Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Ulang tahun

Kue ulang tahun Black Forest yang ditandai dengan dekorasi ulang tahun ke-40 di atasnya, di samping lilin

Ulang tahun atau Hari Lahir adalah hari kelahiran seseorang, menandai hari dimulainya kehidupan di luar rahim. Dalam beberapa kebudayaan, peringati ulang tahun atau hari lahir seseorang biasanya dirayakan dengan mengadakan pesta ulang tahun atau hari lahir dengan keluarga dan/atau teman. Hadiah sering diberikan kepada orang yang merayakan ulang tahun. Pada saat seseorang ulang tahun, sudah menjadi kebiasaan untuk perlakukan seseorang secara istimewa pada ulang tahun atau hari lahirnya.

Ulang tahun dalam budaya dan agama

Persia Kuno

Menurut Herodotos (abad ke-5 SM), dari semua hari dalam setahun, hari yang paling banyak dirayakan oleh orang-orang Persia adalah hari ulang tahun. Suatu hal lumrah untuk menyiapkan papan pada hari itu dengan persediaan yang lebih banyak daripada biasanya: kalangan kaya memakan sapi, kuda, unta, atau keledai yang dipanggang utuh (bahasa Yunani Kuno: ὄνον), sedangkan orang miskin menggunakan jenis sapi yang lebih kecil.[1][2]

Romawi Kuno

Bangsa Romawi merayakan ulang tahun secara penuh antusias dengan pesta yang hedonistik dan hadiah yang berlimpah.[3]

Yahudi

Dalam agama Yahudi, pandangan pada perayaan ulang tahun masih diperdebatkan oleh berbagai rabbi.[4] Di dalam Alkitab Ibrani, satu-satunya isi yang menyebutkan perayaan untuk memperingati hari kelahiran seseorang adalah mengenai ulang tahun Firaun Mesir yang terekam dalam Kejadian 40:20.[5] Rabbi Moshe Feinstein adalah salah satu rabbi yang memahami ada nilai positif dari perayaan ulang tahun ini.[6] The Lubavitcher Rebbe mendorong banyak orang untuk merayakan ulang tahun mereka, dengan berkumpul bersama kerabat, membuat resolusi positif, dan melalui berbagai kegiatan keagamaan.[7] Menurut Rabbi Yissocher Frand, ulang tahun kelahiran seseorang merupakan hari khusus karena doa seseorang tersebut pada hari itu dapat terkabulkan.[8]

Bar mitzvah untuk anak laki-laki Yahudi berumur 13 tahun, atau bat mitzvah untuk anak perempuan Yahudi berumur 12 tahun, mungkin adalah satu-satunya perayaan Yahudi yang sering dikaitkan dengan ulang tahun. Walaupun perayaan modern, di mana "ulang tahun" sekuler sering kali mengecilkan hakikatnya sebagai ritual agama, namun pada mulanya inti dari perayaan bar mitzvah atau bat mitzvah sepenuhnya bersifat keagamaan (pencapaian kematangan beragama menurut hukum Yahudi), dan bukan bersifat sekuler. Dengan atau tanpa perayaan ulang tahun, seorang anak Yahudi tetap akan mengalami bar mitzvah atau bat mitzvah, dan mungkin dirayakan pada hari itu atau beberapa hari setelahnya.

Kekristenan

Kekristenan: Abad-abad awal

Origenes dalam pendapatnya "Tentang Leviticus" menulis bahwa umat Kristiani tidak hanya harus menahan diri dari merayakan ulang tahun mereka, tetapi harus memandangnya dengan jijik.[9]

Kristen Ortodoks masih lebih menyukai perayaan hari nama saja.

