Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Oseania

Oseania
Luas9.000.000 km2
Populasi41.570.842 (2018)
NegaraDaftar negara di Oseania
BahasaBahasa di Oseania
Kota terbesarDaftar Wilayah Metropolitan di Oseania

Oseania adalah istilah yang mengacu kepada suatu wilayah geografis atau geopolitis yang terdiri dari sejumlah kepulauan yang terletak di Samudra Pasifik dan sekitarnya. Oseania merupakan wilayah di Bumi (sering dianggap benua) dengan luas area daratan terkecil dan jumlah populasi terkecil kedua setelah Antartika.

Dalam artian sempit (berdasarkan penjelajah asal Prancis bernama Jules Dumont d'Urville pada tahun 1831), Oseania meliputi Polinesia (termasuk Selandia Baru), Melanesia (termasuk Papua Nugini) dan Mikronesia. Sedangkan dalam artian luas maka Oseania juga meliputi Australia dan Asia Tenggara Maritim serta Semenanjung Malaka yang biasa disebut dengan Malayonesia. Namun, terkadang Hong Kong, Semenanjung Korea, Jepang, Taiwan, Kepulauan Aleut, Pulau Sakhalin, semenanjung di timur laut Rusia, dan Semenanjung Alaska juga dianggap masuk dalam kelompok Oseania.

Sebagian besar wilayah Oseania terdiri dari negara-negara kepulauan yang kecil. Australia adalah satu-satunya negara sekaligus pulau dan masih diperdebatkan antara pulau dan benua, sedangkan Papua Nugini, Malaysia, dan Timor Leste adalah negara yang memiliki perbatasan darat dan laut, di mana keduanya berbatasan dengan Indonesia.

Negara-negara Oseania mempunyai kemerdekaan dalam ketentuan yang berbeda dari negara penjajah mereka, serta mendapat aturan konstitusional yang bervariasi sesuai dengan keadaan mereka. Australia misalnya, adalah negara yang tergabung dalam Persemakmuran Britania Raya, sehingga mengakui Raja Charles III sebagai Raja mereka, sementara Polinesia Prancis adalah sebuah pays d'outre-mer ("negara luar negeri") dari Prancis.

Secara ekologi, Oseania merupakan satu di antara delapan zona ekologi terestrial dunia. Zona ekologi Oseania meliputi Polinesia kecuali Selandia Baru, Papua Nugini, Kaledonia Baru, Fiji, Kepulauan Solomon, dan Vanuatu yang tergolong zona ekologi Australasia dan Asia Tenggara Maritim termasuk Semenanjung Malaya serta Mikronesia yang tergolong zona ekologi Asia. Namun, wilayah-wilayah tersebut juga sering ikut dimasukkan sehingga Oseania menjadi superbenua yang terdiri dari beberapa golongan ekologi dari 3 benua yaitu Asia, Amerika, dan Australia.

Etimologi

Istilah ini diciptakan oleh seorang ahli geografi bernama Conrad Malte-Brun dengan nama Océanie pada tahun 1812. Kata Océanie diambil dari kata Bahasa Yunani ὠκεανός (ōkeanós) hingga diserap bahasa inggris sebagai ocean.

Demografi

Peta Migrasi Penduduk Oseania

Sejarah kehidupan di Oseania hingga sekarang masih belum sepenuhnya bisa dijelaskan. Penelitian awal menunjukkan bahwa penduduk Mikronesia dan Polinesia secara kebahasaan dan genetis memiliki kesamaan dengan penduduk asli Asia Tenggara, terutama yang tinggal di wilayah kepulauan. Secara kebahasaan mereka juga sebagai bagian dari penutur rumpun bahasa Austronesia. Sedangkan kependudukan Melanesia dan Australia lebih kompleks namun secara penampilan maupun genetis serta linguistik tergolong berbeda dari orang Mikronesia dan Polinesia.[1]

Kajian linguistik menunjukkan suatu arus migrasi yang dikenal sebagai teori "Kereta Cepat menuju Polinesia" ("Express Train to Polynesia") atau "Out of Taiwan" yang diusulkan oleh Robert Blust dan Peter Belwood.[2] Di sisi lain, kajian genetika menunjukkan dukungan atas teori lama berupa penyebaran lewat Asia Tenggara Daratan, lalu menyebar dari wilayah sekitar Sumatra atau Semenanjung Malaya (dikenal sebagai teori "Sundaland") yang diajukan Oppenheimer. Teori ini juga didukung oleh kajian genetika atas babi dan ayam, dua hewan yang dianggap dibawa oleh para migran karena ditemukan di berbagai permukiman di Oseania.[3][4]

