Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Muslim

Muslim
مسلم
Populasi Muslim berdasarkan presentasinya (2010 data dari Pew Research Center)
Total populasi
c. 1.9 miliar[1]
(25% dari populasi global)Kenaikan[2][3][4]
(Worldwide, 2020 Pew Research Center)
Pendiri
Muhammad[5]
Wilayah dengan populasi signifikan
 Indonesia227,226,404[6]
 Pakistan197,547,566[7]
 India189,000,000[8]
 Bangladesh148,607,000[9]
 Nigeria95,316,131[10]
 Mesir87,336,965[11]
 Iran81,529,435[12]
 Turki80,683,525[13]
 Tiongkok50,000,000[14]
 Aljazair40,559,749[15]
 Irak38,800,190[16]
 Ethiopia35,713,657[17]
 Afghanistan34,022,437[18]
 Maroko33,646,788[19]
 Sudan30,490,000[20]
 Yaman27,784,498[21]
 Arab Saudi27,143,182[22]
 Uzbekistan26,550,000[20]
 Malaysia19,237,161[23]
 Suriah18,930,000[20]
Seluruh dunia287,230,000[20]
Agama
65–75% Islam Sunni[24][note 1]

10–13% Islam Syiah[24]
15–20% Muslim non-denominasi[25]
~1% Ahmadiyyah[26]

~1% Islam Tradisional, e.g. Islam Ibadi[25]
Kitab suci
Al-Quran[27]
Bahasa
  • Bahasa yang Dominan Dituturkan:[28]
Bahasa Suci:[29]

Muslim (bahasa Arab: مسلم, translit. Muslim) adalah orang yang berserah diri kepada Allah dengan hanya menyembah dan meminta pertolongan kepada-Nya terhadap segala yang ada di langit dan bumi.[30] Kata muslim merujuk kepada penganut agama Islam saja, kemudian pemeluk pria disebut dengan Muslimin (bahasa Arab: مسلمون, translit. Muslimūn) dan pemeluk wanita disebut Muslimah (bahasa Arab: مسلمات, translit. Muslimāt).

Kepribadian

Muslim beribadah pada tahun 1865 di Kairo oleh Jean-Leon Gerome

Kepribadian muslim didasarkan kepada perpaduan antara pola pikir dan pola sikap dari individu terhadap nilai-nilai akidah di dalam ajaran Islam.[31] Kepribadian muslim yang sesuai dengan akidah Islam menghasilkan individu yang juga memiliki kesalehan individu dan kesalehan sosial. Kesalehan individu ini tampak melalui tingkat kecerdasan spiritual. Sedangkan kesalehan sosial tampak melalui sikap empati, sikap mengasihi dan menyayangi serta sikap menghargai orang lain dan tolong-menolong.[32] Integrasi kepribadian muslim di dalam Islam menjadi salah satu cita-cita Islam guna menciptakan kebahagiaan dan kebahagiaan universal bagi manusia di dunia dan di akhirat.[33] Di dalam Islam, kepribadian muslim yang dianggap sempurna ialah yang memiliki kedasaran mengenai tujuan keberadaannya di dunia dan di akhirat. Pembentuk kepirbadian yang sempurna ini diwujudkan melalui pendidikan Islam.[34]

Allah memerintahkan setiap muslim untuk menjadi muslim yang mengikuti ajaran Islam secara keseluruhan dengan seutuhnya. Perintah ini disampaikan oleh Allah dalam Surah Al-Baqarah ayat 208. Dalam ayat ini disebutkan bahwa Allah menyeru kepada orang-orang yang beriman untuk mengikuti ajaran Islam secara keseluruhan dan menolak ajakan setan. Muslim yang menyeluruh dalam ayat ini bermakna bahwa ajaran Islam harus diterapkan oleh seorang musliim dalam setiap persoalan di dalam kehidupannya. Persoalan ini utamanya mengenai keimanan, ibadah, muamalah dan akhlak.[35]