Kekristenan: Pertengahan

Masyarakat umum merayakan hari santo mereka, tetapi para bangsawan merayakan ulang tahun kelahiran mereka. "Squire's Tale" (Kisah Pengawal), salah satu dari The Canterbury Tales karya Chaucer, dibuka saat Raja Cambuskan menyatakan pesta untuk merayakan ulang tahunnya.[10]

Kekristenan: Modern

Saksi-Saksi Yehuwa dan beberapa kelompok Nama Suci (Sacred Name) menjauhkan diri dari perayaan ulang tahun. Mereka percaya bahwa perayaan ulang tahun digambarkan dalam cahaya yang negatif dalam Alkitab dan memiliki hubungan sejarah dengan sihir, takhayul, dan paganisme.[11][12][13]

Islam

Beberapa ulama menganggap merayakan ulang tahun adalah perbuatan dosa, karena dianggap sebagai suatu "inovasi" dalam beragama, atau bidah, sedangkan ulama-ulama lain mengeluarkan pernyataan bahwa merayakan ulang tahun itu dibolehkan.[14][15]

Sebagian umat Muslim (dan orang-orang Kristen Arab) bermigrasi ke Amerika Serikat dan mengadopsi kebiasaan merayakan ulang tahun, khususnya bagi anak-anak, tetapi sebagian yang lain menentangnya.[16]

Juga, ada banyak sekali kontroversi mengenai perayaan Maulid Nabi. Sementara sebagian umat Islam merayakannya dengan penuh antusias,[17] lainnya mengutuk perayaan tersebut, menganggap mereka telah keluar dari ruang lingkup ajaran Islam.[18]

Hindu

Umat Hindu merayakan hari kelahiran setiap tahun ketika hari yang sesuai dengan bulan lunar atau bulan matahari (Sistem Tanda Matahari Nirayana - Sourava Mana Masa) terjadi kelahiran dan memiliki asterisme yang sama (Bintang / Nakshatra) seperti tanggal lahir. Usianya terhitung setiap kali Janma Nakshatra dari bulan yang sama berlalu.

Buddha

Berbagai biara merayakan hari kelahiran Buddha, biasanya dalam bentuk ritual yang sangat formal.[19]

Sikh

Umat beragama Sikh merayakan hari kelahiran Guru Nanak.

Korea Utara

Di Korea Utara, rakyat dilarang merayakan ulang tahun pada tanggal 8 Juli dan 17 Desember, karena tanggal tersebut merupakan tanggal wafat pemimpin negara itu, masing-masing Kim Il-sung dan Kim Jong-il. Lebih dari 100.000 orang Korea Utara memindahkan tanggal ulang tahunnya menjadi 9 Juli atau 18 Desember untuk menghindari tanggal-tanggal tersebut. Seseorang yang lahir pada tanggal 8 Juli sebelum 1994 dapat mengubah hari ulang tahunnya, dengan pengakuan resmi.[20]

