Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Varian Beta SARS-CoV-2

Negara-negara dengan kasus terkonfirmasi varian Beta per 25 Juni 2021[1] Legenda:   1.000+ kasus terkonfirmasi   250–999 kasus terkonfirmasi   100–249 kasus terkonfirmasi   10–99 kasus terkonfirmasi   2–9 kasus terkonfirmasi   1 kasus terkonfirmasi   Tidak ada atau tiada data
Negara-negara dengan kasus terkonfirmasi varian Beta per 25 Juni 2021[1]

Legenda:

  1.000+ kasus terkonfirmasi
  250–999 kasus terkonfirmasi
  100–249 kasus terkonfirmasi
  10–99 kasus terkonfirmasi
  2–9 kasus terkonfirmasi
  1 kasus terkonfirmasi
  Tidak ada atau tiada data

Varian Beta SARS-CoV-2, juga dikenal sebagai garis keturunan B.1.351 atau 501.V2, adalah varian dari SARS-CoV-2, virus yang menyebabkan Covid-19. Varian ini termasuk varian yang dianggap penting. Ia ditemukan pertama kali di Teluk Nelson Mandela,[2] Provinsi Eastern Cape, Afrika Selatan, pada Oktober 2020[3] dan dilaporkan oleh departemen kesehatan negara tersebut pada 18 Desember 2020.[4] Analisis filogeografi menunjukkan bahwa varian ini telah muncul di daerah Teluk Nelson Mandela sejak Juli atau Agustus 2020.[5]

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) melabeli varian ini sebagai varian Beta bukan untuk menggantikan nama ilmiah, melainkan sebagai nama yang dipakai secara umum di ruang publik.[6] WHO menganggapnya sebagai varian yang diwaspadai (variant of concern).[7]

Penemuan

Tim genomik yang dipimpin oleh KwaZulu-Natal Research Innovation and Sequencing Platform (KRISP) di Universitas KwaZulu-Natal menemukan varian baru ini.[8] Varian ini ditemukan dengan pengurutan keseluruhan genom. Urutan genomik garis keturunan ini dikumpulkan ke pangkalan data urutan GISAID.[9]

Sifat

Gejala

Transmisi

Peneliti dan pihak berwenang melaporkan bahwa prevalensi varian ini lebih tinggi di antara orang muda dengan tanpa keadaan kesehatan tertentu dan sering menyebabkan penyakit serius dalam beberapa kasus dibandingkan varian lain.[10][11] Departemen Kesehatan Afrika Selatan juga menyatakan bahwa varian ini mungkin menjadi mendorong gelombang kedua pandemi di negaranya karena varian ini menyebar lebih cepat daripada varian lain sebelumnya.[4][10]

Genetika

Mutasi asam amino varian Beta SARS-CoV-2 yang dipetakan pada peta genom SARS-CoV-2 dengan sorotan pada bagian bulir
Mutasi asam amino varian Beta SARS-CoV-2 yang dipetakan pada peta genom SARS-CoV-2 dengan sorotan pada bagian bulir
Mutasi pada varian Beta
(hanya yang mengubah asam amino)
Gen Nukleotida Asam amino
ORF1ab C1059T T265I
G5230T K1655N
C8660T H2799Y
C8964T S2900L
A10323G K3353R
G13843T D4527Y
C14408T1 P4715L1
C17999T T5912I
Bulir C21614T L18F
A21801C D80A
A22206G D215G
G22299T R246I
G22813T K417N
G23012A E484K
A23063T N501Y
A23403G1 D614G1
G23664T A701V
ORF3a G25563T Q57H
C25904T S171L
E C26456T P71L
N C28887T T205I
Sumber: Tegally dkk. (2021),[5] Extended Data Fig. 5
Catatan:
N501Y berarti perubahan dari asparagina (N) menjadi tirosina (Y) pada posisi asam amino 501.[12]
1Muncul dalam induk garis keturunan B.1.

