Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Wuku

Wuku adalah bagian dari suatu siklus dalam penanggalan Jawa dan Bali yang berumur tujuh hari (satu pekan). Siklus wuku berumur 30 pekan (210 hari), dan masing-masing wuku memiliki nama tersendiri. Perhitungan wuku (bahasa Jawa: pawukon) masih digunakan di Bali dan Jawa, terutama untuk menentukan "hari baik[1]" dan "hari buruk[2]" serta terkait dengan weton / nepton. Weton dalam bahasa Bali disebut oton/otonan. Seorang bayi yang berusia 1 siklus wuku (210 hari) disebut 1 oton.

Ide dasar perhitungan menurut wuku adalah bertemunya dua hari dalam sistem pancawara (pasaran) dan saptawara (pekan) menjadi satu. Sistem pancawara atau pasaran terdiri dari lima hari, sedangkan sistem saptawara terdiri dari tujuh hari. Dalam satu wuku, pertemuan antara hari pasaran dan hari pekan sudah pasti, misalkan hari Sabtu Pon terjadi dalam wuku Wugu. Menurut kepercayaan tradisional orang Bali dan Jawa, semua hari-hari ini memiliki makna khusus.

Sejarah

Perhitungan pawukon atau wuku biasanya orang jawa menyebutnya, termasuk dalam perhitungan Primbon Jawa dan sangat dibutuhkan dalam setiap almanak Jawa dimasa lalu maupun masa sekarang; ibaratnya almanak jawa tanpa pawukon seperti sayur tanpa garam rasanya hambar atau cemplang orang jawa bilang.

Para leluhur orang jawa zaman dulu dalam menghitung primbon dengan bermacam-macam cara, termasuk salah satunya pawukon yang dirasa sangat perlu. Perhitungan ini digunakan untuk menjauhkan diri dari segala malapetaka atau sangkala (kala), serta untuk mendekatkan pada keselamatan, dan nyatanya memang semua orang membutuhkan hal yang demikian ini. Sampai dengan sekarang perhitungan primbon Jawa masih digunakan olah orang jawa, walaupun sudah tidak banyak yang paham apa itu pawukon atau wuku.

Daftar wuku

Nama-nama wuku yang tiga puluh didasarkan pada suatu kisah mengenai suatu kerajaan yang dipimpin oleh Prabu Watugunung. Raja ini beristri Sinta dan memiliki 27 anak[3]. Nama-nama semua tokoh inilah yang menjadi nama-nama setiap wuku. Setiap wuku dijaga oleh seorang dewa pelindung, memiliki pohon simbolik, hewan simbolik, tipe rumah (gedhong), candra ("penciri"), perlambang (dinyatakan dalam suatu peribahasa), ruwatan-nya (sedekah untuk menolak bala), kala sial (sengkala bilahi, situasi yang membawa petaka), dan dunung (arah mata angin yang membawa sial). Satu wuku terdiri dari 7 hari, misalnya untuk wuku Sinta: dari hari Minggu pahing sampai Sabtu Pon. Sehingga rentang 30 wuku meliputi waktu 210 hari.[4]