Demografi

Sekitar 13% muslim dunia berada di Indonesia, yang merupakan negara dengan populasi muslim terbesar di dunia. Kawasan dengan persentase muslim yang cukup signifikan yakni,[36] 25% di Asia Selatan,[36] 20% di Timur Tengah,[36][37] 2% di Asia Tengah, 4% lainya di asia tenggara selain Indonesia, dan 15% di Afrika Sub-Sahara.[36] Masyarakat yang dengan populasi cukup besar juga ditemukan di Cina, Rusia, dan di bagian dari Karibia. Mualaf, dan komunitas imigran bisa ditemukan di hampir setiap bagian dari dunia.

Para nabi dan rasul adalah muslim

Ada hadits yang menjelaskan bahwa agama semua para nabi adalah sama,[38] dan Al Qur'an menjelaskan pula tentang semua nabi, dan rasul adalah sebagai muslim, dari Adam, Nuh,[39] Ibrahim,[40][41] Yaqub,[42] Musa,[43] Isa[44] dan Muhammad. Al Qur'an menyatakan bahwa mereka adalah muslim karena mereka hanya berserah diri kepada Tuhan, memberikan firman, dan menegakkan agama Allah. Demikian pula dalam surah Al-Imran dalam Al-Qur'an,

Dalam Al Quran dijelaskan pula bahwa penyihir Fir’aun[45] dan Ratu Balqis[46] adalah muslim pula.

Dalam sebuah hadits dikatakan bahwa Nabi Muhammad adalah penutup para nabi, dan diibaratkan sebagai sekelompok orang yang membangun sebuah bangunan, Nabi Muhammad adalah pelengkap dari sebuah bangunan tersebut.[47]

Bantahan

Orang liberal, mengatakan bahwa Ibrahim adalah bapak dari tiga agama yaitu Islam, Yahudi, dan Kristen, menurut Al Quran klaim ini tidak sesuai faktanya, karena Allah telah membantah dalam firman-Nya,[48] dan Allah mengatakan bahwa ia seorang muslim.[49]

Ibadah umat muslim

Dalam Islam, ibadah yang ditentukan oleh Allah dan dibagi hukumnya menjadi dua, yaitu wajib, dan sunnah. Dalam rukun Islam disebutkan ibadahnya adalah salat lima waktu, saum, zakat, haji atau umrah.

Ibadah wajib

Untuk ibadah wajib ada beberapa ibadah yang ditekankan harus dilakukan oleh setiap muslim, diantaranya adalah salat, puasa ramadhan, dan membayar zakat, serta pergi haji, dan umrah bagi yang mampu dalam segi materi, waktu, dan lainnya.

Salat wajib dibagi lagi hukumnya menjadi menjadi dua, yaitu salat fardhu 'ain, dan fardhu kifayah. Salat Subuh, salat Dzuhur, salat Ashar, salat Maghrib, salat Isya hukumnya fardhu 'ain. Salat Jumat hukumnya fardhu 'ain bagi laki-laki. Sedangkan, salat jenazah hukumnya fardhu kifayah.

Hukum salat 'Ied ada tiga pendapat masyhur di kalangan ulama, di antaranya hukumnya sunnah,[50] fardhu kifayah,[51] dan fardhu 'ain.[52]

Ibadah sunnah

Ada beberapa shalat sunnah yang disebutkan yaitu, salat wudhu, salat tahiyatul masjid, salat dhuha, salat rawatib, shalat tahajud, salat istikharah, salat hajat, salat mutlaq, salat tobat, dan salat tasbih.

Salat sunnah ada dua kategori, yaitu sunnah mu'akad, dan gair mu'akad. Sunnah mu'akad yaitu shalat yang statusnya sangat dianjurkan, kedudukannya hampir setingkat shalat fardhu, tetapi tidak dapat disebut shalat fardhu. Sedangkan gair mu'akad yaitu shalat sunnah biasa, dan kedudukannya dibawah sunnah muakadah.

