Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Gandaria

Gandaria
Buah gandaria muda
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
(tanpa takson):
(tanpa takson):
(tanpa takson):
Ordo:
Famili:
Genus:
Spesies:
B. macrophylla
Nama binomial
Bouea macrophylla
Griff.
Sinonim

Bouea gandaria Bl.

Gandaria (Bouea macrophylla Griff.) atau nama lokal lainnya jatake atau kundang adalah tanaman yang berasal dari kepulauan Indonesia dan Malaysia. Tanaman ini tumbuh di daerah tropis, dan banyak dibudidayakan di Sumatra dan Thailand.

Gandaria dimanfaatkan buah, daun, dan batangnya. Buah gandaria berwarna hijau saat masih muda, dan sering dikonsumsi sebagai rujak atau campuran sambal gandaria. Buah gandaria yang matang berwarna kuning, memiliki rasa kecut-manis dan dapat dimakan langsung. Daunnya digunakan sebagai lalap. Batang gandaria dapat digunakan sebagai papan. Gandaria adalah flora identitas Jawa Barat.[1]

Deskripsi

Buah gandaria menyerupai mangga bulat yang kecil. Pohonnya sedang, namun tinggi.[2] Tingginya dapat mencapai 25 m.[1] Tajuknya rapat. Dahannya berbentuk lebar memanjang, dengan ujung yang tumpul. Perbungaannya malai, bunganya menyerupai bunga mangga yang berwarna kuning, dan muncul di ketiak daun.[3] Berbunga pada bulan September-Desember. Buahnya bulat,[2] seperti kelereng. Tipenya seperti buah batu, mengeluarkan cairan kental dan bau khas seperti terpentin.[3] Sewaktu masih muda, warnanya hijau, dan kalau sudah matang, berwarna kuning oranye. Bijinya berwarna ungu.[1] Daunnya tunggal, berbentuk bundar telur-lonjong sampai bentuk lanset atau jorong. Waktu muda berwarna putih, kemudian berangsur ungu tua, lalu menjadi hijau tua.[3]

Persebaran dan habitat

Buah ini berasal di daerah-daerah Asia Tenggara, sekarang menyebar ke pulau-pulau di sebelah timurnya dan juga sampai ke India.[2] Di Indonesia, gandaria memiliki persebaran yang sempit. Yakni di Pulau Sumatra, sebagian Jawa, Maluku, Kalimantan Selatan, Sulawesi Selatan dan Sulawesi Utara,[1] dan Papua.[4] Ia tumbuh di hutan-hutan, atau ditanam di desa-desa sebagai tanaman buah. Ia tumbuh dengan baik dari ketinggian 5-800 mdpl.[2] Pembudidayaan tumbuhan ini sudah dilakukan di Sumatra.[5]

Sementara itu, ia tumbuh baik di Ambon dengan pemukiman baik dataran rendah ataupun dataran tinggi.[4] Di hutan dataran rendah, dapat hidup di bawah 300 mdpl, tetapi dalam pembudidayaan telah berhasil ditanam pada ketinggian sekitar 850 m dpl.[3]

Pemanfaatan

Daunnya yang masih muda digunakan untuk sayuran, khususnya untuk lalap. Buahnya berair, rasanya manis-masam.[2] Tumbuhan ini bisa langsung dimakan seusai dipetik dari pohonnya.[1] Sedangkan sewaktu masih muda, buahnya bisa dibuat sambal, rujak, dimakan langsung[5] atau untuk lalap.[6] Kayunya dapat digunakan untuk membuat sarung keris dan daunnya digunakan untuk obat.[2]

Referensi

  1. ^ a b c d e Kurniawan & Pratama 2010, hlm. 68.
  2. ^ a b c d e f Sastrapradja dkk. 1981, hlm. 27.
  3. ^ a b c d "Gandaria (Bouea macrophylla griffith)". IWF. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-12-24. Diakses tanggal 24 December 2012. 
  4. ^ a b Sinay 2011, hlm. 15.
  5. ^ a b Achdiat 2007, hlm. 10.
  6. ^ Sinay 2011, hlm. 16.

Bacaan

Pranala luar

Baca informasi lainnya:

Leçons sur l'integration et la recherche des fonctions primitives, 1904 Henri Léon Lebesgue (1875-1941) ialah satu-satunya matematikawan abad ke-20 dalam daftar penyumbang kalkulus. Pada 1902, tokoh Prancis ini menyelesaikan tesis doktornya yang berjudul Integral, Panjang, dan Luas. Ia membuka pintu ke teori modern tentang pengintegralan dalam dimensi-satu dan dimensi-n, sebuah teori yang dijumpai semua matematikawan profesional dalam latihan kesarjanaannya. Integral Lebesgue memberikan perlua…

هذه المقالة يتيمة إذ تصل إليها مقالات أخرى قليلة جدًا. فضلًا، ساعد بإضافة وصلة إليها في مقالات متعلقة بها. (ديسمبر 2018) شانون داي   معلومات شخصية الميلاد 5 أغسطس 1896  نيويورك  الوفاة 24 فبراير 1977 (80 سنة)   نيويورك  مواطنة الولايات المتحدة  الحياة العملية المهنة ممثلة…

