Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Pandemi Covid-19 di Prancis

Pandemi koronavirus di Prancis
Wilayah Departemen di Prancis dengan kasus terkonfirmasi per 12 Maret 2020
Wilayah Region Prancis dengan kasus terkonfirmasi per 12 Maret 2020
  Terkonfirmasi 1~9
  Terkonfirmasi 10~99
  Terkonfirmasi 100~499
  Terkonfirmasi 500~999
  Terkonfirmasi 1000~9999
PenyakitCOVID-19
Galur virusSARS-CoV-2
LokasiPrancis
Kasus pertamaBordeaux
Tanggal kemunculan24 Januari 2020
(4 tahun, 4 bulan dan 3 minggu)
AsalWuhan, Hubei, Tiongkok
Kasus terkonfirmasi2,851,670[1]
Kasus sembuh206,802[2][3]
Kematian
69,313 (total)[2]
48,310 (rumah sakit)[2]
21,003 (isolasi mandiri)[1][3]
Tingkat kematian
2.43%
Situs web resmi
Public Health France

Pandemi koronavirus 2019–2020 di Prancis pertama kali dikonfirmasi pada tanggal 24 Januari 2020 yang menjadikannya sebagai negara Eropa pertama yang mengonfirmasi kasus tersebut. Pasien pertama tersebut merupakan warga negara Prancis keturunan Tiongkok berusia 48 tahun yang baru tiba di Prancis dari perjalanannya di Tiongkok, pada hari yang sama dikonfirmasi pula dua kasus lainnya yang semuanya memiliki riwayat perjalanan dari Tiongkok.[4]

Wisatawan Tiongkok yang dirawat di sebuah rumah sakit di Paris sejak 28 Januari tersebut akhirnya meninggal pada 14 Februari, menjadikannya kasus kematian akibat COVID-19 pertama di Prancis maupun di Eropa. Per 15 Maret 2020, tercatat ada 4,366 kasus aktif dengan jumlah kematian mencapai 91 korban,[5] membuatnya negara Eropa dengan jumlah kematian tertinggi kedua setelah Italia.

Pada 12 Maret, Presiden Emmanuel Macron mengumumkan bahwa segala bentuk kegiatan berkumpul termasuk sekolah dan universitas akan ditutup sejak 16 Maret hingga pengumuman selanjutnya. Pada 13 Maret, perdana menteri Édouard Philippe juga ikut mengumumkan pelarangan kegiatan yang melibatkan lebih dari 100 orang tidak termasuk pelayanan transportasi publik, sehari setelahnya ia juga mengimbau penutupan restoran, cafe, gedung bioskop, dan hiburan malam yang beroperasi lebih dari jam tengah malam.[6]

Per 14 Maret, semua wilayah departemen kecuali dua departemen di Prancis telah melaporkan setidaknya 1 kasus COVID-19.

Kronologi

Kasus awal

Pada 24 Januari, kasus COVID-19 pertama di Prancis – sekaligus di Eropa – terkonfirmasi di Bordeaux. Warga negara Prancis berusia 48 tahun yang tiba di Prancis pada tanggal 22 Januari dari Tiongkok dirawat di Centre Hospitalier Universitaire de Bordeaux. Otoritas Layanan Medis Darurat (Service d'Aide Médicale Urgente) mengambil alih kewenangan penanganan dan mengisolasi pasien tersebut, mereka juga menelusuri dan mengonfirmasi apakah pasien tersebut sempat menulari orang-orang yang punya kontak langsung dengan pasien.[7]

Dua kasus baru ditemukan pada hari yang sama dan keduanya dikonfirmasi punya riwayat perjalan dari Tiongkok.[4][8][9] Mereka adalah pasangan laki-laki berusia 31 tahun dan perempuan berusia 30 tahun yang baru pulang dari Wuhan dan tiba di Prancis pada 18 Januari, keduanya positif terinfeksi dan dirawat di Bichat–Claude Bernard Hospital. Pada 28 Januari, wisatawan berusia 80 tahun asal Provinsi Hubei, Tiongkok ditemukan mengidap infeksi serupa dan dirawat di rumah sakit yang sama,[10] sehari setelahnya putrinya yang berusia 50 tahun juga dikonfirmasi positif.[11]