Untuk ibadah puasa ada beberapa jenis puasa yang dilakukan oleh muslim, diantaranya puasa senin-kamis, puasa Daud, puasa Ayyamul bidh, dan seterusnya.

Sunnah

Setiap muslim disunnahkan untuk memulai segala aktivitasnya dengan menyebut nama Allah. Sunnah ini diajarkan di dalam Al-Qur'an melalui ayat pertama Surah Al-Fatihah yang menggunakan basmalah sebagai frasa pertama ayatnya. Muslim tidak memulai segala sesuatu kegiatan dengan nama selain Allah. Sunnah ini telah dimulai sejak Allah mewahyukan Al-Qur'an untuk pertama kalinya kepada Nabi Muhammad yaitu Surah Al-Alaq. Pada ayat pertama surah ini, Allah memerintahkan manusia untuk membaca sesuatu dengan nama Allah.[53]

Sunnah ini juga dilakukan oleh Nabi Nuh ketika telah selesai membuat perahu keselamatan yang dikisahkan dalam Surah Hud ayat 41. Allah memerintahkannya untuk menyebut nama-Nya untuk memulai pelayaran hingga masa berlabuh. Sunnah ini juga dilakukan oleh Nabi Sulaiman ketika menulis surat kepada Ratu Saba untuk mengajaknya berserah diri kepada Allah. Kisahnya disebutkan dalam Surah An-Naml ayat 30-31.[53]