Mutasi pada SARS-CoV-2 cukup sering: lebih dari empat ribu mutasi telah dideteksi hanya pada bulir proteinnya menurut Konsorsium Britania Raya untuk Genom COVID-19.[13]

Varian ini terdiri dari 31 mutasi: 19 mutasi tak bersinonim, 2 mutasi hapus, dan 10 mutasi bersinonim,[5] yaitu 21 mutasi yang mengubah protein dan 10 mutasi yang tidak berdampak.[14]

Ilmuwan mencatat bahwa varian ini bisa lebih mudah menempel pada sel manusia karena tiga mutasi dalam domain pengikat reseptor (RBD) pada bulir virus, yaitu N501Y,[4][15] K417N, dan E484K.[16][17] Dua di antaranya, E484K dan N501Y, ada dalam motif pengikat reseptor (RBM) dari domain pengikat reseptor (RBD).[5][18] Mutasi N501Y juga ada dalam varian Alpha dan Gamma.

Efikasi vaksin

Perubahan asam amino E484K, sebuah mutasi domain pengikat reseptor (RBD), dilaporkan berhubungan dengan kaburnya dari antibodi penetral yang bisa berdampak buruk terhadap efikasi vaksin Covid-19 yang bergantung pada protein bulir.[19][20] Mutasi bulir E484K dikaitkan dengan kasus reinfeksi dengan varian Beta di Brazil yang diyakini para peneliti sebagai kasus reinfeksi pertama untuk varian ini.[21] Peluang perubahan dalam antigenisitas disebut sebagai "mutasi kabur" dari antibodi monoklonal yang mampu menetralkan protein bulir varian SARS-CoV-2.[22][23]

Statistik

Penyebaran

Pada 23 Desember 2020, Menteri Kesehatan Britania Raya, Matt Hancock, mengumumkan bahwa dua orang yang berkunjung dari Afrika Selatan ke Britania Raya terinfeksi dengan varian Beta (varian 501.V2).[25]

Pada 3 Mei 2021, varian ini telah masuk ke Indonesia.[26] Per 4 Juli 2021, terdapat tujuh kasus di Indonesia yang terkena varian Beta.[27]