Pada 30 Januari, seorang dokter di Paris ditemukan positif terinfeksi COVID-19. Ia diketahui sempat menjalin kontak dengan seorang wisatawan asal Tiongkok yang juga terkonfirmasi positif ketika kembali ke negaranya.[12]

Pada 14 Februari pasien berusia 80 tahun dari Tiongkok akhirnya meninggal, menjadikannya kasus kematian akibat COVID-19 pertama di Prancis maupun di seluruh Eropa.[13]

Pada 31 Januari hingga 9 Februari, kurang lebih 550 warga negara Prancis yang berada di Wuhan dievakuasi dengan penerbangan menuju Creil Air Base di Oise dan Istres-Le Tubé Air Base di Istres.

Kasus Les Contamines-Montjoie

Pada 8 Februari, Menteri Kesehatan Prancis mengonfirmasi adanya kasus baru yang ditemukan dalam kelompok masyarakat yang berlibur di Les Contamines-Montjoie, Haute-Savoie.[14] Mereka terinfeksi dari seorang wisatawan berkewarganegaraan Inggris yang pernah menghadiri acara konferensi di Singapura beberapa hari sebelumnya.[15]

Warga negara Inggris lainnya dinyatakan positif COVID-19. Dia tetap di ruangan yang sama dengan lima orang lain yang tertular infeksi di Les Contamines-Montjoie.[16]

Pada 18 Februari, Menteri Kesehatan yang baru, Olivier Véran, mengumumkan bahwa hanya empat orang yang tetap terinfeksi di Prancis. Keempat, semua warga negara Inggris, menjalani karantina di rumah sakit, tiga dari kelompok pertama Les Contamines-Montjoie dan kasus keempat yang ditemukan kemudian.[17]

Enam hari kemudian, warga negara Inggris terakhir yang tersisa kemudian dikeluarkan.[18]

Kasus-kasus lanjutan

Sejak akhir Februari, kasus-kasus baru secara cepat meningkat dengan daerah-daerah konsentrasi di Oise,[19] Haute-Savoie,[20] dan Morbihan.[21] Per 17 Maret 2020, telah ditemukan setidaknya 6,473 kasus aktif di seluruh Prancis dengan total korban meninggal mencapai 148 orang.[22]

Dampak dan reaksi

Karantina wilayah

Pemerintah telah sempat memberlakukan karantina parsial dan imbauan bagi masyarakat untuk tetap di dalam rumah, pada 12 Maret pemerintah mulai menutup semua sekolah dan dua hari kemudian ditambah restoran, bar, klub malam, bioskop, dan fasilitas hiburan lainnya. Kebijakan ini tampaknya tak terlalu berpengaruh bagi masyarakat Prancis karena aktivitas berkumpul seperti di taman dan ruang publik lainnya masih sangat intens.[23] Setelah kasus infeksi berlipat ganda dalam 72 jam menjadi 4,500 an orang per 15 Maret 2020, pemerintah kemudian mengumumkan tahap 3 yang kemudian disusul dengan kebijakan karantina wilayah sepenuhnya yang berlaku sejak Selasa 17 Maret 2020.

Selain sekolah dan universitas, semua tempat berkumpul non-esensial seperti taman, area wisata, bioskop, pertokoan, bar, kafe, museum dan fasilitas hiburan lainnya akan ditutup, begitupula tempat ibadah dan kantor-kantor pemerintahan. Hanya masyarakat diharuskan untuk berdiam di rumah setidaknya hingga 15 hari ke depan. Hanya mereka yang terpaksa bekerja di luar rumah, orang yang mencari bantuan medis, dan yang berbelanja kebutuhan pokok yang diperbolehkan keluar dengan terbatas. Beberapa tempat yang tetap buka diantaranya pom bensin, bank, apotek, swalayan dan toko-toko kebutuhan pokok.[24]

