport d'échantillons de radium. Début du XXe siècle, Musée Curie. Assemblage de briques de plomb protégeant l'environnement du rayonnement émis par une source radioactive Conteneur en plomb pour le transport des seringues de technétium 99m en service de médecine nucléaire au XXIe siècle La radioprotection est, en mécanique quantique ou physique atomique et nucléaire, l'ensemble des mesures prises pour assurer la protection de l'homme e…

Questa voce sugli argomenti allenatori di calcio sovietici e hockeisti su ghiaccio sovietici è solo un abbozzo. Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. Questa voce sull'argomento calciatori sovietici è solo un abbozzo. Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. Vsevolod Bobrov Nazionalità  Unione Sovietica Altezza 180 cm Peso 79 kg Cal…

Yang MuliaSamdech Akeak Moha Ponhea ChakreiHeng SamrinAP Presiden Mahkamah NasionalPetahanaMulai menjabat 21 Maret 2006Penguasa monarkiNorodom SihamoniPerdana MenteriHun SenWakil PresidenNguon NhelSay ChhumKhuon SodaryKem SokhaPendahuluNorodom RanariddhPenggantiPetahanaWakil Presiden Mahkamah Nasional PertamaMasa jabatan26 Januari 1998 – 21 Maret 2006PresidenNorodom RanariddhPenggantiNguon NhelSekretaris Jenderal Komite Pusat Partai Revolusioner Rakyat KampucheaMasa jabatan5 Desem…

Bulbophyllum roxburghii Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Plantae (tanpa takson): Angiospermae (tanpa takson): Monocots Ordo: Asparagales Famili: Orchidaceae Genus: Bulbophyllum Spesies: Bulbophyllum roxburghii Nama binomial Bulbophyllum roxburghii(Lindl.) Rchb.f. in W.G.Walpers 1861 Bulbophyllum roxburghii adalah spesies tumbuhan yang tergolong ke dalam famili Orchidaceae. Spesies ini juga merupakan bagian dari ordo Asparagales. Spesies Bulbophyllum roxburghii sendiri merupakan bagian dari genus Bul…

Conversion of mechanical stimulus of a cell into electrochemical activity See also: Mechanosensation In cellular biology, mechanotransduction (mechano + transduction) is any of various mechanisms by which cells convert mechanical stimulus into electrochemical activity.[1][2][3][4] This form of sensory transduction is responsible for a number of senses and physiological processes in the body, including proprioception, touch,[5] balance, and hearing.[6&#…

German military operation This article is about the German operation aimed at capturing or killing the Yugoslav Partisan leader Marshal Josip Broz Tito. For the plan by the German Kriegsmarine to intercept an Arctic convoy in mid–1942, see Operation Rösselsprung (1942). Operation RösselsprungPart of World War II in YugoslaviaMarshal Josip Broz Tito (furthest right) with his cabinet and principal staff officers in Drvar, days before the offensive.Date25–27 May 1944LocationDrvar region, Bosn…

Spanish footballer In this Spanish name, the first or paternal surname is Palencia and the second or maternal family name is Hurtado. Sergi Palencia Palencia in 2012Personal informationFull name Sergi Palencia HurtadoDate of birth (1996-03-23) 23 March 1996 (age 28)Place of birth Badalona, SpainHeight 1.68 m (5 ft 6 in)[1]Position(s) Right-backTeam informationCurrent team Los Angeles FCNumber 14Youth career2004–2006 Badalona2006–2015 BarcelonaSenior career…

French industrial group Bouygues S.A.Company typePublic (Société Anonyme)Traded asEuronext Paris: EN CAC 40 ComponentISINFR0000120503 IndustryConglomerateFounded1952; 72 years ago (1952)FounderFrancis BouyguesHeadquarters8th arrondissement, Paris, FranceKey peopleMartin Bouygues (chairman) Olivier Roussat (CEO)Revenue €37.59 billion (2021)[1]Operating income €1.69 billion (2021)[1]Net income €1.125 billion (2021)[1]Number of employees12…

Italian businessman Francesco Gaetano CaltagironeCaltagirone with Giorgio Napolitano, President of the Italian RepublicBorn (1943-03-02) 2 March 1943 (age 81)[1]Rome, ItalyOther namesFrancesco Caltagirone, Franco CaltagironeOccupationBusinessmanKnown forOwns more than 50% of Caltagirone S.p.A.[2]SpouseLuisa FarinonChildren3 Francesco Gaetano Caltagirone (Italian pronunciation: [franˈtʃesko ɡa.eˈtaːno kaltadʒiˈroːne]; born 2 March 1943) is an Italian…

Kembali kehalaman sebelumnya