Lihat pula

Referensi

  1. ^ Global Report B.1.351 (Laporan) (dalam bahasa Inggris). cov-lineages.org. 25 Juni 2021. Diakses tanggal 25 Juni 2021. 
  2. ^ "SA reaches grim milestone of 1 million Covid-19 cases" (dalam bahasa Inggris). www.iol.co.za. 28 Desember 2020. Diakses tanggal 29 Desember 2020. 
  3. ^ "Covid: South Africa passes one million infections as cases surge". BBC News (dalam bahasa Inggris). 28 Desember 2020. Diakses tanggal 29 Desember 2020. 
  4. ^ a b c "South Africa announces a new coronavirus variant" (dalam bahasa Inggris). The New York Times. 18 Desember 2020. Diakses tanggal 20 December 2020. N501Y...has been found in other countries, including Australia 
  5. ^ a b c d Tegally, Houriiyah; et al. (9 Maret 2021). "Detection of a SARS-CoV-2 variant of concern in South Africa". Nature (dalam bahasa Inggris). 592: 438–443. doi:10.1038/s41586-021-03402-9alt=Dapat diakses gratis. 
  6. ^ "Tracking SARS-CoV-2 variants". www.who.int (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 30 Juni 2021. 
  7. ^ Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia (15 Juli 2021). "#MerdekaBelajar di Twitter". Twitter. Diakses tanggal 18 Juli 2021. Varian tersebut terbagi atas dua kategori, yakni varian yang diperhatikan (variant of interest [VoI]) dan varian yang diwaspadai (variant of concern [VoC]). 
  8. ^ "South African scientists who discovered new Covid-19 variant share what they know". www.theconversation.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 1 Maret 2021. 
  9. ^ "Risk Assessment: Risk related to spread of new SARS-CoV-2 variants of concern in the EU/EEA". www.ecdc.europa.eu (dalam bahasa Inggris). 29 Desember 2020. Diakses tanggal 23 Januari 2021. This variant was first observed in samples from October, and since then more than 300 cases with the 501.V2 variant have been confirmed by whole genome sequencing (WGS) in South Africa 
  10. ^ a b Wroughton, Lesley; Bearak, Max (18 Desember 2020). "South Africa coronavirus: Second wave fueled by new strain, teen 'rage festivals'". The Washington Post (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 20 Desember 2020. 
  11. ^ Mkhize, Dr. Zwelini (18 Desember 2020). "Update on Covid-19 (18th December 2020)" (Siaran pers) (dalam bahasa Inggris). South Africa. COVID-19 South African Online Portal. Diakses tanggal 23 Desember 2020. Our clinicians have also warned us that things have changed and that younger, previously healthy people are now becoming very sick. 
  12. ^ Untuk daftar simbol asam amino α yang dipakai dalam protein sesuai arahan RNA duta, lihat ini: "Nomenclature and Symbolism for Amino Acids and Peptides" (dalam bahasa Inggris). IUPAC-IUB Joint Commission on Biochemical Nomenclature. 1983. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 Oktober 2008. Diakses tanggal 5 Maret 2018. 
  13. ^ Wise, Jacqui (16 Desember 2020). "Covid-19: New coronavirus variant is identified in UK". The BMJ (dalam bahasa Inggris). 371: m4857. doi:10.1136/bmj.m4857alt=Dapat diakses gratis. ISSN 1756-1833. 
  14. ^ Rachmawati, Faidah; Urifah, Nurul; Wijayati, Ari (2009). Biologi untuk SMA/MA Kelas XII Program IPA. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional. 
  15. ^ Abdool Karim, Salim (19 Desember 2020). "The 2nd Covid-19 wave in South Africa: Transmissibility & a 501.V2 variant". Scribd (dalam bahasa Inggris). CAPRISA. hlm. 11. Diakses tanggal 24 Desember 2020. 
  16. ^ Statement of the WHO Working Group on COVID-19 Animal Models (WHO-COM) about the UK and South African SARS-CoV-2 new variants (PDF) (dalam bahasa Inggris), World Health Organization, 22 Desember 2020, diakses tanggal 23 Desember 2020 
  17. ^ Lowe, Derek (22 Desember 2020). "The New Mutations". In The Pipeline (dalam bahasa Inggris). American Association for the Advancement of Science. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-01-29. Diakses tanggal 23 Desember 2020. I should note here that there’s another strain in South Africa that is bringing on similar concerns. This one has eight mutations in the Spike protein, with three of them (K417N, E484K and N501Y) that may have some functional role. 
  18. ^ "Expert reaction to South African variant of SARS-CoV-2" (dalam bahasa Inggris). Science Media Centre. Diakses tanggal 26 Desember 2020. 
  19. ^ "New virus mutation raises vaccine questions". France 24 (dalam bahasa Inggris). Paris. 13 Januari 2021. Diakses tanggal 13 Januari 2021. 
  20. ^ Callaway, Ewen (7 Januari 2021). "Could new COVID variants undermine vaccines? Labs scramble to find out". Nature (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 17 Januari 2021. Chief among those is another receptor-binding-domain mutation, called E484K, that de Oliveira’s team has identified in the 501Y.V2 variant. 
  21. ^ "South African coronavirus variant detected in reinfection case in Brazil". Reuters (dalam bahasa Inggris). 8 Januari 2021. Diakses tanggal 11 Januari 2021. 
  22. ^ Weisblum, Yiska; et al. (20 Oktober 2020). "Escape from neutralizing antibodies by SARS-CoV-2 spike protein variants". eLife (dalam bahasa Inggris). 9. doi:10.7554/eLife.61312alt=Dapat diakses gratis. PMC 7723407alt=Dapat diakses gratis. 
  23. ^ "Brief report: New Variant Strain of SARS-CoV-2 Identified in Travelers from Brazil" (PDF) (Siaran pers) (dalam bahasa Inggris). Jepang: NIID (National Institute of Infectious Diseases). 12 Januari 2021. Diakses tanggal 16 Januari 2021. 
  24. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama CovLineages1Jul
  25. ^ "Expert reaction to South African variant of SARS-CoV-2, as mentioned by Matt Hancock at the Downing Street press briefing" (dalam bahasa Inggris). Science Media Centre. 23 Desember 2020. Diakses tanggal 24 Desember 2020. The South African variant ‘501.V2’ is characterised by N501Y, E484K and K417N mutations in the S protein – so it shares the N501Y mutation with the UK variant, but the other two mutations are not found in the UK variant. Similarly, the South African variant does not contain the 69-70del mutation that is found in the UK variant. 
  26. ^ Nugraheny, Dian Erika (4 Mei 2021). Prabowo, Dani, ed. "Varian Virus Corona B.1.17, B.1.617, dan B.1.351 Telah Masuk ke Indonesia". Kompas.com. Diakses tanggal 29 Juni 2021. 
  27. ^ Annur, Cindy Mutia (6 Juli 2021). Mutia, Annissa, ed. "463 Sekuens Varian Baru Terdeteksi di Indonesia, Muncul Kappa, Eta, lota". Databoks Katadata. Diakses tanggal 18 Juli 2021. 