Pembatasan mobilitas

Otoritas angkutan umum Prancis, RATP mengumumkan akan memangkas layanan mereka dari Senin 16 Maret, selain untuk pencegahan penyebaran wabah yang kian meluas juga karena permintaan yang menurun drastis menyusul kebiajakan karantina penuh dan larangan perjalanan dari pemerintah Prancis, Uni Eropa, maupun Amerika Serikat. Perbatasan berbagai negara juga ditutup untuk beberapa minggu ke depan, Jerman telah menutup perbatasannya dengan Austri, Denmark, Prancis, dan Luksemburg, artinya tidak akan mobilitas antar negara kecuali mereka yang mampu menunjukkan alasan kerja yang valid.[23][24]

Hukuman

100,000 polisi ditugaskan untuk memantau kegiatan masyarakat, mereka yang melanggar aturan akan dikenakan denda 38 - 135 euro.[23]

Referensi

  1. ^ a b "Santé Publique France" (dalam bahasa Prancis). 10 April 2020. 
  2. ^ a b c "COVID-19 en France" (dalam bahasa Prancis). Santé Publique France. Diakses tanggal 9 April 2020. 
  3. ^ a b "info coronavirus covid-19". Gouvernment.fr (dalam bahasa Prancis). Diakses tanggal 18 August 2020. 
  4. ^ a b Jacob, Etienne (2020-01-24). "Coronavirus: trois premiers cas confirmés en France, deux d'entre eux vont bien". Le Figaro.fr (dalam bahasa Prancis). Diakses tanggal 2020-03-14. 
  5. ^ "Coronavirus Update (Live): 157,663 Cases and 5,845 Deaths from COVID-19 Virus Outbreak - Worldometer". www.worldometers.info (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-03-15. 
  6. ^ "Spain and France impose sweeping new restrictions". BBC News (dalam bahasa Inggris). 2020-03-15. Diakses tanggal 2020-03-15. 
  7. ^ "Coronavirus en France : le parcours des trois patients". Franceinfo (dalam bahasa Prancis). 2020-01-25. Diakses tanggal 2020-03-16. 
  8. ^ "Coronavirus outbreak: First confirmed cases in Europe as France declares three infections". Sky News (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-03-17. 
  9. ^ "Coronavirus : un troisième cas d'infection confirmé en France". Le Monde.fr (dalam bahasa Prancis). 2020-01-24. Diakses tanggal 2020-03-17. 
  10. ^ hermesauto (2020-01-29). "Wuhan virus: France confirms fourth case of coronavirus in elderly Chinese tourist". The Straits Times (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-03-17. 
  11. ^ "Coronavirus : un cinquième cas avéré en France, la fille du quatrième malade". LExpress.fr (dalam bahasa Prancis). 2020-01-29. Diakses tanggal 2020-03-17. 
  12. ^ à 19h41, Par Le Parisien avec AFPLe 30 janvier 2020; À 20h29, Modifié Le 30 Janvier 2020 (2020-01-30). "Coronavirus : un sixième cas confirmé en France, un médecin confiné à Paris". leparisien.fr (dalam bahasa Prancis). Diakses tanggal 2020-03-17. 
  13. ^ "First coronavirus death confirmed in Europe". BBC News (dalam bahasa Inggris). 2020-02-15. Diakses tanggal 2020-03-17. 
  14. ^ Reuters, Le Figaro avec AFP et (2020-02-08). "Coronavirus : cinq nouveaux cas en France annonce Buzyn, deux écoles fermées en Haute-Savoie". Le Figaro.fr (dalam bahasa Prancis). Diakses tanggal 2020-03-17. 
  15. ^ Reuters, avec AFP et (2020-02-08). "Coronavirus. Cinq nouveaux cas en France, deux écoles fermées en Haute-Savoie". Ouest-France.fr (dalam bahasa Prancis). Diakses tanggal 2020-03-17. 
  16. ^ BFMTV. "Coronavirus: le ministère de la Santé annonce un 12e cas d'infection confirmé en France". BFMTV (dalam bahasa Prancis). Diakses tanggal 2020-03-17. 
  17. ^ "Coronavirus : les quatre derniers patients en France sont hospitalisés à Lyon et Saint-Etienne". France 3 Auvergne-Rhône-Alpes (dalam bahasa Prancis). Diakses tanggal 2020-03-17. 
  18. ^ AFP, avec (2020-02-24). "Coronavirus. Une 11e guérison en France, « plus aucun malade hospitalisé »". Ouest-France.fr (dalam bahasa Prancis). Diakses tanggal 2020-03-17. 
  19. ^ "Santé. Coronavirus : qui sont les 38 cas de contamination en France ?". www.dna.fr (dalam bahasa Prancis). Diakses tanggal 2020-03-17. 
  20. ^ "EN DIRECT - Coronavirus : Bruno Le Maire annonce une aide de 45 milliards d'euros pour les entreprises et les salariés". LCI (dalam bahasa Prancis). Diakses tanggal 2020-03-17. 
  21. ^ "Le Morbihan « attend de savoir » qui est à l'origine des cas de coronavirus". www.20minutes.fr (dalam bahasa Prancis). Diakses tanggal 2020-03-17. 
  22. ^ "France Coronavirus: 6,633 Cases and 148 Deaths - Worldometer". www.worldometers.info (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-03-17. 
  23. ^ a b c Thiessen, Tamara. "Coronavirus Lockdown In France: French Travel Is Out Of The Question". Forbes (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-03-17. 
  24. ^ a b Thiessen, Tamara. "France Coronavirus Lockdown: Restaurants, Museums Closed–Borders Open–Here's What To Expect". Forbes (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-03-17. 


