Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Tari

Tari Baksa Kembang

Tari adalah gerak tubuh yang ritmis sebagai ungkapan ekspresi jiwa pencipta gerak sehingga menghasilkan unsur keindahan dan makna yang mendalam. Tari berfokus pada konsep dan koreografi yang bersifat kreatif.[1]

Tari memiliki fungsi sarana dan prasarana dalam upacara keagamaan. Bali merupakan salah satu contoh daerah di Indonesia yang masih konsisten dalam penerapan kebudayaan dalam kehidupan sehari-hari. Tidak hanya Bali, tetapi masih banyak daerah yang ada di Indonesia seperti Papua, Sulawesi Selatan dan Kalimantan. Upacara yang menggunakan tarian seperti acara kelahiran, memotong gigi, memotong rambut yang pertama, kedewasaan, perkawinan dan kematian. Tarian keagamaan ini memiliki sifat sakral, suci dan kekuatan magis. Contohnya pada tarian Barong dan tarian Sanghyang dari Bali, Tari Kelahiran dari Papua dan tari untuk mendatangkan hujan dari Nusa Tenggara Timur.

Tari juga berperan sebagai seni pertunjukan atau sering disebut sebagai seni teatris. Menurut Susanne K. Langer yaitu ahli filsafat seni berkebangsaan Amerika Serikat secara filosofis tari sebagai seni tontonan merupakan perwujudan lahir dari proses batin manusia untuk dilihat sendiri dan oleh orang lain.[2]

Periodisasi

  • Dekade sekitar tahun 20.000 SM hingga 400 M (primitif). Pada zaman masyarakat primitif ada dua zaman yaitu zaman batu dan zaman logam. Pada zaman batu tari–tarian hanya diiringi dengan sorak–sorai serta tepukan tangan. Sedangkan pada zaman logam sudah terdapat peninggalan instrumen musik yang ada sangkut pautnya dengan tari yaitu nekara. Nekara adalah suatu alat semacam tambur besar yang berbentuk seperti dandang terbalik atau ditelungkupkan. Nekara banyak ditemukan di daerah Sumatra, Jawa, Bali, Pulau Sumbawa, Pulau Roti, Pulau Leti, pulau Slear, Kepulauan Kei dan Papua atau kendang yang dibuat dari perunggu.
  • Dekade sekitar tahun 400 M hingga 1945 M (Feodal). Jenis Tari zaman feodal ini ditandai dengan bermunculan para pakar tari yang memberikan macam–macam definisi. Tokoh–tokoh tersebut antara lain Curt Sach, Soedarsono, Corry Hamstrong, La Mery dan lainnya. Pada zaman ini tari memiliki berbagai fungsi antara lain sebagai tari upacara, tari hiburan dan tari pertunjukan.
  • Dekade sekitar tahun 1945 sampai sekarang (Modern). Jenis tari zaman modern ini ditandai dengan munculnya koreografer–koreografer individu yang menciptakan karya–karya baru, lebih sebagai ekspresi diri dari pada ekspresi komunal. Gagasan koreografer individual sebagai sebuah aspek penting dari dampak kebudayaan barat. Tokoh–tokoh tari modern antara lain Isadora Duncan, Martha Graham, Doris Humphrey, Mary Wigman dan lainnya. Tokoh tari modern dari Indonesia salah satunya adalah Sardono W. Kusumo dan ]]Sal Murgiyanto]]. Karya tari yang muncul pada zaman modern ini antara lain Dongeng dari Dirah, Meta Ekologi, Hutan yang Merintih.[3]