  1. Sinta - Batara Yama (Ahad Pahing - Sabtu Pon)
  2. Landep - Batara Mahadewa (Ahad Wage - Sabtu Kliwon)
  3. Wukir, Ukir1 - Batara Mahayakti (Ahad Legi - Sabtu Pahing)
  4. Kurantil, Kulantir1 - Batara Langsur (Ahad Pon - Sabtu Wage)
  5. Tolu, Tulu1 - Batara Bayu (Ahad Kliwon - Sabtu Legi)
  6. Gumbreg - Batara Candra (Ahad Pahing - Sabtu Pon)
  7. Warigalit, Wariga1 - Batara Asmara (Ahad Wage - Sabtu Kliwon)
  8. Warigagung, Warigadian1 - Batara Maharesi (Ahad Legi - Sabtu Pahing)
  9. Julungwangi, Julangwangi1 - Batara Sambu (Ahad Pon - Sabtu Wage)
  10. Sungsang - Batara Gana Ganesa (Ahad Kliwon - Sabtu Legi)
  11. Galungan, Dungulan1 - Batara Kamajaya (Ahad Pahing - Sabtu Pon) Pada minggu ini, jatuh hari raya Galungan pada hari Rabu-Kliwon
  12. Kuningan - Batara Indra. (Ahad Wage - Sabtu Kliwon) Pada minggu ini, jatuh hari raya Kuningan pada hari Sabtu-Kliwon.
  13. Langkir - Batara Kala (Ahad Legi - Sabtu Pahing)
  14. Mandasiya, Medangsia1 - Batara Brahma (Ahad Pon - Sabtu Wage)
  15. Julungpujut, Pujut1 - Batara Guritna (Ahad Kliwon - Sabtu Legi)
  16. Pahang - Batara Tantra (Ahad Pahing - Sabtu Pon)
  17. Kuruwelut, Krulut1 - Batara Wisnu (Ahad Wage - Sabtu Kliwon)
  18. Marakeh, Merakih1 - Batara Suranggana (Ahad Legi - Sabtu Pahing)
  19. Tambir - Batara Siwa (Ahad Pon - Sabtu Wage)
  20. Medangkungan - Batara Basuki (Ahad Kliwon - Sabtu Legi)
  21. Maktal - Batara Sakri (Ahad Pahing - Sabtu Pon)
  22. Wuye, Uye1 - Batara Kowera (Ahad Wage - Sabtu Kliwon)
  23. Manahil, Menail1 - Batara Citragotra (Ahad Legi - Sabtu Pahing)
  24. Prangbakat - Batara Bisma (Ahad Pon - Sabtu Wage)
  25. Bala - Batara Durga (Ahad Kliwon - Sabtu Legi)
  26. Wugu, Ugu1 - Batara Singajanma (Ahad Pahing - Sabtu Pon)
  27. Wayang - Batara Sri (Ahad Wage - Sabtu Kliwon)
  28. Kulawu, Kelawu1 - Batara Sadana (Ahad Legi - Sabtu Pahing)
  29. Dukut - Batara Baruna. Pada minggu ini jatuh hari Anggara Kasih pada hari Selasa Kliwon yang dianggap keramat oleh orang Jawa. (Ahad Pon - Sabtu Wage)
  30. Watugunung - Batara Anantaboga. (Ahad Kliwon - Sabtu Legi) Dalam minggu ini jatuh hari Sabtu Umanis adalah hari Saraswati yang dianggap suci oleh orang Bali.

1Nama alternatif, biasanya yang dipakai di Bali. Apabila dilihat biasanya hanya ejaannya saja yang agak berbeda.

Lihat pula

Referensi

  1. ^ kanalmu (2022-03-21). "Hari Baik Januari 2023 Di Kalender Jawa". Diakses tanggal 2022-10-25. 
  2. ^ kanalmu (2022-03-22). "Hari Baik Februari 2023 Di Kalender Jawa". Diakses tanggal 2022-10-25. 
  3. ^ 30 Wuku Jawa dan Artinya
  4. ^ Kangjeng Pangeran Haryo (KPH) Tjokroningrat, Kitab Primbon Betaljemur Adammakna, Penerbit CV Buana Raya,2017.
Baca informasi lainnya:

Shan political leader This article is an orphan, as no other articles link to it. Please introduce links to this page from related articles; try the Find link tool for suggestions. (October 2018) Sao Seng Suk (1935 – 13 August 2007), also known as Khun Kyar Nu, was a Shan political and military leader. Early life He was the sixth son of Shan leader Khun Kyaw Pu, who signed the Panglong Agreement in 1947. Politician In 1959, he joined the Noom Suk Harn in 1960 and became the commander of the Sh…

Spiritual practice Medium Eva Carrière photographed in 1912 with a light appearing between her hands. Part of a series on theParanormal Main articles Astral projection Astrology Aura Bilocation Breatharianism Clairvoyance Close encounter Cold spot Crystal gazing Conjuration Cryptozoology Demonic possession Demonology Ectoplasm Electronic voice phenomenon Exorcism Extrasensory perception Forteana Fortune-telling Ghost hunting Magic Mediumship Miracle Occult Orb Ouija Paranormal fiction Paranorma…

Kepangeranan LiechtensteinFürstentum Liechtenstein (Jerman) Bendera Lambang Semboyan: Für Gott, Fürst und Vaterland (Indonesia: Untuk Tuhan, Pangeran dan Tanah Air)Lagu kebangsaan:  Oben am jungen Rhein (Indonesia: Diatas Sungai Rhein) Perlihatkan BumiPerlihatkan peta EropaPerlihatkan peta BenderaLokasi  Liechtenstein  (hijau gelap)di Eropa  (abu-abu)Ibu kotaVaduz47°5′N 9°34′E / 47.083°N 9.567°E / 47.083; 9.567Kota terbesarSch…

American professional wrestler Chase OwensOwens in September 2016Birth nameSteven OwensBorn (1990-03-07) March 7, 1990 (age 33)[1][2]Bristol, Tennessee, U.S.[3][2]Professional wrestling careerRing name(s)Chase Owens[3][2]Kevin Bendl[3]Billed height1.85 m (6 ft 1 in)[1][2]Billed weight101 kg (223 lb)[1][2]Billed fromTennessee, USA[2]Trained byRicky Morton[4]Debut20…