Referensi

  1. ^ electricpulp.com. "Herodotus iii. Defining the Persians". www.iranicaonline.org. Diakses tanggal 21 November 2017. 
  2. ^ "Internet History Sourcebooks". legacy.fordham.edu. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-11-29. Diakses tanggal 2017-12-10. 
  3. ^ Kathryn Argetsinger (1992). "Birthday Rituals: Friends and Patrons in Roman Poetry and Cult". Classical Antiquity. 11 (2): pp. 175–193. doi:10.2307/25010971. JSTOR 25010971. 
  4. ^ Reb Chaim HaQoton: Happy Birthday! April 17, 2007
  5. ^ "Birthday in Torah". Just Asked. GatewaysOnline.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-03-18. Diakses tanggal 2009-03-26. 
  6. ^ "Birthdays". Flatbush Jewish Journal. 2010-05-13. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-07-09. Diakses tanggal 2013-07-08. 
  7. ^ Chabad.org. "The Jewish Birthday". 
  8. ^ Rechel Weingarten (2010-05-13). "Birthday Celebrations". Flatbush Jewish Journal. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-07-09. Diakses tanggal 2013-07-08. 
  9. ^ John Bugge (1975) Virginitas: an essay in the history of a medieval ideal, Springer ISBN 9024716950, p. 69
  10. ^ Margaret Hallissy (1995) A Companion to Chaucer's Canterbury Tales, Greenwood Publishing Group ISBN 0313291896, p. 300
  11. ^ Awake! July 8, 2004, p. 30 "Christians refrain from any celebrations or customs that continue to involve false religious beliefs or activities that violate Bible principles. For example, the Bible definitely puts birthday celebrations in a bad light."
  12. ^ The World Book Encyclopedia: Vol. 3, p. 416
  13. ^ Are Birthday Celebrations Christian? Diarsipkan 2008-10-12 di Wayback Machine.. Thercg.org. Retrieved on 2013-01-01.
  14. ^ Birthday parties | IslamToday – English Diarsipkan 2012-06-28 di Wayback Machine.. En.islamtoday.net. Retrieved on 2013-01-01.
  15. ^ Souhail Karam (2008-08-31). "Birthday parties against Islam says top Saudi cleric". Reuters. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-06-04. Diakses tanggal 2011-07-06. 
  16. ^ Mona H. Faragallah, Walter R. Schumm and Farrell J. Webb (1997). "Acculturation of Arab-American Immigrants: An Exploratory Study". Journal of Comparative Family Studies. 28 (3): 182. 
  17. ^ Imam Jalaluddin al-Suyuti (radi Allahu anhu) Celebrating Eid-e-Milad-un-Nabi. (PDF). Nooremadinah.net. Retrieved on 2013-01-01.
  18. ^ Salman Mohammed (2011-02-06) Milad un Nabi or Prophet Birthday: Celebrate or Not?. Systemoflife.com Article. Retrieved on 2013-01-01.
  19. ^ Sarah J. Horton (2007) Living Buddhist statues in early medieval and modern Japan, Palgrave Macmillan ISBN 1403964203 p. 24
  20. ^ Ju Seongha (2011-12-30) 北 김정은 시대 北 12월 17일生 사라진다. news.donga.com

Pranala luar

Read other articles:

Aleksandr GradskiLahirAleksandr Borisovich Gradski(1949-11-03)3 November 1949Kopeysk, Kegubernuran Chelyabinsk, SFSR Rusia, Uni SovietMeninggal28 November 2021(2021-11-28) (umur 72)Moskwa, RusiaMakamPemakaman VagankovoTahun aktif1963–2021 Aleksandr Borisovich Gradski (saat lahir Fradkin, Rusia: Александр Борисович Градскийcode: ru is deprecated , 3 November 1949 – 28 November 2021) aadalah seorang penyanyi rock Rusia, penyair, multi-instrumen…

Region of England For similar areas, see Northumbria (modern) and North East Combined Authority. The article's lead section may need to be rewritten. The reason given is: Most of the information here is not in the body of the article and is unsupported by references. Please help improve the lead and read the lead layout guide. (October 2021) (Learn how and when to remove this template message) Region in EnglandNorth East EnglandRegionLeft to right; top: Angel of the NorthUpper: Saltburn Pier and…

Об экономическом термине см. Первородный грех (экономика). ХристианствоБиблия Ветхий Завет Новый Завет Евангелие Десять заповедей Нагорная проповедь Апокрифы Бог, Троица Бог Отец Иисус Христос Святой Дух История христианства Апостолы Хронология христианства Ранне…

Humberto Maschio Nazionalità  Argentina Italia (dal 1962) Altezza 177 cm Peso 75 kg Calcio Ruolo Allenatore (ex centrocampista) Termine carriera 1968 - giocatore2000 - allenatore Carriera Giovanili 19?? Arsenal de Llavallol Squadre di club1 1952 Arsenal de Llavallol? (?)1953 Quilmes? (23)1954-1957 Racing Club139 (44)1957-1959 Bologna43 (13)1959-1962 Atalanta80 (22)1962-1963 Inter15 (4)1963-1966 Fiorentina52 (12)1966-1968 Racing Club84 (13) …

Rajeshwar DayalLahir12 Agustus 1909IndiaMeninggal17 September 1999New Delhi, IndiaPekerjaanDiplomatPenulisDikenal atasOperasi Perserikatan Bangsa-Bangsa di KongoPenghargaanPadma Vibhushan Rajeshwar Dayal (12 Agustus 1909 – 17 September 1999) adalah seorang diplomat, penulis, Dubes India untuk bekas negara Yugoslavia dan Kepala Operasi Perserikatan Bangsa-Bangsa di Kongo.[1] Lahir pada 12 Agustus 1909, Dayal adalah salah satu pejabat terawal dari Jawatan Luar Negeri India.…

