Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Universitas Sindh Madressatul Islam

Universitas Sindh Madressatul Islam
Berkas:SMIU Logo.jpg


 
Peta
 
Peta
Peta
Informasi
Moto dalam bahasa Inggris
Masuk untuk Belajar, Keluar untuk Berjasa
JenisNegeri
Didirikan1885 Status Universitas diberikan pada 2012
KanselirGubernur Sindh
Wakil KanselirDr Muhammed Ali Shaikh
Lokasi, ,
Kampus8 hektar
AfiliasiHEC, dipiagamkan oleh pemerintah Sindh
Situs webhttp://smiu.edu.pk
Facebook: smiu.edu.pk X: smiukarachi Modifica els identificadors a Wikidata

Universitas Sindh Madressatul Islam (bahasa Urdu: سندھ مدرسۃ الاسلام; bahasa Sindh: سنڌ مدرسته الاسلام, yang juga dikenal sebagai Universitas SMI) adalah sebuah universitas di Karachi, Sindh, Pakistan. Didirikan pada 1885, universitas tersebut merupakan salah satu lembaga pendidikan tertua di Asia Selatan.[1][2][3]

Sindh Madrasa didirikan pada 1 September 1885 oleh Hassan Ali Effendi, orang Sindhi asli Turki yang singgah di Karachi. Pendiriannya didukung oleh para yuris Muslim India yang meliputi Syed Ahmad Khan dan Syed Ameer Ali.[4] Sekolah tersebut menjadi sekolah populer di kalangan Muslim Sindhi dan Balochistan. Disesuaikan dengan sekolah negeri Inggris, Sindh Madrasa masih menjadi perguruan tinggi sampai 1943 saat sekolah tersebut ditingkatkan menjadi kolese, dan pada Februari 2012 dipiagamkan sebagai universitas oleh Sindh.[5]

Referensi

  1. ^ "A rare insight into the Quaid's early education - The Express Tribune". The Express Tribune (dalam bahasa Inggris). 2016-12-25. Diakses tanggal 2016-12-25. 
  2. ^ "Dailytimes | SMIU students leave for China for internship program". dailytimes.com.pk. Diakses tanggal 2016-12-25. 
  3. ^ "Over a century: SMIU celebrates 131st foundation day - The Express Tribune". The Express Tribune (dalam bahasa Inggris). 2016-09-02. Diakses tanggal 2016-12-25. 
  4. ^ "Sindh Madressatul Islam University". www.smiu.edu.pk. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-08-10. Diakses tanggal 2016-12-25. 
  5. ^ "Sindh Madressatul Islam University". smiu.edu.pk (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2016-12-25. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya