Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Florida

Florida
Peta Amerika Serikat dengan ditandai
Peta Amerika Serikat dengan ditandai
NegaraAmerika Serikat
Sebelum menjadi negara bagianFlorida Territory
Bergabung ke Serikat3 Maret 1845 (27)
Kota terbesarJacksonville
Metropolitan terbesarMiami
Pemerintahan
 • GubernurRon DeSantis (R)
 • Wakil GubernurJeanette Núñez (R)
 • Majelis tinggi{{{Upperhouse}}}
 • Majelis rendah{{{Lowerhouse}}}
Senator ASMarco Rubio (R)
Rick Scott (R)
Delegasi DPR AS15 Republikan, 10 Demokrat (daftar)
Populasi
 • Total18,328,340 (perk. 2.008)[1]
15,982,378 (2.000)
 • Kepadatan338,4/sq mi (130,67/km2)
 • Median pendapatan rumah tangga
$41.171
 • Peringkat pendapatan
36
Bahasa
 • Bahasa resmiInggris [2]
Singkatan lamaFla.
Garis lintang24°27′ N to 31° N
Garis bujur80°02′ W to 87°38′ W

Florida (/ˈflɒrɪdə/ ) adalah sebuah negara bagian Amerika Serikat yang terletak di Amerika Serikat tenggara, berbatasan dengan Alabama dan Georgia. Ibu kotanya adalah Tallahassee, dengan kota terbesar Jacksonville. Negara bagian ini memiliki populasi sebesar 15.982.378 jiwa. Florida adalah negara bagian ke-27 yang bergabung dengan AS. Sebagian besar wilayah Florida berupa semenanjung yang dibatasi oleh Teluk Meksiko dan Samudra Atlantik.

Sejarah

Bernard Picart ukiran pelat tembaga orang Indian Florida, sekitar tahun 1721
Florida terpecah menjadi Barat dan Timur tahun 1810
Battle of Olustee selama terjadi Perang Saudara Amerika tahun 1864
Lima bendera Florida dari kanan, Spanyol (1565–1763), Kerajaan Inggris Raya, Spanyol (1784–1821), Konfederasi, dan Amerika Serikat. Prancis (tidak ditampilkan) juga menguasai bagian Florida.

Geografi

Map Topografi dari Florida
Everglades National Park di Florida Selatan
Map dari Florida menunjukkan kabupaten di Florida
Pantai di Bahia Honda di Florida Keys
Pohon Royal Poinciana sedang mekar di Florida Keys, indikasi bahwa Florida Selatan beriklim tropis.
Fall foliage adalah sesuatu yang sering dilihat di daerah Florida Tengah dan Utara, biasanya mulai akhir bulan November, sampai musim dingin.
Salju adalah sesuatu yang tidak lazim di Florida, tetapi telah muncul di setiap kota besar di Florida minimal sekali.
Badai Andrew menghantam Florida tanggal 23 Agustus 1992.

Fauna

Alligator di Florida Everglades
Key Deer di Florida Keys

Demografi

Sejarah jumlah penduduk
Sensus Pop.
183034.730
184054.47756.9%
185087.44560.5%
1860140.42460.6%
1870187.74833.7%
1880269.49343.5%
1890391.42245.2%
1900528.54235.0%
1910752.61942.4%
1920968.47028.7%
19301.468.21151.6%
19401.897.41429.2%
19502.771.30546.1%
19604.951.56078.7%
19706.789.44337.1%
19809.746.32443.6%
199012.937.92632.7%
200015.982.37823.5%
Perkiraan 200818.328.34014.7%

Florida adalah negara bagian dengan populasi terpadat keempat di Amerika Serikat. Pusat populasi itu terletak di Polk County, di kota Lake Wales.[3] Tahun 2008, populasi Florida diperkirakan sekitar 18,328,340 jiwa. Dengan menggunakan estimasi terbaru, negara bagian ini berada di urutan ke-30 dalam jumlah pertambahan penduduk. Tahun 2005, negara bagian ini pernah menduduki posisi ke 5 dalam jumlah pertambahan penduduk, dengan penambahan mencapai 2,2%.