Russian civilian low Earth orbit communication satellite system GonetsA Gonets-M satellite at Salon du Bourget in 2013.ManufacturerNPO Prikladnoi MekhanikiCountry of originRussiaOperatorGonets SatCom (1996-present)Roscosmos (1992-1996)ApplicationsCommunications SpecificationsBusGonetsLaunch mass233 to 280 kgPower40 watts from solar panelsBatteriesNickel-hydrogenEquipmentUHF transponders [1](B-band / D-band)Data rate up to 64 kbit/sRegimeLow Earth orbitDesign life5 years (planned) Pr…

Rantai pasok atau rantai suplai adalah sebuah sistem rangkaian kegiatan yang meliputi koordinasi, penjadwalan dan pengendalian yang terdiri atas organisasi, sumber daya manusia, aktivitas, informasi, dan sumber daya lainnya terhadap pengadaan, produksi, persediaan dan pengiriman produk ataupun layanan jasa dari suatu pemasok kepada pelanggan.[1] Badan usaha yang melaksanakan fungsi pasokan pada umumnya terdiri dari manufaktur, penyedia layanan jasa, distributor, dan saluran penjualan (se…

Pour les articles homonymes, voir Siège de Valenciennes. Siège de Valenciennes (1567) Les troupes espagnoles sur le Mont d'Anzin lors du siège de Valenciennes en 1567, gravure de Franz Hogenberg. Informations générales Date du 6 décembre 1566 au 24 mars 1567 Lieu Valenciennes (France actuellement) Issue Victoire espagnole Changements territoriaux Valenciennes passe aux Espagnols Belligérants Gueux  Monarchie espagnole Commandants Pérégrin de la Grange Philippe de Noircarmes Guerre …

International sporting eventCycling at the 2015 Pan American Games Cycling pictograms for the gamesVenuesCentennial Park Pan Am BMX Centre (BMX)Hardwood Mountain Bike Park (Mountain biking)Ontario Place West Channel (Road races)Milton Velodrome (Track)Milton Time Trial Course (Road time trial)DatesJuly 10–25No. of events18 (9 men, 9 women)Competitors227 from 24 nations«2011 2019» Cycling at the2015 Pan American GamesQualificationRoad cyclingRoad racemenwomenTime trialmenwomenT…

Antifungal medication This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Terbinafine – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (January 2023) (Learn how and when to remove this message) TerbinafineClinical dataTrade namesLamisil, Terbin, othersAHFS/Drugs.comMonographMedlinePlusa699061License data US Daily…

本條目存在以下問題,請協助改善本條目或在討論頁針對議題發表看法。 此條目可参照英語維基百科相應條目来扩充。 (2022年12月23日)若您熟悉来源语言和主题,请协助参考外语维基百科扩充条目。请勿直接提交机械翻译,也不要翻译不可靠、低品质内容。依版权协议,译文需在编辑摘要注明来源,或于讨论页顶部标记{{Translated page}}标签。 此條目需要补充更多来源。 (2022年12…

此條目需要补充更多来源。 (2021年7月4日)请协助補充多方面可靠来源以改善这篇条目,无法查证的内容可能會因為异议提出而被移除。致使用者:请搜索一下条目的标题(来源搜索:美国众议院 — 网页、新闻、书籍、学术、图像),以检查网络上是否存在该主题的更多可靠来源(判定指引)。 美國眾議院 United States House of Representatives第118届美国国会众议院徽章 众议院旗帜…

Venezuelan racing driver Alex PopowNationality VenezuelanBorn (1975-11-09) November 9, 1975 (age 48)Lechería, VenezuelaAmerican Le Mans SeriesRolex Sports Car Series careerCurrent teamCORE autosportStarworks MotorsportRacing licence FIA BronzePrevious seriesMexican Seat Leon ChampionshipLatin American Challenge Formula 2000 ChampionshipSupercup Seat LeonFormula 2000 VenezuelaLatin America Formula 2000Mustang CupFiat Palio CupChampionship titles20052000, 20021998–1999Formula 2000 Venezuel…

