Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Pertamina Internasional EP

PT Pertamina Internasional Eksplorasi dan Produksi
Pertamina Internasional EP
Perseroan terbatas
IndustriMinyak dan gas
Didirikan18 November 2013; 11 tahun lalu (2013-11-18)
Kantor pusatJakarta, Indonesia
Wilayah operasi
Seluruh dunia
Tokoh kunci
John Anis[1]
(Direktur Utama)
JasaPengeboran minyak dan gas
PendapatanUS$ 1,225 milyar (2019)[2]
US$ 105,906 juta (2019)[2]
Total asetUS$ 6,049 milyar (2019)[2]
Total ekuitasUS$ 4,103 milyar (2019)[2]
Karyawan
193 (2019)[2]
IndukPertamina Hulu Energi
Anak usahaPT Pertamina Irak Eksplorasi Produksi
PT Pertamina Algeria Eksplorasi Produksi
PT Pertamina Malaysia Eksplorasi Produksi
Etablissements Maurel et Prom
Situs webwww.piep.pertamina.com

PT Pertamina Internasional Eksplorasi dan Produksi atau biasa disingkat menjadi PIEP, adalah anak usaha Pertamina Hulu Energi yang bergerak di bidang pengeboran minyak dan gas di luar Indonesia. Hingga tahun 2019, perusahaan ini beroperasi di 13 negara di seluruh dunia.[2]

Sejarah

Perusahaan ini didirikan oleh Pertamina pada tahun 2013 untuk menangani aktivitas eksplorasi dan produksi minyak dan gas di luar Indonesia. Pada tanggal 21 November 2013, perusahaan ini mendirikan PT Pertamina Irak Eksplorasi Produksi untuk mengelola aset yang terletak di Irak, yakni lapangan West Qurna 1, yang merupakan salah satu dari hanya beberapa lapangan besar di dunia dengan cadangan minyak yang dapat diambil mencapai sekitar 22 milyar barel. Pada tanggal 18 Desember 2013, Pertamina resmi mengakuisisi ConocoPhillips Algeria asal Aljazair yang mengelola lapangan Menzel Lejmet North, lapangan unitisasi El-Merk, dan lapangan unitisasi Ourhoud. Pada tanggal 1 Juli 2016, perusahaan tersebut resmi beroperasi dengan nama PT Pertamina Algeria Eksplorasi Produksi sebagai anak usaha dari perusahaan ini.

Pada tanggal 25 September 2014, perusahaan ini mendirikan PT Pertamina Malaysia Eksplorasi Produksi untuk mengelola 6 blok dan 2 lapangan unitisasi yang terletak di Sabah dan Sarawak. Pada tanggal 15 Februari 2017, perusahaan ini resmi menguasai 72,65% saham Etablissements Maurel et Prom. Pada tanggal 16 Juni 2018, perusahaan ini berhasil melakukan pengeboran pertamanya, yakni di Lapangan Menzel Lejmet North yang terletak di kawasan Gurun Sahara.[2][3] Pada tanggal 1 September 2021, Pertamina resmi menyerahkan mayoritas saham perusahaan ini ke Pertamina Hulu Energi, yang sebelumnya telah ditunjuk sebagai induk subholding Hulu di lingkungan Pertamina.[4] Pada tahun 2022, Pertamina Hulu Energi resmi menunjuk perusahaan ini sebagai koordinator untuk semua bisnisnya yang terletak di luar Indonesia.[5]

Referensi

  1. ^ "Dewan Direksi". PT Pertamina Internasional EP. Diakses tanggal 1 Desember 2021. 
  2. ^ a b c d e f g "Laporan Tahunan 2019" (PDF). PT Pertamina Internasional EP. Diakses tanggal 1 Desember 2021. 
  3. ^ "Tentang Perusahaan". PT Pertamina Internasional EP. Diakses tanggal 1 Desember 2021. 
  4. ^ Yurika, Yurika (15 September 2021). "Subholding Upstream Pertamina Siap Dukung Target 1 Juta BOPD dan 12 BSCFD". Dunia Energi. Diakses tanggal 8 Desember 2021. 
  5. ^ Hakim, Arief Rahman (28 Mei 2022). "Jadi Subholding Upstream, Pertamina Hulu Energi Punya 68 Anak Perusahaan". Liputan 6. Diakses tanggal 17 September 2022. 