Lihat pula

Referensi

  1. ^ "Religion Information Data Explorer | GRF". www.globalreligiousfutures.org. Diakses tanggal 2022-10-13. 
  2. ^ "Mapping the Global Muslim Population". Pew Research Center's Religion & Public Life Project. 7 October 2009. 
  3. ^ "Muslim Population By Country 2021". World Population Review. Diarsipkan dari versi asli tanggal 6 December 2020. Diakses tanggal 22 July 2021. 
  4. ^ Lipka, Michael, and Conrad Hackett. [2015] 6 April 2017. "Why Muslims are the world’s fastest-growing religious group Diarsipkan 11 September 2018 di Wayback Machine." (data analysis). Fact Tank. US: Pew Research Center.
  5. ^ Alford T. Welch, Ahmad S. Moussalli, Gordon D. Newby (2009). "Muḥammad". Dalam John L. Esposito. The Oxford Encyclopedia of the Islamic World. Oxford: Oxford University Press. The Prophet of Islam was a religious, political, and social reformer who gave rise to one of the great civilizations of the world. From a modern, historical perspective, Muḥammad was the founder of Islam. From the perspective of the Islamic faith, he was God's Messenger (rasūl Allāh), called to be a “warner,” first to the Arabs and then to all humankind. 
  6. ^ "The World Factbook — Central Intelligence Agency". www.cia.gov (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 10 December 2008. Diakses tanggal 24 May 2017. 
  7. ^ "The World Factbook — Central Intelligence Agency". www.cia.gov (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 3 July 2015. Diakses tanggal 5 November 2017. 
  8. ^ "Muslim Population in India - Muslims in Indian States". www.indiaonlinepages.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 8 September 2017. Diakses tanggal 4 October 2017. 
  9. ^ "The Future of the Global Muslim Population". Pew Research Center's Religion & Public Life Project (dalam bahasa Inggris). 15 January 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 24 May 2017. Diakses tanggal 24 May 2017. 
  10. ^ "The World Factbook". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2 May 2009. Diakses tanggal 31 December 2017. 
  11. ^ "The World Factbook". Diarsipkan dari versi asli tanggal 11 June 2008. Diakses tanggal 31 December 2017. 
  12. ^ "The World Factbook". Diarsipkan dari versi asli tanggal 19 November 2012. Diakses tanggal 31 December 2017. 
  13. ^ "The World Factbook". Diarsipkan dari versi asli tanggal 20 September 2017. Diakses tanggal 31 December 2017. 
  14. ^ United Nations High Commissioner for Refugees. "Refworld - 2010 Report on International Religious Freedom - China (includes Tibet, Hong Kong, Macau)". Refworld. Diarsipkan dari versi asli tanggal 17 October 2012. Diakses tanggal 14 February 2015. 
  15. ^ "The World Factbook". Diarsipkan dari versi asli tanggal 17 January 2010. Diakses tanggal 14 February 2015. 
  16. ^ "The World Factbook". Diarsipkan dari versi asli tanggal 13 May 2009. Diakses tanggal 14 February 2015. 
  17. ^ "The World Factbook". Diarsipkan dari versi asli tanggal 23 February 2011. Diakses tanggal 14 February 2015. 
  18. ^ "The World Factbook". Diarsipkan dari versi asli tanggal 20 September 2017. Diakses tanggal 14 February 2015. 
  19. ^ "The World Factbook". Diarsipkan dari versi asli tanggal 13 October 2012. Diakses tanggal 14 February 2015. 
  20. ^ a b c d Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama JDB
  21. ^ "The World Factbook". Diarsipkan dari versi asli tanggal 12 June 2007. Diakses tanggal 14 February 2015. 
  22. ^ "The World Factbook". Diarsipkan dari versi asli tanggal 22 May 2010. Diakses tanggal 14 February 2015. 
  23. ^ "The World Factbook". Diarsipkan dari versi asli tanggal 28 December 2010. Diakses tanggal 14 February 2015. 
  24. ^ a b "Mapping the Global Muslim Population: A Report on the Size and Distribution of the World's Muslim Population" (PDF). Pew Research Center. October 2009. Diarsipkan (PDF) dari versi asli tanggal 5 February 2017. Diakses tanggal 22 February 2017. Of the total Muslim population, 10–13% are Shia Muslims and 87–90% are Sunni Muslims. 
  25. ^ a b "Chapter 1: Religious Affiliation". The World’s Muslims: Unity and Diversity. Pew Research Center's Religion & Public Life Project. 9 August 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal 26 December 2016. Diakses tanggal 4 September 2013. 
  26. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama ahmadi
  27. ^ Nasr, Seyyed Hossein (2007). "Qurʼān". Encyclopædia Britannica Online. Diarsipkan dari versi asli tanggal 16 October 2007. Diakses tanggal 4 November 2007. 
  28. ^ Grim, Brian J.; Johnson, Todd M. (2013). Chapter 1: Global Religious Populations, 1910–2010 (PDF) (Laporan). John Wiley & Sons, Ltd. hlm. 22. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 20 October 2013. Diakses tanggal 10 March 2017. 