Nama region dan
territoral dengan bendera
Luas
(km²)
Populasi
(perkiraan 1 Juli 2008)
Kepadatan Penduduk
(per km²)
Ibu kota ISO 3166-1
Australasia:[5]
 Australia 7,686,850 22,028,000 2.7 Canberra AU
 Selandia Baru[6] 268,680 4,108,037 14.5 Wellington NZ
Teritori Eksternal Australia
AustraliaKepulauan Ashmore dan Cartier 199
 Pulau Natal[7] 135 1,493 3.5 Flying Fish Cove CX
 Kepulauan Cocos (Keeling)[7] 14 632 45.1 West Island CC
AustraliaKepulauan Laut Koral 3
AustraliaPulau Heard dan Kepulauan McDonald 372
 Pulau Norfolk 35 1,866 53.3 Kingston NF
Melanesia:[8]
 Fiji 18,270 856,346 46.9 Suva FJ
Kaledonia Baru (Prancis) 19,060 240,390 12.6 Nouméa NC
 Nusa Tenggara Timur (Indonesia) 47,932 Kupang ID-NT
 Maluku (Indonesia) 46,151 Ambon ID-MA
 Maluku Utara (Indonesia) 31,982 Sofifi ID-MU
 Papua (Indonesia) 82,681 Jayapura ID-PA
 Papua Barat (Indonesia) 60,275 Manokwari ID-PB
 Papua Barat Daya (Indonesia) 39,123 Sorong ID-PD
 Papua Nugini[9] 462,840 5,172,033 11.2 Port Moresby PG
 Papua Pegunungan (Indonesia) 51,213 Jayawijaya ID-PE
 Papua Selatan (Indonesia) 117,849 Merauke ID-PS
 Papua Tengah (Indonesia) 61,973 Nabire ID-PT
 Kepulauan Solomon 28,450 494,786 17.4 Honiara SB
 Vanuatu 12,200 240,000 19.7 Port Vila VU
Mikronesia:
 Federasi Mikronesia 702 135,869 193.5 Palikir FM
 Guam (AS) 549 160,796 292.9 Hagåtña GU
 Kiribati 811 96,335 118.8 South Tarawa KI
 Kepulauan Marshall 181 73,630 406.8 Majuro MH
 Nauru 21 12,329 587.1 Yaren (de facto) NR
 Kepulauan Mariana Utara (AS) 477 77,311 162.1 Saipan MP
 Palau 458 19,409 42.4 Melekeok[10] PW
Pulau Wake Pulau Wake (AS) 2 12 Wake Island UM
Polinesia:
 Samoa Amerika (AS) 199 68,688 345.2 Pago Pago, Fagatogo[11] AS
 Kepulauan Cook (Selandia Baru) 240 20,811 86.7 Avarua CK
 Pulau Paskah (Chili) 163.6 3,791 23.1 Hanga Roa CL
 Polinesia Prancis (Prancis) 3,961 257,847 61.9 Papeete PF
 Hawaii (AS) 28,311 1,283,388 72.8 Honolulu US
 Niue (Selandia Baru) 260 2,134 8.2 Alofi NU
 Kepulauan Pitcairn (Britania Raya) 5 47 10 Adamstown PN
 Samoa 2,944 179,000 63.2 Apia WS
 Tokelau (Selandia Baru) 10 1,431 143.1 Nukunonu TK
 Tonga 748 106,137 141.9 Nukuʻalofa TO
 Tuvalu 26 11,146 428.7 Funafuti TV
 Wallis dan Futuna (Prancis) 274 15,585 56.9 Mata-Utu WF
Total 9,075,895 35,669,267 4.2
Total tanpa daratan Australia 1,389,045 13,641,267 16.1