Ada 186,102 pensiunan tentara tinggal di Florida tahun 2008.[4]

Penduduk Florida (Ras, Keturunan, Nenek Moyang)

Menurut sensus tahun 2000, penduduk paling besar adalah Jerman (11.8%), Irlandia (10.3%), Inggris (9.2%), Amerika (8%), Italia (6.3%), Prancis (2.8%), Polandia (2.7%) dan Skotlandia (1.8%).[5]

Map kepadatan penduduk Florida

Sebelum Perang Saudara Amerika, ketika perbudakan dilegalkan menurut hukum dan juga selama masa rekonstruksi, populasi para Afrika-Amerika mencapai separuh dari total populasi negara bagian ini.[6] Setelah itu, jumlah populasi mereka terus berkurang sampai abad berikutnya diakibatkan banyak dari mereka yang berpindah ke daerah utara selama Migrasi Besar, dan juga banyak dari orang kulit putih yang pindah ke sini. Belakangan ini, populasi orang hitam kembali meningkat. Kebanyakan dari orang hitam ini tinggal di daerah utara Florida (seperti Jacksonville, Gainesville, Tallahasssee, dan Pensacola), daerah Tampa Bay, daerah Orlando, dan Sanford. Juga, ada penambahan jumlah orang kulit hitam di daerah selatan Florida, di mana mereka adalah para imigran dari Kuba, Haiti, dan Jamaika.

Populasi orang Hispanik di Amerika termasuk komunitas-komunitas Kuba Amerika di daerah Miami dan Tampa, orang-orang Puerto Riko di daerah Tampa dan Orlando, serta pekerja imigran dari Amerika Tengah di daerah Barat-Tengah dan Selatan Florida. Populasi orang Hispanik meningkat pesat di antara tahun 2000 dan 2004, terutama di daerah Lee County di Florida Barat Daya.

Distribusi Wilayah Statistik Metropolitan di Florida

Kota dengan populasi > 500,000

Kota dengan populasi > 200,000

Kota dengan populasi > 150,000

Kota dengan populasi > 100,000

Downtown Miami, Distrik Sentral bisnis Florida yang terbesar.

[7]

Agama

Florida didominasi kaum Protestan dan juga Katolik Roma. Selain itu ada juga komunitas Yahudi yang terbesar di selatan AS. Tabel:[8]

Pemerintahan

bangunan Florida Capitol
Hasil pemilihan presiden
Tahun Republik Demokrat
2008 48.22% 4,045,624 50.96% 4,282,074
2004 52.10% 3,964,522 47.09% 3,583,544
2000 48.85% 2,912,790 48.84% 2,912,253
1996 42.32% 2,244,536 48.02% 2,546,870
1992 40.89% 2,173,310 39.00% 2,072,698
1988 60.87% 2,618,885 38.51% 1,656,701
1984 65.32% 2,730,350 34.66% 1,448,816
1980 55.52% 2,046,951 38.50% 1,419,475
1976 46.64% 1,469,531 51.93% 1,636,000
1972 71.91% 1,857,759 27.80% 718,117
1968 40.53% 886,804 30.93% 676,794
1964 48.85% 905,941 51.15% 948,540
1960 51.51% 795,476 48.49% 748,700

Olahraga

American Airlines Arena di Miami, markas dari klub Miami Heat.
Amway Arena di Orlando, markas dari klub Orlando Magic.
The BankAtlantic Center in Sunrise, home of the Florida Panthers.
LandShark Stadium, markas besar bagi beberapa klub yaitu: Florida Marlins, Miami Dolphins, dan Miami Hurricanes.
St. Pete Times Forum di Tampa, markas besar dari Tampa Bay Lightning dan juga Tampa Bay Storm.
Tropicana Field di St. Petersburg, markas besar dari Tampa Bay Rays.
Daytona International Speedway di Daytona Beach.
Klub Liga Tempat Kejuaraan
Miami Dolphins National Football League LandShark Stadium (Miami) 2 (1972, 1973)
Miami Heat National Basketball Association American Airlines Arena (Miami) 1 (2006)
Florida Marlins Major League Baseball LandShark Stadium (Miami) 2 (1997, 2003)
Florida Panthers National Hockey League BankAtlantic Center (Sunrise) 0
Miami FC USL First Division (Soccer) Tropical Park Stadium (Miami) 0
Tampa Bay Buccaneers National Football League Raymond James Stadium (Tampa) 1 (2003)
Tampa Bay Rays Major League Baseball Tropicana Field (St. Petersburg) 0
Tampa Bay Lightning National Hockey League St. Pete Times Forum (Tampa) 1 (2004)
Tampa Bay Storm Arena Football League St. Pete Times Forum (Tampa) 5 (1991, 1993, 1995, 1996, 2003)
Orlando Magic National Basketball Association Amway Arena (Orlando) 0
Orlando Predators Arena Football League Amway Arena (Orlando) 2 (1998, 2000)
Jacksonville Jaguars National Football League Jacksonville Municipal Stadium 0