Patung dan altar Hung Shing pada Kuil Hung Shing di Hang Mei Tsuen, Ping Shan, Hong Kong. Hong Sheng (Hanzi=洪聖; pinyin=Hóng shèng;Kantonis=Hung Shing), juga dipanggil dengan nama Hong Sheng Ye (洪聖爺; Hóng shèng yé; Hung Shing Ye) dan Da Wang (大王; dàwáng; Tai Wong), merupakan seorang pejabat pemerintahan pada masa Dinasti Tang (618-907 Masehi)[1][2] yang bernama Hong Xi (洪熙; Hóng Xī; Hung Hei). Ia bertugas di Pun Yue yang kini disebut dengan nama Guangdon…

Operasi GoodwoodBagian dari Perang Dunia II, Invasi NormandiaTentara dan tank Britania Raya bersiap untuk maju pada awal Operasi Goodwood, 18 Juli 1944.Tanggal18 Juli – 20 Juli 1944LokasiNormandia, PrancisHasil Kemenangan Sekutu secara terbatasPihak terlibat Britania Raya Kanada Nazi JermanTokoh dan pemimpin Miles Dempsey Richard O'Connor Sepp DietrichKekuatan 3 divisi lapis baja3 divisi infanteri 2 divisi SS Panzer1 divisi Panzer3 divisi infanteriKorban 5.500400 tank 100 tank lbsOperasi Overl…

1911 Canadian federal election ← 1908 September 21, 1911 1917 → ← outgoing memberselected members →221 seats in the House of Commons111 seats needed for a majorityTurnout70.2%[1] (0.1pp)   First party Second party   Leader Robert Borden Wilfrid Laurier Party Conservative Liberal Leader since 1901 1887 Leader's seat Halifax SoulangesQuebec East[a] Last election 85 133 Seats won 132 85 Seat change 47 48 …

Customs agency of the UK's Sovereign Base Areas This article includes a list of references, related reading, or external links, but its sources remain unclear because it lacks inline citations. Please help to improve this article by introducing more precise citations. (March 2015) (Learn how and when to remove this template message) Sovereign Base Areas Customs and ImmigrationHeadquartersSBAA, Episkopi GarrisonFiscal OfficerJames CoatesHead Customs & ImmigrationAdam Chatfield HM Revenue &…

Hari Yang DijanjikanPoster filmSutradaraFajar BustomiProduserAgung HaryantoDitulis olehDani RachmanPemeran Vino G. Bastian Agla Artalidia Graciella Abigail SinematograferMartua RaymondPenyuntingWildan M Cahyo APerusahaanproduksiKlikFilm ProductionsDistributorKlikFilmTanggal rilis 12 Mei 2021 (2021-05-12) Durasi78 menitNegaraIndonesiaBahasaBahasa Indonesia Hari Yang Dijanjikan adalah film drama Indonesia tahun 2021 yang disutradarai oleh Fajar Bustomi. Film ini merupakan proyek ketiga dari K…

Celandine kecil ( Ficaria verna ) di lantai hutan pada musim semi Dalam kehutanan dan ekologi, tumbuhan dasar hutan atau tumbuhan bawah hutan adalah kehidupan tanaman yang tumbuh di bawah kanopi hutan tanpa menembusnya secara luas, tetapi tumbuh di permukaan lantai hutan . Hanya sebagian kecil cahaya yang menembus tajuk sehingga vegetasi tumbuhan bawah pada umumnya toleran terhadap naungan . Lapisan dasar hutan biasanya terdiri dari pohon-pohon yang kerdil karena kekurangan cahaya, pohon-pohon k…

Dani Hernández Informasi pribadiNama lengkap Daniel Hernández SantosTanggal lahir 21 Oktober 1985 (umur 38)Tempat lahir Caracas, VenezuelaTinggi 1,96 m (6 ft 5 in)Posisi bermain Penjaga gawangInformasi klubKlub saat ini TenerifeNomor 25Karier junior TenerifeKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2002–2003 Rayo Majadahonda 2003–2004 Guadalajara 2004–2005 Collado Villaba 2005–2007 Real Madrid C 1 (0)2007–2008 Rayo B 28 (0)2007–2008 Rayo Vallecano 0 (0)2008–2009 Ja…

CividaleKomuneCittà di Cividale del FriuliNegara ItaliaWilayahFriuli-Venezia GiuliaProvinsiUdine (UD)FrazioniRualis, Grupignano, Rubignacco, Gagliano, Purgessimo, Sanguarzo, Spessa, Carraria, Fornalis, San GiorgioPemerintahan • Wali kotaStefano Balloch (UDC, Lega Nord, PDL)Luas • Total50 km2 (20 sq mi)Ketinggian135 m (443 ft)Populasi (2007) • Total11.547 • Kepadatan230/km2 (600/sq mi)DemonimCividalesiZona wa…