Pranala luar

Baca informasi lainnya:

The Gibson GoddessSutradaraD. W. GriffithProduserAmerican Mutoscope and Biograph CompanyDitulis olehD. W. GriffithPemeranMarion LeonardSinematograferBilly BitzerDistributorBiograph CompanyTanggal rilis1 November 1909Durasi6 menitNegaraAmerika SerikatBahasaBisu The Gibson Goddess adalah sebuah film komedi pendek tahun 1909 garapan D. W. Griffith.[1] Film tersebut menampilkan Marion Leonard.[2][3][4] Pemeran Marion Leonard - Nanette Ranfrea Kate Bruce Arthur V. John…

Huawei Technologies Group Co., Ltd.Logo sejak tahun 2018Kantor pusat di Shenzhen, GuangdongNama asli华为技术有限公司Nama latinHuáwèi jìshù yǒuxiàn gōngsīJenisSwastaISINHK0000HWEI11IndustriElektronik konsumenPeralatan telekomunikasiPeralatan jaringanSemikonduktorDidirikan15 September 1987; 36 tahun lalu (1987-09-15)PendiriRen ZhengfeiKantorpusatShenzhen, TiongkokWilayah operasiSeluruh dunia (kecuali Amerika Serikat sejak tahun 2019)TokohkunciRen Zhengfei (pendiri & CEO)Li…

Peta infrastruktur dan tata guna lahan di Komune Docelles.  = Kawasan perkotaan  = Lahan subur  = Padang rumput  = Lahan pertanaman campuran  = Hutan  = Vegetasi perdu  = Lahan basah  = Anak sungaiDocelles merupakan sebuah komune di departemen Vosges yang terletak pada sebelah timur laut Prancis. Lihat pula Komune di departemen Vosges Referensi INSEE lbsKomune di departemen Vosges Les Ableuvenettes Ahéville Aingeville Ainvelle Allarmont Ambacourt Ameuvell…

« Commissaire aux armées » redirige ici. Pour les autres significations, voir Représentant en mission et Commissaire politique. Commissaire 1776. Un commissaire des armées est un militaire responsable de la fourniture d’armes et de provisions militaires, parfois également chargé du budget militaire et de la conscription. Ce grade a été ou est utilisé dans les armées danoise, norvégienne, prussienne, suédoise, française et soviétique. Par pays Cette section est vide, in…

Piramida gizi yang juga dikenal dengan piramida makanan. Epidemiologi gizi adalah bidang penelitian medis yang relatif baru dalam mempelajari hubungan antara nutrisi dan kesehatan,[1] yang mengkaji faktor-faktor makanan dan gizi dalam hubungannya dengan peristiwa penyakit pada tingkat populasi.[2] Hal ini merupakan disiplin ilmu yang masih baru dalam bidang epidemiologi yang terus berkembang dalam relevansinya dengan masalah-masalah kesehatan masa kini.[1] Untuk penyakit …

Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini. Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan. Mengganti markah HTML dengan markah wiki bila dimungkinkan. Tambahkan pranala wiki. Bila dirasa perlu, buatlah pautan ke artikel wiki lainnya dengan cara menambahkan [[ dan ]] pada kata yang bersangkutan (lihat WP:LINK untuk keterangan lebih lanjut). …