Referensi

  1. ^ Genome scan shows Polynesians have little genetic relationship to Melanesians. ScienceDaily 23 Januari 2008.
  2. ^ Gray, R. D. (2009). "Language Phylogenies Reveal Expansion Pulses and Pauses in Pacific Settlement". Science. 323: 479 – 483. doi:10.1126/science.1166858. 
  3. ^ Chicken and Chips theory of Pacific Migration]. ScienceDaily 30 Juli 2008.
  4. ^ Pig Study forces Rethink of Pacific Colonisation. ScienceDaily 13 Maret 2007.
  5. ^ The use and scope of this term varies. The UN designation for this subregion is "Australia and Selandia Baru."
  6. ^ Selandia Baru is often considered part of Polynesia rather than Australasia.
  7. ^ a b Christmas Island and Cocos (Keeling) Islands are Australian external territories in the Indian Ocean southwest of Indonesia.
  8. ^ Excludes parts of Indonesia, island territories in Southeast Asia (UN region) frequently reckoned in this region.
  9. ^ Papua New Guinea is often considered part of Australasia and Melanesia. It is sometimes included in the Malay Archipelago of Southeast Asia.
  10. ^ On 7 October 2006, government officials moved their offices in the former capital of Koror to Melekeok, located 20 km northeast of Koror on Babelthuap Island.
  11. ^ Fagatogo is the seat of government of American Samoa.

Pranala luar

Baca informasi lainnya:

Colbert County, AlabamaGedung pengadilan County Colbert di Tuscumbia, AlabamaLokasi di negara bagian AlabamaLokasi negara bagian Alabama di Amerika SerikatDidirikan6 Februari 1867SeatTuscumbiaKota terbesarMuscle ShoalsWilayah • Keseluruhan624 sq mi (1.616 km2) • Daratan595 sq mi (1.541 km2) • Perairan29 sq mi (75 km2), 4.66%Populasi • (2000)54.984 • Kepadatan41/sq mi (16/km²)Situs webww…

Frammento di cretula posta a sigllo di una porta (Periodo Protodinastico I) Nel Vicino Oriente antico, la cretula (dal latino cretŭla, diminutivo di creta, «argilla»[1]; plurale: cretule o, in latino, cretulae) era una massa di materiale plasmabile (comunemente argilla) applicata a chiusura di contenitori o porte e lasciata poi essiccare. Sulla cretula ancora malleabile veniva in genere impresso un sigillo: l'integrità della cretula testimoniava la mancata manomissione del contenuto.…

Goslar Lambang kebesaranLetak Goslar di Goslar NegaraJermanNegara bagianNiedersachsenKreisGoslarSubdivisions18 distrikPemerintahan • Lord MayorDr Oliver Junk[1][2] (CDU)Luas • Total163,71 km2 (6,321 sq mi)Ketinggian255 m (837 ft)Populasi (2013-12-31)[3] • Total50.681 • Kepadatan3,1/km2 (8,0/sq mi)Zona waktuWET/WMPET (UTC+1/+2)Kode pos38640, 38642, 38644Kode area telepon05321, 05325Pelat ken…

Kepe-kepe melon Chaetodon trifasciatus Rekaman Status konservasiRisiko rendahIUCN165673 TaksonomiKerajaanAnimaliaFilumChordataKelasActinopteriOrdoChaetodontiformesFamiliChaetodontidaeGenusChaetodonSpesiesChaetodon trifasciatus Park, 1797 lbs Kepe-kepe melon ( Chaetodon trifasciatus ) atau ikan kepe-kepe sirip merah India, adalah spesies ikan bersirip pari laut, ikan kepe-kepe milik famili Chaetodontidae . Itu ditemukan di Samudera Hindia dari Afrika Timur ke Jawa Barat. Ekologi dan perilaku Tumb…

SukumariSukumariLahir(1940-10-06)6 Oktober 1940Nagercoil, Tamil Nadu, IndiaMeninggal26 Maret 2013(2013-03-26) (umur 72)Chennai, Tamil NaduPekerjaanAktrispenaripengisi suaraTahun aktif1946 – 2013Suami/istriA. Bhimsingh (1959–1978)Anak1Orang tuaMadhavan NairSathyabhama Amma Sukumari (6 Oktober 1940 - 26 Maret 2013) adalah seorang aktris film India yang terkenal karena karyanya dalam film Malayalam dan Tamil.[1] Referensi ^ Kumar, P. K. Ajith (27 March 2013). Sukumari - Timele…