Canais GloboJenisAnak perusahaan Grupo GloboIndustriHiburanTelevisi kabelMedia interaktifDidirikan19 Oktober 1991PendiriJoseph Wallach · Roberto Irineu Marinho · José Bonifácio SobrinhoKantorpusatRio de Janeiro, RJ,  BrasilWilayah operasiBrasilTokohkunciAlberto Pecegueiro (CEO)Karyawan1.480IndukGrupo GloboDivisiGlobo NewsTelecineGNTMultishowCanal VivaSporTVMegapixMais na TelaGloobGloobinhoSitus webcanaisglobosat.globo.com Kantor pusat Globosat di Rio de Janeiro. Canais…

Mae WestLahirMary Jane WestPekerjaanAktrisPenulis skenarioTahun aktif1907–1978Suami/istriFrank Szatkus, stage name Frank Wallace (1911–1942)Guido Deiro(1914–1920)PasanganPaul Novak (1954–80)Situs webhttp://www.allaboutmae.com Mae West (17 Februari 1893-22 November 1980) merupakan seorang aktris dan skenario berkebangsaan Amerika Serikat. Dia dilahirkan dengan nama Mary Jane West di Woodhaven, New York. Dia berkarier di dunia film sejak tahun 1932 hingga 1978. Dia meninggal dunia pad…

Halaman ini berisi artikel tentang perusahaan farmasi. Untuk rumah sakit anak di New Jersey, lihat The Bristol-Myers Squibb Children's Hospital. Bristol Myers SquibbSebuah fasilitas riset dan pengembangan milik Bristol Myers Squibb di Lawrence, New JerseyJenisPublikKode emitenNYSE: BMYKomponen S&P 100Komponen S&P 500IndustriFarmasiDidirikan1887; 136 tahun lalu (1887)PendiriWilliam McLaren Bristol John Ripley Myers E. R. SquibbKantorpusat430 East 29th StreetNew York City, New York, A…

BeyondSutradaraJosef RusnakProduserSteven PaulSkenarioGregory GierasPemeran Jon Voight * Teri Polo * Dermot Mulroney Penata musikMario GrigorovSinematograferEric MaddisonPenyuntingDavid ChecelTanggal rilis 30 Januari 2012 (2012-01-30) (United Kingdom) Durasi90 minutesNegaraUnited States[1]BahasaEnglish Beyond adalah film Amerika Serikat produksi tahun 2012 bergenre drama aksi psikologik-supernatural yang dibintangi oleh Jon Voight, Teri Polo, dan Dermot Mulroney. Film yang…

Ilustrasi Betala sebagaimana termaktub dalam Vetala Panchavimshati, kumpulan kisah legenda dari India. Betala (Dewanagari: वेताल; ,IAST: Vetāla, वेताल) atau Baitala, adalah makhluk seperti vampir dalam mitologi Hindu. Betala digambarkan sebagai roh yang merasuki mayat dan tanah kuburan. Mayat-mayat ini digunakan oleh betala sebagai wahana atau sarana. Ketika dirasuki betala, mayat tidak akan mengalami pembusukan. Betala juga bisa meninggalkan mayat yang dihuninya k…

Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.Cari sumber: Balap saluran TV – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR BALAPDiluncurkan14 Agustus 2022JaringanTransvisionPemilikTrans MediaFormat gambar(576i)SDTVNegaraIndonesiaBahasaIndonesiaWilayah sia…

2 Timotius 1Lembaran yang memuat 1 Timotius 2:2-6 pada Codex Coislinianus, yang dibuat sekitar tahun 550 M.KitabSurat 2 TimotiusKategoriSurat-surat PaulusBagian Alkitab KristenPerjanjian BaruUrutan dalamKitab Kristen16← 1 Timotius 6 pasal 2 → 2 Timotius 1 (disingkat 2Tim 1) adalah bagian pertama dari Surat Paulus yang Kedua kepada Timotius dalam Perjanjian Baru di Alkitab Kristen.[1][2] Digubah oleh rasul Paulus[3] dan ditujukan kepada Timotius.[4] Tek…

LaurinoKomuneComune di LaurinoLokasi Laurino di Provinsi SalernoNegara ItaliaWilayah CampaniaProvinsiSalerno (SA)Luas[1] • Total70,46 km2 (27,20 sq mi)Ketinggian[2]531 m (1,742 ft)Populasi (2016)[3] • Total1.708 • Kepadatan24/km2 (63/sq mi)Zona waktuUTC+1 (CET) • Musim panas (DST)UTC+2 (CEST)Kode pos84057Kode area telepon0974Situs webhttp://www.comune.laurino.sa.it Laurino adalah sebua…

العلاقات الكويتية الكرواتية الكويت كرواتيا   الكويت   كرواتيا تعديل مصدري - تعديل   العلاقات الكويتية الكرواتية هي العلاقات الثنائية التي تجمع بين الكويت وكرواتيا.[1][2][3][4][5] مقارنة بين البلدين هذه مقارنة عامة ومرجعية للدولتين: وجه المقارنة …