Unsur

Utama

  • Gerak, unsur dibagi dua yaitu gerak nyata (representasional) dan gerak maknawi. Gerak nyata merupakan gerak yang menirukan aktivitas sehari-hari. Sedangkan gerak maknawi merupakan gerak yang memiliki makna, dan biasanya gerak dasarnya dari gerak sehari-hari namun diperhalus atau dirombak agar terlihat tidak seperti gerak nyata.
  • Ruang merupakan tempat untuk bergerak. Tempat untuk bergerak yaitu panggung atau pentas tempat untuk menari, baik panggung tertutup maupun panggung terbuka. Namun di dalam tari dikenal pula tempat untuk bergerak yang bersifat imajinatif.
  • Waktu dalam tari adalah waktu yang diperlukan oleh penari dalam melakukan gerak. Waktu dalam tari sangat tergantung dari cepat lambatnya (tempo) penari ketika melakukan gerak, panjang pendeknya ketukan (ritme) dalam melakukan gerak dan lamanya (durasi) penari dalam melakukan gerak.[4]

Penunjang

  • Tata rias dan kostum juga merupakan unsur pendukung yang penting dalam sebuah pertunjukkan tari. Riasan dan kostum juga akan menjadi identitas karakter yang dibawakan oleh penari. Unsur ini mendukung terciptanya suasana tarian dan menyampaikan karakter serta pesan secara tersirat.
  • Desain lantai merupakan garis-garis di lantai yang dilalui oleh seorang penari atau garis-garis di lantai yang dibuat oleh formasi penari kelompok. Jenis garis di lantai ada dua macam, yaitu garis lurus dan garis lengkung. Garis lurus dapat menghasilkan bentuk V, V terbalik, segitiga, T, T terbalik dan diagonal. Sementara itu, garis lengkung dapat dibuat bentuk lingkaran, lengkung setengah lingkaran, spiral, angka delapan dan lengkung ular.
  • Desain atas adalah desain yang dibuat oleh anggota badan dan berada di atas lantai. Desain ini dilihat dari arah penonton. Desain atas ada bermacam-macam bentuknya. Masing – masing desain menimbulkan kesan sendiri-sendiri bagi penonton yang melihatnya.
  • Desain musik adalah pola ritmis dalam sebuah tari. Pola ritmis dalam tari timbul karena gerakan tari yang sesuai dengan melodi. Gerakan tari yang sesuai dengan harmoni dan gerakan tari yang sesuai dengan frasa musik.
  • Desain dramatis adalah tahapan-tahapan emosional untuk mencapai klimaks dalam sebuah tari. Tahap-tahap emosional ini perlu ada dalam sebuah tari agar tarian itu menjadi menarik dan tarian itu tidak terkesan monoton.
  • Properti ini merupakan alat pendukung seperti selendang, piring, payung dan lilin. Meskipun memang tidak semua tarian menggunakan properti, unsur ini juga perlu diperhatikan untuk mendukung visualisasi tarian.[5]

Jenis dan Bentuk Tari kelompok Nusantara

Tari berkelompok nusantara adalah jenis tari dari Nusantara yang diperagakan oleh sekelompok penari. Pada dasarnya,istilah tunggal hanya menunjukkan jumlah penari saja. Sementara jenis tarian dapat dimainkan oleh seorang atau lebih penari. Misalnya, Tari Merak bisa menjadi tari tunggal, bisa pula menjadi tari berpasangan atau kelompok. Sifat tari tunggal menuju ke arah psikologis yang akan menjadikan seseorang sebagai subjek atau objek dalam suatu kegiatan. Sifat tari tunggal terdiri atas:

  • Lirik, yaitu tarian yang memusatkan pada subjek atau keadaan diri pribadi, seperti bahagia, haru serta senang.
  • Epik, yaitu sifat tari yang mengarah pada nilai luar diri, seperti kagum atau manja.