  29. ^ Al-Jallad, Ahmad. "Polygenesis in the Arabic Dialects" (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 15 August 2016. 
  30. ^ "...padahal kepada-Nya-lah menyerahkan diri segala apa yang di langit dan di bumi,..." (Al-Imran 3:83).
  31. ^ Saifurrahman (2016). "Pembentukan Kepribadian Muslim dengan Tarbiyah Islamiyah" (PDF). Raudhah: Proud To Be Professionals: Jurnal Tarbiyah Islamiyah. 1 (1): 65. 
  32. ^ Burhanuddin (2016). Islam Agamaku (PDF). Subang: Royyan Press. hlm. iv. ISBN 978-602-8841-53-5. 
  33. ^ Harisah, Afifuddin (2018). Filsafat Pendidikan Islam: Prinsip dan Dasar Pengembangan (PDF). Sleman: Deepublish. hlm. 97. 
  34. ^ Idris, Saifullah (2017). Internalisasi Nilai dalam Pendidikan: Konsep dan Kerangka Pembelajaran dalam Pendidikan Islam (PDF). Yogyakarta: Darussalam Publishing. hlm. 3. ISBN 978-602-71602-5-5. 
  35. ^ Hambali, Muhammad (2017). Rusdianto, ed. Panduan Muslim Kaffah Sehari-Hari: Dari Kandungan hingga Kematian. Yogyakarta: Laksana. hlm. 31. ISBN 978-602-407-185-1. 
  36. ^ a b c d Miller, Tracy, ed. (2009). Mapping the Global Muslim Population: A Report on the Size and Distribution of the World’s Muslim Population (PDF). Pew Research Center. hlm. 8–9, 17–19. Diakses tanggal 2009-10-08. 
  37. ^ Esposito, John L. (2002-10-15). What everyone needs to know about Islam. Oxford University Press. hlm. 21. ISBN 978-0-19-515713-0.  and Esposito, John (2005). Islam : the straight path (edisi ke-Rev. 3rd ed., updated with new epilogue.). New York: Oxford University Press. hlm. 2, 43. ISBN 978-0-19-518266-8. 
  38. ^ Nabi ﷺ menegaskan bahwa agama para nabi itu sama, الْأَنْبِيَاءُ إِخْوَةٌ لِعَلَّاتٍ ، أُمَّهَاتُهُمْ شَتَّى وَدِينُهُمْ وَاحِدٌ Para nabi itu ibarat saudara seibu. Ibu mereka berbeda-beda, agama mereka adalah satu.” (HR. Bukhari 3443, dan Muslim 2365).
  39. ^ "...dan aku diperintahkan untuk menjadi muslim.” (Yunus: 72)
  40. ^ “Ketika Tuhannya berfirman kepadanya: “Tunduk patuhlah!” Ibrahim menjawab: “Aku tunduk patuh kepada Tuhan semesta alam”. (Al-Baqarah: 131)
  41. ^ "...(Ikutilah) agama orang tuamu Ibrahim. Dia (Allah) telah menamai kamu sekalian orang-orang muslim dari dahulu,...(Al-Hajj (22):78)
  42. ^ "... dan Ibrahim telah mewasiatkan ucapan itu kepada anak-anaknya, demikian pula Ya’qub. (Ibrahim berkata): “Hai anak-anakku! Sesungguhnya Allah telah memilih agama ini bagimu, maka janganlah kamu mati kecuali dalam memeluk agama Islam.” (Al-Baqarah: 132)
  43. ^ "Berkata Musa: “Hai kaumku, jika kamu beriman kepada Allah, maka bertawakkallah kepada-Nya saja, jika kamu benar-benar orang muslim." (Yunus: 84)
  44. ^ “Saksikanlah bahwa sesungguhnya kami adalah orang-orang muslim.” (Al Imran: 52).
  45. ^ "...dan kamu tidak menyalahkan kami, melainkan karena kami telah beriman kepada ayat-ayat Tuhan kami ketika ayat-ayat itu datang kepada kami." (Mereka berdoa), "Ya Tuhan kami, limpahkanlah kesabaran kepada kami, dan wafatkanlah kami dalam keadaan muslim (berserah diri)." (Al-A’raf: 126)
  46. ^ "Bahwa janganlah kamu sekalian berlaku sombong terhadapku, dan datanglah kepadaku sebagai muslim (orang-orang berserah diri)." (An-Naml:31)
  47. ^ Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, Rasulullah ﷺ bersabda, “Perumpamaan aku dengan nabi sebelumku ialah seperti seorang lelaki yang membangun sebuah bangunan kemudian ia memperindah, dan mempercantik bangunan tersebut kecuali satu tempat batu bata di salah satu sudutnya. Orang-orang ketika itu mengitarinya, mereka kagum, dan berkata, “Amboi, jika batu bata ini diletakkan, akulah batu bata itu dan aku adalah penutup para nabi.” (HR. Bukhari, no. 3535 dan Muslim, no. 2286)
  48. ^ "Hai Ahli Kitab, mengapa kamu bantah membantah tentang hal Ibrahim, padahal Taurat, dan Injil tidak diturunkan melainkan sesudah Ibrahim. Apakah kamu tidak berpikir?" (Al Imran: 65).
  49. ^ “Ataukah kamu (hai orang-orang Yahudi dan Nasrani) mengatakan bahwa Ibrahim, Isma’il, Ishaq, Ya’qub, dan anak cucunya, adalah penganut agama Yahudi atau Nasrani?” Katakanlah: “Apakah kamu lebih mengetahui ataukah Allah, dan siapakah yang lebih zalim dari pada orang yang menyembunyikan syahadah dari Allah yang ada padanya?” dan Allah sekali-kali tiada lengah dari apa yang kamu kerjakan.” (Al-Baqarah: 140)
  50. ^ Pendapat ini di dukung oleh sejumlah Ulama diantaranya Ibnu al-Mundzir dalam “Al-Ausath IV/252”.
  51. ^ Al-Mughni II/224.
  52. ^ Imam Shana’ani, Imam Syaukani, Syaikh Al-Albani, dan Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin berpegang kepada pendapat bahwa shalat ‘Ied adalah “Wajib ‘Ain.
  53. ^ a b Al-Qaradhawi, Yusuf (2019). Tafsir Juz 'Amma. Diterjemahkan oleh Nurdin, Ali. Jakarta Timur: Pustaka Al-Kautsar. hlm. 2. ISBN 978-979-592-827-0. 