Menara Dewan Bahasa Dan Pustaka Dewan Bahasa dan Pustaka (DBP) (Jawi: ‏ديوان بهاس دان ڤوستاک‎), adalah sebuah jawatan pemerintah Malaysia yang didirikan pada 22 Juni 1956 untuk menggerakkan dan mengangkat Bahasa Melayu sebagai bahasa kebangsaan, bahasa resmi dan bahasa keilmuan di Malaysia dan pernah meminta bantuan dari Indonesia sebagai negara pusat peradaban Melayu. Sejarah DBP didirikan sebagai sebuah jawatan kecil di bawah Kementerian Pendidikan Malaysia di…

For other uses, see Grae. 2020 studio album by Moses SumneyGræStudio album by Moses SumneyReleasedMay 15, 2020 (2020-05-15)Genre Art pop[1] art rock[2][3] avant-jazz[4][5] classical[2][6] folk[1][2][6] Length65:44LabelJagjaguwarProducer Moses Sumney Adult Jazz Ben Baptie John Congleton FKJ Daniel Lopatin Matthew Otto Moses Sumney chronology Aromanticism(2017) Græ(2020) Singles from Græ Viril…

This article relies largely or entirely on a single source. Relevant discussion may be found on the talk page. Please help improve this article by introducing citations to additional sources.Find sources: The Causeway, Bermuda – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (April 2021) Castle Harbor in 1676 Location of the Causeway The causeway as it appeared in 1905 The causeway in 2006 The Causeway is a narrow strip of reclaimed land and bridges in the n…

James Abram Garfield Presiden Amerika Serikat ke-20Masa jabatan4 Maret 1881 – 19 September 1881Wakil PresidenChester A. Arthur PendahuluRutherford B. HayesPenggantiChester A. ArthurAnggota Dewan Perwakilan Rakyat A.S.dari dapil ke-19 OhioMasa jabatan4 Maret 1863 – 3 Maret 1881 PendahuluAlbert RiddlePenggantiEzra Taylor Informasi pribadiLahir19 November 1831Moreland Hills, OhioMeninggal19 September 1881(1881-09-19) (umur 49)Elberon (Long Branch), New JerseyK…

Potret resmi, 2012 Thomas Richard Carper (lahir 23 Januari 1947) adalah seorang politikus Amerika serikat yang menjabat sebagai Senator Amerika Serikat senior dari Delaware sejak 2001. Sebagai anggota Partai Demokrat, Carper menjabat dalam DPR dari 1983 sampai 1993 dan menjadi gubernur Delaware ke-71 dari 1993 sampai 2001. Catatan Referensi Barone, Michael; Richard E. Cohen (2005). Almanac of American Politics. Washington: National Journal Group. ISBN 0-89234-112-2.  Hoffecker, Carol E…

Prime Minister of Serbia (1991–1993) Radoman BožovićРадоман БожовићPrime Minister of SerbiaIn office23 December 1991 – 10 February 1993PresidentSlobodan MiloševićPreceded byDragutin ZelenovićSucceeded byNikola ŠainovićChairman of the Executive Council of VojvodinaIn office1991 – 23 December 1991Preceded byJovan RadićSucceeded byKoviljko Lovre Personal detailsBorn (1953-01-13) 13 January 1953 (age 71)Šipačno, Montenegro, YugoslaviaPolitical par…

Right of women to vote in the U.S. state of Utah Emily S. Richards (co-founder of Utah Woman Suffrage Association), Phebe Y. Beattie (executive committee chair of UWSA), and Sarah Granger Kimball (second president of UWSA).[1] Part of a series onFeminism History Feminist history History of feminism Women's history American British Canadian German Waves First Second Third Fourth Timelines Women's suffrage Muslim countries US Other women's rights Women's suffrage by country Austria Austral…

Chronologie de la France ◄◄ 1624 1625 1626 1627 1628 1629 1630 1631 1632 ►► Chronologies Le siège de La Rochelle, Claude Lorrain, 1631.Données clés 1625 1626 1627  1628  1629 1630 1631Décennies :1590 1600 1610  1620  1630 1640 1650Siècles :XVe XVIe  XVIIe  XVIIIe XIXeMillénaires :-Ier Ier  IIe  IIIe Chronologies thématiques Art Architecture, Arts plastiques (Dessin, Gravure, Peinture et Sculpture), Littérature, Musique classi…

Daftar ini belum tentu lengkap. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. PemberitahuanTemplat ini mendeteksi bahwa artikel bahasa ini masih belum dinilai kualitasnya oleh ProyekWiki Bahasa dan ProyekWiki terkait dengan subjek. Perhatian: untuk penilai, halaman pembicaraan artikel ini telah diisi sehingga penilaian akan berkonflik dengan isi sebelumnya. Harap salin kode dibawah ini sebelum menilai. {{PW Bahasa|importance=|class=}} Terjadi [[false positive]]? Silakan lapork…

Kembali kehalaman sebelumnya