Baca informasi lainnya:

DC Super Hero Girls or DC Superhero Girls (in various countries) is an American superhero action figure franchise created by Warner Bros. Consumer Products and DC Entertainment that launched in the third quarter of 2015. Characters table      = Main cast (credited)      = Recurring cast (3+ episodes) Character DC Super Hero Girls(online shorts) DC Super Hero Girls(TV series) Diana Prince / Wonder Woman Grey DeLisle-Griffin Kara Danvers / Supergirl Anais Fa…

Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.Cari sumber: Cukong – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR Cukong adalah menunjuk kepada pengusaha-pengusaha pemilik perusahaan besar di Indonesia. Kata ini sendiri berasal dari bahasa Hokkien yang lazim di…

Halaman ini berisi artikel tentang Keuskupan Katolik. Untuk Keuskupan Lutheran, lihat Keuskupan Viborg. Keuskupan ViborgDioecesis WibergensisViborg Stiftcode: da is deprecated  (Denmark)Katolik Katedral Bunda Maria, ViborgLokasiNegara DenmarkProvinsi gerejawiKeuskupan Agung LundInformasiDenominasiKatolik RomaGereja sui iurisGereja LatinRitusRitus RomaPendirian1060Pembubaran1536KatedralKatedral Bunda Maria, ViborgBahasaBahasa Latin Gerejawi Keuskupan Kuno Viborg atau Keuskupan Vibo…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Oktober 2022. Herbarium Acehense adalah sebuah herbarium yang terletak di Kota Banda Aceh yang dibangun sebagai tempat penelitian, pendidikan dan acuan determinasi tumbuhan di Provinsi Aceh dan Pulau Sumatra. Pendirian Herbarium Acehense sejak tahun 2000 dan dikelola o…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Maret 2023. Berikut ini adalah Daftar bandar udara yang ada di Kepulauan Virgin Britania Raya. Nama bandara yang ditampilkan dalam cetak tebal menunjukkan bahwa bandara tersebut memiliki layanan terjadwal pada maskapai penerbangan komersial. Lokasi ICAO IATA Nama …

Sjamsul Sidiq Irwil II Itwasum Polri Informasi pribadiLahir4 Maret 1967 (umur 57)Cimahi, Jawa BaratAlma materAkademi Kepolisian (1988)Karier militerPihak IndonesiaDinas/cabang Kepolisian Negara Republik IndonesiaMasa dinas1988—sekarangPangkat Brigadir Jenderal PolisiSatuanLantasSunting kotak info • L • B Brigjen. Pol. Drs. Sjamsul Sidiq, M.H. (lahir 4 Maret 1967) adalah seorang perwira tinggi Polri yang sejak 17 Juli 2020 mengemban amanat sebagai Irwil II Itwasum P…