Jenis tari Berdasarkan Koreografinya

  • Tari tunggal (Solo), Tari tunggal adalah tari yang diperagakan oleh seorang penari, baik laki-laki maupun perempuan. Contohnya tari Golek (Jawa Tengah).
  • Tari berpasangan (duet/pas de duex), Tari berpasangan adalah tari yang diperagakan oleh dua orang secara berpasangan. Contohnya tari Topeng (Jawa Barat).
  • Tari kelompok (Group choreography), Tari kelompok yaitu tari yang diperagakan lebih dari dua orang.
  • Tari kolosal adalah tari yang dilakukan secara massal lebih dari banyak kelompok dan biasanya dilakukan oleh setiap suku bangsa diseluruh daerah Nusantara.

Tari nusantara

Gandrung Sewu

Dansa

Kegiatan Dansa

Dansa adalah kegiatan yang membutuhkan pasangan dan pasangan lainnya sebagai penyemarak. Hampir semua jenis dansa punya sejarah sosialnya sendiri-sendiri. Slow waltz mulai dikenal pada pertengahan tahun 1700-an di kalangan bangsawan Eropa. Slow waltz yang romantik merupakan "keturunan" dari Vienese waltz yang bertempo lebih cepat. Tempo 3/4 yang digunakan sebelumnya diperlambat seiring dengan para penulis lagu balada yang bertutur soal kisah cinta. Keanggunan waltz kalau dalam lagu kira-kira seperti Tennesse Waltz yang dilantunkan oleh penyanyi Tom Jones dulu.

Dansa terdiri dari dua dansa yang populer, yakni karakteristik Latin dan karakteristik ballroom standar. Dansa Latin, misalnya cha cha, rumba, samba, jive, dan paso double. Sedangkan yang disebut ballroom standar (standard ballroom) antara lain waltz, romantic, slow foxtrot, quick step vienese waltz, dan tango.

Rujukan

  1. ^ Sutini, Ai (2012). "Pembelajaran Tari bagi Anak Usia Dini". Cakrawala Dini: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini. 3 (2): 5. doi:10.17509/cd.v3i2.10333. ISSN 2621-8321. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-04-11. Diakses tanggal 2021-01-30. 
  2. ^ Tari- Tarian Indonesia I. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. 2004. 
  3. ^ Anggraini, Dwi; Hasnawati, Hasnawati (2016). "Perkembangan Seni Tari: Pendidikan dan Masyarakat". Jurnal PGSD: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar (dalam bahasa Inggris). 9 (3): 288. doi:10.33369/pgsd.9.3.287-293. ISSN 2599-0691. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-06-22. Diakses tanggal 2021-01-30. 
  4. ^ Ardyanto, Fakhriyan (2020-08-06). Adelin, Fadila, ed. "Unsur Utama dalam Tari adalah Gerak, Ruang dan Waktu, Harus Diperhatikan". Liputan6.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-01-27. Diakses tanggal 2021-01-29. 
  5. ^ Winastya, Khulafa Pinta (21 Januari 2021). Winastya, Khulafa Pinta, ed. "Unsur-Unsur Tari Beserta Penjelasannya". Merdeka.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-02-04. Diakses tanggal 2021-01-29. 

Pranala luar

Read other articles:

Натура́льное хозя́йство — хозяйство, в котором люди производят продукты лишь для удовлетворения своих собственных потребностей, не прибегая к обмену, к рынку. Всё необходимое производится внутри хозяйственной единицы. Натуральное хозяйство противоположно товарному пр…

2005 greatest hits album by Chris ReaHeartbeats – Chris Rea's Greatest HitsGreatest hits album by Chris ReaReleasedAugust 2005GenreAlbum-oriented rockLabelMagnetProducerChris Rea / variousChris Rea chronology Blue Guitars(2005) Heartbeats – Chris Rea's Greatest Hits(2005) Chris Rea: The Ultimate Collection 1978–2000(2007) Heartbeats – Chris Rea's Greatest Hits is a 2005 compilation album by British singer-songwriter Chris Rea. It reached #24 position in UK Albums Chart,[1]…