Provinsi kembar

Provinsi Negara Tahun[9]
Kyonggi Korea Selatan Korea Selatan 2000
Languedoc-Roussillon Prancis Prancis 1989
Nueva Esparta Venezuela Venezuela 1999
Provinsi Taiwan Republik Tiongkok Taiwan, Republik Tiongkok 1992
Prefektur Wakayama Jepang Jepang 1995
Western Cape Afrika Selatan Afrika Selatan 1995

Referensi

  1. ^ "Annual Population Estimates 2000 to 2008". US Census Bureau. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-12-01. Diakses tanggal 2008-12-25. 
  2. ^ Article 2, Section 9, Constitution of the State of Florida. State of Florida. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-07-16. Diakses tanggal 2008-12-08. .
  3. ^ "Population and Population Centers by State: 2000". US Census Bureau. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-06-16. Diakses tanggal 2007-11-17. 
  4. ^ "Retired Military Personnel". Patrick Air Force Base, Florida: The Intercom (publication of the Military Officers Association of Cape Canaveral). June 2009. hlm. 4. 
  5. ^ "Florida Factstreet". US Census Bureau. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-02-12. Diakses tanggal 2007-12-03. 
  6. ^ "Compendium of the Ninth Census:Population, with race" (.PDF). US Census Bureau. hlm. 14. Diarsipkan (PDF) dari versi asli tanggal 2010-08-08. Diakses tanggal 2007-12-03. 
  7. ^ "World skyline rankings". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-02-09. Diakses tanggal 2009-11-17. 
  8. ^ "Religion and Politics 2008:Florida - Pew Forum on Religion & Public Life". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-01-31. Diakses tanggal 2009-11-17. 
  9. ^ "Florida Sister City/Sister State Directory 2001" (PDF). State of Florida. 2001. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2008-10-29. Diakses tanggal 2009-02-12. 

Pranala luar

  • Situs negara bagian Diarsipkan 2004-01-13 di Wayback Machine.
  • Florida di Curlie (dari DMOZ)
  • Florida State Guide, from the Library of Congress Diarsipkan 2010-08-05 di Wayback Machine.

Koordinat: 28°8′0″N 81°37′54″W / 28.13333°N 81.63167°W / 28.13333; -81.63167

Didahului oleh:
Michigan
Daftar negara bagian Amerika Serikat
Diterima ke dalam Union tanggal 3 Maret 1845 (negara bagian ke-27)
Diteruskan oleh:
Texas
Baca informasi lainnya:

Orang-orang dengan status Europeanen di Semarang pada tahun 1922. Terlihat pada foto bahwa mereka adalah orang-orang Indo. Europeanen (orang-orang Eropa) adalah salah satu dari tiga kelompok penduduk Hindia Belanda dalam Undang-undang Administrasi Hindia Belanda tahun 1854. Ke dalamnya termasuk semua orang Eropa asli (pendatang, trekker atau ekspatriat), orang Armenia, orang Amerika Latin, orang Eropa yang menetap di Hindia Belanda, orang berdarah campuran Eropa (Indo), serta orang kelompok lain…

The following is a List of Bangladeshi inventions and discoveries which lists inventions and discoveries made by Bangladeshis both within Bangladesh and outside the region, which owe their existence either partially or entirely to a person born in Bangladesh. Inventions and improvements The following is a list of inventions, innovations or discoveries known or generally recognized to be Bangladeshi. Topic Inventions and discoveries Image Reference Science and medicine Sono arsenic filter was inv…

Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.Cari sumber: Microsoft Word – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTORMicrosoft WordTipeaplikasi, Perangkat lunak milik perorangan dan Pengolah kata Versi pertama Oktober 1983 Versi stabilDaftariOS: 2.72 (10 Ap…

ePrix Cape Town 2023 Ronde ke-5 dari Kejuaraan Formula E musim 2022–2023← Lomba sebelumnyaLomba berikutnya → Detail perlombaanTanggal 25 Februari 2023 (2023-02-25)Nama resmi 2023 Cape Town ePrixLokasi Sirkuit Jalan Raya Cape Town, Cape Town, Afrika SelatanSirkuit Sirkuit Jalan RayaPanjang sirkuit 2,921 km (1,815 mi)Posisi polePembalap Sacha Fenestraz NissanWaktu 1:07.848Putaran tercepatPembalap Jean-Éric Vergne DS PenskeWaktu 1:09.740 putaran ke-17Podium…