Read other articles:

Case Blue — Serangan musim panas Jerman 1942Bagian dari Front Timur Perang Dunia IITanggal28 Juni – 24 November 1942LokasiVoronezh, Rostov sampai Stalingrad, Kuban, Kaukasus, Selatan Rusia, Uni SovietHasil Kemenangan taktis Blok PorosPihak terlibat  Jerman Rumania Italia Hungaria Kroasia Slowakia[1]  Soviet UnionTokoh dan pemimpin Fedor von Bock Maximilian von Weichs Wilhelm List Erich von Manstein Ewald von Kleist Alexander Löhr W. von Richthofen …

Katedral GuadixKatedral InkarnasiSpanyol: Catedral de la Encarnación de Guadixcode: es is deprecated Katedral Guadix37°18′04″N 3°08′11″W / 37.3012°N 3.1363°W / 37.3012; -3.1363Koordinat: 37°18′04″N 3°08′11″W / 37.3012°N 3.1363°W / 37.3012; -3.1363LokasiGuadixNegara SpanyolDenominasiGereja Katolik RomaArsitekturStatusKatedralStatus fungsionalAktifArsitekDiego de Siloé, Francisco Roldán, Francisco Antero, Blas Antonio …

Riza Lushta Lushta al Tirana negli anni 30 Nazionalità  Albania Altezza 172 cm Peso 70 kg Calcio Ruolo Attaccante Termine carriera 1954 Carriera Giovanili 19??-19?? FK Rudar Squadre di club1 1934-1939 Tirana69 (39)1939-1940 Bari16 (3)1940-1945 Juventus85 (47)[1]1945-1946 Napoli27 (6)1946-1948 Alessandria47 (17)1948-1951 Cannes27 (3)1951-1952 Siena27 (4)[2]1952-1953 Forlì21 (?)1953-1954 Rapallo Ruentes22 (?) 1 I due numeri i…

Pour l’article homonyme, voir Haymarket (homonymie). Massacre de Haymarket Square Gravure de 1886 parue dans le journal Harper's Weekly représentant le drame de Haymarket Square. Localisation Chicago (États-Unis) Cible Officiers du Chicago Police Department Coordonnées 41° 53′ 06″ nord, 87° 38′ 39″ ouest Date 4 mai 1886 22h00 Type Attentat à la bombe Armes Engin explosif improvisé Morts 12 morts (8 policiers du CPD ; 4 manifestants) Blessés 13…

English writer of Anglo-Norman verse Bibbsworth Hall: the farmhouse (built after Walter's time) Walter of Bibbesworth (1235–1270) was an English knight and Anglo-Norman poet. Documents confirm that he held land in the parish of Kimpton, Hertfordshire at the farm now called Bibbsworth Hall (Bibbs Hall on some maps). About 1250 he served in Gascony under the seneschal Nicholas de Molis in the army of the English king Henry III.[1] In 1270/1271 he is believed to have taken part in the Nin…

Duchess consort of Anhalt Antoinette of Saxe-AltenburgDuchess consort of AnhaltBorn(1838-04-17)17 April 1838Bamberg, Kingdom of BavariaDied13 October 1908(1908-10-13) (aged 70)Berchtesgaden, Kingdom of Bavaria, German EmpireSpouseFriedrich I, Duke of AnhaltIssueLeopold, Hereditary Prince of AnhaltFriedrich II, Duke of Anhalt Elisabeth, Grand Duchess of Mecklenburg-Strelitz Eduard, Duke of Anhalt Prince Aribert of AnhaltAlexandra, Princess of SchwarzburgNamesAntoinette Charlotte Marie Joseph…