Ayguemorte-les-GravesAyguemorte-les-Graves Koordinat: 44°42′39″N 0°28′51″W / 44.7108333333°N 0.480833333333°W / 44.7108333333; -0.480833333333NegaraPrancisArondisemenBordeauxKantonBrèdeAntarkomuneMontesquieuPemerintahan • Wali kotaJean-Paul Sourrouille • Populasi1902Kode INSEE/pos33023 / 2 Population sans doubles comptes: penghitungan tunggal penduduk di komune lain (e.g. mahasiswa dan personil militer). Ayguemorte-les-Graves meru…

GatePoster teatrikalNama lainHangul게이트 Alih Aksara yang DisempurnakanGe-i-teu SutradaraShin Jai-hoProduserOh Pil-jinDitulis olehLee Hyun-cholSong Chang-yongPemeranJung Ryeo-wonIm Chang-jungJung Sang-hoonLee Geung-youngLee Moon-sikKim Do-hoonPenata musikIm Chang-jungSinematograferLee Sang-minPenyuntingSteve ChoiDistributorJoy N CinemaTanggal rilis 28 Februari 2018 (2018-02-28) Durasi92 menitNegaraKorea SelatanBahasaKoreaPendapatankotorUS$763,899[1] Gate (Hangul:…

This article lists people belonging to the Maratha (caste). Rulers and Chiefs Shivaji Bhonsle, the Maratha aristocrat who founded the Maratha Empire. Shivaji I, (1627/1630–1680), founder and first Chhatrapati of the Maratha Empire.[1] Venkoji, Founder of the Thanjavur Kingdom, half-brother of Shivaji.[2] Sambhaji, (1657–1689), son of Shivaji; second Chhatrapati of Maratha Empire.[3] Tarabai (née Mohite) (1675–1761), led Maratha resistance against the Mughals after …

Часть серии статей о Холокосте Идеология и политика Расовая гигиена · Расовый антисемитизм · Нацистская расовая политика · Нюрнбергские расовые законы Шоа Лагеря смерти Белжец · Дахау · Майданек · Малый Тростенец · Маутхаузен · …

Artikel ini sudah memiliki daftar referensi, bacaan terkait, atau pranala luar, tetapi sumbernya belum jelas karena belum menyertakan kutipan pada kalimat. Mohon tingkatkan kualitas artikel ini dengan memasukkan rujukan yang lebih mendetail bila perlu. (Pelajari cara dan kapan saatnya untuk menghapus pesan templat ini) AnggrekRentang fosil: 80–0 jtyl PreЄ Є O S D C P T J K Pg N Kampanium–Sekarang Lukisan Ernst Haeckel, Kunstformen der Natur Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Plantae (tanpa …

MacBook AircomputerSteve Jobs mostra il primo MacBook Air al keynote di Apple del 2008Tiponotebook Paese d'origine Stati Uniti ProduttoreApple Inizio venditagennaio 2008 SO di seriemacOS Sito web MacBook Air - Apple (IT), su apple.com. Modifica dati su Wikidata · Manuale MacBook Air è una linea di notebook prodotta da Apple Inc. in collaborazione con MT corporation dal 2008, presentata durante il Keynote del MacWorld Expo di San Francisco il 14 agosto 2008. Le diverse generazioni si …

Basilika Santo Nikolaus di Amsterdam merupakan ikon keagamaan paling populer di pusat kota. Ini adalah daftar lengkap Basilika di Belanda. Basilika adalah gelar yang diberikan kepada beberapa gereja Katolik. Berdasarkan hukum kanonik tidak ada gereja Katolik yang dapat dihormati dengan gelar basilika kecuali mendapatkan hibah apostolik atau berdasarkan kebiasaan dahulu kala.[1] Gelar ini diberikan kepada gereja-gereja besar yang penting sebagai tempat ziarah atau untuk pengabdian tertent…