  لمعانٍ أخرى، طالع نازك (توضيح). نازك الملائكة معلومات شخصية اسم الولادة نازك صادق الملائكة الميلاد 23 أغسطس 1923(1923-08-23)بغداد،  المملكة العراقية الوفاة 20 يونيو 2007 (83 سنة)القاهرة،  مصر الجنسية  العراق الزوج عبد الهادي محبوبة  الأم سلمى الملائكة  إخوة وأخوات إحس…

Capsicum Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Plantae (tanpa takson): Tracheophyta (tanpa takson): Angiospermae (tanpa takson): Eudikotil (tanpa takson): Asterid Ordo: Solanales Famili: Solanaceae Subfamili: Solanoideae Tribus: Capsiceae Genus: CapsicumL.[1] Species Lihat teks[2] Capsicum adalah genus tumbuhan berbunga dari keluarga Solanaceae. Spesies tersebut berasal dari Amerika, di mana tumbuhan tersebut telah tumbuh di sana sejak ribuan tahun. Capsicum memiliki banyak sifat alami un…

For other uses, see Acraman. Protected area in South AustraliaAcraman Creek Conservation ParkSouth AustraliaIUCN category VI (protected area with sustainable use of natural resources)[1] Acraman Creek estuaryAcraman Creek Conservation ParkNearest town or citySmoky Bay[2]Coordinates32°27′06″S 134°04′01″E / 32.451581082°S 134.067011553°E / -32.451581082; 134.067011553[1]Established12 September 1991[3]Area39.53 km2 (15.3 …

Senjata pemusnah massal Menurut jenis Biologi Kimia Nuklir Radiologi Menurut negara Afrika Selatan Amerika Serikat Albania Aljazair Arab Saudi Argentina Australia Belanda Brasil Britania Raya Bulgaria Filipina India Iran Irak Israel Italia Jepang Jerman Kanada Korea Selatan Korea Utara Meksiko Mesir Myanmar Libya Pakistan Polandia Prancis Rhodesia Rumania Rusia Spanyol Swedia Swiss Suriah Taiwan Tiongkok Ukraina Proliferasi Kimia Nuklir Rudal Traktat Daftar traktat Buku Kategorilbs Pada tahun 19…

2013 mixtape by Meek MillDreamchasers 3Mixtape by Meek MillReleasedSeptember 29, 2013 (2013-09-29)GenreHip hopLabel MMG Dream Chasers Producer Boi-1da Black Metaphor Cardo Key Wane Tak Bar The Mekanics R!O Scott Storch Jay Cornell Super CED Southside TM88 J. Oliver Lee Major Kamo Meek Mill chronology Dreams and Nightmares(2012) Dreamchasers 3(2013) Dreams Worth More Than Money(2015) Dreamchasers 3 is the tenth mixtape by American rapper Meek Mill. It was released on Septem…

Human settlement in EnglandThe CampThe CampLocation within GloucestershireOS grid referenceSO91340936Civil parishMiserdenDistrictStroudShire countyGloucestershireRegionSouth WestCountryEnglandSovereign stateUnited KingdomPoliceGloucestershireFireGloucestershireAmbulanceSouth Western List of places UK England Gloucestershire 51°46′58″N 2°07′37″W / 51.78279°N 2.12692°W / 51.78279; -2.12692 The Camp is a hamlet in the south of Gloucestershire,…

Cet article possède des paronymes, voir Poa, Poi, Pois et Poix. Pour les articles homonymes, voir Poids (homonymie). Indications d'une balance sur la Terre, la Lune, et Mars. Une même masse pesée à l'aide d'un peson sur la Terre, la Lune, et Mars, donne des poids différents. Le poids Écouter est la force de la pesanteur, d'origine gravitationnelle et inertielle, exercée, par exemple, par la Terre sur un corps massique en raison uniquement du voisinage de la Terre[1]. Son unité dans le Sy…

Kembali kehalaman sebelumnya