هجمات بوركينا فاسو 2016 المعلومات البلد بوركينا فاسو  الموقع واغادوغو،  بوركينا فاسو الإحداثيات 12°21′40″N 1°31′05″W / 12.361111111111°N 1.5180555555556°W / 12.361111111111; -1.5180555555556  التاريخ 15 يناير - 16 يناير 2016 نوع الهجوم عملية تفجيرية الأسلحة قنبلة وأسلحة رشاشة الدافع الثأر من فر…

  أرشيف الفاتيكان السري أرشيف الفاتيكان السريختم   تفاصيل الوكالة الحكومية البلد الفاتيكان  تأسست 1612  الإحداثيات 41°54′25″N 12°27′22″E / 41.906944444444°N 12.456111111111°E / 41.906944444444; 12.456111111111  الإدارة موقع الويب الموقع الرسمي،  والموقع الرسمي  تعديل مصدري - تعديل…

العلاقات الجنوب أفريقية الماليزية جنوب أفريقيا ماليزيا   جنوب أفريقيا   ماليزيا تعديل مصدري - تعديل   العلاقات الجنوب أفريقية الماليزية هي العلاقات الثنائية التي تجمع بين جنوب أفريقيا وماليزيا.[1][2][3][4][5] مقارنة بين البلدين هذه مقارنة عامة و…

Caenorhabditis elegans Cacing C. elegans hermafrodit dewasaTaksonomiKerajaanAnimaliaFilumNematodaKelasChromadoreaOrdoRhabditidaFamiliRhabditidaeGenusCaenorhabditisSpesiesCaenorhabditis elegans Maupas, 1900 lbs Caenorhabditis elegans /ˌseɪn[invalid input: 'ɵ']ræbˈdɪtɪs ˈɛlɛɡænz/ adalah nematoda transparan yang panjangnya mencapai 1 mm[2] dan hidup di tanah. Namanya merupakan gabungan bahasa Yunani (caeno- = baru + rhabditis = seperti batang)[3] dan Latin (elegans …

Aan Kurnia Kepala Badan Keamanan Laut ke-9Masa jabatan31 Januari 2020 – 17 Juli 2023 PendahuluAchmad TaufiqoerrochmanPenggantiIrvansyah Informasi pribadiLahir22 Juli 1965 (umur 58)Dabo, Singkep, Lingga, Kepulauan RiauSuami/istriNy. Kurniawati RachmadianAnakLetda Laut (P) Andika Akmal FaiqHarnadia Firsya DivaFarhan Fikri R.Alma materAkademi Angkatan Laut (1987)Karier militerPihak IndonesiaDinas/cabang TNI Angkatan LautMasa dinas1987–2023Pangkat Laksamana Madya TNIN…

A.P.T. Pranoto Gubernur Kalimantan Timur ke-1Masa jabatan9 Januari 1957 – 1961PresidenSoekarno PendahuluJabatan baruPenggantiProdjosoemarto (pj.)Abdul Muis Hassan Informasi pribadiLahirAji Addin(1906-02-14)14 Februari 1906Tenggarong, Hindia BelandaMeninggal19 Juni 1976(1976-06-19) (umur 70)Jakarta, IndonesiaPartai politikPIR-Hazairin Nahdhatul UlamaOrang tuaAji Muhammad Alimuddin (ayah)ProfesiPolitisiSunting kotak info • L • B Aji Pangeran Tumenggung Pranoto ata…

François Boucher Ritratto eseguito da Gustaf Lundberg nel 1741 (collezione privata) François Boucher (Parigi, 29 settembre 1703 – Parigi, 30 maggio 1770) è stato un pittore francese. Indice 1 Biografia 2 Opere 3 Musei 4 Note 5 Bibliografia 6 Altri progetti 7 Collegamenti esterni Biografia Nasce a Parigi il 29 settembre 1703, figlio unico di Élisabeth Lemesle e Nicolas Boucher. Da Nicolas, suo padre, modesto pittore, incisore e disegnatore di ricami con il quale apprende le prime tecniche p…