     Selecciones clasificadas para el Mundial de 2018      Selecciones que no se clasificaron      Equipos suspendidos      Países que no son miembros de la FIFA La XXI Copa Mundial de Fútbol se celebró en Rusia entre el 14 de junio y el 15 de julio de 2018. Para su fase final se clasificaron 32 selecciones. Dichas selecciones fueron divididas en 8 grupos de cuatro, para posteriormente prosegui…

Koordinat: 8°3′46.63″S 34°54′10.73″W / 8.0629528°S 34.9029806°W / -8.0629528; -34.9029806 SportNama lengkapSport Club do RecifeJulukanSport Recife atau Sport (tim)Leão (Singa),Papai da Cidade (Kota Ayah),O Leão da Ilha (Singa Pulau),Leão do Norte (Singa Utara),Leão da Praça da Bandeira (Singa Bendera Persegi),Supertime da Ilha (Tim super di Pulau) (suporter)Berdiri13 Mei 1905; 118 tahun lalu (1905-05-13)sebagai Sport Club do RecifeStadionIlha do Reti…

Artikel ini bukan mengenai Sakai, Osaka. Sakai 坂井市KotaBalai Kota Sakai BenderaLambangLocation of Sakai in Fukui PrefectureSakai Koordinat: 36°10′1″N 136°13′53.2″E / 36.16694°N 136.231444°E / 36.16694; 136.231444Koordinat: 36°10′1″N 136°13′53.2″E / 36.16694°N 136.231444°E / 36.16694; 136.231444NegaraJepangWilayahChūbu (Hokuriku)PrefekturFukuiPemerintahan • - WalikotaNorio SakamotoLuas • Tot…

Questa voce sull'argomento centri abitati della Pennsylvania è solo un abbozzo. Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. BethelCDP(EN) Bethel, Pennsylvania Bethel – Veduta LocalizzazioneStato Stati Uniti Stato federato Pennsylvania ConteaBerks TerritorioCoordinate40°28′28″N 76°17′29″W / 40.474444°N 76.291389°W40.474444; -76.291389 (Bethel)Coordinate: 40°28′28″N 76°17′2…

Giełda Papierów Wartościowych w WarszawieJenisJoint stock companyDidirikan12 April 1991KantorpusatWarsawa, PolandiaTokohkunciLudwik Sobolewski, President, Management BoardSitus webwww.wse.com.pl Exchange Centre, gedung tempat Bursa Saham Warsawa sejak tahun 2000 Exchange Centre pintu masuk dari Książęca Street Centre of Banking and Finance, gedung Bursa Saham tahun 1991-2000 Bursa Saham Warsawa (bahasa Inggris: Warsaw Stock Exchange (WSE), Polski: Giełda Papierów Wartościowych w War…

The Loud HouseGenreSitkom animasi Potongan kehidupan KomediPembuatChris SavinoSutradaraChris SavinoKyle MarshallAmanda RyndaDarin McGowanMiguel PugaJessica Borutski[1]Pengarah kreatifAmanda RyndaPengisi suaraGrant PalmerCollin DeanTex HammondCatherine TaberLiliana MumyNika FuttermanCristina PucelliJessica DiCiccoGrey GriffinLara Jill MillerCaleel HarrisAndre RobinsonPenggubah lagu temaMichelle LewisDoug RockwellChris SavinoLagu pembukaIn the Loud House oleh Michelle Lewis, Doug Rockwell,…

Stasiun Sōdō宗道駅Stasiun Sōdō pada Juli 2008LokasiSōdō 164, Shimotsuma, Ibaraki-ken 304-0814JepangKoordinat36°09′13″N 139°58′15″E / 36.1535°N 139.9708°E / 36.1535; 139.9708Koordinat: 36°09′13″N 139°58′15″E / 36.1535°N 139.9708°E / 36.1535; 139.9708OperatorKantō RailwayJalur■ Jalur JōsōLetak33.0 km dari TorideJumlah peron2 peron sampingInformasi lainSitus webSitus web resmiSejarahDibuka1 November 1913PenumpangF…

RGB color model with an opacity channel ARGB redirects here. For the colorspace developed by Adobe in the late 1990s, see Adobe RGB color space. This article has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these template messages) This article includes a list of general references, but it lacks sufficient corresponding inline citations. Please help to improve this article by introducing more precise citations. (October 2012) (Le…

Kembali kehalaman sebelumnya