Chemical compound SKF-83,959Identifiers IUPAC name 6-chloro-7,8-dihydroxy-3-methyl-1-(3-methylphenyl)-2,3,4,5-tetrahydro-1H-3-benzazepine PubChem CID24278699ChemSpider10131933 YUNII8CJ9F3C4Q0ChEMBLChEMBL520992 YChemical and physical dataFormulaC18H20ClNO2Molar mass317.81 g·mol−13D model (JSmol)Interactive image SMILES Br.Clc1c3c(cc(O)c1O)C(c2cccc(c2)C)CN(CC3)C InChI InChI=1S/C18H20ClNO2.BrH/c1-11-4-3-5-12(8-11)15-10-20(2)7-6-13-14(15)9-16(21)18(22)17(13)19;/h3-5,8-9,15,21-22H,6…

Untuk Hannover sebagai distrik, lihat Hannover (distrik). Untuk Hannover sebagai wangsa, lihat Wangsa Hannover. HannoverBalai Kota Baru di Hannover dibangun antara tahun 1901-1913. Lambang kebesaranLetak Hannover di Hanover NegaraJermanNegara bagianNiedersachsenKreisHanoverSubdivisions13 districtsPemerintahan • Lord MayorBelit Onay (Hijau) • Governing partiesHijau / SPDLuas • Kota204,01 km2 (7,877 sq mi)Ketinggian55 m (180 ft)Populasi&…

تشيب كوكس   معلومات شخصية الميلاد 24 يونيو 1983 (41 سنة)  كولومبوس  مواطنة الولايات المتحدة  الحياة العملية المدرسة الأم جامعة أوهايو  المهنة لاعب كرة قدم كندية،  ولاعب كرة قدم أمريكية  الرياضة كرة القدم الكندية  تعديل مصدري - تعديل   تشيب كوكس (بالإنجليزية: C…

Mapam מפםKetua umumYitzhak TabenkinMeir Ya'ariYa'akov HazanMeir TalmiVictor Shem-TovYair TzabanHaim OronDibentukJanuari 1948Dibubarkan1997Digabungkan dariPartai Buruh Hashomer HatzairPoale ZionAhdut HaAvodaDigabungkan denganMeretzSurat kabarAl HaMishmar (Ibrani)Al-Mirsad (Arab)Israel Shtime (Yiddish)IdeologiSosialismeZionisme buruhMarxisme (faksi Hatzair)BorochovismePosisi politikSayap kiri sampai kiri jauh[1]AliansiJajaran (1969–1984)Meretz (1992–1997)Anggota Kness…

1916 political dispute and conflict in Greece NoemvrianaPart of the First World War and the National SchismBird's eye view of Athens and its suburbs during the Noemvriana clashes, published by The Sphere in December 1916Date1 December – 3 December 1916 [O.S. 18 November – 20 November 1916]LocationAthens, GreeceResult Kingdom of Greece defeated the allied forces in Athens. The Allies recognized the Provisional Government of National Defence.The royalists started attacking th…

HanbokNama KoreaHangul한복 atau 조선옷 Hanja韓服 atau 朝鮮옷 Alih AksaraHanbok atau Joseon-otMcCune–ReischauerHanbok atau Chosŏn-ot Hanbok (Korea Selatan) atau Chosŏn-ot (Korea Utara) adalah pakaian tradisional masyarakat Korea. Hanbok pada umumnya memiliki warna yang cerah, dengan garis yang sederhana serta tidak memiliki saku. Walaupun secara harfiah berarti pakaian orang Korea, hanbok pada saat ini mengacu pada pakaian gaya Dinasti Joseon yang biasa dipakai secara formal atau se…

Breaking down of the membrane of a cell This article is about the biological definition of the word Lysis. For other uses, see Lysis (disambiguation). Lysis (/ˈlaɪsɪs/ LY-sis) is the breaking down of the membrane of a cell, often by viral, enzymic, or osmotic (that is, lytic /ˈlɪtɪk/ LIT-ik) mechanisms that compromise its integrity. A fluid containing the contents of lysed cells is called a lysate. In molecular biology, biochemistry, and cell biology laboratories, cell cultures may be subj…