Ōkubo Toshimichi Oligarki Meiji adalah nama yang digunakan untuk mendeskripsikan kelas pemerintahan baru pada zaman Meiji Jepang. Di Jepang, oligarki Meiji disebut domain clique (藩閥code: ja is deprecated , hambatsu). Dua figur utama dari kelompok ini adalah Ōkubo Toshimichi (1832–78), putra dari seorang retainer Satsuma, dan samurai Satsuma Saigō Takamori (1827–77), yang bergabung dengan pasukan Chōshū, Tosa, dan Hizen sampai keruntuhan keshogunan Tokugawa. Okubo menjadi menteri keu…

Questa voce o sezione sull'argomento geografia non cita le fonti necessarie o quelle presenti sono insufficienti. Puoi migliorare questa voce aggiungendo citazioni da fonti attendibili secondo le linee guida sull'uso delle fonti. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. Vista topografica del pianoro. Il pianoro delle Mascarene è un pianoro oceanico, considerato un vero e proprio continente sommerso, situato a nord-est del Madagascar e che si estende su 2 000 chilometri di lun…

Konklaf September 1503Lambang Kekosongan Takhta SuciTanggal dan lokasiSeptember 1503Istana Apostolik, Negara GerejaPemilihanKandidatGeorges d'Amboise, Giuliano della Rovere, Francesco Todeschini PiccolominiBakal calon2Paus terpilihFrancesco Todeschini Piccolomini(Nama pilihan: Pius III)← 1492Oktober 1503 → Konklaf September 1503 memilih Paus Pius III untuk menggantikan Paus Aleksander VI. Kardinal yang berpartisipasi berjumlah tiga puluh sembilan orang, yakni 21 dari Italia, 11 dar…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Februari 2023. Patrick TumewuLahirPatrick Tumewu27 Februari 1994 (umur 30)Jakarta, IndonesiaKebangsaanIndonesiaPekerjaanPenyanyi Patrick Tumewu (lahir 27 Februari 1994[1]) adalah seorang penyanyi berkebangsaan Indonesia.[2] Ia dikenal setelah meril…

Kepudang kuduk-hitam Status konservasi Risiko Rendah (IUCN 3.1)[1] Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Animalia Filum: Chordata Kelas: Aves Ordo: Passeriformes Famili: Oriolidae Genus: Oriolus Spesies: O. chinensis Nama binomial Oriolus chinensisLinnaeus, 1766 Sinonim Oriolus indicus Kepudang kuduk-hitam (Oriolus chinensis) atau kepudang kapas[2] adalah spesies burung dari keluarga Oriolidae, dari genus Oriolus. Burung ini memiliki habitat di hutan terbuka, hutan sekunder, hut…

Untuk kitab Alkitab, lihat Kitab Hagai. Hagai (bahasa Ibrani: חַגַּי, Ḥaggai atau Hag-i, artinya perayaan) adalah salah seorang dari keduabelas nabi kecil dan penulis Kitab Hagai.[1] Ia hidup sezaman dengan Zakharia.[2][3][4] Ia berkarya setelah tahun 520 SM, yaitu pada pada masa bangsa Israel telah kembali dari pembuangan di Babel.[2][3][5] Ia mungkin adalah salah seorang dari mereka yang dibuang ke Babel oleh Nebukadnezar dan mewa…

Lee Moon-seInformasi latar belakangLahir17 Januari 1959 (umur 65)Seoul, Korea SelatanPekerjaanPenyanyi, penulis lguTahun aktif1978-sekarangNama KoreaHangul이문세 Hanja李文世 Alih AksaraYi Mun-seMcCune–ReischauerI Mun-se Lee Moon-se (Hangul: 이문세; Hanja: 李文世; lahir 17 Januari 1959) adalah seorang penyanyi dan penulis lagu asal Korea Selatan.[1] Penghargaan Tahun Penghargaan Kategori Karya yang dinominasikan Ref. 1987 Golden Disk Awards Grand P…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Oktober 2022. Gerbang Kraków, difoto saat musim gugur 2014 Gerbang Kraków (Polandia: Brama Krakowskacode: pl is deprecated ) adalah formasi batuan alami berbentuk gerbang yang terletak di Taman Nasional Ojców. Batuan ini berada di Lembah Pradnik dan menutup jalan ke…