Badan Standardisasi Nasional BSNGambaran umumDasar hukumUndang-undang nomor 20 tahun 2014Bidang tugasStandardisasi NasionalDi bawah koordinasiMenteri Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan TinggiKepalaKukuh S. AchmadKantor pusatJl. M.H. Thamrin No. 8 Kebon Sirih, Jakarta PusatSitus webwww.bsn.go.idSunting kotak info • L • BBantuan penggunaan templat ini Badan Standardisasi Nasional (BSN) merupakan Lembaga pemerintah non-kementerian Indonesia dengan tugas pokok melaksana…

Katedral OradeaKatedral Basilika Santa Maria, OradeaHongaria: Nagyboldogasszony székesegyházcode: hu is deprecated bahasa Rumania: Catedrala romano-catolică Adormirea Maicii DomnuluiKatedral OradeaLokasiOradeaNegara RumaniaDenominasiGereja Katolik RomaArsitekturStatusKatedralStatus fungsionalAktifAdministrasiKeuskupanKeuskupan Oradea Mare Katedral Basilika Santa Maria[1] (bahasa Rumania: Catedrala romano-catolică Adormirea Maicii Domnului; Hongaria: nagyváradi Nagyboldo…

Struktur molekul peptidoglikan, unit penyusunnya berupa asam N-asetilmuramat (kiri) dan asam-N-asetil glukosamin (kanan) yang dihubungkan oleh ikatan β-1,4. Peptidoglikan (murein) adalah polisakarida yang terdiri dari dua gula turunan yaitu asam-N-asetil glukosamin serta asam N-asetilmuramat yang dihubungkan ikatan β-1,4, dan sebuah rantai peptida pendek yang contohnya terdiri dari asam amino l-alanin, d-alanin, d-asam glutamat, dan baik l-lisin atau asam diaminopimelik (DAP)-asam amino langka…

Bawor Bawor atau Ki Lurah Carub Bawor adalah tokoh wayang Banyumasan. Ia anak tertua dari Semar. Senjatanya adalah kudi. Tutur bahasanya kasar, jujur dan tidak serius. Dikatakan Bawor adalah wayang ora basa ala tanpa rupa. bagi masyarakat Banyumas, Bawor sangat disukai kemunculannya dalam setiap pagelaran wayang kulit. Watak dasar Bawor Cablaka/Blakasata. Jujur, terbuka, merakyat, apa adanya, suka membela kebenaran, suka persaudaraan. Seputar Bawor Persibas Banyumas (Persatuan Sepak bola Indones…

Duaenre dalam hieroglif Duaenre Dwꜣ n Rꜥ DuaenreWazirDinastiDinasti ke-IVFiraunMenkauraAyahKhafraIbuMeresankh IIIMakamG 5110 di Giza Duaenre adalah seorang wazir di bawah Menkaura selama Dinasti keempat Mesir.[1] Gelar-gelarnya termasuk putra raja dari tubuhnya (sA nswt n Xt=f), pangeran turun-temurun (jrj-pat), comte (HAtj-a), wazir (tAjtj), juru tulis kitab dewa (sS mDAt-nTr), mulut Nekhen (r nxn), dan mulut setiap Butite (r p nb).[2] Keluarga Dua(en)re adalah putra Raja Kh…

Boom Beach PublikasiSeluruh dunia: 26 Maret 2014VersiDaftarAndroid: 44.243 (12 November 2021)iOS: 44.243 (17 November 2021) GenreStrategiKarakteristik teknisSistem operasiAndroid dan iOS PlatformiOS dan Android Modepermainan video multipemain Formatdistribusi digital dan unduhan digital Metode inputlayar sentuh Format kode Daftar 30 Informasi pengembangPengembangSupercellPenyuntingSupercell (perusahaan permainan video) PenerbitSupercellPenilaian USK Sumber kode Google Playcom.supercell.boombeach…

Günter Friesenbichler Informasi pribadiNama lengkap Günter FriesenbichlerTanggal lahir 4 Maret 1979 (umur 45)Tempat lahir AustriaPosisi bermain ForwardInformasi klubKlub saat ini SC Wiener NeustadtNomor 9Karier junior1986–1997 SC Weiz1997–1998 SV FrohnleitenKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)1998–2000 SC Bregenz 18 (0)2000–2002 DSV Leoben 46 (14)2002–2004 Skoda Xanthi 40 (10)2004–2005 Egaleo 6 (0)2005 SV Ried 9 (0)2005–2008 SC Austria Lustenau 50 (26)2008–2011 FC Admira W…