Pranala luar


Kesalahan pengutipan: Ditemukan tag <ref> untuk kelompok bernama "note", tapi tidak ditemukan tag <references group="note"/> yang berkaitan

Baca informasi lainnya:

Square matrix used to represent a graph or network In graph theory and computer science, an adjacency matrix is a square matrix used to represent a finite graph. The elements of the matrix indicate whether pairs of vertices are adjacent or not in the graph. In the special case of a finite simple graph, the adjacency matrix is a (0,1)-matrix with zeros on its diagonal. If the graph is undirected (i.e. all of its edges are bidirectional), the adjacency matrix is symmetric. The relationship between…

Artikel ini perlu diterjemahkan dari bahasa Inggris ke bahasa Indonesia. Artikel ini ditulis atau diterjemahkan secara buruk dari Wikipedia bahasa Inggris. Jika halaman ini ditujukan untuk komunitas bahasa Inggris, halaman itu harus dikontribusikan ke Wikipedia bahasa Inggris. Lihat daftar bahasa Wikipedia. Artikel yang tidak diterjemahkan dapat dihapus secara cepat sesuai kriteria A2. Jika Anda ingin memeriksa artikel ini, Anda boleh menggunakan mesin penerjemah. Namun ingat, mohon tidak menyal…

Para otros usos de este término, véanse Escocia (desambiguación) y Scotland (desambiguación). EscociaScotland (inglés y escocés)Alba  (gaélico escocés) Nación constituyenteBanderaEscudo Lema: «In My Defens God Me Defend»(en español: «En mi defensa Dios me defiende») Himno: Múltiples himnos no oficiales, entre ellos «Flower of Scotland» (en español: «Flor de Escocia») y «Scotland the Brave» (en español: «Escocia el país Valiente») Coordenadas 57°N 5°…

Singkatan stasiun ini bukan berarti Los Angeles. Stasiun Lubuk Alung P08L03 Kereta api Sibinuang saat berhenti di Stasiun Lubuk AlungLokasiLubuk Alung, Lubuk Alung, Padang Pariaman, Sumatera BaratIndonesiaKoordinat0°40′58″S 100°17′9″E / 0.68278°S 100.28583°E / -0.68278; 100.28583Koordinat: 0°40′58″S 100°17′9″E / 0.68278°S 100.28583°E / -0.68278; 100.28583Ketinggian+25 mOperator Kereta Api IndonesiaDivisi Regional II Sumatera…