Town in Massachusetts, United StatesBourneTownBourne Town Hall SealLocation in Barnstable County and the state of Massachusetts.Coordinates: 41°44′28″N 70°35′58″W / 41.74111°N 70.59944°W / 41.74111; -70.59944CountryUnited StatesStateMassachusettsCountyBarnstableSettled1640Incorporated1884CommunitiesBarlows LandingBourneBourne CornersBuzzards BayCataumetEustis BeachGray GablesMonument BeachNorth PocassetPatuissetPocassetSagamoreSagamore BeachSouthwest BeachSunr…

Church in Perugia, ItalyChiesa della Compagnia della Morte43°06′46″N 12°23′27″E / 43.11280°N 12.39082°E / 43.11280; 12.39082LocationPerugiaCountry ItalyReligious instituteCatholicismArchitectureArchitect(s)Bino Sozi, Vincenzo DantiYears builtStarted on 18 June 1575AdministrationArchdiocesePerugia The Church of the Compagnia della Morte or Church of the Compagnia dell'Orazione e della Buona Morte is a church in the center of the Italian city of Perugia. It…

Baaghi 3SutradaraAhmed KhanDitulis olehFarhad Samji(dialog)SkenarioFarhad SamjiSparsh KhetarpalTasha BhambraMadhur SharmaCeritaSajid NadiadwalaPemeranTiger ShroffRitesh DeshmukhShraddha Kapoor Ankita LokhandePenata musikLagu:Vishal–ShekharTanishk BagchiSachet–Parampara Rochak KohliPranaay RijiaSkor:Julius PackiamSinematograferSanthana Krishnan RavichandranPenyuntingRameshwar S. BhagatPerusahaanproduksiNadiadwala Grandson EntertainmentFox Star StudiosDistributorFox Star StudiosTanggal r…

العلاقات البرازيلية الكورية الشمالية البرازيل كوريا الشمالية   البرازيل   كوريا الشمالية تعديل مصدري - تعديل   العلاقات البرازيلية الكورية الشمالية هي العلاقات الثنائية التي تجمع بين البرازيل وكوريا الشمالية.[1][2][3][4][5] للبرازيل سفارة في بي…

ميكائيل لاندرو (بالفرنسية: Mickaël Landreau)‏  معلومات شخصية الميلاد 14 مايو 1979 (العمر 44 سنة)[1] الطول 1.84 م (6 قدم 1⁄2 بوصة) مركز اللعب حارس مرمى الجنسية فرنسي مسيرة الشباب سنوات فريق 1993–1996 نانت 1992–1993 GS Saint-Sébastien-sur-Loire 1993–1996 نانت المسيرة الاحترافية1 سنوات فريق مشاركات (أ…

Untuk aktor dengan nama yang sama, lihat Kim Min-seok (aktor). Ini adalah nama Korea; marganya adalah Kim. XiuminXiumin pada Februari 2018Nama asal김민석LahirKim Min-seok26 Maret 1990Seongbuk-dong, Seoul, Korea SelatanPekerjaanPenyanyiaktorKarier musikGenreK-popR&BInstrumenVokalTahun aktif2012–sekarangLabelSMArtis terkaitEXOEXO-MEXO-CBXSM TownNama KoreaHangul김민석 Hanja金珉錫 Alih AksaraGim Min-seokMcCune–ReischauerKim MinsŏkNama panggungHangul시우민 Hanja秀珉 Alih A…

ABC affiliate in Sioux Falls, South Dakota KSFY-TVSioux Falls, South DakotaUnited StatesChannelsDigital: 13 (VHF)Virtual: 13BrandingKSFY (general)Dakota News Now (newscasts)MeTV Sioux Falls (on DT3)ProgrammingSubchannels13.1: ABCfor others, see § SubchannelsOwnershipOwnerGray Television(Gray Television Licensee, LLC)Sister stationsKDLT, KDLVHistoryFirst air dateJuly 31, 1960 (63 years ago) (1960-07-31)Former call signsKSOO-TV (1960–1974)Former channel number(s)Analog: 13 (V…

Kembali kehalaman sebelumnya