14th–16th century body of literature composed in the Kannada language Virupaksha temple at Hampi, the sacred centre at Vijayanagara, the royal capital Vijayanagara literature in Kannada is the body of literature composed in the Kannada language of South India during the ascendancy of the Vijayanagara Empire which lasted from the 14th through the 16th century. The Vijayanagara empire was established in 1336 by Harihara I and his brother Bukka Raya I. Although it lasted until 1664, its…

Little BuddhaSutradaraBernardo BertolucciProduserJeremy ThomasDitulis olehBernardo Bertolucci (cerita)Rudy WurlitzerMark PeploePemeranKeanu ReevesBridget FondaChris IsaakRuocheng YingRudraprasad SenguptaPenata musikRyuichi SakamotoSinematograferVittorio StoraroPenyuntingPietro ScaliaDistributorMiramax FilmsTanggal rilis25 Mei 1994Durasi140 menitNegara Amerika SerikatBahasaInggrisIMDbInformasi di IMDb Little Buddha adalah sebuah film drama asal Amerika Serikat buatan tahun 1994 dan disutrad…

Governo Giolitti IV Stato Italia Presidente del ConsiglioGiovanni Giolitti LegislaturaXXIII, XXIV Giuramento30 marzo 1911 Dimissioni10 marzo 1914 Governo successivoSalandra I21 marzo 1914 Luzzatti Salandra I Il Governo Giolitti IV è stato il governo del Regno d'Italia in carica dal 30 marzo 1911[1] al 21 marzo 1914[2], per un totale di 1.076 giorni, ovvero 2 anni, 11 mesi e 22 giorni. Il governo, presieduto dal politico Giovanni Giolitti (1842-1928), nacque dalla propos…

Disambiguazione – Se stai cercando altri significati, vedi Felicità (disambigua). Questa voce o sezione sugli argomenti Filosofia e Psicologia è priva o carente di note e riferimenti bibliografici puntuali. Sebbene vi siano una bibliografia e/o dei collegamenti esterni, manca la contestualizzazione delle fonti con note a piè di pagina o altri riferimenti precisi che indichino puntualmente la provenienza delle informazioni. Puoi migliorare questa voce citando le fonti più precisamente.…

Information dominance and cyberspace command of the U.S. Army U.S. Army Cyber CommandActive1 October 2010 – present(13 years, 7 months)Country United StatesBranch United States ArmyTypeArmy Service Component CommandRoleCyber operationsPart of U.S. Cyber CommandGarrison/HQFort Eisenhower, GeorgiaNickname(s)ARCYBERWebsitearcyber.army.mil LeadersCommandersCommanding GeneralLTG Maria B. Barrett[1]Deputy Commanding General (Operations)VacantCommand Sergeant MajorCSM…

Cai LunSebuah lukisan abad ke-18 (Dinasti Qing) yang menggambarkan Cai Lun sebagai pembuat kertasLahirsekitar 50Guiyang (sekarang Leiyang), Dinasti Han (sekarang China)Meninggal121Dinasti Han (sekarang China)PekerjaanPenemu dan KasimDikenal atasPenemu pembuatan kertas modern. Cai Lun (Hanzi: 蔡倫, simplify 蔡伦, pinyin: Cài Lún, Wade-Giles: Ts’ai Lun) ialah penemu kertas, berkebangsaan Tionghoa yang hidup pada zaman Dinasti Han[1], abad ke-1 - abad ke-2 Masehi. Lahir di Guiyang (…