Chow Chow Nama lain Chow Negara asal Cina Ciri-ciri Berat Jantan 25 - 32 kilogram Betina 20 - 27 kilogram Tinggi Jantan 19–22 in (48–56 cm) Betina 18–20 in (46–51 cm) Bulu Tebal dan kasar Warna Merah (emas hingga merah-coklat) Warna seperti kayu manis (coklat kekuningan-coklat)Biru (biru tua hingga abu-abu) Hitam Krem Jumlah anak 5 Masa hidup 9–15 tahun Klasifikasi & standar AKC Non-sporting standar ANKC Group 7 Non-sporting standar CKC Group 6 Non-sporting standar KC (UK) Utility …

Harry Siddons MowbrayLahir(1858-08-05)5 Agustus 1858AlexandriaMeninggal1928Washington, ConnecticutKebangsaanAmerikaPendidikanAlfred C. Howland, Léon BonnatGerakan politikOrientalisme Idle Hours, 1895, at the Smithsonian American Art Museum[1] Rose Harvest, 1887, Mint Museum of Art, Charlotte NC. Harry Siddons Mowbray (5 Agustus 1858 – 1 Januari 1928) adalah seorang seniman asal Amerika. Dia mengeksekusi berbagai komisi lukisan untuk J.P. Morgan, F.W. Vanderbilt, dan klie…

Hilangnya Bangalore, Kapt Lynch, di Terumbu Karang di Laut India, Thomas Tegg, Museum Maritim Nasional, Greenwich Karier (Britania Raya) Asal nama: BangalorePemilik: Tullock (atau Tulloch) & Co.Pembangun: G. Gillett, Kolkata[1]Diluncurkan: 1792Nasib: Karam tahun 1802 Ciri-ciri umum Tonase muatan 206,[2][1] atau 291,[3][4] atau 298[5] (bm)Pendorong LayarSenjata 10 × meriam 6-pon[6] Bangalore dibangun di Calcutta pada 1792 dan memperoleh…

Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini. Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan. Mengganti markah HTML dengan markah wiki bila dimungkinkan. Tambahkan pranala wiki. Bila dirasa perlu, buatlah pautan ke artikel wiki lainnya dengan cara menambahkan [[ dan ]] pada kata yang bersangkutan (lihat WP:LINK untuk keterangan lebih lanjut). …

Bagian dari seriGereja Katolik menurut negara Afrika Afrika Selatan Afrika Tengah Aljazair Angola Benin Botswana Burkina Faso Burundi Chad Eritrea Eswatini Etiopia Gabon Gambia Ghana Guinea Guinea-Bissau Guinea Khatulistiwa Jibuti Kamerun Kenya Komoro Lesotho Liberia Libya Madagaskar Malawi Mali Maroko Mauritania Mauritius Mesir Mozambik Namibia Niger Nigeria Pantai Gading Republik Demokratik Kongo Republik Kongo Rwanda Sao Tome dan Principe Senegal Seychelles Sierra Leone Somalia Somaliland Sud…

Kesucian PrasastiGenreDramaSkenarioNicke RachmaSutradaraSonu S.Pemeran Ayu Azhari Gunawan Cut Sarra Alda Risma Rima Melati Frans Tumbuan Mega Utami Vicky Burky Baron Hermanto Eksanti Achmad Yusuf Atalarik Syach Penggubah lagu temaChossy PratamaPenata musikChossy PratamaNegara asalIndonesiaJmlh. episode30ProduksiProduser eksekutifSoebagio SamtaniProduserGope T. SamtaniDurasi60 menitRilis asliJaringanIndosiarRilis30 September 1999 (1999-09-30) –11 Mei 2000 (2000-5-11) Kesuci…

Naval engagement fought in May 1862 Battle off MukahPart of Piracy in Asia and Pirate attacks in BorneoA map of Sarawak showing the location of the naval battle off Mukah in 1862.Date23 May 1862Locationoff Mukah, Borneo, South China SeaResult Sarawakian victory[1]Belligerents  Raj of Sarawak Moro PiratesCommanders and leaders John Brooke unknownStrength 1 steamer1 gunboat 6 prahusCasualties and losses ~1 killed~2 wounded1 steamer damaged1 gunboat damaged ~100 killed or wounded4 prah…

Kembali kehalaman sebelumnya