Artikel atau sebagian dari artikel ini mungkin diterjemahkan dari Call of Duty: Modern Warfare 3 di en.wikipedia.org. Isinya masih belum akurat, karena bagian yang diterjemahkan masih perlu diperhalus dan disempurnakan. Jika Anda menguasai bahasa aslinya, harap pertimbangkan untuk menelusuri referensinya dan menyempurnakan terjemahan ini. Anda juga dapat ikut bergotong royong pada ProyekWiki Perbaikan Terjemahan. (Pesan ini dapat dihapus jika terjemahan dirasa sudah cukup tepat. Lihat pula: pand…

Tiga aloalo antik Aloalo adalah pahatan tongkat pemakaman yang, bersama dengan tengkorak zebu yang disembelih, ditempatkan di makam orang penting di kawasan barat daya Madagaskar. Pos-pos ukiran tersebut sering kali menceritakan kisah kehidupan orang tersebut dan umumnya mengambil bentuk serangkaian bentuk geometrik dan simbolik yang ditempatkan figur ukiran atau objek evokatif dari kehidupan almarhum pada bagian atas. Mereka biasanya diasosiasikan dengan suku Mahafaly,[1] meskipun merek…

  Grand Prix Malaysia 2018Detail lombaLomba ke 18 dari 19Grand Prix Sepeda Motor musim 2018Tanggal4 November 2018Nama resmiShell Malaysia Motorcycle Grand Prix[1]LokasiSepang International Circuit, Sepang, Selangor, MalaysiaSirkuitFasilitas balapan permanen5.543 km (3.444 mi)Penonton103,984MotoGPPole positionPembalap Marc Márquez[N 1] HondaCatatan waktu 2:12.161 Putaran tercepatPembalap Álex Rins SuzukiCatatan waktu 2:00.762 di lap 5 PodiumPertama Marc Márq…

2011 single by Martin Solveig and Dragonette featuring Idoling!!!Big in JapanSingle by Martin Solveig and Dragonette featuring Idoling!!!from the album Smash Released24 October 2011 (2011-10-24)Length3:06LabelMercurySongwriter(s) Martin Solveig Martina Sorbara Producer(s)Martin SolveigMartin Solveig singles chronology Ready 2 Go (2011) Big in Japan (2011) The Night Out (2012) Dragonette singles chronology Animale(2010) Big in Japan(2011) Let It Go(2012) Idoling!!! sing…

Constellation Observing System for Meteorology, Ionosphere, and Climate (COSMIC) adalah program yang dirancang untuk memberikan kemajuan dalam meteorologi, penelitian ionosfer, klimatologi, dan cuaca ruang dengan menggunakan satelit GPS dalam hubungannya dengan satelit orbit Bumi rendah (LEO). Istilah Cosmic bisa merujuk ke salah satu organisasi itu sendiri atau konstelasi satelit (juga dikenal sebagai FORMOSAT-3, 福爾摩沙衛星三號, di Taiwan). Rasi bintang ini adalah proyek AS-Taiwan ber…

Peta menunjukan lokasi Batad Batad adalah munisipalitas yang terletak di provinsi Iloilo, Filipina. Pada tahun 2010, munisipalitas ini memiliki populasi sebesar 20.238 jiwa atau 4.169 rumah tangga. Pembagian wilayah Secara administratif Batad terbagi menjadi 24 barangay, yaitu: Alapasco Alinsolong Banban Batad Viejo Binon-an Bolhog Bulak Norte Bulak Sur Cabagohan Calangag Caw-i Drancalan Embarcadero Hamod Malico Nangka Pasayan Poblacion Quiazan Florete Quiazan Lopez Salong Santa Ana Tanao Tapi-a…

Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini. Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan. Mengganti markah HTML dengan markah wiki bila dimungkinkan. Tambahkan pranala wiki. Bila dirasa perlu, buatlah pautan ke artikel wiki lainnya dengan cara menambahkan [[ dan ]] pada kata yang bersangkutan (lihat WP:LINK untuk keterangan lebih lanjut). …

Kembali kehalaman sebelumnya