Peta menunjukan lokasi Santo Tomas Santo Tomas adalah munisipalitas yang terletak di provinsi Davao del Norte, Filipina. Pada tahun 2010, munisipalitas ini memiliki populasi sebesar 108.139 jiwa atau 23.375 rumah tangga. Pembagian wilayah Secara administratif Santo Tomas terbagi menjadi 19 barangay, yaitu: Balagunan Bobongon Esperanza Kimamon Kinamayan La Libertad Lungaog Magwawa New Katipunan Pantaron Tibal-og (Pob.) San Jose San Miguel Talomo Casig-Ang New Visayas Salvacion San Vicente Tulalia…

Highway in Tennessee and Kentucky, United States U.S. Route 25WUS 25W highlighted in redRoute informationAuxiliary route of US 25Maintained by KYTC and TDOTLength145.7 mi[citation needed][1][2][a] (234.5 km)ExistedNovember 26, 1926[3]–presentMajor junctionsSouth end US 25 / US 25E / US 70 at Newport, TNMajor intersections I-40 exit 432 US 411 at Newport, TN US 11E at Strawberry Plains, TN I…

M4 Kadıköy–KartalStasiun YenisahraIkhtisarJenisAngkutan CepatSistemMetro İstanbulStatusDibuka (3 stasiun masih dibangun)Lokasiİstanbul, TurkiTerminusKadıköyKartalStasiun16 (3 lebih masih dibangun)Layanan1Penumpang harian134,524 (2013)OperasiDibuka17 Agustus 2012; 11 tahun lalu (2012-08-17)PemilikMunisipalitas Metropolitan İstanbulOperatorİstanbul Ulaşım A.Ş.DepoMaltepeRangkaian144 CAF[1]Data teknisPanjang lintas217 km (135 mi)Jenis rel2Lebar sepur1.435 mm…

E-girl dengan pose ahegao Seorang E-girl dengan gaya busana, rias wajah, dan gestur tubuhnya yang khas. Cewektronik dan cowoktronik (neologisme, bahasa Inggris: e-girls and e-boys), kadang-kadang secara kolektif dikenal sebagai anaktronik atau bocahtronik (bahasa Inggris: e-kids)[1] adalah subkultur anak muda yang muncul pada akhir tahun 2010-an dan sebagian besar terlihat di media sosial,[2] terutama dipopulerkan oleh aplikasi berbagi video TikTok.[3] Subkultur i…

Escudo del movimiento ilirio El Movimiento Ilirio (en croata Ilirski pokret) fue una campaña nacionalista croata iniciada por un grupo de jóvenes intelectuales durante la primera mitad del siglo XIX, sobre 1835-1849,[1]​ encuadrada en el nacionalismo romántico con el fin de crear un estado-nación croata en el seno del Imperio austríaco que uniera a los eslavos del sur. Contexto histórico Artículo principal: Nacionalismo romántico Durante el siglo XVIII, el liberalism…

Laki-laki dan perempuan dari Badui Luar Badui Luar adalah salah satu kelompok etnik dari suku Badui yang menghuni wilayah Desa Kanekes, Kecamatan Leuwidamar, Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, Indonesia. Pemerintahan pada masyarakat Badui Luar dipimpin secara adat oleh Jaro dan secara nasional oleh Kepala Desa Kanekes. Masyarakat Badui Luar bekerja sebagai petani dengan lahan berpindah-pindah. Hasil pertanian kemudian diperjual belikan. Badui Luar memiliki pakaian adat dengan warna hitam dan biru…

Halte Dongkelan Dongkelan Eks-Halte Dongkelan yang sudah menjadi warung makan.LokasiJalan Bantul, depan PastyGedongkiwo, Mantrijeron, Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55142IndonesiaKoordinat7°49′31.0613″S 110°21′15.6049″E / 7.825294806°S 110.354334694°E / -7.825294806; 110.354334694Koordinat: 7°49′31.0613″S 110°21′15.6049″E / 7.825294806°S 110.354334694°E / -7.825294806; 110.354334694Operator Kereta Api IndonesiaDaerah…

Untuk pengertian lain dari Apung, lihat Apung (disambiguasi). Apung Apung sawah, Anthus rufulusdari Kolkata, Benggala Barat, India Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Animalia Filum: Chordata Kelas: Aves Ordo: Passeriformes Famili: Motacillidae Genus: AnthusBechstein, 1805 Species c.40, lihat teks. Apung adalah nama sejenis burung pemakan serangga dari genus Anthus, suku Motacillidae. Burung yang memiliki cara terbang khas, menggelombang, dan kerap hinggap di tanah ini memiliki persebaran kosmopolitan;…