Questa voce o sezione sull'argomento calciatori croati non cita le fonti necessarie o quelle presenti sono insufficienti. Commento: Statistiche dal 2005 in poi. Puoi migliorare questa voce aggiungendo citazioni da fonti attendibili secondo le linee guida sull'uso delle fonti. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. Tonči Žilić Nazionalità  Jugoslavia Croazia (dal 1991) Altezza 180 cm Peso 72 kg Calcio Ruolo Difensore Termine carriera 2011 CarrieraSquadre di club1 199…

Penari Jaipong dengan kebaya lengan panjang. Lengan baju adalah bagian baju yang berfungsi menutup lengan.[1] Lengan baju merupakan salah satu bagian pakaian yang dapat menunjukkan mode busana dari zaman dan negara yang berbeda. Panjang lengan baju dapat beragam, mulai dari yang tepat di atas bahu hingga yang lengan baju yang menjuntai. Kebanyakan lengan baju masa kini memiliki panjang antara lengan atas dan pergelangan tangan. Jenis-jenis Beberapa lengan baju yang umum ditemukan dalam p…

Taslim Azis Anggota Dewan Perwakilan RakyatMasa jabatan13 Februari 2019 – 1 Oktober 2019PendahuluAmrullah Amri TuasikalPenggantiPetahanaGrup parlemenGerindraDaerah pemilihanMaluku Informasi pribadiLahir(1964-06-23)23 Juni 1964Ambon, Maluku, IndonesiaMeninggal28 Februari 2021(2021-02-28) (umur 56)Jakarta, IndonesiaPartai politikPartai GerindraAlma materUniversitas Islam BandungKarier olahragaNegaraIndonesiaOlahragaPencak silatKelas F70–75 kgPensiun1997 Rekam medali Pencak silat:…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Oktober 2022. Ini adalah daftar nama kuil yang terkenal di Taiwan yang terkait dengan agama yang dianut rakyat Tiongkok, sebagian besar adalah Buddha, Taoisme, dan Konfusianisme . Afiliasi keagamaan didasarkan pada apa yang masing-masing candi terdaftar di Kementerian …

国民阵线Barisan NasionalNational Frontباريسن ناسيونلபாரிசான் நேசனல்国民阵线标志简称国阵,BN主席阿末扎希总秘书赞比里署理主席莫哈末哈山总财政希山慕丁副主席魏家祥维纳斯瓦兰佐瑟古律创始人阿都拉萨成立1973年1月1日 (1973-01-01)[1]设立1974年7月1日 (1974-07-01)前身 联盟总部 马来西亚  吉隆坡 50480 秋傑区敦依斯迈路太子世贸中心(英语:…

ملك أفغانستان شجاع شاه الدراني فترة الحكممن 1803 م إلى 1809 م محمود شاه الدراني محمود شاه الدراني فترة الحكممن 1839 م إلى 1842 م دوست محمد خان اکبر خان معلومات شخصية تاريخ الميلاد 1785 م الوفاة 1842 مكابل  مواطنة أفغانستان  اللقب ملك أفغانستان الديانة الإسلام الأب تيمور شاه إخوة وأخ…

1921 Act of the United States Congress that provided funding for maternity and child care Sheppard-Towner ActLong titleAn Act for the promotion of the welfare and hygiene of maternity and infancy, and for other purposes.Enacted bythe 67th United States CongressEffectiveNovember 23, 1921CitationsPublic lawPub. L.Tooltip Public Law (United States) 67–97Statutes at Large42 Stat. 224, Chap: 135Legislative historySigned into law by President Warren G. Harding on November 23, 192…

City in the United States Bozeman redirects here. For other uses, see Bozeman (disambiguation). City in Montana, United StatesBozemanCityAerial view of Bozeman FlagSealLocation of Bozeman, MontanaBozemanLocation in the United StatesShow map of MontanaBozemanBozeman (the United States)Show map of the United StatesCoordinates: 45°40′40″N 111°2′50″W / 45.67778°N 111.04722°W / 45.67778; -111.04722[1]CountryUnited StatesStateMontanaCountyGallatinFoundedAugu…

Kembali kehalaman sebelumnya