Untuk tempat lain yang bernama sama, lihat Sukamakmur. SukamakmurKecamatanSukamakmurPeta lokasi Kecamatan SukamakmurKoordinat: 6°35′24″S 107°00′00″E / 6.589909030419063°S 106.99999962366815°E / -6.589909030419063; 106.99999962366815Negara IndonesiaProvinsiJawa BaratKabupatenBogorPemerintahan • CamatZaenal Ashari, S.Sos., MM.Populasi • Total63,121 (2.010) jiwaKode Kemendagri32.01.09 Kode BPS3201150 Desa/kelurahan- Sukamakmur atau po…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Oktober 2022. Museum Kesehatan Jiwa adalah museum khusus yang mengoleksi benda-benda yang berhubungan dengan kesehatan jiwa. Letak museum di dalam rumah sakit Dr. Radjiman Wediodiningrat Lawang. Koleksinya berasal dari masa penjajahan Belanda di Indonesia. Jumlah kolek…

Jembatan Williamsburg menghubungkan Brooklyn dengan Manhattan. Williamsburg adalah wilayah yang terletak di Brooklyn, New York City. Wilayah ini berbatasan dengan Greenpoint di utara, Bedford–Stuyvesant di selatan, Bushwick dan Ridgewood, Queens di timur, dan East River di barat. Williamsburg merupakan bagian dari Brooklyn Community Board 1. Williamsburg merupakan pusat rock indie, budaya hipster, dan seni lokal. Banyak kelompok etnis yang memiliki daerahnya sendiri, seperti orang Italia, Yahu…

For other uses, see The Last Days of Pompeii (disambiguation). 1959 filmThe Last Days of PompeiiTheatrical release posterDirected by Mario Bonnard Sergio Leone (uncredited) Screenplay by Sergio Corbucci Ennio De Concini Luigi Emmanuele Sergio Leone Duccio Tessari[2] Based onThe Last Days of Pompeii1834 novelby Edward Bulwer-Lytton[2]Produced byPaolo Moffa[2]Starring Steve Reeves Christine Kaufmann Fernando Rey Barbara Carroll CinematographyAntonio L. Ballesteros[2]…

У Вікіпедії є статті про інші значення цього терміна: Діафрагма. ДіафрагмаЧастина серіїЖіноче здоров'я Стать Гінекологічний огляд Репродуктивна система Клітор Печеристе тіло Ерекція клітора Цибулини клітора[en] Кліторизм Кліторомегалія Вульва Великі статеві губи Малі с…

Disambiguazione – Se stai cercando il veicolo ferroviario, vedi Autotreno (ferrovia). Autotreno (talvolta erroneamente chiamato TIR) indica un convoglio costituito di una unità di trazione e di una o più unità rimorchiate sprovviste di motore. In genere si intende per autotreno un autocarro con il rimorchio ma tecnicamente anche un'autovettura trainante una roulotte è un autotreno. Indice 1 Impiego su strada 2 Note 3 Voci correlate 4 Altri progetti 5 Collegamenti esterni Impiego su strada …

Species of bat This article includes a list of general references, but it lacks sufficient corresponding inline citations. Please help to improve this article by introducing more precise citations. (June 2012) (Learn how and when to remove this template message) Seychelles sheath-tailed bat A dead Seychelles sheath-tailed bat collected for research Conservation status Critically Endangered (IUCN 3.1)[1] Scientific classification Domain: Eukaryota Kingdom: Animalia Phylum: Chordata C…

Bamyan بامیانProvinsilokasi Provinsi Bamiyan di AfganistanNegara AfghanistanIbu kotaBamyanLuas • Total14.175 km2 (5,473 sq mi)Populasi (2006)[1]3.873.008Zona waktuUTC+4:30BahasaDari Persian (Hazaragi variety) Provinsi Bamiyan adalah salah satu dari 34 provinsi di Afganistan. Daerah ini terletak di tengah negara. Ibu kotanya juga bernama Bamiyan. Kota Bamiyan adalah kota terbesar di daerah Hazarajat, Afganistan, dan merupakan ibu kota kebudayaan …