Species of mammal Sowerby's beaked whale Size compared to an average human Conservation status Least Concern  (IUCN 3.1)[1] CITES Appendix II (CITES)[2] Scientific classification Domain: Eukaryota Kingdom: Animalia Phylum: Chordata Class: Mammalia Order: Artiodactyla Infraorder: Cetacea Family: Ziphiidae Genus: Mesoplodon Species: M. bidens Binomial name Mesoplodon bidensSowerby, 1804 Sowerby's beaked whale (Mesoplodon bidens), also known as the North Atlantic …

This article needs to be updated. Please help update this article to reflect recent events or newly available information. (May 2019) Sahara International Film FestivalFestival de Cine del Sáharaالصحراء السينمائي الدوليLocationSahrawi refugee campsFoundedNovember 2003AwardsWhite CamelLanguageInternationalWebsitefisahara.es The Spanish actress Verónica Forqué at the 2007 edition festival. The Sahara International Film Festival, also known as FiSahara, is an annual event w…

GEOS株式会社ジオスCompany typeKabushiki kaishaIndustryLanguage instructionFoundedTokushima, Japan (1973)HeadquartersShinagawa, Tokyo, JapanKey peopleTsuneo Kusunoki (楠 恒男) president and CEOWebsitewww.geos.co.jp (in Japanese)www.geos-network.com (in English) GEOS (株式会社ジオス, Kabushiki Kaisha Jiosu) was one of the Big Four[1] private eikaiwa, or English conversation teaching companies, in Japan. Its extensive network of overseas schools made it the world's largest …

City in Arkansas, United States City in Arkansas, United StatesWest Memphis, ArkansasCityCity of West MemphisAreal view of Tilden Rodgers Sports Complex FlagLocation in Crittenden county and ArkansasWest MemphisLocation in the United StatesCoordinates: 35°09′41″N 90°11′40″W / 35.16139°N 90.19444°W / 35.16139; -90.19444Country United StatesState ArkansasCountyCrittendenTownshipsJacksonJasperMississippiMound CityProctorFoundedSeptember 9, 191…

Index: pl ar de en es fr it arz nl ja pt ceb sv uk vi war zh ru af ast az bg zh-min-nan bn be ca cs cy da et el eo eu fa gl ko hi hr id he ka la lv lt hu mk ms min no nn ce uz kk ro simple sk sl sr sh fi ta tt th tg azb tr ur zh-yue hy my ace als am an hyw ban bjn map-bms ba be-tarask bcl bpy bar bs br cv nv eml hif fo fy ga gd gu hak ha hsb io ig ilo ia ie os is jv kn ht ku ckb ky mrj lb lij li lmo mai mg ml zh-classical mr xmf mzn cdo mn nap new ne frr oc mhr or as pa pnb ps pms nds crh qu sa sah sco sq scn si sd szl su sw tl shn te bug vec vo wa wuu yi yo diq bat-smg zu lad kbd ang smn ab roa-rup frp arc gn av ay bh bi bo bxr cbk-zam co za dag ary se pdc dv dsb myv ext fur gv gag inh ki glk gan guw xal haw rw kbp pam csb kw km kv koi kg gom ks gcr lo lbe ltg lez nia ln jbo lg mt mi tw mwl mdf mnw nqo fj nah na nds-nl nrm nov om pi pag pap pfl pcd krc kaa ksh rm rue sm sat sc trv stq nso sn cu so srn kab roa-tara tet tpi to chr tum tk tyv udm ug vep fiu-vro vls wo xh zea ty ak bm ch ny ee ff got iu ik kl mad cr pih ami pwn pnt dz rmy rn sg st tn ss ti din chy ts kcg ve 
Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 
Kembali kehalaman sebelumnya