Martin Jiránek Informasi pribadiNama lengkap Martin Jiránek[1]Tanggal lahir 25 Mei 1979 (umur 44)Tempat lahir Prague, CekoslowakiaTinggi 1,83 m (6 ft 0 in)[2]Posisi bermain BekInformasi klubKlub saat ini Terek GroznyNomor 52Karier junior1985–1994 Radotinský SK1994–1997 Bohemians PragueKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)1997–1999 Bohemians Prague 55 (4)1999 → Tatran Poštorná (pinjam) 11 (0)1999–2001 Slovan Liberec 32 (0)2001–2004 Reggina 100 (…

The National Basketball Association (NBA) is a professional men's basketball league, consisting of 30 teams in North America (29 in the United States and one in Canada). The NBA was founded in New York City on June 6, 1946, as the Basketball Association of America (BAA).[1] It adopted the name National Basketball Association at the start of the 1949–50 season when it merged with the National Basketball League (NBL).[1] The NBA is an active member of USA Basketball, which is rec…

Composer André Cardinal Destouches Callirhoé is an opera by the French composer André Cardinal Destouches. It takes the form of a tragédie en musique in a prologue and five acts. The libretto, by Pierre-Charles Roy, is based on a story from The Description of Greece by Pausanias (see Coresus). The opera was first performed on December 27, 1712, by the Académie royale de musique at the Théâtre du Palais-Royal in Paris. Destouches reworked the score for a revival on 22 October, 1743. This v…

Cognizant Technology Solutions CorpLogo Stato Stati Uniti Forma societariaPublic company Borse valoriNASDAQ: CTSHNASDAQ-100 ComponentS&P 500 Component ISINUS1924461023 Fondazione26 gennaio 1994 Fondata daKumar Mahadeva Sede principaleTeaneck Persone chiaveFrancisco D'Souza (CEO) Lakshmi Narayanan (Vice-Chairman) SettoreInformatico ProdottiIT, Consulenza Aziendale, Servizi in Outsourcing Fatturato13,487 miliardi $[1] (2016) Utile netto1,553 miliardi $ (2016) Dipendenti266.200[…

Mapa de la antigua Provincia de Concepción en 1895. La historia territorial de Chile narra el proceso y las diversas etapas en que dicho país, desde su época colonial hasta la fecha, ha sido organizado administrativamente. A lo largo de su historia, la división político-administrativa de Chile se puede dividir en cuatro periodos importantes: la existente desde la Colonia hasta 1833, la de 1833 a 1925, la de 1925 a 1976, y la de 1976 en adelante. Durante gran parte de su vida independiente, …

Istana NemoursLetakNemours, Seine-et-Marne, PrancisKoordinat48°15′56.111″N 2°41′49.526″E / 48.26558639°N 2.69709056°E / 48.26558639; 2.69709056Koordinat: 48°15′56.111″N 2°41′49.526″E / 48.26558639°N 2.69709056°E / 48.26558639; 2.69709056Lokasi Istana Nemours di Prancis Istana Nemours atau Château de Nemours adalah sebuah istana yang terletak di 76 kilometer (47 mil) sebelah tenggara kota Paris, di komune Nemours.[1]…

Gunshi KanbeiDitulis olehYoichi MaekawaSutradaraKenji TanakaPemeranJunichi Okada Miki Nakatani Akira Terao Shōsuke Tanihara Tori Matsuzaka Yuki Uchida Toma Ikuta Shunpūtei Koasa Fumi Nikaidō Tetsushi Tanaka Mirei Kiritani Gaku Hamada Mokomichi Hayami Issei Takahashi Kei Tanaka Mitsuki Takahata Kazuhiro Yamaji Tsurutaro Kataoka Takanori Jinnai Shingo Tsurumi Masatō Ibu Hitomi Kuroki Yōsuke Eguchi Naoto Takenaka Kyōhei ShibataPenggubah lagu temaYugo KannoPenata musikYugo KannoNegara as…

Untuk tempat lain yang bernama sama, lihat Sukamakmur. SukamakmurKecamatanSukamakmurPeta lokasi Kecamatan SukamakmurKoordinat: 6°35′24″S 107°00′00″E / 6.589909030419063°S 106.99999962366815°E / -6.589909030419063; 106.99999962366815Negara IndonesiaProvinsiJawa BaratKabupatenBogorPemerintahan • CamatZaenal Ashari, S.Sos., MM.Populasi • Total63,121 (2.010) jiwaKode Kemendagri32.01.09 Kode BPS3201150 Desa/kelurahan- Sukamakmur atau po…

Kembali kehalaman sebelumnya