Yang TerhormatGeorge VellaKUOM KCMG Presiden Malta Ke-10PetahanaMulai menjabat 4 April 2019Perdana MenteriJoseph MuscatRobert Abela PendahuluMarie Louise Coleiro PrecaPenggantiPetahanaMenteri Luar NegeriMasa jabatan13 Maret 2013 – 9 Juni 2017Perdana MenteriJoseph Muscat PendahuluFrancis Zammit DimechPenggantiCarmelo AbelaMasa jabatan28 Oktober 1996 – 6 September 1998Perdana MenteriAlfred Sant PendahuluGuido de MarcoPenggantiGuido de MarcoDeputi Perdana Menteri MaltaMasa…

Halaman ini berisi artikel tentang Daerah administratif khusus RRT. Untuk kegunaan lain, lihat Hong Kong (disambiguasi) dan HK (disambiguasi). Daerah Administratif Khusus Republik Rakyat Tiongkok Hong KongMandarin:中華人民共和國香港特別行政區Romanisasi Kanton :Jūng'wàh Yàhnmàhn Guhng'wòhgwok Hēunggóng Dahkbiht HàhngjingkēuiInggris:Hong Kong Special Administrative Region of the People's Republic of China Bendera Lambang Lagu kebangsaan: Barisan Para Sukarelawan …

Paul Biya(2014) Nama dalam bahasa asli(fr) Paul Barthélemy Biya'a bi Mvondo BiografiKelahiran13 Februari 1933 (91 tahun)Mvomeka'a (en)   Chairperson of the Organisation of African Unity (en) 8 Juli 1996 – 2 Juni 1997 ← Meles Zenawi – Robert Mugabe →  2n President of Cameroon (en) 6 November 1982 – ← Ahmadou Ahidjo  1r Prime Minister of Cameroon (en) 30 Juni 1975 – 6 November 1982 ← ta…

1984 fantasy novel by Katherine Kurtz The Bishop's Heir Dust-jacket illustration by Darrell K. Sweet for The Bishop's HeirAuthorKatherine KurtzCover artistDarrell K. SweetCountryUnited StatesLanguageEnglishSeriesThe Histories of King KelsonGenreFantasyPublisherDel Rey BooksPublication date1984Media typePrint (hardback & paperback)Pagesxvii, 346 (first edition, hardcover)ISBN0-345-31824-2 (first edition, hardcover)OCLC10506380Dewey Decimal813/.54 19LC ClassPS3561.U69 B5 1984Pre…

I'llHitonari Hiiragi pada sampul I'll 2GenreDrama, kehidupan sekolah, olahraga MangaPengarangHiroyuki AsadaPenerbit Shueisha Elex Media Komputindo GlénatMajalahMonthly Shōnen JumpDemografiShōnenTerbit1995 – 2004Volume14 Video animasi orisinalI'll/CKBCSutradaraItsuro KawasakiStudioAniplex Inc.Tayang 18 Desember 2002 – 19 Februari 2003Durasi30 menitEpisode2  Portal anime dan manga  Bagian dari seriManga Daftar manga Simbol · A · B · C ·&#…

Laher dengan penutup agak lejas Laher (bahasa Inggris: bearing) adalah jenis bantalan elemen gelinding yang menggunakan gotri untuk menjaga jarak antara balap bantalan. Tujuan dari bantalan bola adalah untuk mengurangi gesekan rotasi dan mendukung beban radial dan aksial. Ini mencapai ini dengan menggunakan setidaknya dua balapan untuk menahan bola dan mengirimkan beban melalui bola. Dalam kebanyakan aplikasi, satu balapan diam dan yang lainnya dipasang ke rakitan berputar (misalnya, hub ata…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Oktober 2022. Kencan amal adalah salah satu cara penggalangan dana untuk amal yang dilakukan dengan mengencani orang yang bersedia mengamalkan dananya ke suatu lembaga amal. Cara penggalangan dana ini cukup umum dilakukan oleh para selebritas dengan melelangkan kesempa…

Ростовая кукла «русского медведя» в стереотипном народном костюме, Европа-парк (Руст, Германия) Ру́сский медве́дь (англ. Russian Bear) — олицетворение России, «атрибут российского государства и субститут её верховного правителя»[1]. Встречается на первых географическ…

Kembali kehalaman sebelumnya